Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020

Indeks Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020

Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 adalah pertandingan sepak bola yang berlangsung pada 11 Juli 2021 di Stadion Wembley, London, Inggris, untuk menentukan pemenang Kejuaraan Eropa UEFA 2020.

174 hubungan: Adu penalti, Aklamasi, Alan Shearer, Alessandro Florenzi, Alex Scott, Alun-Alun Trafalgar, Andrea Belotti, Arena Allianz, Arena Puskás, Ashley Cole, Asisten wasit video, Asosiasi Sepak Bola Inggris, Asosiasi Sepak Bola Jerman, Asosiasi Sepak Bola Kerajaan Belanda, Álvaro Morata, Babak gugur Kejuaraan Eropa UEFA 2020, BBC, BBC News, BBC Sport, Berlin, Björn Kuipers, Boris Johnson, Brussel, Bryan Cristante, Budapest, Bukayo Saka, Channel 4, Ciro Immobile, Daftar final Kejuaraan Eropa UEFA, Daftar final Piala FA, Daftar Perdana Menteri Britania Raya, Daftar Wasit Internasional FIFA, Dani Olmo, Declan Rice, Domenico Berardi, Dublin, Elizabeth II dari Britania Raya, Emerson Palmieri, Emma Hayes, ESPN, Federasi Sepak Bola Kerajaan Spanyol, Federico Bernardeschi, Federico Chiesa, Final Kejuaraan Eropa UEFA 1968, Final Kejuaraan Eropa UEFA 1984, Final Kejuaraan Eropa UEFA 1996, Final Kejuaraan Eropa UEFA 2000, Final Kejuaraan Eropa UEFA 2004, Final Kejuaraan Eropa UEFA 2012, Final Kejuaraan Eropa UEFA 2016, ..., Final Liga Champions UEFA 2014, Final Liga Eropa UEFA 2013, Final Liga Eropa UEFA 2018, Final Piala Dunia FIFA 1966, Final Piala Dunia FIFA 2006, Final Piala Dunia FIFA 2018, Final Piala FA 1923, Final Piala Negara Eropa UEFA 1964, Frank Lampard, Gareth Southgate, Gary Lineker, Gary Neville, Gianluigi Donnarumma, Giorgio Chiellini, Giovanni Di Lorenzo, Goal.com, Gol emas, Grup A Kejuaraan Eropa UEFA 2020, Grup A Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2020, Grup C Kejuaraan Eropa UEFA 2020, Grup D Kejuaraan Eropa UEFA 2020, Grup D Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2020, Grup F Kejuaraan Eropa UEFA 2020, Grup J Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2020, Harry Kane, Harry Maguire, ITV, Jack Grealish, Jadon Sancho, Jürgen Klinsmann, Jermaine Jenas, John Stones, Jordan Henderson, Jordan Pickford, Jorginho (pemain sepak bola, lahir Desember 1991), Kalvin Phillips, Kasper Schmeichel, Kejuaraan Eropa UEFA, Kejuaraan Eropa UEFA 1968, Kejuaraan Eropa UEFA 1980, Kejuaraan Eropa UEFA 1996, Kejuaraan Eropa UEFA 2012, Kejuaraan Eropa UEFA 2016, Kejuaraan Eropa UEFA 2020, Kelembapan, Kieran Trippier, Kyle Walker, Lapangan Leicester, Leonardo Bonucci, Leonardo Spinazzola, London, Lorenzo Insigne, Luke Shaw, Manuel Locatelli, Marco Verratti, Marcus Rashford, Marko Arnautović, Mason Mount, Matteo Pessina, München, Merih Demiral, Nicolò Barella, Pandemi Covid-19, Pandemi Covid-19 di Eropa, Pemerintah Britania Raya, Peringkat Dunia FIFA, Perpanjangan waktu (sepak bola), Pertandingan persahabatan, Phil Foden, Piala Dunia FIFA, Piala Dunia FIFA 1958, Piala Dunia FIFA 1966, Piala Dunia FIFA 1990, Piala Dunia FIFA 2006, Piala Dunia FIFA 2014, Piala Dunia FIFA 2018, Piala FA, Piala Johan Cruijff, Piala KNVB, Piala Super UEFA 2011, Raheem Sterling, RAI, Rec.Sport.Soccer Statistics Foundation, Reuters, Rio Ferdinand, Roberto Mancini, Roma, Romelu Lukaku, Roy Keane, Saša Kalajdžić, Sepak bola, Simon Kjær, Sky News, Stadion Olimpiade (Roma), Stadion Olimpiade Berlin, Stadion Wembley, Stadion Wembley (1923), The Guardian, Thibaut Courtois, Thomas Müller, Tim nasional sepak bola Austria, Tim nasional sepak bola Belgia, Tim nasional sepak bola Brasil, Tim nasional sepak bola Ceko, Tim nasional sepak bola Denmark, Tim nasional sepak bola Inggris, Tim nasional sepak bola Italia, Tim nasional sepak bola Jerman, Tim nasional sepak bola Kroasia, Tim nasional sepak bola Portugal, Tim nasional sepak bola Prancis, Tim nasional sepak bola Skotlandia, Tim nasional sepak bola Spanyol, Tim nasional sepak bola Swiss, Tim nasional sepak bola Turki, Tim nasional sepak bola Ukraina, Tim nasional sepak bola Wales, Tim nasional sepak bola Yugoslavia, Tim nasional sepak bola Yunani, Uni Sepak Bola Eropa, UTC+01:00, Waktu Musim Panas Britania, Wembley, William, Pangeran Wales. Memperluas indeks (124 lebih) »

Adu penalti

Adu penalti, atau lebih tepat disebut adu tendangan penalti, merupakan cara dipakai untuk menentukan pemenang dalam sebuah pertandingan sepak bola yang harus diakhiri dengan kemenangan/kekalahan (tidak bisa seri).

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Adu penalti · Lihat lebih »

Aklamasi

Aklamasi adalah pertemuan maupun pemilihan umum dan atau mengakui hasil pemilihan umum dalam bentuk penegasan yang dengannya seseorang dengan tepuk tangan, sorak sorai atapun pekikan penghargaan lain dinyatakan terpilih.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Aklamasi · Lihat lebih »

Alan Shearer

Alan Shearer merupakan mantan pemain sepak bola berkebangsaan Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Alan Shearer · Lihat lebih »

Alessandro Florenzi

Alessandro Florenzi adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Italia yang bermain untuk klub AC Milan dan tim nasional Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Alessandro Florenzi · Lihat lebih »

Alex Scott

Alexandra Virina "Alex" Scott, MBE (lahir 14 Oktober 1984) adalah pemain sepak bola wanita Inggris yang saat ini bermain untuk Arsenal dan timnas wanita Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Alex Scott · Lihat lebih »

Alun-Alun Trafalgar

Canada House, di sebelah barat Trafalgar Square Patung Horatio Nelson. Alun-Alun Trafalgar (Bahasa Inggris: Trafalgar Square) adalah sebuah "alun-alun" di bagian tengah London yang dinamakan untuk mengenang Pertempuran Trafalgar (1805), sebuah pertempuran di laut di mana kapal perang Angkatan Laut Inggris memenangkan Perang Napoleon.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Alun-Alun Trafalgar · Lihat lebih »

Andrea Belotti

Andrea Belotti) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Italia yang bermain untuk klub AS Roma biasa bermain pada posisi penyerang. Andrea memulai karier juniornya di klub AlbinoLeffe kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut sejak tahun 2012, sebelum bergabung dengan Palermo pada tahun 2013.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Andrea Belotti · Lihat lebih »

Arena Allianz

Allianz Arena adalah nama sebuah stadion sepak bola yang terletak di distrik Fröttmaning di sebelah utara kota Munchen, Jerman.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Arena Allianz · Lihat lebih »

Arena Puskás

Puskás Aréna adalah sebuah stadion sepak bola yang terletak di distrik ke-14 (Zugló), Budapest, Hungaria.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Arena Puskás · Lihat lebih »

Ashley Cole

Ashley Cole adalah seorang mantan pemain sepak bola asal Inggris yang bermain pada posisi bek kiri, terutama untuk dua klub Liga Utama Inggris Chelsea dan Arsenal.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Ashley Cole · Lihat lebih »

Asisten wasit video

Seorang wasit Liga Utama Sepak Bola Amerika Serikat sedang meninjau pertandingan sepak bola menggunakan monitor sampingan Asisten Wasit Video (Video Assistant Referee) atau adalah asisten wasit sepak bola yang bertugas meninjau keputusan wasit kepala dengan melihat rekaman video instan dan ''headset'' sebagai alat komunikasi.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Asisten wasit video · Lihat lebih »

Asosiasi Sepak Bola Inggris

jmpl Asosiasi Sepak Bola Inggris (bahasa Inggris: The Football Association, disingkat sebagai FA) adalah badan pengendali sepak bola di Inggris dan di tanah jajahan Inggris, yaitu: Jersey, Guernsey, dan Pulau Man.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Asosiasi Sepak Bola Inggris · Lihat lebih »

Asosiasi Sepak Bola Jerman

jmpl Asosiasi Sepak Bola Jerman (Deutscher Fussball-Bund (DFB)) adalah badan pengendali sepak bola di Jerman.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Asosiasi Sepak Bola Jerman · Lihat lebih »

Asosiasi Sepak Bola Kerajaan Belanda

Asosiasi Sepak Bola Kerajaan Belanda (Koninklijke Nederlandse Voetbalbond (KNVB)) adalah badan pengendali sepak bola di Belanda.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Asosiasi Sepak Bola Kerajaan Belanda · Lihat lebih »

Álvaro Morata

Álvaro Borja Morata Martín adalah seorang pemain sepak bola Spanyol yang saat ini bermain untuk Atlético Madrid dan tim nasional Spanyol sebagai striker.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Álvaro Morata · Lihat lebih »

Babak gugur Kejuaraan Eropa UEFA 2020

Babak gugur Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dimulai pada 26 Juni 2021 dengan babak 16 besar dan berakhir pada 11 Juli 2021 dengan pertandingan final di Stadion Wembley, London, Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Babak gugur Kejuaraan Eropa UEFA 2020 · Lihat lebih »

BBC

British Broadcasting Corporation (BBC) adalah lembaga penyiaran umum Britania Raya.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan BBC · Lihat lebih »

BBC News

BBC News and Current Affairs adalah divisi berita di BBC.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan BBC News · Lihat lebih »

BBC Sport

BBC Sport adalah departemen dari divisi BBC North yang menyediakan cakupan olahraga nasional untuk BBC Television, radio dan online.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan BBC Sport · Lihat lebih »

Berlin

Berlin adalah ibu kota Republik Federal Jerman sejak tahun 1994.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Berlin · Lihat lebih »

Björn Kuipers

Björn Kuipers adalah seorang wasit sepak bola berkewarganegaraan Belanda, yang biasanya bertugas di Liga Belanda.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Björn Kuipers · Lihat lebih »

Boris Johnson

Alexander Boris de Pfeffel Johnson (lahir 19 Juni 1964) adalah seorang politikus Partai Konservatif Britania Raya dan wartawan yang menjabat sebagai Perdana Menteri Britania Raya periode 24 Juli 2019 hingga 6 September 2022.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Boris Johnson · Lihat lebih »

Brussel

Brussel (Bruxelles,; Brussel), secara resmi bernama Daerah Ibu Kota Brussel (All text and all but one graphic show the English name as Brussels-Capital Region.) (Région de Bruxelles-Capitale, Brussels Hoofdstedelijk Gewest), adalah wilayah Belgia yang mencakup 19 kotamadya, termasuk Kota Brussel yang merupakan ibu kota Belgia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Brussel · Lihat lebih »

Bryan Cristante

Bryan Cristante adalah pemain sepak bola Italia yang berposisi sebagai gelandang.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Bryan Cristante · Lihat lebih »

Budapest

Budapest adalah ibu kota dan kota terbesar di Hungaria, serta merupakan kota terbesar kesepuluh di Uni Eropa berdasarkan jumlah penduduk di batas kota.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Budapest · Lihat lebih »

Bukayo Saka

Bukayo Ayoyinka Temidayo Saka (lahir 5 September 2001) adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Inggris yang bermain sebagai gelandang sayap klub Liga Utama Inggris Arsenal dan tim nasional Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Bukayo Saka · Lihat lebih »

Channel 4

Logo 2022 Logo 2015 Channel 4 adalah sebuah stasiun televisi penyiaran publik di Britania Raya yang mengudara pertama kali pada tanggal 2 November 1982.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Channel 4 · Lihat lebih »

Ciro Immobile

Ciro Immobile adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Italia yang bermain untuk klub Lazio biasa bermain pada posisi penyerang.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Ciro Immobile · Lihat lebih »

Daftar final Kejuaraan Eropa UEFA

Kejuaraan Eropa UEFA atau yang lebih dikenal sebagai Piala Eropa adalah sebuah kompetisi sepak bola yang dibentuk pada tahun 1960.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Daftar final Kejuaraan Eropa UEFA · Lihat lebih »

Daftar final Piala FA

James Brown (baris depan, tengah) memegang trofi. The Football Association Challenge Cup, umumnya dikenal sebagai Piala FA, adalah sebuah kompetisi sistem gugur dalam sepak bola Inggris, yang diselenggarakan oleh dan dinamai menurut The Football Association, badan pengendali sepak bola di Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Daftar final Piala FA · Lihat lebih »

Daftar Perdana Menteri Britania Raya

Di Britania Raya, perdana menteri adalah kepala pemerintahan, yang menjalankan banyak fungsi eksekutif yang ditetapkan oleh Baginda, yang merupakan kepala negara.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Daftar Perdana Menteri Britania Raya · Lihat lebih »

Daftar Wasit Internasional FIFA

Wasit Internasional FIFA Vladislav Bezborodov memakai seragam wasit dengan lencana FIFA 2011 Daftar Wasit Internasional FIFA adalah daftar global wasit sepak bola-sejenis yang dikendalikan oleh FIFA – Asosiasi sepak bola (sepak bola luar ruangan), Futsal dan sepak bola Pantai.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Daftar Wasit Internasional FIFA · Lihat lebih »

Dani Olmo

Daniel "Dani" Olmo Carvajal adalah seorang pemain sepak bola profesional Spanyol yang bermain untuk klub Bundesliga RB Leipzig dan tim nasional Spanyol.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Dani Olmo · Lihat lebih »

Declan Rice

Declan Rice adalah seorang pemain sepak bola profesional Inggris yang bermain sebagai gelandang bertahan untuk klub Liga Utama Inggris Arsenal dan tim nasional Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Declan Rice · Lihat lebih »

Domenico Berardi

Domenico Berardi adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Italia yang bermain sebagai pemain sayap dan penyerang untuk klub Serie A, Sassuolo dan juga tim nasional Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Domenico Berardi · Lihat lebih »

Dublin

Dublin adalah ibu kota sekaligus kota terbesar di Irlandia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Dublin · Lihat lebih »

Elizabeth II dari Britania Raya

Elizabeth II (Elizabeth Alexandra Mary) adalah ratu monarki konstitusional dari 16 negara berdaulat (dikenal sebagai Alam Persemakmuran) dan teritori beserta dependensinya, serta ketua dari 54 anggota Negara-Negara Persemakmuran, sejak penobatannya pada tahun 1952 sampai kematiannya pada tahun 2022.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Elizabeth II dari Britania Raya · Lihat lebih »

Emerson Palmieri

Emerson Palmieri dos Santos (lahir 13 Maret 1994) adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Italia kelahiran Brasil yang bermain sebagai bek kiri untuk klub Liga Utama Inggris West Ham United dan tim nasional Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Emerson Palmieri · Lihat lebih »

Emma Hayes

Emma Carol Hayes OBE (lahir 18 Oktober 1976) adalah manajer sepak bola asal Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Emma Hayes · Lihat lebih »

ESPN

ESPN (Entertainment and Sports Programming Network) adalah salah satu televisi kabel olahraga pertama di dunia yang didirikan oleh Scott Rasmussen dan Bill Rasmussen.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan ESPN · Lihat lebih »

Federasi Sepak Bola Kerajaan Spanyol

Federasi Sepak Bola Kerajaan Spanyol (Real Federación Española de Fútbol (RFEF)) adalah badan pengendali sepak bola di Spanyol.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Federasi Sepak Bola Kerajaan Spanyol · Lihat lebih »

Federico Bernardeschi

Federico Bernardeschi adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Italia yang bermain untuk klub Juventus yang biasa bermain pada posisi penyerang.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Federico Bernardeschi · Lihat lebih »

Federico Chiesa

Federico Chiesa adalah pemain sepak bola profesional Italia yang bermain untuk klub Serie A, Juventus, pinjaman dari Fiorentina dan ia bermain pula untuk tim nasional Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Federico Chiesa · Lihat lebih »

Final Kejuaraan Eropa UEFA 1968

Final Kejuaraan Eropa UEFA 1968 adalah pertandingan sepak bola yang diselenggarakan pada 8 Juni 1968 dan 10 Juni 1968 untuk pertandingan ulangnya, kedua pertandingan bertempat di Stadio Olimpico, Roma, Italia, untuk menentukan pemenang Kejuaraan Eropa UEFA 1968.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Kejuaraan Eropa UEFA 1968 · Lihat lebih »

Final Kejuaraan Eropa UEFA 1984

Final Kejuaraan Eropa UEFA 1984 adalah pertandingan sepak bola yang diselenggarakan pada 27 Juni 1984, bertempat di Stadion Parc des Princes, Paris, Prancis, untuk menentukan pemenang Kejuaraan Eropa UEFA 1984.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Kejuaraan Eropa UEFA 1984 · Lihat lebih »

Final Kejuaraan Eropa UEFA 1996

Final Kejuaraan Eropa UEFA 1996 adalah pertandingan sepak bola yang diselenggarakan pada 30 Juni 1996, bertempat di Stadion Wembley, London, Inggris, untuk menentukan pemenang Kejuaraan Eropa UEFA 1996.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Kejuaraan Eropa UEFA 1996 · Lihat lebih »

Final Kejuaraan Eropa UEFA 2000

Final Kejuaraan Eropa UEFA 2000 adalah pertandingan sepak bola yang diselenggarakan pada 2 Juli 2000, bertempat di Stadion De Kuip, Rotterdam, Belanda, untuk menentukan pemenang Kejuaraan Eropa UEFA 2000.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Kejuaraan Eropa UEFA 2000 · Lihat lebih »

Final Kejuaraan Eropa UEFA 2004

Final Kejuaraan Eropa UEFA 2004 adalah pertandingan sepak bola yang diselenggarakan pada 4 Juli 2004, bertempat di Stadion da Luz, Lisbon, Portugal, untuk menentukan pemenang Kejuaraan Eropa UEFA 2004.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Kejuaraan Eropa UEFA 2004 · Lihat lebih »

Final Kejuaraan Eropa UEFA 2012

Final Kejuaraan Eropa UEFA 2012 adalah sebuah pertandingan sepak bola yang berlangsung pada tanggal 1 Juli 2012, di Stadion Olimpiade, di Kyiv, Ukraina, untuk menentukan pemenang Kejuaraan Eropa UEFA 2012.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Kejuaraan Eropa UEFA 2012 · Lihat lebih »

Final Kejuaraan Eropa UEFA 2016

Final Kejuaraan Eropa UEFA 2016 adalah pertandingan sepak bola yang berlangsung pada 10 Juli 2016 di Stade de France, Saint-Denis, Prancis, untuk menentukan pemenang Kejuaraan Eropa UEFA 2016.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Kejuaraan Eropa UEFA 2016 · Lihat lebih »

Final Liga Champions UEFA 2014

Final Liga Champions UEFA 2014 akan menjadi pertandingan final bagi Liga Champions UEFA 2013–14, yang merupakan musim ke-59 bagi penyelenggaraan turnamen antar klub sepak bola tertinggi di Eropa yang diselenggarakan oleh UEFA, dan menjadi yang ke-22 setelah perubahan nama dari Piala Champions menjadi Liga Champions UEFA.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Liga Champions UEFA 2014 · Lihat lebih »

Final Liga Eropa UEFA 2013

Final Liga Eropa UEFA 2013 merupakan pertandingan final bagi Liga Eropa UEFA 2012–13, yang merupakan musim ke-42 bagi penyelenggaraan turnamen tingkat kedua antar klub sepak bola di Eropa yang diselenggarakan oleh UEFA, dan yang merupakan musim ke-4 setelah perubahan nama dari Piala UEFA menjadi Liga Eropa UEFA.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Liga Eropa UEFA 2013 · Lihat lebih »

Final Liga Eropa UEFA 2018

Final Liga Eropa UEFA 2018 adalah pertandingan final Liga Eropa UEFA 2017–2018, musim ke-47 turnamen sepakbola klub Eropa yang diselenggarakan oleh UEFA, dan musim ke-9 sejak namanya diubah dari Piala UEFA ke Liga Eropa UEFA.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Liga Eropa UEFA 2018 · Lihat lebih »

Final Piala Dunia FIFA 1966

Final Piala Dunia FIFA 1966 adalah pertandingan final dalam Piala Dunia FIFA 1966, Piala Dunia sepak bola kedelapan.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Piala Dunia FIFA 1966 · Lihat lebih »

Final Piala Dunia FIFA 2006

Final Piala Dunia FIFA 2006 adalah sebuah pertandingan sepak bola yang terjadi pada 9 Juli 2006 di Olympiastadion, Berlin untuk menentukan pemenang Piala Dunia FIFA 2006.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Piala Dunia FIFA 2006 · Lihat lebih »

Final Piala Dunia FIFA 2018

Final Piala Dunia FIFA 2018 adalah pertandingan sepak bola yang menentukan pemenang Piala Dunia FIFA 2018.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Piala Dunia FIFA 2018 · Lihat lebih »

Final Piala FA 1923

Final Piala FA 1923 merupakan pertandingan sepak bola antara Bolton Wanderers dan West Ham United pada tanggal 28 April 1923 di bekas Stadion Wembley, London.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Piala FA 1923 · Lihat lebih »

Final Piala Negara Eropa UEFA 1964

Final Piala Negara Eropa 1964 adalah pertandingan final dari turnamen Piala Negara Eropa 1964.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Final Piala Negara Eropa UEFA 1964 · Lihat lebih »

Frank Lampard

Frank James Lampard OBE (lahir 20 Juni 1978) adalah seorang pelatih dan mantan pemain sepak bola profesional asal Inggris yang kini menjabat sebagai manajer pelaksana untuk klub Liga Utama Inggris Chelsea.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Frank Lampard · Lihat lebih »

Gareth Southgate

Gareth Southgate merupakan mantan pemain sepak bola berkebangsaan Inggris yang saat ini melatih untuk tim Inggris sejak 2016.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Gareth Southgate · Lihat lebih »

Gary Lineker

Gary Lineker merupakan mantan pemain sepak bola berkebangsaan Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Gary Lineker · Lihat lebih »

Gary Neville

Gary Alexander Neville merupakan seorang mantan pemain sepak bola asal Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Gary Neville · Lihat lebih »

Gianluigi Donnarumma

Gianluigi Donnarumma merupakan seorang penjaga gawang sepak bola profesional dari Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Gianluigi Donnarumma · Lihat lebih »

Giorgio Chiellini

Giorgio Chiellini adalah mantan pemain sepak bola Italia yang telah bermain untuk klub Major League Soccer Los Angeles FC.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Giorgio Chiellini · Lihat lebih »

Giovanni Di Lorenzo

Giovanni Di Lorenzo adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Italia yang bermain sebagai bek kanan untuk klub Serie A, Napoli dan tim nasional Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Giovanni Di Lorenzo · Lihat lebih »

Goal.com

Goal.com adalah sebuah situs web berita sepak bola internasional.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Goal.com · Lihat lebih »

Gol emas

Gol emas (golden goal) adalah peraturan dalam sepak bola dengan memberi tambahan waktu 30 menit untuk mendapatkan pemenang, yang dilakukan apabila dalam 90 menit tidak didapatkan pemenang.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Gol emas · Lihat lebih »

Grup A Kejuaraan Eropa UEFA 2020

Penjaga gawang Wales Danny Ward menangkap bola dalam laga melawan Swiss. Pertandingan Grup A Kejuaraan Eropa UEFA 2020 berlangsung pada tanggal 11 hingga 20 Juni 2021 di Stadion Olimpiade, Baku dan Stadio Olimpico, Roma.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Grup A Kejuaraan Eropa UEFA 2020 · Lihat lebih »

Grup A Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2020

Grup A Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2020 adalah salah satu dari sepuluh grup yang menentukan tim yang akan lolos ke turnamen final Kejuaraan Eropa UEFA 2020.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Grup A Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2020 · Lihat lebih »

Grup C Kejuaraan Eropa UEFA 2020

Pertandingan Grup C Kejuaraan Eropa UEFA 2020 berlangsung pada tanggal 13 hingga 21 Juni 2021 di Johan Cruyff Arena, Amsterdam dan Arena Națională, Bukares.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Grup C Kejuaraan Eropa UEFA 2020 · Lihat lebih »

Grup D Kejuaraan Eropa UEFA 2020

Pertandingan Grup D Kejuaraan Eropa UEFA 2020 berlangsung pada tanggal 13 hingga 22 Juni 2021 di Hampden Park, Glasgow dan Stadion Wembley, London.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Grup D Kejuaraan Eropa UEFA 2020 · Lihat lebih »

Grup D Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2020

Grup D Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2020 adalah salah satu dari sepuluh grup yang menentukan tim yang akan lolos ke turnamen final Kejuaraan Eropa UEFA 2020.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Grup D Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2020 · Lihat lebih »

Grup F Kejuaraan Eropa UEFA 2020

Pertandingan Grup F Kejuaraan Eropa UEFA 2020 berlangsung pada tanggal 15 hingga 23 Juni 2021 di Puskás Aréna, Budapest dan Allianz Arena, München.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Grup F Kejuaraan Eropa UEFA 2020 · Lihat lebih »

Grup J Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2020

Grup J Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2020 adalah salah satu dari sepuluh grup yang menentukan tim yang akan lolos ke turnamen final Kejuaraan Eropa UEFA 2020.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Grup J Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2020 · Lihat lebih »

Harry Kane

Harry Edward Kane adalah seorang pemain sepak bola profesional Inggris yang bermain sebagai penyerang untuk klub Bundesliga, Bayern München dan kapten tim nasional Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Harry Kane · Lihat lebih »

Harry Maguire

Jacob Harry Maguire adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Inggris yang bermain untuk klub Manchester United pada posisi bek tengah.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Harry Maguire · Lihat lebih »

ITV

Logo ITV 2013-2019 Independent Television (ITV) adalah jaringan televisi komersial milik Britania Raya.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan ITV · Lihat lebih »

Jack Grealish

Jack Peter Grealish adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Inggris yang bermain sebagai pemain sayap atau gelandang serang untuk klub Liga Utama Inggris Manchester City dan tim nasional Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Jack Grealish · Lihat lebih »

Jadon Sancho

Jadon Malik Sancho adalah seorang pemain sepak bola asal Inggris yang bermain untuk klub Premier League, Manchester United.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Jadon Sancho · Lihat lebih »

Jürgen Klinsmann

Jürgen Klinsmann merupakan mantan pemain sepak bola berkebangsaan Jerman dan pernah menjadi pelatih tim nasional sepak bola Jerman yang berhasil menempati peringkat 3 pada Piala Dunia 2006 dan juga pernah melatih klub Bayern München.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Jürgen Klinsmann · Lihat lebih »

Jermaine Jenas

Jermaine Anthony Jenas (/) adalah pemain sepak bola profesional berposisi gelandang asal Inggris yang saat ini tidak memiliki klub terakhir bermain untuk Queens Park Rangers.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Jermaine Jenas · Lihat lebih »

John Stones

John Stones adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Inggris yang bermain untuk klub Manchester City biasa bermain pada posisi bek.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan John Stones · Lihat lebih »

Jordan Henderson

Jordan Brian Henderson merupakan seorang pesepakbola profesional berkebangsaan Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Jordan Henderson · Lihat lebih »

Jordan Pickford

Jordan Lee Pickford (Nama lahir: Logan lahir 7 Maret 1994) adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Inggris yang bermain sebagai penjaga gawang untuk klub Liga Utama Inggris Everton dan tim nasional Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Jordan Pickford · Lihat lebih »

Jorginho (pemain sepak bola, lahir Desember 1991)

Jorge Luiz Frello Filho (lahir 20 Desember 1991), biasa dikenal sebagai Jorginho, adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Brasil yang bermain sebagai gelandang untuk klub Liga Utama Inggris Arsenal dan tim nasional Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Jorginho (pemain sepak bola, lahir Desember 1991) · Lihat lebih »

Kalvin Phillips

Kalvin Mark Phillips (lahir 2 Desember 1995) adalah seorang pemain sepak bola profesional Inggris yang berposisi sebagai gelandang.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Kalvin Phillips · Lihat lebih »

Kasper Schmeichel

Kasper Peter Schmeichel adalah seorang pemain sepak bola asal Denmark yang bermain sebagai penjaga gawang untuk klub OGC Nice dan Tim nasional sepak bola Denmark.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Kasper Schmeichel · Lihat lebih »

Kejuaraan Eropa UEFA

Kejuaraan Eropa UEFA (UEFA European Football Championship) atau sering disebut Euro atau Piala Eropa adalah turnamen sepak bola utama antara tim nasional sepak bola pria di bawah naungan (regulasi) UEFA.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Kejuaraan Eropa UEFA · Lihat lebih »

Kejuaraan Eropa UEFA 1968

Kejuaraan Eropa UEFA 1968 diadakan di Italia dari 5 Juni hingga 10 Juni 1968.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Kejuaraan Eropa UEFA 1968 · Lihat lebih »

Kejuaraan Eropa UEFA 1980

Kejuaraan Eropa UEFA 1980 diadakan di Italia dari 11 Juni hingga 22 Juni 1980.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Kejuaraan Eropa UEFA 1980 · Lihat lebih »

Kejuaraan Eropa UEFA 1996

Kejuaraan Eropa UEFA 1996 merupakan edisi kesepuluh dari Kejuaraan Sepak Bola Eropa UEFA.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Kejuaraan Eropa UEFA 1996 · Lihat lebih »

Kejuaraan Eropa UEFA 2012

Kejuaraan Eropa UEFA 2012, atau lebih dikenal dengan Euro 2012, menjadi kejuaraan sepak bola antar tim nasional negara Eropa ke-14 yang diselenggarakan oleh UEFA.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Kejuaraan Eropa UEFA 2012 · Lihat lebih »

Kejuaraan Eropa UEFA 2016

Kejuaraan Eropa UEFA 2016, yang biasa dikenal sebagai UEFA Euro 2016 atau Euro 2016, akan menjadi Kejuaraan Eropa UEFA ke-15, dalam kompetisi sepak bola pria dunia yang diselenggarakan oleh UEFA setiap empat tahun sekali.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Kejuaraan Eropa UEFA 2016 · Lihat lebih »

Kejuaraan Eropa UEFA 2020

Kejuaraan Eropa UEFA 2020, biasanya disebut UEFA Euro 2020 atau hanya Euro 2020 (disebut pula sebagai Piala Eropa 2020 di Indonesia), adalah edisi ke-16 dari Kejuaraan Eropa UEFA, kejuaraan sepak bola pria empat tahunan Eropa yang diselenggarakan oleh Uni Sepak Bola Eropa (UEFA).

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Kejuaraan Eropa UEFA 2020 · Lihat lebih »

Kelembapan

ka Kelembapan atau kelengasan adalah konsentrasi kandungan dari uap air yang ada di udara.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Kelembapan · Lihat lebih »

Kieran Trippier

Kieran John Trippier (lahir 19 September 1990) adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Inggris yang bermain sebagai bek kanan untuk klub Liga Utama Inggris Newcastle United dan tim nasional Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Kieran Trippier · Lihat lebih »

Kyle Walker

Kyle Andrew Walker adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Inggris yang bermain untuk klub Manchester City pada posisi bek kanan.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Kyle Walker · Lihat lebih »

Lapangan Leicester

Lapangan Leicester adalah sebuah lapangan pejalan kaki di West End, London, Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Lapangan Leicester · Lihat lebih »

Leonardo Bonucci

Leonardo Bonucci (lahir 1 Mei 1987) adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Italia yang bermain sebagai bek tengah untuk klub Bundesliga Union Berlin dan tim nasional Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Leonardo Bonucci · Lihat lebih »

Leonardo Spinazzola

Leonardo Spinazzola (lahir pada tanggal 25 Maret 1993) adalah pemain sepak bola asal Italia yang bermain sebagai gelandang atau bek sayap kiri untuk Serie A, AS Roma.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Leonardo Spinazzola · Lihat lebih »

London

London adalah ibu kota Inggris dan Britania Raya yang merupakan wilayah metropolitan terbesar di Britania Raya.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan London · Lihat lebih »

Lorenzo Insigne

Lorenzo Insigne adalah pemain sepak bola profesional asal Italia yang bermain sebagai penyerang untuk klub Major League Soccer, Toronto FC dan tim nasional Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Lorenzo Insigne · Lihat lebih »

Luke Shaw

Luke Paul Hoare Shaw adalah pemain sepak bola Inggris yang bermain sebagai bek kiri untuk Manchester United dan tim nasional Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Luke Shaw · Lihat lebih »

Manuel Locatelli

Manuel Locatelli adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Italia yang bermain sebagai gelandang untuk klub Serie A Juventus.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Manuel Locatelli · Lihat lebih »

Marco Verratti

Marco Verratti adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Italia yang bermain untuk klub Paris Saint-Germain biasa bermain pada posisi gelandang.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Marco Verratti · Lihat lebih »

Marcus Rashford

Marcus Rashford MBE atau yang lebih dikenal Sebagai Rashford adalah seorang pemain sepak bola profesional untuk Manchester United dan tim nasional Inggris kelahiran Wythensawe, Manchester, Inggris., Rashford mencetak dua gol pada pertandingan debutnya bersama tim senior menghadapi Midtjylland di UEFA Europa League. Dia juga mencetak gol melawan Arsenal saat debut di Liga Utama Inggris. Selama berseragam dengan United, Marcus Rasford telah menjuarai Piala FA, Piala Liga Inggris, Community Shield FA, dan Liga Eropa UEFA.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Marcus Rashford · Lihat lebih »

Marko Arnautović

Marko Arnautović adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Austria yang bermain sebagai penyerang untuk klub Serie A, Inter Milan pinjaman dari Bologna dan tim nasional Austria.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Marko Arnautović · Lihat lebih »

Mason Mount

Mason Tony Mount (lahir 10 Januari 1999) adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Inggris yang bermain sebagai gelandang untuk klub Liga Utama Inggris Manchester United dan tim nasional Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Mason Mount · Lihat lebih »

Matteo Pessina

Matteo Pessina adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Italia yang bermain sebagai gelandang untuk klub Serie A, Atalanta dan tim nasional Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Matteo Pessina · Lihat lebih »

München

München (bahasa Bayern: Minga) adalah ibu kota negara bagian sekaligus kota terbesar di negara bagian Bayern di Jerman.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan München · Lihat lebih »

Merih Demiral

Merih Demiral adalah pemain sepak bola profesional asal Turki yang bermain sebagai bek tengah untuk klub Saudi Pro League Al Ahli, pinjaman dari Juventus, dan tim nasional Turki.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Merih Demiral · Lihat lebih »

Nicolò Barella

Nicolò Barella adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Italia yang bermain sebagai gelandang untuk klub Serie A, Inter Milan dan tim nasional Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Nicolò Barella · Lihat lebih »

Pandemi Covid-19

Pandemi Covid-19 adalah peristiwa menyebarnya Penyakit koronavirus 2019 (Corona virus disease 2019, disingkat Covid-19) di seluruh dunia untuk semua negara.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Pandemi Covid-19 · Lihat lebih »

Pandemi Covid-19 di Eropa

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Pandemi Covid-19 di Eropa · Lihat lebih »

Pemerintah Britania Raya

Pemerintah Britania Raya, yang secara domestik disebut sebagai Pemerintah Yang Mulia (His Majesty's Government), adalah pemerintah pusat Kerajaan Bersatu Britania Raya dan Irlandia Utara.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Pemerintah Britania Raya · Lihat lebih »

Peringkat Dunia FIFA

Peringkat Dunia FIFA adalah sistem peringkat untuk tim nasional sepak bola pria, yang saat ini dipimpin oleh Argentina per April 2023.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Peringkat Dunia FIFA · Lihat lebih »

Perpanjangan waktu (sepak bola)

Perpanjangan waktu (bahasa Inggris: Extra time) adalah aturan sepak bola berkaitan dengan penambahan babak oleh karena sebuah pertandingan berakhir seri setelah 90 menit, tetapi harus ada satu tim pemenang untuk maju ke tahap berikutnya.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Perpanjangan waktu (sepak bola) · Lihat lebih »

Pertandingan persahabatan

Pertandingan persahabatan (Friendly match) juga dikenal sebagai pertandingan eksibisi, uji coba, pertandingan pemanasan, atau pertandingan persiapan adalah ajang olahraga yang mempertandingkan dua tim yang tidak terikat kompetisi atau turnamen tertentu sehingga pertandingan jenis ini bersifat tidak resmi.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Pertandingan persahabatan · Lihat lebih »

Phil Foden

Phil Foden adalah seorang pesepakbola profesional asal Inggris yang bermain sebagai gelandang untuk klub Liga Utama Inggris, Manchester City dan tim nasional Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Phil Foden · Lihat lebih »

Piala Dunia FIFA

Piala Dunia FIFA (FIFA World Cup) atau sering disebut Piala Dunia saja, adalah kompetisi sepak bola internasional yang diikuti oleh tim nasional senior putra anggota Federasi Sepak Bola Internasional (Fédération Internationale de Football Association, FIFA), badan pengatur sepak bola dunia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Piala Dunia FIFA · Lihat lebih »

Piala Dunia FIFA 1958

Piala Dunia FIFA 1958 adalah Piala Dunia yang keenam, bertuan rumah di Swedia dari tanggal 8 Juni - 29 Juni.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Piala Dunia FIFA 1958 · Lihat lebih »

Piala Dunia FIFA 1966

Piala Dunia FIFA 1966 adalah edisi ke-8 turnamen sepak bola Piala Dunia FIFA.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Piala Dunia FIFA 1966 · Lihat lebih »

Piala Dunia FIFA 1990

Piala Dunia FIFA 1990 (Campionato mondiale di calcio 1990) dilangsungkan di Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Piala Dunia FIFA 1990 · Lihat lebih »

Piala Dunia FIFA 2006

Piala Dunia FIFA 2006 (FIFA-Fußball-Weltmeisterschaft Deutschland 2006) adalah edisi ke-18 dari Piala Dunia FIFA, yang putaran finalnya diselenggarakan di Jerman, 9 Juni hingga 9 Juli 2006.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Piala Dunia FIFA 2006 · Lihat lebih »

Piala Dunia FIFA 2014

Piala Dunia FIFA 2014 (Copa do Mundo FIFA de 2014) adalah Piala Dunia FIFA ke-20, turnamen sepak bola internasional yang diadakan pada tahun 2014 di Brasil.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Piala Dunia FIFA 2014 · Lihat lebih »

Piala Dunia FIFA 2018

Piala Dunia FIFA 2018 (Чемпионат мира по футболу 2018) menjadi Piala Dunia FIFA yang ke-21, turnamen sepak bola internasional empat tahunan yang diikuti oleh tim nasional senior pria asosiasi anggota FIFA.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Piala Dunia FIFA 2018 · Lihat lebih »

Piala FA

The Football Association Challenge Cup, umumnya dikenal sebagai Piala FA atau FA Cup, adalah sebuah kompetisi sepak bola pria sistem gugur tahunan di Inggris dan merupakan kompetisi sepak bola tertua di dunia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Piala FA · Lihat lebih »

Piala Johan Cruijff

Piala Johan Cruijff (Johan Cruijff Schaal) adalah kejuaraan sepak bola di Belanda yang diikuti oleh juara Eredivisie dan Piala KNVB musim sebelumnya, bila keduanya diraih oleh klub yang sama maka akan menghadirkan runner up liga.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Piala Johan Cruijff · Lihat lebih »

Piala KNVB

Piala KNVB, juga disebut Piala Belanda, atau yang lebih dikenal sebagai Beker KNVB di Belanda dan Belgia, adalah kompetisi domestik sepak bola di Belanda.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Piala KNVB · Lihat lebih »

Piala Super UEFA 2011

Piala Super UEFA 2011 menjadi pertandingan Piala Super UEFA yang ke–36, antara dua juara bertahan dari kompetisi yang diselenggarakan oleh UEFA yaitu Liga Champions UEFA dan Liga Eropa UEFA.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Piala Super UEFA 2011 · Lihat lebih »

Raheem Sterling

Raheem Shaquille Sterling MBE (lahir 8 Desember 1994) adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Inggris yang bermain sebagai gelandang sayap atau gelandang serang untuk klub Liga Utama Inggris Chelsea dan tim nasional Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Raheem Sterling · Lihat lebih »

RAI

RAI merupakan nama stasiun televisi Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan RAI · Lihat lebih »

Rec.Sport.Soccer Statistics Foundation

Rec.Sport.Soccer Statistics Foundation (RSSSF) adalah organisasi amatir internasional yang didedikasikan untuk mengumpulkan statistik tentang sepak bola.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Rec.Sport.Soccer Statistics Foundation · Lihat lebih »

Reuters

Reuters adalah sebuah organisasi berita internasional yang dimiliki oleh Thomson Reuters.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Reuters · Lihat lebih »

Rio Ferdinand

Rio Gavin Ferdinand OBE adalah seorang mantan pemain sepak bola asal Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Rio Ferdinand · Lihat lebih »

Roberto Mancini

Roberto Mancini lahir 27 November 1964) adalah seorang pelatih dan mantan pemain sepak bola profesional asal Italia. Ia terakhir kali menjadi manajer dari tim nasional. Mancini pernah bermain untuk klub Bologna, Lazio, Sampdoria, dan Leicester City.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Roberto Mancini · Lihat lebih »

Roma

Roma adalah sebuah kota dan comune khusus (bernama Roma Capitale) di Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Roma · Lihat lebih »

Romelu Lukaku

Romelu Lukaku Bolingoli (lahir 13 Mei 1993) adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Belgia yang bermain sebagai penyerang untuk klub Serie A, AS Roma, dipinjam dari klub Liga Utama Inggris Chelsea, Inter Milan dan tim nasional Belgia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Romelu Lukaku · Lihat lebih »

Roy Keane

Roy Maurice Keane (lahir 10 Agustus 1971 di Mayfield, Cork, Irlandia) adalah mantan pemain sepak bola profesional dan saat ini merupakan assisten dari tim nasional.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Roy Keane · Lihat lebih »

Saša Kalajdžić

Saša Kalajdžić (Саша Калајџић; lahir 7 Juli 1997) adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Austria yang bermain sebagai penyerang untuk klub Liga Utama Inggris Wolverhampton Wanderers dan tim nasional Austria.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Saša Kalajdžić · Lihat lebih »

Sepak bola

Permainan sepak bola kampung di Indonesia Anak-anak bermain sepak bola di Mesir Sepak bola, (bahasa Inggris: football atau soccer; bentuk tidak baku: sepakbola), adalah cabang olahraga yang dimainkan antara dua tim yang terdiri dari 11 pemain.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Sepak bola · Lihat lebih »

Simon Kjær

Simon Kjær adalah pemain sepak bola Denmark.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Simon Kjær · Lihat lebih »

Sky News

Sky News adalah saluran berita 24 jam dari Britania Raya yang menyiarkan programme berita secara terus menerus selama 24 jam nonstop.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Sky News · Lihat lebih »

Stadion Olimpiade (Roma)

Stadion Olimpiade Roma adalah stadion serbaguna yang terletak di Roma, Italia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Stadion Olimpiade (Roma) · Lihat lebih »

Stadion Olimpiade Berlin

Stadion Olimpiade Berlin merupakan sebuah stadion yang terletak di Berlin, Jerman.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Stadion Olimpiade Berlin · Lihat lebih »

Stadion Wembley

Stadion Wembley (sering disebut hanya sebagai Wembley atau kadang-kadang sebagai New Wembley untuk membedakannya dengan stadion yang lama, diucapkan /wɛmbli/) adalah sebuah stadion sepak bola yang terletak di Wembley Park, London Borough of Brent, Inggris dan merupakan kandang dari tim nasional sepak bola Inggris.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Stadion Wembley · Lihat lebih »

Stadion Wembley (1923)

Stadion Wembley (Wembley Stadium) merupakan arena olahraga yang terletak di Wembley, London, Inggris, Britania Raya.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Stadion Wembley (1923) · Lihat lebih »

The Guardian

The Guardian adalah surat kabar Inggris yang dimiliki kelompok Guardian Media Group.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan The Guardian · Lihat lebih »

Thibaut Courtois

Thibaut Nicolas Marc Courtois adalah seorang pemain sepak bola asal Belgia yang bermain sebagai penjaga gawang untuk klub Real Madrid dan.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Thibaut Courtois · Lihat lebih »

Thomas Müller

Thomas Müller adalah pemain sepak bola asal Jerman yang bermain dan menjadi wakil kapten untuk Bayern München dan tim nasional Jerman.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Thomas Müller · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Austria

Tim nasional sepak bola Austria (Österreichische Fußballnationalmannschaft) adalah tim yang mewakili Austria dalam kompetisi sepak bola internasional senior utama pria.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Austria · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Belgia

Tim nasional sepak bola Belgia (Belgisch nationaal voetbalelftal)(Équipe nationale belge de football)(Belgische Fußballnationalmannschaft) adalah tim yang mewakili Belgia dalam kompetisi sepak bola internasional senior utama pria sejak tahun 1904.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Belgia · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Brasil

Tim nasional sepak bola Brasil mewakili negara Brasil dalam kejuaraan sepak bola internasional dan merupakan tim tersukses dalam sejarah.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Brasil · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Ceko

Tim nasional sepak bola Republik Ceko (Česká fotbalová reprezentace) adalah tim yang mewakili Republik Ceko dalam kompetisi sepak bola internasional senior utama pria.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Ceko · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Denmark

Tim nasional sepak bola Denmark (Danmarks fodboldlandshold) adalah tim yang mewakili Denmark dalam kompetisi sepak bola internasional senior utama pria.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Denmark · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Inggris

Tim nasional sepak bola Inggris (England national football team) adalah tim yang mewakili Inggris dalam sepak bola internasional senior utama pria sejak pertandingan internasional pertama pada tahun 1872.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Inggris · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Italia

Tim nasional sepak bola Italia (Nazionale di calcio dell'Italia) adalah tim yang mewakili Italia dalam kompetisi sepak bola internasional senior utama pria sejak tahun 1910.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Italia · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Jerman

Tim nasional sepak bola Jerman (Deutsche Fußballnationalmannschaft) adalah tim yang mewakili Jerman dalam kejuaraan sepak bola internasional Jerman memiliki catatan yang sangat mengesankan dalam setiap penyelenggaraan Piala Dunia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Jerman · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Kroasia

Tim nasional sepak bola Kroasia (Hrvatska nogometna reprezentacija) adalah tim nasional yang mewakili Kroasia dalam kompetisi sepak bola internasional senior utama pria.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Kroasia · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Portugal

Tim nasional sepak bola Portugal (Seleção Portuguesa de Futebol) adalah tim yang mewakili Portugal dalam kompetisi sepak bola internasional pria sejak tahun 1921.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Portugal · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Prancis

Tim nasional sepak bola Prancis (Équipe de France de football) adalah tim nasional yang mewakili Prancis dalam kompetisi sepak bola, termasuk dalam berbagai kejuaraan sepak bola internasional.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Prancis · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Skotlandia

Tim nasional sepak bola Skotlandia (Scotland national football team) merupakan sebuah tim nasional sepak bola yang mewakili Skotlandia dan dikelola oleh Asosiasi Sepak Bola Skotlandia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Skotlandia · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Spanyol

Tim nasional sepak bola Spanyol (Spanyol: Selección de Fútbol de España) mewakili Spanyol di sepak bola internasional dan dikendalikan oleh Federasi Sepak Bola Kerajaan Spanyol (RFEF), badan sepak bola di Spanyol.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Spanyol · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Swiss

Tim nasional sepak bola Swiss (Schweizer Fussballnationalmannschaft), (Nazionale di calcio della Svizzera), (Équipe nationale suisse de football), (Squadra naziunala da ballape da la Svizra) adalah tim yang mewakili Swiss dalam kompetisi sepak bola internasional senior utama pria.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Swiss · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Turki

Tim nasional sepak bola Turki (Türkiye Millî Futbol Takımı) adalah tim yang mewakili Turki dalam kompetisi sepak bola internasional senior utama pria.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Turki · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Ukraina

Tim nasional sepak bola Ukraina (збірна України з футболу) mewakili Ukraina dalam kompetisi internasional sepak bola putra dan diatur oleh Asosiasi Sepak Bola Ukraina.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Ukraina · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Wales

Tim nasional sepak bola Wales (Tîm pêl-droed cenedlaethol Cymru, Wales national football team) adalah tim yang mewakili Wales dalam kompetisi sepak bola internasional senior utama pria sejak tahun 1876.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Wales · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Yugoslavia

Tim nasional sepak bola Yugoslavia adalah tim sepak bola yang mewakili Kerajaan Yugoslavia (1918–1943) dan Republik Federal Sosialis Yugoslavia (1946–1992) dalam ajang internasional melawan tim nasional dari negara lain.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Yugoslavia · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Yunani

Tim nasional sepak bola Yunani merupakan sebuah tim nasional sepak bola yang beru-baru ini merebut juara Piala Eropa 2004 untuk pertama kalinya dalam sepanjang sejarah sepak bola mereka dan berada di bawah Federasi Sepak Bola Yunani.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Tim nasional sepak bola Yunani · Lihat lebih »

Uni Sepak Bola Eropa

Uni Sepak Bola Eropa (Union of European Football Associations, secara harfiah berarti Uni Asosiasi-Asosiasi Sepak Bola Eropa dan diakronimkan UEFA,; Union des Associations Européennes de Football; Vereinigung Europäischer Fußballverbände) adalah badan administratif dan pengatur sepak bola Eropa, meskipun sejumlah anggota memiliki wilayah di Afrika dan Asia.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Uni Sepak Bola Eropa · Lihat lebih »

UTC+01:00

UTC+01: Biru (Januari), Jingga (Juli), Kuning (sepanjang tahun), Biru Muda – Daerah laut UTC+01:00 digunakan pada lokasi berikut.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan UTC+01:00 · Lihat lebih »

Waktu Musim Panas Britania

Waktu Musim Panas Britania (bahasa Inggris: British Summer Time: BST atau Greenwich Daylight Saving Time: GDT) adalah jam sipil selama musim panas di Britania Raya di mana jam diset sejam lebih awal dari Greenwich Mean Time (GMT).

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Waktu Musim Panas Britania · Lihat lebih »

Wembley

Wembley adalah sebuah kota pinggiran di barat laut London, Inggris, yang terletak di county seremonial London Raya dan county bersejarah Middlesex. Kota ini terletak sekitar barat-barat laut Charing Cross, dan mencakup area Alperton, Wembley Utara, Preston, Sudbury, Tokyngton, dan Wembley Park. Jumlah penduduk Wembley adalah sebanyak 102.856 jiwa pada tahun 2011.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan Wembley · Lihat lebih »

William, Pangeran Wales

William, Pangeran Wales, (William Arthur Philip Louis) adalah anak tertua dari Charles III dari Britania Raya dan Diana, Putri Wales, cucu dari Elizabeth II dari Britania Raya dan Pangeran Philip, Adipati Edinburgh, suami dari Catherine, Putri Wales.

Baru!!: Final Kejuaraan Eropa UEFA 2020 dan William, Pangeran Wales · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Final UEFA Euro 2020.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »