Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Daftar zona waktu menurut negara

Indeks Daftar zona waktu menurut negara

Zona-zona waktu menurut negara-negara di dunia, kecuali Antartika.

165 hubungan: Akrotiri dan Dhekelia, Alaska, Alberta, Amapá, Anguilla, Antarktika, Arizona, Atol Johnston, Atol Midway, Atol Palmyra, Australia Barat, Australia Selatan, Azores, Baja California Sur, Bali, Bashkortostan, Bermuda, British Columbia, Colorado, Dakota Selatan, Dakota Utara, Dataran Besar Amerika Utara, Denmark, Georgia Selatan dan Kepulauan Sandwich Selatan, Gibraltar, Goiás, Greenland, Guadeloupe, Guam, Guernsey, Guyana Prancis, Hawaii, Idaho, Jersey, Kaledonia Baru, Kansas, Karang Kingman, Kepulauan Ascension, Kepulauan Canaria, Kepulauan Cayman, Kepulauan Chatham, Kepulauan Cocos (Keeling), Kepulauan Cook, Kepulauan Falkland, Kepulauan Mariana Utara, Kepulauan Pitcairn, Kepulauan Turks dan Caicos, Kepulauan Virgin Amerika Serikat, Kepulauan Virgin Britania Raya, Khakassia, ..., Krai Khabarovsk, Krai Primorsky, Labrador, Madeira, Martinik, Mato Grosso, Mato Grosso Selatan, Mayotte, Michigan, Montana, Montserrat, Nebraska, Nevada, New Brunswick, New Mexico, New South Wales, Niue, Nova Scotia, Oblast Kaliningrad, Okrug Otonom Yamalo–Nenets, Oregon, Pará, Pohnpei, Polinesia Prancis, Pulau Baker, Pulau Howland, Pulau Jarvis, Pulau Lord Howe, Pulau Man, Pulau Navassa, Pulau Norfolk, Pulau Pangeran Edward, Pulau Wake, Queensland, Quintana Roo, Réunion, Republik Tuva, Rondônia, Roraima, Saint Pierre dan Miquelon, Saint-Barthélemy, Samoa Amerika, Sulawesi, Sumatra, Tasmania, Texas, Tiongkok, Tocantins (negara bagian), Tokelau, Udmurtia, Utah, UTC+01:00, UTC+02:00, UTC+03:00, UTC+03:30, UTC+04:00, UTC+04:30, UTC+05:00, UTC+05:30, UTC+05:45, UTC+06:00, UTC+06:30, UTC+07:00, UTC+08:00, UTC+08:30, UTC+09:00, UTC+09:30, UTC+10:00, UTC+10:30, UTC+11:00, UTC+12:00, UTC+12:45, UTC+13:00, UTC+14:00, UTC−01:00, UTC−02:00, UTC−03:00, UTC−03:30, UTC−04:00, UTC−04:30, UTC−05:00, UTC−06:00, UTC−07:00, UTC−08:00, UTC−09:00, UTC−09:30, UTC−10:00, UTC−11:00, UTC−12:00, Victoria (negara bagian), Waktu Afrika Barat, Waktu Afrika Timur, Waktu Eropa Barat, Waktu Eropa Tengah, Waktu Eropa Timur, Waktu Greenwich, Waktu India, Waktu Indonesia Barat, Waktu Indonesia Tengah, Waktu Indonesia Timur, Waktu Standar Filipina, Waktu Standar Jepang, Waktu Standar Korea, Waktu Standar Pakistan, Waktu Standar Pasifik, Waktu Standar Pegunungan, Waktu Standar Tengah, Waktu Timur, Waktu Universal Terkoordinasi, Wallis dan Futuna, Wilayah Ibu Kota Australia, Wilayah Samudra Hindia Britania, Wilayah Utara, Wyoming, Yap. Memperluas indeks (115 lebih) »

Akrotiri dan Dhekelia

Akrotiri, juga disebut "Area Pangkalan Kuasa Barat" (Western Sovereign Base Area/WSBA) dan Dhekelia, juga disebut "Area Pangkalan Kuasa Timur" (Eastern Sovereign Base Area/ESBA), adalah dua Area Pangkalan Kuasa Britania (UK Sovereign Base Area/SBA) di Siprus, bekas Koloni Mahkota Britania.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Akrotiri dan Dhekelia · Lihat lebih »

Alaska

Alaska adalah salah satu negara bagian Amerika Serikat yang terletak di Amerika Serikat Barat di ujung barat laut Amerika Utara.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Alaska · Lihat lebih »

Alberta

Alberta merupakan salah satu provinsi dari Kanada.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Alberta · Lihat lebih »

Amapá

Amapá adalah sebuah negara bagian Brasil.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Amapá · Lihat lebih »

Anguilla

Anguilla merupakan salah satu Wilayah Seberang Laut Inggris yang berlokasi di Karibia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Anguilla · Lihat lebih »

Antarktika

Foto Antarktika diambil dari satelit Ini adalah peta topografi Antarktika setelah menghapus lapisan es dan setelah permukaan laut naik. Maka peta ini menunjukkan apakah Antarktika mungkin tampak seperti 35 juta tahun yang lalu, ketika Bumi masih cukup hangat untuk mencegah pembentukan lembaran skala besar es di Antarktika. Antarktika (nama tidak baku: Antartika) merupakan benua yang meliputi Kutub Selatan di Bumi, hampir seluruhnya terletak di Lingkar Antarktika dan dikelilingi oleh Samudra Pasifik, Samudra Atlantik, dan Samudra Hindia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Antarktika · Lihat lebih »

Arizona

Arizona (Hoozdo Hahoodzo) adalah sebuah negara bagian di wilayah barat daya Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Arizona · Lihat lebih »

Atol Johnston

Gambar satelit Atol Johnston Atol Johnston adalah sebuah atol seluas 2,8 km² yang terletak di Samudra Pasifik bagian utara pada koordinat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Atol Johnston · Lihat lebih »

Atol Midway

Gambar satelit Atol Midway Atol Midway (bahasa Inggris: Midway Atoll) adalah sebuah atol yang terletak di Samudra Pasifik bagian utara (dekat ujung barat laut Kepulauan Hawaii), sekitar sepertiga jarak perjalanan antara Honolulu dan Tokyo.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Atol Midway · Lihat lebih »

Atol Palmyra

Peta Atol Palmyra Atol Palmyra adalah sebuah atol yang terletak di Samudra Pasifik bagian utara pada koordinat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Atol Palmyra · Lihat lebih »

Australia Barat

Peta lokasi Australia Barat Australia Barat (bahasa Inggris: Western Australia) adalah negara bagian terbesar di Australia dengan luas 2.646.000 km².

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Australia Barat · Lihat lebih »

Australia Selatan

Australia Selatan (South Australia, disingkat SA) adalah sebuah negara bagian di bagian tengah selatan Australia yang mencakup beberapa bagian yang paling gersang di Australia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Australia Selatan · Lihat lebih »

Azores

Azores Angra do Heroísmo, Pulau Terceira, Azores Azores (bahasa Portugis: Açores) adalah kepulauan gunung berapi yang terletak di tengah Samudra Atlantik dan merupakan wilayah otonomi Portugal.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Azores · Lihat lebih »

Baja California Sur

Baja California Sur merupakan sebuah negara bagian Meksiko yang memiliki luas wilayah 73.475 km² dan populasi 512.170 jiwa (2005).

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Baja California Sur · Lihat lebih »

Bali

Bali (juga dikenal sebagai Kepulauan Bali, ᬩᬮᬶ) adalah sebuah wilayah provinsi yang terletak di Indonesia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Bali · Lihat lebih »

Bashkortostan

Bashkortostan (Республика Башкортостан; Respublika Bashkortostan, bahasa Bashkir: Башҡортостан Республикаһы; Bashqortostan Respublikahy) atau Bashkiria (Башкирия) merupakan sebuah nama Subyek Federal Rusia yang berbentuk republik.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Bashkortostan · Lihat lebih »

Bermuda

Bermuda adalah sebuah wilayah seberang laut Britania Raya di Samudra Atlantik bagian utara.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Bermuda · Lihat lebih »

British Columbia

British Columbia (BC; Colombie-Britannique, Kolumbia Britania), adalah provinsi paling barat dari Kanada.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan British Columbia · Lihat lebih »

Colorado

Colorado adalah sebuah negara bagian di barat Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Colorado · Lihat lebih »

Dakota Selatan

Dakota Selatan (Bahasa Inggris: South Dakota) merupakan sebuah negara bagian Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Dakota Selatan · Lihat lebih »

Dakota Utara

Dakota Utara (Inggris:North Dakota) adalah sebuah negara bagian yang terletak di Utara Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Dakota Utara · Lihat lebih »

Dataran Besar Amerika Utara

Dataran Besar adalah suatu dataran di Amerika Utara yang terbentang dari Pegunungan Rocky, Kanada sampai Amerika Serikat barat daya.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Dataran Besar Amerika Utara · Lihat lebih »

Denmark

Denmark (secara resmi: Kerajaan Denmark, Kongeriget Danmark), adalah negara Nordik yang paling kecil dan paling utara.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Denmark · Lihat lebih »

Georgia Selatan dan Kepulauan Sandwich Selatan

Georgia Selatan dan Kepulauan Sandwich Selatan adalah sebuah wilayah seberang laut Britania Raya di Samudra Atlantik bagian selatan.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Georgia Selatan dan Kepulauan Sandwich Selatan · Lihat lebih »

Gibraltar

Gibraltar adalah sebuah wilayah seberang laut Britania yang terletak di ujung selatan Semenanjung Iberia di pintu masuk Laut Mediterania.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Gibraltar · Lihat lebih »

Goiás

Goiás adalah sebuah negara bagian di Brasil. Luas wilayah Goiás adalah 341.289 km2. Populasi penduduk di Goiás sebanyak 4.848.725 jiwa. Ibu kota negara bagian ini ialah Goiânia. Goiás merupakan sentra industri peternakan di Brasil.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Goiás · Lihat lebih »

Greenland

Greenland (Kalaallit Nunaat,; Grønland,, Tanah Hijau) adalah negara konstituen Kerajaan Denmark yang terletak di antara Samudra Arktik dan Atlantik, sebelah timur Kepulauan Arktik Kanada.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Greenland · Lihat lebih »

Guadeloupe

Guadeloupe adalah sebuah Region Prancis yang terletak di Laut Karibia bagian timur, sebelah tenggara Puerto Riko.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Guadeloupe · Lihat lebih »

Guam

Wilayah Guam (Guahan dalam Bahasa Chamorro) adalah sebuah pulau di bagian barat Samudera Pasifik dan juga sebuah organized unincorporated territory Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Guam · Lihat lebih »

Guernsey

Guernsey adalah sebuah dependensi mahkota Britania Raya yang berstatus Bailiwick (semacam daerah kekuasaan) di lepas pesisir Normandia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Guernsey · Lihat lebih »

Guyana Prancis

Guyana (atau Guiana) Prancis (bahasa Prancis: Guyane) adalah sebuah département luar negeri (département d'outre-mer/DOM) Prancis di pesisir Karibia, Amerika Selatan.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Guyana Prancis · Lihat lebih »

Hawaii

Hawaii (Hawaii, atau) adalah negara bagian Amerika Serikat yang ke-50 dan diklaim sebagai bagian AS pada tanggal 21 Agustus 1959 setelah perang bertahun-tahun dengan penduduk asli.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Hawaii · Lihat lebih »

Idaho

Idaho merupakan sebuah negara bagian Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Idaho · Lihat lebih »

Jersey

Jersey (Jerriais: Jèrri) adalah sebuah dependensi mahkota Britania Raya yang berstatus bailiwick (semacam daerah kekuasaan) di lepas pesisir Normandia, Prancis.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Jersey · Lihat lebih »

Kaledonia Baru

Département Kaledonia Baru (bahasa Prancis: Nouvelle-Calédonie), adalah sebuah departemen luar negeri Prancis.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kaledonia Baru · Lihat lebih »

Kansas

Kansas adalah negara bagian di Amerika Serikat Barat Tengah.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kansas · Lihat lebih »

Karang Kingman

Karang Kingman Karang Kingman—Gambar Satelit NASA NLT Landsat 7 (Warna Terlihat) Karang Kingman (Kingman Reef) ialah batu karang tropis seluas 1 kilometer persegi yang terletak di Samudra Pasifik Utara, kira-kira separuh perjalanan antara Kepulauan Hawaii dan Samoa Amerika di.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Karang Kingman · Lihat lebih »

Kepulauan Ascension

Kepulauan Ascension adalah suatu wilayah seberang laut Britania yang terdiri dari pulau Saint Helena, Ascension, dan Tristan da Cunha.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kepulauan Ascension · Lihat lebih »

Kepulauan Canaria

Kepulauan Canaria terdiri dari tujuh pulau vulkanik yang terletak di Samudra Atlantik, sebelah barat laut pesisir Afrika (Maroko dan Sahara Barat).

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kepulauan Canaria · Lihat lebih »

Kepulauan Cayman

Kepulauan Cayman adalah Wilayah Seberang Laut Britania Raya yang memiliki pemerintahan sendiri, dengan jumlah penduduk terbesar di bagian barat Laut Karibia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kepulauan Cayman · Lihat lebih »

Kepulauan Chatham

Kepulauan Chatham (bahasa Moriori: Rekohu dan bahasa Maori: Wharekauri) merupakan nama kepulauan yang terletak di Samudera Pasifik.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kepulauan Chatham · Lihat lebih »

Kepulauan Cocos (Keeling)

Kepulauan Cocos (Keeling) adalah sebuah negara kepulauan di Asia Tenggara yang diatur pemerintahannya oleh Australia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kepulauan Cocos (Keeling) · Lihat lebih »

Kepulauan Cook

Kepulauan Cook (Māori: Kūki 'Āirani) adalah sebuah negara pulau berpemerintahan-sendiri di Samudra Pasifik Selatan.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kepulauan Cook · Lihat lebih »

Kepulauan Falkland

Kepulauan Falkland adalah sebuah wilayah seberang laut Britania Raya di Samudra Atlantik Selatan yang terdiri dari dua pulau utama, Falkland Timur dan Falkland Barat, serta beberapa pulau kecil.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kepulauan Falkland · Lihat lebih »

Kepulauan Mariana Utara

Persemakmuran Kepulauan Mariana Utara (bahasa Inggris: Commonwealth of the Northern Mariana Islands/CNMI) adalah sebuah persemakmuran milik Amerika Serikat (AS) di Samudra Pasifik Barat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kepulauan Mariana Utara · Lihat lebih »

Kepulauan Pitcairn

Kepulauan Pitcarin, resminya bernama Kepulauan Pitcairn, Henderson, Ducie dan Oeno, adalah kumpulan dari empat pulau-pulau vulkanis di selatan Samudera Pasifik.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kepulauan Pitcairn · Lihat lebih »

Kepulauan Turks dan Caicos

Kepulauan Turks dan Caicos (disingkat TCI; dan) adalah Wilayah Seberang Laut Britania Raya yang terdiri dari Kepulauan Caicos yang lebih besar dan Kepulauan Turks yang lebih kecil, ini merupakan dua kelompok kepulauan tropis di Kepulauan Lucayan yang terletak di Samudra Atlantik dan Hindia Barat utara.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kepulauan Turks dan Caicos · Lihat lebih »

Kepulauan Virgin Amerika Serikat

Kepulauan Virgin Amerika Serikat, secara resmi Kepulauan Virgin Amerika Serikat, adalah sekelompok pulau yang terletak di Karibia dan wilayah tak berbadan hukum dan terorganisir dari Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kepulauan Virgin Amerika Serikat · Lihat lebih »

Kepulauan Virgin Britania Raya

Kepulauan Virgin Britania atau yang lebih dikenal sebagai British Virgin Islands adalah sebuah wilayah luar negeri Britania Raya di wilayah Karibia, sebelah timur Puerto Riko.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Kepulauan Virgin Britania Raya · Lihat lebih »

Khakassia

180px Khakassia (Респу́блика Хака́сия, Respublika Khakasiya; Khakass: Хакас Республиказы) atau Khakasiya (Хака́сия) merupakan sebuah nama Subyek Federal Rusia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Khakassia · Lihat lebih »

Krai Khabarovsk

Krai Khabarovsk (p) merupakan sebuah krai di Rusia yang memiliki luas wilayah 788.600 km² dan populasi 1.427.050 jiwa (2004).

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Krai Khabarovsk · Lihat lebih »

Krai Primorsky

Krai Primorsky merupakan salah satu krai di Rusia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Krai Primorsky · Lihat lebih »

Labrador

Labrador adalah wilayah utara dari provinsi di Kanada Newfoundland dan Labrador.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Labrador · Lihat lebih »

Madeira

Madeira adalah sebuah kepulauan lepas pantai barat daya Portugal dan milik negara ini pula.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Madeira · Lihat lebih »

Martinik

Martinik adalah sebuah pulau yang merupakan region kolektivitas teritorial tunggal (collectivité territoriale unique) Prancis.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Martinik · Lihat lebih »

Mato Grosso

Mato Grosso (– secara harfiah "Semak Tebal") adalah salah satu negara bagian di Brasil, Mato Grosso merupakan negara bagian terbesar ketiga berdasarkan wilayah yang terletak di wilayah Barat-Tengah Brasil.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Mato Grosso · Lihat lebih »

Mato Grosso Selatan

Mato Grosso do Sul adalah sebuah negara bagian di Brasil dengan luas wilayah 358.158,7 km² dan populasi 2.026.600 jiwa.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Mato Grosso Selatan · Lihat lebih »

Mayotte

Mayotte (Mayotte,; Shimaore: Maore,; Kibushi: Mahori), secara resmi Region Mayotte (Prancis: Region de Mayotte), merupakan sebuah Region Prancis yang terdiri dari sebuah pulau utama, Grande-Terre (atau Mahoré), satu pulau kecil, Petite-Terre (atau Pamanzi), dan beberapa kepulauan kecil di sekitar dua pulau tersebut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Mayotte · Lihat lebih »

Michigan

Michigan merupakan sebuah negara bagian Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Michigan · Lihat lebih »

Montana

Montana merupakan sebuah negara bagian Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Montana · Lihat lebih »

Montserrat

Montserrat adalah sebuah Wilayah Seberang Laut Britania Raya yang terletak di Karibia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Montserrat · Lihat lebih »

Nebraska

Nebraska merupakan sebuah negara bagian Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Nebraska · Lihat lebih »

Nevada

Nevada merupakan negara bagian Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Nevada · Lihat lebih »

New Brunswick

Lokasi New Brunswick di Kanada Bangunan Legislatif New Brunswick di Fredericton New Brunswick (bahasa Prancis: Nouveau-Brunswick) adalah salah satu provinsi maritim di Kanada.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan New Brunswick · Lihat lebih »

New Mexico

New Mexico adalah sebuah negara bagian Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan New Mexico · Lihat lebih »

New South Wales

New South Wales New South Wales (arti harfiah: Wales Selatan Baru) adalah salah satu negara bagian Australia, negara bagian yang paling tua yang didirikan pada tahun 1788.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan New South Wales · Lihat lebih »

Niue

Niue adalah sebuah negara kepulauan di Samudra Pasifik Selatan yang dijuluki "Karang Polinesia".

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Niue · Lihat lebih »

Nova Scotia

Nova Scotia (Bahasa Prancis: Nouvelle-Écosse; Bahasa Gaelik Skotlandia: Alba Nuadh) adalah salah satu provinsi maritim di Kanada.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Nova Scotia · Lihat lebih »

Oblast Kaliningrad

Oblast Kaliningrad, (Калинингра́дская о́бласть, Kaliningradskaya oblast) adalah sebuah oblast (provinsi) Rusia di sekitar kota Kaliningrad.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Oblast Kaliningrad · Lihat lebih »

Okrug Otonom Yamalo–Nenets

Okrug Otonom Yamalo-Nenets (Яма́ло-Не́нецкий автоно́мный о́круг, Yamalo-Nenetsky Avtonomny Okrug; Ямалы-Ненёцие’’ автономной ӈокрук) atau Yamalia merupakan sebuah okrug otonom di Rusia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Okrug Otonom Yamalo–Nenets · Lihat lebih »

Oregon

Oregon merupakan sebuah negara bagian di wilayah Pacific Northwest di Amerika Serikat bagian Barat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Oregon · Lihat lebih »

Pará

Pará adalah sebuah negara bagian Brasil.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Pará · Lihat lebih »

Pohnpei

Kota Kolonia. Peta Pulau Pohnpei. Pohnpei "di atas (pohn) altar batu (pei)" (sebelumnya disebut Ponape) adalah sebuah pulau di Kepulauan Senyavin.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Pohnpei · Lihat lebih »

Polinesia Prancis

Département Polinesia Prancis (Polynésie Française adalah sebuah departemen luar negeri Prancis yang terletak di Samudra Pasifik bagian selatan. Wilayah ini menikmati status otonomi yang lebih tinggi diantara departemen di Prancis lainnya. Ibu kota departemen ini berada di Papeete.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Polinesia Prancis · Lihat lebih »

Pulau Baker

Pulau Baker ialah atol tak berpenghuni yang terletak tepat di utara khatulistiwa di Samudra Pasifik tengah pada koordinat, hampir 3.100 km (1.675 mil laut) tenggara Honolulu.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Pulau Baker · Lihat lebih »

Pulau Howland

Peta Pulau Howland Pulau Howland adalah sebuah pulau atol tak berpenghuni yang terletak di Samudra Pasifik bagian tengah, sekitar 3.100 km sebelah barat daya Honolulu.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Pulau Howland · Lihat lebih »

Pulau Jarvis

Pulau Jarvis ialah pulau tak berpenghuni seluas 4,5 km² yang terletak pada di Samudra Pasifik bagian selatan, hampir separuh perjalanan dari Hawaii ke Kepulauan Cook.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Pulau Jarvis · Lihat lebih »

Pulau Lord Howe

Lokasi Pulau Lord Howe. Pulau Lord Howe adalah pulau kecil di Samudra Pasifik.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Pulau Lord Howe · Lihat lebih »

Pulau Man

Pulau Man (bahasa Inggris: Isle of Man; bahasa Manx: Ellan Vannin) juga dikenal dengan nama Mann adalah sebuah dependensi mahkota Britania yang terletak di Laut Irlandia, hampir sama jauhnya dari Inggris, Irlandia, Skotlandia dan Wales.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Pulau Man · Lihat lebih »

Pulau Navassa

Pulau Navassa (bahasa Inggris: Navassa Island; Bahasa Kreol Haiti: La Navase) adalah sebuah pulau yang tidak berpenghuni di Laut Karibia yang dikelola oleh Dinas Perikanan dan Margasatwa Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Pulau Navassa · Lihat lebih »

Pulau Norfolk

Pulau Norfolk (Norfuk: Norf'k Ailen) adalah wilayah eksternal dari Australia di Samudra Pasifik yang terletak antara Selandia Baru dan Kaledonia Baru, tepat di timur Evans Head Australia dan sekitar dari Pulau Lord Howe.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Pulau Norfolk · Lihat lebih »

Pulau Pangeran Edward

Pulau Pangeran Edward (Bahasa Inggris: Prince Edward Island (PEI)) adalah salah satu provinsi maritim di Kanada.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Pulau Pangeran Edward · Lihat lebih »

Pulau Wake

Citra satelit Pulau Wake Pulau Wake (bahasa Inggris: Wake Island) adalah sebuah atol koral dengan garis pantai sepanjang 19,3 km yang terletak di Samudra Pasifik bagian utara.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Pulau Wake · Lihat lebih »

Queensland

Peta lokasi Queensland Queensland yaitu negara bagian terbesar kedua di Australia setelah Australia Barat, dan menempati daerah timur laut di benua ini.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Queensland · Lihat lebih »

Quintana Roo

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Quintana Roo · Lihat lebih »

Réunion

Réunion adalah sebuah Region Prancis di Samudra Hindia, sebelah timur Madagaskar dan 200 km sebelah barat daya Mauritius.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Réunion · Lihat lebih »

Republik Tuva

ka Republik Tuva (p; Tuva: Тыва Республика, Tyva Respublika), atau Tuva (Тува́), merupakan sebuah nama Subyek Federal Rusia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Republik Tuva · Lihat lebih »

Rondônia

Rondônia adalah sebuah negara bagian di Brasil.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Rondônia · Lihat lebih »

Roraima

ka Roraima adalah sebuah negara bagian di Brasil yang terletak di bagian utara.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Roraima · Lihat lebih »

Saint Pierre dan Miquelon

Département Saint Pierre dan Miquelon (bahasa Prancis: Saint-Pierre-et-Miquelon) adalah sebuah departemen luar negeri Prancis yang berupa beberapa pulau kecil di sebelah timur Pulau Newfoundland, Kanada.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Saint Pierre dan Miquelon · Lihat lebih »

Saint-Barthélemy

Pelabuhan Gustavia, St. Barthélemy Département Saint-Barthélemy adalah sebuah departemen luar negeri Prancis yang termasuk dalam Kepulauan Leeward di kawasan Karibia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Saint-Barthélemy · Lihat lebih »

Samoa Amerika

Samoa Amerika (bahasa Inggris: American Samoa), juga disebut dengan Samoa Timur, adalah sebuah wilayah tak terorganisasi dan terpisah milik Amerika Serikat yang berada di bagian selatan dari Samudera Pasifik, di timur negara Samoa.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Samoa Amerika · Lihat lebih »

Sulawesi

Sulawesi (baca: sulawési), dahulu pernah dikenal sebagai Celebes (atau) adalah sebuah pulau di Indonesia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Sulawesi · Lihat lebih »

Sumatra

Sumatra (kata tidak baku: Sumatera) adalah pulau keenam terbesar di dunia yang terletak di Indonesia, dengan luas 473.481 km².

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Sumatra · Lihat lebih »

Tasmania

150px 200px Peta lokasi Tasmania Tasmania adalah sebuah negara bagian Australia dan pulau dengan nama yang sama.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Tasmania · Lihat lebih »

Texas

Texas adalah negara bagian terbesar kedua di Amerika Serikat setelah Alaska berdasarkan jumlah penduduk dan luas wilayah, dan negara bagian terbesar di wilayah daratan utama Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Texas · Lihat lebih »

Tiongkok

Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia. Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin dengan sistem 1 partai oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Republik Rakyat Tiongkok (PKT). Sekalipun sering kali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai. Jadi kesimpulannya ideologi pemerintah Tiongkok adalah Komunisme tetapi ideologi ekonomi Tiongkok adalah Kapitalisme. Tiongkok Daratan adalah istilah yang digunakan untuk merujuk kepada kawasan di bawah pemerintahan Republik Rakyat Tiongkok, tidak termasuk Hong Kong, Makau, dan sementara Republik Tiongkok/Taiwan mengacu pada entitas lain yang dulu pernah memimpin Tiongkok Daratan sejak tahun 1912 hingga terusirnya pada Perang Saudara Tiongkok ke Pulau Formosa dan pulau sekitarnya pada tahun 1949. Namun Republik Tiongkok/Taiwan berhasil bertahan dan mempertahankan sisa wilayahnya hingga saat ini. Saat ini Republik Tiongkok/Taiwan hanya memimpin pulau Formosa dan pulau sekitarnya. Republik Rakyat Tiongkok mengklaim wilayah milik Republik Tiongkok/Taiwan namun tidak memerintahnya, sedangkan Republik Tiongkok/Taiwan mengklaim kedaulatan terhadap seluruh Tiongkok daratan yang saat ini dikuasai Republik Rakyat Tiongkok. Pemerintahan Tiongkok sejak zaman dahulu sampai terbagi dua di zaman sekarang memiliki ekonomi paling besar dan paling kompleks di dunia selama lebih dari dua ribu tahun dan belasan dinasti Kekaisaran Tiongkok, beserta dengan beberapa masa kejayaan dan kejatuhan. Sejak diperkenalkannya reformasi ekonomi tahun 1978 oleh Presiden Deng Xiaoping, Republik Rakyat Tiongkok menjadi negara dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia. Per 2013, negara ini menjadi ekonomi terbesar kedua di dunia berdasarkan total nominal GDP dan PPP, serta menjadi eksportir dan importir terbesar di dunia. Republik Rakyat Tiongkok adalah negara yang memiliki senjata nuklir dan memiliki tentara aktif terbesar dunia, dengan belanja militer terbesar kedua dunia. Republik Rakyat Tiongkok menjadi anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa tahun 1971, di mana ia menggantikan dan mengusir Republik Tiongkok/Taiwan sebagai anggota tetap Dewan Keamanan PBB. Republik Rakyat Tiongkok juga menjadi anggota berbagai macam organisasi lain seperti WTO, APEC, BRICS, Shanghai Cooperation Organization, BCIM dan G-20. Republik Rakyat Tiongkok adalah kekuatan besar di Asia, dan menjadi negara super yang potensial menurut beberapa pengamat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Tiongkok · Lihat lebih »

Tocantins (negara bagian)

Tocantins adalah sebuah negara bagian di Brasil.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Tocantins (negara bagian) · Lihat lebih »

Tokelau

Tokelau (sebelumnya dikenal sebagai Kepulauan Union, dan sampai tahun 1976, secara resmi dikenal sebagai Kepulauan Tokelau) adalah wilayah dependensi dari Selandia Baru yang berlokasi di Samudra Pasifik bagian selatan.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Tokelau · Lihat lebih »

Udmurtia

ka Udmurtia (p; Удмуртия), atau Republik Udmurtia (p; Удмурт Элькун) merupakan sebuah nama Subyek Federal Rusia yang berbentuk republik.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Udmurtia · Lihat lebih »

Utah

Utah adalah sebuah negara bagian di barat Amerika Serikat, di wilayah pegunungan Rocky.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Utah · Lihat lebih »

UTC+01:00

UTC+01: Biru (Januari), Jingga (Juli), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda – Daerah laut UTC+01:00 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+01:00 · Lihat lebih »

UTC+02:00

UTC+02 2010: Biru (Desember), Jingga (Juni), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda – Daerah laut UTC+02:00 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+02:00 · Lihat lebih »

UTC+03:00

UTC+03:00 - 2011: Jingga (WMP Belahan Bumi Utara), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Daerah laut UTC+03:00 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+03:00 · Lihat lebih »

UTC+03:30

UTC+03:30: Biru (Desember), Jingga (Juni), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Daerah laut UTC+03:30 merupakan perbedaan waktu dari UTC dari +03:00.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+03:30 · Lihat lebih »

UTC+04:00

UTC+04:00 - 2010: Kuning (sepanjang tahun), Biru (WMP Belahan Bumi Utara), Biru Muda - Daerah laut UTC+04:00 merupakan perbedaan waktu dari UTC dari +04:00.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+04:00 · Lihat lebih »

UTC+04:30

UTC+04:30 merupakan perbedaan waktu dari UTC dari +04:30.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+04:30 · Lihat lebih »

UTC+05:00

UTC+05 2010: Biru (Desember), Jingga (Juni), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Daerah laut UTC+05:00 merupakan perbedaan waktu dari UTC dari +05:00.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+05:00 · Lihat lebih »

UTC+05:30

UTC+05:30 2008: Biru (Desember), Jingga (Juni), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Daerah laut UTC+05:30 merupakan perbedaan waktu dari UTC dari +05:30.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+05:30 · Lihat lebih »

UTC+05:45

UTC+05:45: Biru (Desember), Jingga (Juni), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Daerah laut UTC+05:45 merupakan perbedaan waktu dari UTC dari +05:45.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+05:45 · Lihat lebih »

UTC+06:00

UTC+06 - 2010: Biru (Desember), Jingga (Juni), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Daerah laut UTC+06:00 merupakan pengenal untuk perbedaan waktu dari UTC selama +06:00.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+06:00 · Lihat lebih »

UTC+06:30

UTC+06:30: Biru (Desember), Jingga (Juni), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Daerah laut UTC+06:30 merupakan perbedaan waktu dari UTC dari +06:30.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+06:30 · Lihat lebih »

UTC+07:00

UTC+07:00 pada tahun 2010: Biru (Desember), Kuning (sepanjang tahun), Jingga (Juni), Biru Muda - Daerah Laut UTC+07:00 merupakan pengenal untuk perbedaan waktu dari UTC selama +07.00.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+07:00 · Lihat lebih »

UTC+08:00

UTC+08:00 Juni 2011, dalam warna kuning (menggunakan waktu sepanjang tahun di semua lokasi), Biru Muda - Wilayah Lautan UTC+08:00 merupakan pengenal untuk perbedaan waktu dari UTC selama +08:00.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+08:00 · Lihat lebih »

UTC+08:30

UTC+8:30 merupakan perbedaan waktu dari UTC dari +08:30.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+08:30 · Lihat lebih »

UTC+09:00

UTC+09 2010: Biru (Desember), Jingga (Juni), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Wilayah lautan UTC+09:00 merupakan pengenal untuk perbedaan waktu dari UTC selama +09.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+09:00 · Lihat lebih »

UTC+09:30

UTC+09:30: Biru (Desember), Jingga (April), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Wilayah lautan UTC+09:30 merupakan pengenal untuk perbedaan waktu dari UTC selama +09:30.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+09:30 · Lihat lebih »

UTC+10:00

UTC+10: Biru (Desember), Jingga (Juni), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Wilayah lautan UTC+10:00 merupakan pengenal untuk perbedaan waktu dari UTC selama +10.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+10:00 · Lihat lebih »

UTC+10:30

UTC+10:30: Biru (Januari), Jingga (Juli), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Wilayah lautan UTC+10:30 merupakan pengenal untuk perbedaan waktu dari UTC selama +10:30.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+10:30 · Lihat lebih »

UTC+11:00

UTC+11: Biru (Desember), Jingga (Juni), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Wilayah lautan UTC+11:00 merupakan pengenal untuk perbedaan waktu dari UTC selama +11 jam.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+11:00 · Lihat lebih »

UTC+12:00

UTC+12 2010: Biru (Desember), Jingga (Juni), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Wilayah lautan UTC+12:00 merupakan pengenal untuk perbedaan waktu dari UTC selama +12 jam.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+12:00 · Lihat lebih »

UTC+12:45

UTC+12:45: Biru (Desember), Jingga (Juni), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda - Wilayah lautan UTC+17:22merupakan pengenal untuk perbedaan waktu dari UTC selama +12:45.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+12:45 · Lihat lebih »

UTC+13:00

UTC+13: Biru (Desember), Jingga (Juni), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda – Wilayah lautan UTC+13:00 merupakan pengenal untuk perbedaan waktu dari UTC selama +13 jam.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+13:00 · Lihat lebih »

UTC+14:00

UTC+14:00 merupakan pengenal untuk perbedaan waktu dari UTC selama +14 jam.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC+14:00 · Lihat lebih »

UTC−01:00

UTC-1 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−01:00 · Lihat lebih »

UTC−02:00

UTC-2 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−02:00 · Lihat lebih »

UTC−03:00

UTC-3 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−03:00 · Lihat lebih »

UTC−03:30

UTC−03:30 adalah kawasan zona waktu, dengan perhitungan 3 jam 30 menit sebelum zona Waktu Universal Terkoordinasi.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−03:30 · Lihat lebih »

UTC−04:00

UTC-4 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−04:00 · Lihat lebih »

UTC−04:30

UTC−04:30 adalah kawasan zona waktu, dengan perhitungan 4 jam 30 menit sebelum zona Waktu Universal Terkoordinasi.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−04:30 · Lihat lebih »

UTC−05:00

UTC-5 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−05:00 · Lihat lebih »

UTC−06:00

UTC-6 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−06:00 · Lihat lebih »

UTC−07:00

UTC-7 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−07:00 · Lihat lebih »

UTC−08:00

UTC-8 adalah zona waktu UTC yang digunakan pada Alaska dan Pulau Clipperton.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−08:00 · Lihat lebih »

UTC−09:00

UTC-9 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−09:00 · Lihat lebih »

UTC−09:30

UTC-9:30 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−09:30 · Lihat lebih »

UTC−10:00

UTC-10 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−10:00 · Lihat lebih »

UTC−11:00

UTC-11 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−11:00 · Lihat lebih »

UTC−12:00

UTC-12 biasa disebut dengan Garis Tanggal Internasional Bagian Barat (bahasa Inggris: International Date Line West) UTC-12 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan UTC−12:00 · Lihat lebih »

Victoria (negara bagian)

Victoria (dahulu disebut: Vitoria) adalah negara bagian Australia terkecil yang masuk di benua tersebut (Tasmania tidak termasuk) dan beribukotakan Melbourne.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Victoria (negara bagian) · Lihat lebih »

Waktu Afrika Barat

Waktu Afrika Barat, atau (West Africa Time atau WAT), adalah zona waktu yang digunakan di Afrika barat tengah (meskipun tidak di negara Benin barat, di mana sebagai gantinnya menggunakan UTC).

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Afrika Barat · Lihat lebih »

Waktu Afrika Timur

Waktu Afrika Timur ('East Africa Time' disingkat EAT) adalah zona waktu yang digunakan di Afrika timur.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Afrika Timur · Lihat lebih »

Waktu Eropa Barat

Waktu Eropa Barat (Western European Time, disingkat WET) adalah nama zona waktu yang banyak digunakan oleh negara-negara Eropa dan Afrika bagian utara dan memiliki perbedaan waktu 0 terhadap UTC.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Eropa Barat · Lihat lebih »

Waktu Eropa Tengah

Waktu Eropa Tengah atau dalam bahasa Inggris disebut Central European Time (CET) adalah nama zona waktu yang banyak digunakan oleh negara-negara Eropa dan Afrika bagian utara dan memiliki perbedaan waktu +1 terhadap UTC.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Eropa Tengah · Lihat lebih »

Waktu Eropa Timur

Waktu Eropa Timur atau dalam bahasa Inggris disebut Eastern European Time (EET) adalah nama zona waktu yang banyak digunakan oleh negara-negara Eropa dan Afrika bagian utara dan memiliki perbedaan waktu +2 terhadap UTC.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Eropa Timur · Lihat lebih »

Waktu Greenwich

Waktu Greenwich (baca:; GREN-itch, GREN-idge, GRIN-idge) atau Greenwich Mean Time atau GMT adalah rata-rata waktu surya seperti yang dilihat dari Royal Greenwich Observatory (Observatorium Kerajaan di Greenwich), yang terletak di Greenwich, London, Inggris, yang melalui konvensi dikenal terletak di 0 derajat garis bujur.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Greenwich · Lihat lebih »

Waktu India

Letak Mirzapur dan garis bujur 82,5° BT yang digunakan sebagai acuan bagi Waktu Standar India. Waktu Standar India (Indian Standard Time, disingkat IST) adalah zona waktu yang digunakan di seluruh bagian India, dengan perbedaan waktu sebesar UTC+5:30.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu India · Lihat lebih »

Waktu Indonesia Barat

Waktu Indonesia Barat (disingkat WIB) adalah salah satu dari tiga zona waktu yang dipakai di Indonesia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Indonesia Barat · Lihat lebih »

Waktu Indonesia Tengah

Waktu Indonesia Tengah (disingkat WITA) adalah salah satu dari tiga zona waktu yang dipakai di Indonesia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Indonesia Tengah · Lihat lebih »

Waktu Indonesia Timur

Waktu Indonesia Timur (disingkat WIT) adalah salah satu dari tiga zona waktu yang dipakai di Indonesia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Indonesia Timur · Lihat lebih »

Waktu Standar Filipina

Waktu Standar Filipina atau UTC+08:00 adalah zona waktu standar yang dipakai di zona waktu yang dipakai di Filipina.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Standar Filipina · Lihat lebih »

Waktu Standar Jepang

Peraturan kekaisaran yang dikeluarkan pada 27 Desember (1895). (bahasa Inggris: Japan Standard Time, disingkat JST) adalah zona waktu yang digunakan di seluruh Jepang, dengan perbedaan waktu sebesar UTC+9:00.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Standar Jepang · Lihat lebih »

Waktu Standar Korea

Waktu Standar Korea (bahasa Korea: 한국 표준시 韓國標準時 Han-guk pyojunsi) adalah zona waktu standar di Korea Utara dan Selatan yang sama dengan UTC+9 (artinya jika tengah malam (pukul 00:00) UTC, maka Waktu Standar Korea adalah 09:00 pagi).

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Standar Korea · Lihat lebih »

Waktu Standar Pakistan

Waktu Standar Pakistan (PKT) adalah zona waktu untuk Pakistan.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Standar Pakistan · Lihat lebih »

Waktu Standar Pasifik

Waktu Standar Pasifik (Pacific Standard Time, disingkat PST) atau Waktu Pasifik (Pacific Time, disingkat PT) adalah zona waktu yang terutama digunakan di Pantai Barat Amerika Serikat (kecuali Alaska), dengan perbedaan waktu sebesar UTC-8 selama waktu standar atau UTC-7 selama Waktu Musim Panas.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Standar Pasifik · Lihat lebih »

Waktu Standar Pegunungan

Waktu Standar Pegunungan (Mountain Standard Time, disingkat MST) atau Waktu Pegunungan (Mountain Time, disingkat MT) adalah zona waktu dengan perbedaan waktu sebesar UTC-7 selama waktu standar atau UTC-6 selama Waktu Musim Panas.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Standar Pegunungan · Lihat lebih »

Waktu Standar Tengah

Waktu Standar Tengah (Central Standard Time, disingkat CST) atau Zona Waktu Tengah (Central Time, disingkat CT) adalah zona waktu dengan perbedaan waktu sebesar UTC-6 selama waktu standar atau UTC-5 selama Waktu Musim Panas.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Standar Tengah · Lihat lebih »

Waktu Timur

Waktu Timur (Eastern Time, disingkat ET) di bumi belahan barat adalah zona waktu yang digunakan di pantai timur Amerika Utara dan pantai barat Amerika Selatan, dengan perbedaan waktu sebesar UTC-5 selama waktu standar atau UTC-4 selama Waktu Musim Panas.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Timur · Lihat lebih »

Waktu Universal Terkoordinasi

Waktu Universal Terkoordinasi (Coordinated Universal Time, Temps Universel Coordonné, singkatan resmi: UTC), sering disebut sebagai Waktu Zulu adalah perwujudan dari waktu atom dari Waktu Universal (UT) atau Waktu Greenwich (GMT).

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Waktu Universal Terkoordinasi · Lihat lebih »

Wallis dan Futuna

Wallis dan Futuna, atau secara resmi disebut Wilayah Kepulauan Wallis dan Futuna, adalah sebuah pulau kolektivitas Prancis yang terletak di Pasifik Selatan.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Wallis dan Futuna · Lihat lebih »

Wilayah Ibu Kota Australia

Wilayah Ibu Kota Australia Wilayah Ibu Kota Australia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Wilayah Ibu Kota Australia · Lihat lebih »

Wilayah Samudra Hindia Britania

Wilayah Samudra Hindia Britania (bahasa Inggris: British Indian Ocean Territory/BIOT) terdiri atas 6 pulau karang atol di kepulauan Chagos dengan sekitar 56 buah pulau-pulau kecil di Samudra Hindia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Wilayah Samudra Hindia Britania · Lihat lebih »

Wilayah Utara

Letak Wilayah Utara di Australia Wilayah Utara (Northern Territory atau NT) adalah wilayah federal Australia yang berada di utara bagian tengah Australia.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Wilayah Utara · Lihat lebih »

Wyoming

Wyoming merupakan sebuah negara bagian Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Wyoming · Lihat lebih »

Yap

* Yap (marga) - ejaan Latin dari Marga Tionghoa Ye (叶).

Baru!!: Daftar zona waktu menurut negara dan Yap · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »