Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Hydrilla

Indeks Hydrilla

Hydrilla (Esthwaite Waterweed, waterthyme, hydrilla) adalah genus dari tumbuhan air, biasanya diperlakukan sebagai mengandung hanya satu spesies, Hydrilla verticillata, meskipun beberapa ahli botani membaginya menjadi beberapa spesies.

18 hubungan: Alismatales, Bunga, Carolus Linnaeus yang Muda, Daun, Dunia Lama, Genus, Hydrocharitaceae, Keasinan, Morfologi reproduksi tumbuhan, Negara-negara Baltik, New South Wales, Queensland, Reproduksi vegetatif, Tumbuhan, Tumbuhan air, Tumbuhan berbunga, Tumbuhan berkeping biji tunggal, Wilayah Utara.

Alismatales

Alismatales adalah salah satu ordo tumbuhan berbunga yang termasuk dalam klad Monokotil menurut Sistem klasifikasi APG II). Bangsa ini juga diakui sebagai takson dalam sistem klasifikasi Cronquist dan tercakup dalam anak kelas Alismatidae, kelas Liliopsida. Alismatales mencakup banyak monokotil yang menyukai tanah berlumpur atau basah, bahkan ada yang hidup sepenuhnya tergenang dalam air. Beberapa anggotanya, khususnya dari suku Cymodoceaceae dan Hydrocharitaceae, mampu beradaptasi dengan air laut dan sepenuhnya hidup terbenam dalam air laut. Mereka menjadi komponen utama ekosistem khas lautan dangkal tropika yang disebut padang lamun. Suku Araceae (suku talas-talasan) mencakup banyak tumbuhan ekonomi yang menghasilkan umbi yang dapat dimakan.

Baru!!: Hydrilla dan Alismatales · Lihat lebih »

Bunga

Sebuah poster dengan bunga atau kuntum bunga yang dihasilkan oleh dua belas spesies tanaman berbunga dari berbagai familia berbeda. Bunga di Belanda. Bunga atau kembang (dari ꦏꦼꦩ꧀ꦧꦁ kêmbang) adalah alat reproduksi seksual pada tumbuhan berbunga (divisio Magnoliophyta atau Angiospermae, "tumbuhan berbiji tertutup").

Baru!!: Hydrilla dan Bunga · Lihat lebih »

Carolus Linnaeus yang Muda

Carolus Linnaeus yang Muda, Carl von Linné atau Carl Linnaeus the Younger (20 Januari 1741 – 1 November 1783) adalah seorang sejarahwan alam Swedia.

Baru!!: Hydrilla dan Carolus Linnaeus yang Muda · Lihat lebih »

Daun

Keanekaragaman daun Daun merupakan salah satu organ tumbuhan yang tumbuh dari ranting, biasanya berwarna hijau (mengandung klorofil) dan terutama berfungsi sebagai penangkap energi dari cahaya matahari untuk fotosintesis.

Baru!!: Hydrilla dan Daun · Lihat lebih »

Dunia Lama

Dunia Lama terdiri dari sebagian wilayah dunia yang terdiri dari Eropa, Asia, dan Afrika (secara kolektif disebut sebagai benua Afro-Eurasia) sebelum ditemukannya Dunia Baru (Benua Amerika) oleh Christopher Columbus.

Baru!!: Hydrilla dan Dunia Lama · Lihat lebih »

Genus

Dalam biologi, genus atau marga adalah salah satu bentuk pengelompokan dalam klasifikasi makhluk hidup yang secara hierarki tingkatnya di atas spesies, tetapi lebih rendah daripada famili.

Baru!!: Hydrilla dan Genus · Lihat lebih »

Hydrocharitaceae

Hydrocharitaceae adalah salah satu suku anggota tumbuhan berbunga.

Baru!!: Hydrilla dan Hydrocharitaceae · Lihat lebih »

Keasinan

Keasinan air permukaan laut rata-rata tahunan dari samudra di dunia. Data diambil dari http://www.nodc.noaa.gov/OC5/WOA01/ World Ocean Atlas 2001. Keasinan atau salinitas adalah tingkat rasa asin atau kadar garam terlarut dalam air.

Baru!!: Hydrilla dan Keasinan · Lihat lebih »

Morfologi reproduksi tumbuhan

Bunga ''Ranunculus glaberrimus'' merupakan bunga lengkap karena memilik mahkota (petal), kelopak (sepal), benang sari (stamen) dan putik (style atau carpel) dalam satu bunga Morfologi reproduksi tumbuhan adalah ilmu yang mempelajari bagian-bagian atau alat reproduksi (perkembangbiakan) tumbuhan khususnya dalam reproduksi seksual.

Baru!!: Hydrilla dan Morfologi reproduksi tumbuhan · Lihat lebih »

Negara-negara Baltik

Negara-negara Baltik (Balti riigid, Baltimaad; Baltijas valstis; Baltijos valstybės), adalah istilah geopolitik, biasanya digunakan untuk kelompok tiga negara berdaulat di Eropa Utara di pantai timur Laut Baltik yaitu Estonia, Latvia, dan Lithuania.

Baru!!: Hydrilla dan Negara-negara Baltik · Lihat lebih »

New South Wales

New South Wales New South Wales (arti harfiah: Wales Selatan Baru) adalah salah satu negara bagian Australia, negara bagian yang paling tua yang didirikan pada tahun 1788.

Baru!!: Hydrilla dan New South Wales · Lihat lebih »

Queensland

Peta lokasi Queensland Queensland yaitu negara bagian terbesar kedua di Australia setelah Australia Barat, dan menempati daerah timur laut di benua ini.

Baru!!: Hydrilla dan Queensland · Lihat lebih »

Reproduksi vegetatif

Reproduksi vegetatif adalah cara reproduksi makhluk hidup secara aseksual (tanpa adanya peleburan sel kelamin jantan dan betina).

Baru!!: Hydrilla dan Reproduksi vegetatif · Lihat lebih »

Tumbuhan

Dalam biologi, Tumbuhan adalah organisme eukariota multiseluler yang tergolong ke dalam kerajaan Plantae.

Baru!!: Hydrilla dan Tumbuhan · Lihat lebih »

Tumbuhan air

Tumbuhan akuatik Tumbuhan air juga disebut hidrofit adalah tumbuhan yang telah menyesuaikan diri untuk hidup pada lingkungan perairan, baik terbenam sebagian atau seluruh tubuhnya.

Baru!!: Hydrilla dan Tumbuhan air · Lihat lebih »

Tumbuhan berbunga

Tumbuhan berbunga, Angiosperma, atau Anthophyta ("tumbuhan bunga") atau Magnoliophyta ("tumbuhan sekerabat dengan magnolia") adalah kelompok terbesar tumbuhan yang hidup di daratan.

Baru!!: Hydrilla dan Tumbuhan berbunga · Lihat lebih »

Tumbuhan berkeping biji tunggal

Tumbuhan berkeping biji tunggal (atau monokotil) adalah salah satu dari dua kelompok besar tumbuhan berbunga yang secara klasik diajarkan; kelompok yang lain adalah tumbuhan bijinya berkeping dua atau dikotil.

Baru!!: Hydrilla dan Tumbuhan berkeping biji tunggal · Lihat lebih »

Wilayah Utara

Letak Wilayah Utara di Australia Wilayah Utara (Northern Territory atau NT) adalah wilayah federal Australia yang berada di utara bagian tengah Australia.

Baru!!: Hydrilla dan Wilayah Utara · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »