Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Film dalam tahun 1967

Indeks Film dalam tahun 1967

Film dalam tahun 1967 melibatkan beberapa peristiwa yang signifikan.

114 hubungan: Akiko Wakabayashi, Alan Arkin, Albert Finney, Anjelica Huston, Anne Bancroft, Anthony Hopkins, Arthur Penn, Audrey Hepburn, Barbara Rush, Beatrice Lillie, Bernard Lee, Bonnie and Clyde (film), Box Office Mojo, Camelot (film), Carol Channing, Casino Royale (film 1967), Cecil Kellaway, Charles Boyer, Charles Bronson, Cher, Columbia Pictures, Cool Hand Luke, David Niven, Debbie Reynolds, Dennis Hopper, Diane Cilento, Dick Van Dyke, Donald Sutherland, Dustin Hoffman, Elizabeth Taylor, Ernest Borgnine, Estelle Parsons, Faye Dunaway, Franco Zeffirelli, Fredric March, Gene Hackman, Gene Wilder, George Kennedy, George Roy Hill, George Sanders, Guess Who's Coming to Dinner, Harvey Keitel, In Cold Blood (film), In the Heat of the Night (film), Internet Movie Database, James Clavell, James Coburn, Jane Fonda, Jane Russell, Jason Robards, ..., Jean Simmons, Jo Van Fleet, John Cassavetes, John Forsythe, Jon Voight, Joshua Logan, Julie Andrews, Katharine Hepburn, Katharine Houghton, Katharine Ross, Lee Grant, Lee Marvin, Lewis Gilbert, Mark Robson, Martin Ritt, Martin Sheen, Mary Tyler Moore, Metro-Goldwyn-Mayer, Mie Hama, Mike Nichols, Norman Jewison, Orson Welles, Paramount Pictures, Patty Duke, Paul Newman, Peter Fonda, Peter Sellers, Rex Harrison, Richard Attenborough, Richard Brooks, Richard Burton, Richard Crenna, Richard Dreyfuss, Richard Harris, Richard Pryor, Robert Aldrich, Robert Redford, Robert Ryan, Rod Steiger, Sean Connery, Sharon Tate, Sidney Poitier, Spencer Tracy, Stanley Kramer, Susan Hayward, Suzy Kendall, Telly Savalas, The Graduate, The Jungle Book (film 1967), The Numbers (situs web), To Sir, with Love, Tom Laughlin, Two for the Road (film), United Artists, Universal Studios, Ursula Andress, Van Johnson, Vanessa Redgrave, Wait Until Dark (film), Walt Disney Animation Studios, Walt Disney Pictures, Warren Beatty, Woody Allen, You Only Live Twice (film). Memperluas indeks (64 lebih) »

Akiko Wakabayashi

adalah seorang mantan aktris asal Jepang.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Akiko Wakabayashi · Lihat lebih »

Alan Arkin

Alan Wolf Arkin merupakan seorang aktor dan sutradara berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Alan Arkin · Lihat lebih »

Albert Finney

Albert Finney, Jr. adalah seorang aktor, produser dan sutradara film, televisi, dan teater asal Inggris.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Albert Finney · Lihat lebih »

Anjelica Huston

Anjelica Huston adalah seorang aktris dan mantan model busana berkebangsaan Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Anjelica Huston · Lihat lebih »

Anne Bancroft

Anne Bancroft (17 September 1931-6 Juni 2005) merupakan seorang aktris berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan Academy Award, Golden Globe, Tony Award, dan Emmy Award sebagai aktris terbaik.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Anne Bancroft · Lihat lebih »

Anthony Hopkins

Sir Philip Anthony Hopkins adalah seorang aktor, sutradara, dan produser film Wales.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Anthony Hopkins · Lihat lebih »

Arthur Penn

Arthur Hiller Penn.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Arthur Penn · Lihat lebih »

Audrey Hepburn

Audrey Kathleen Ruston adalah seorang aktris, model, penari, dan pekerja kemanusiaan Inggris.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Audrey Hepburn · Lihat lebih »

Barbara Rush

Barbara Rush adalah aktris asal Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Barbara Rush · Lihat lebih »

Beatrice Lillie

Beatrice Gladys Lillie, yang lebih dikenal sebagai Bea Lillie, adalah seorang aktris, penyanyi dan pementas komik Inggris kelahiran Kanada.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Beatrice Lillie · Lihat lebih »

Bernard Lee

John Bernard Lee merupakan seorang aktor asal Inggris.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Bernard Lee · Lihat lebih »

Bonnie and Clyde (film)

Bonnie and Clyde adalah sebuah film kejahatan biografi Amerika 1967 garapan Arthur Penn dan dibintangi oleh Warren Beatty dan Faye Dunaway sebagai karakter utama Clyde Barrow dan Bonnie Parker.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Bonnie and Clyde (film) · Lihat lebih »

Box Office Mojo

Box Office Mojo adalah situs web yang melacak pendapatan box office secara sistematis, algoritmik.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Box Office Mojo · Lihat lebih »

Camelot (film)

Camelot ialah sebuah film tahun 1967 yang disutradarai oleh Joshua Logan yang mengkhususkan diri dalam film musikal.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Camelot (film) · Lihat lebih »

Carol Channing

Carol Elaine Channing adalah seorang aktris, penyanyi, penari, dan komedian asal Amerika yang membintangi banyak peran di Broadway dan film musikal.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Carol Channing · Lihat lebih »

Casino Royale (film 1967)

Casino Royale merupakan sebuah film komedi tahun 1967 yang diproduksi oleh Columbia Pictures.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Casino Royale (film 1967) · Lihat lebih »

Cecil Kellaway

Cecil Lauriston Kellaway adalah seorang pemeran Inggris-Afrika Selatan.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Cecil Kellaway · Lihat lebih »

Charles Boyer

Charles Boyer Charles Boyer (lahir 28 Agustus 1899 di Departement du Lot, Midi-Pyrénées, Prancis - meninggal 26 Agustus 1978 di Maricopa County, Arizona, Amerika Serikat pada umur 78 tahun) adalah seorang aktor Amerika terkemuka yang membintangi lebih dari 80 film, antara tahun 1920 hingga 1976.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Charles Boyer · Lihat lebih »

Charles Bronson

Charles Bronson (lahir dengan nama Charles Dennis Buchinsky) merupakan seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Charles Bronson · Lihat lebih »

Cher

Cher (terlahir Cherilyn Sarkisian pada 20 Mei 1946), The California Birth Index, 1905-1995 gives "Cheryl LaPiere" as the name on her birth certificate.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Cher · Lihat lebih »

Columbia Pictures

Columbia Pictures Industries, Inc. adalah perusahaan asal Amerika Serikat yang memproduksi film dan acara televisi.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Columbia Pictures · Lihat lebih »

Cool Hand Luke

Cool Hand Luke adalah film drama kehidupan-di-penjara (prison drama) Amerika tahun 1967 yang disutradarai oleh Stuart Rosenberg, dan dibintangi oleh Paul Newman dan George Kennedy yang meraih Oscar untuk film ini.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Cool Hand Luke · Lihat lebih »

David Niven

David Niven David Niven merupakan seorang aktor berkebangsaaan Inggris yang memenangkan nominasi Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan David Niven · Lihat lebih »

Debbie Reynolds

Mary Frances "Debbie" Reynolds adalah aktris, penyanyi, pebisnis, sejarawan film, dan aktivis kemanusiaan Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Debbie Reynolds · Lihat lebih »

Dennis Hopper

Dennis Lee Hopper adalah seorang pemeran, pembuat film, fotografer dan artis asal Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Dennis Hopper · Lihat lebih »

Diane Cilento

Diane Cilento adalah seorang aktris asal Australia.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Diane Cilento · Lihat lebih »

Dick Van Dyke

Dick Van Dyke pada tahun 1959 Richard Wayne “Dick” Van Dyke (lahir 13 Desember 1925) merupakan seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Dick Van Dyke · Lihat lebih »

Donald Sutherland

Donald McNicol Sutherland OC adalah seorang pemeran Kanada.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Donald Sutherland · Lihat lebih »

Dustin Hoffman

Dustin Lee Hoffman adalah seorang aktor film Amerika Serikat pemenang 2 piala Oscar.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Dustin Hoffman · Lihat lebih »

Elizabeth Taylor

Dame Elizabeth Rosemond Taylor, DBE adalah pemeran wanita Amerika Serikat kelahiran Inggris yang dua kali memenangi Academy Award sebagai Aktris Terbaik.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Elizabeth Taylor · Lihat lebih »

Ernest Borgnine

Ernest Borgnine merupakan seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan Golden Globe, BAFTA, dan Academy Award sebagai aktor terbaik.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Ernest Borgnine · Lihat lebih »

Estelle Parsons

Estelle Margaret Parsons adalah seorang aktris, penyanyi, dan produser asal Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Estelle Parsons · Lihat lebih »

Faye Dunaway

Faye Dunaway adalah seorang aktris berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan Academy Award untuk Aktris Terbaik pada tahun 1976.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Faye Dunaway · Lihat lebih »

Franco Zeffirelli

Gian Franco Corsi Zeffirelli, (12 Februari 1923 – 15 Juni 2019), lebih dikenal dengan nama Franco Zeffirelli, merupakan seorang sutradara berkebangsaan Italia yang memenangkan nominasi Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Franco Zeffirelli · Lihat lebih »

Fredric March

Ernest Frederick McIntyre Bickel (31 Agustus 1897-14 April 1975) merupakan seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan dua nominasi Academy Award sebagai aktor terbaik.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Fredric March · Lihat lebih »

Gene Hackman

Gene Hackman adalah seorang pemeran berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Gene Hackman · Lihat lebih »

Gene Wilder

Jerome Silberman dikenal secara profesional sebagai Gene Wilder adalah seorang aktor film dan panggung, penulis skenario, sutradara film, serta penulis asal Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Gene Wilder · Lihat lebih »

George Kennedy

George Kennedy pada tahun 1975 George Harris Kennedy Jr. merupakan seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan nominasi Academy Award sebagai aktor terbaik.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan George Kennedy · Lihat lebih »

George Roy Hill

George Roy Hill adalah seorang sutradara film Amerika.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan George Roy Hill · Lihat lebih »

George Sanders

George Sanders merupakan seorang pemeran berkebangsaan Inggris yang memenangkan Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan George Sanders · Lihat lebih »

Guess Who's Coming to Dinner

Guess Who's Coming to Dinner adalah sebuah film komedi-drama Amerika 1967 yang diproduksi dan disutradarai oleh Stanley Kramer, dan ditulis oleh William Rose.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Guess Who's Coming to Dinner · Lihat lebih »

Harvey Keitel

Harvey Keitel merupakan seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan nominasi Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Harvey Keitel · Lihat lebih »

In Cold Blood (film)

In Cold Blood adalah sebuah film tahun 1967 yang berdasarkan pada buku bernama sama karya Truman Capote.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan In Cold Blood (film) · Lihat lebih »

In the Heat of the Night (film)

In the Heat of the Night adalah sebuah film drama misteri Amerika 1967 garapan Norman Jewison.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan In the Heat of the Night (film) · Lihat lebih »

Internet Movie Database

IMDb (Internet Movie Database) adalah sebuah basis data daring informasi yang berkaitan dengan film, acara televisi, video rumahan, dan permainan video, dan acara internet, termasuk daftar pemeran, biografi kru produksi dan personil, ringkasan alur cerita, trivia, dan ulasan serta penilaian oleh penggemar.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Internet Movie Database · Lihat lebih »

James Clavell

James Clavell, nama asli: Charles Edmund Dumaresq Clavell adalah novelis, penulis skenario, sutradara, veteran Perang Dunia II, dan bekas tahanan perang.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan James Clavell · Lihat lebih »

James Coburn

James Harrison Coburn (31 Agustus, 1928-18 November, 2002) merupakan seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan nominasi Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan James Coburn · Lihat lebih »

Jane Fonda

Jane Seymour Fonda (lahir di New York City, New York 21 Desember 1937) adalah seorang aktris, aktivis, dan mantan peraga busana berkebangsaan Amerika Serikat. Beliau memenangkan Academy Award sebagai Aktris Terbaik sebanyak dua kali, yaitu dalam Klute (1971) dan Coming Home (1978).

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Jane Fonda · Lihat lebih »

Jane Russell

Jane Russell merupakan seorang aktris berkebangsaan Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Jane Russell · Lihat lebih »

Jason Robards

Jason Robards Jason Nelson Robards, Jr. (26 Juli 1922-26 Desember 2000) merupakan seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat yang pernah memenangi Emmy Award, Tony Award, dan Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Jason Robards · Lihat lebih »

Jean Simmons

Jean Merilyn Simmons adalah seorang aktris dan penyanyi berkebangsaan Britania.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Jean Simmons · Lihat lebih »

Jo Van Fleet

Catherine Josephine Van Fleet, online database of California birth records, 1905-1995; californiabirthindex.org.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Jo Van Fleet · Lihat lebih »

John Cassavetes

John Nicholas Cassavetes adalah seorang pemeran, sutradara dan penulis naskah Yunani-Amerika.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan John Cassavetes · Lihat lebih »

John Forsythe

John Forsythe, adalah seorang aktor Amerika Serikat yang membintangi 3 serial televisi.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan John Forsythe · Lihat lebih »

Jon Voight

Jonathan Vincent Voight adalah seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan Academy Award dan Golden Globe Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Jon Voight · Lihat lebih »

Joshua Logan

Joshua Lockwood Logan III adalah seorang sutradara dan penulis film dan panggung.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Joshua Logan · Lihat lebih »

Julie Andrews

Dame Julie Andrews adalah seorang pemeran wanita, penyanyi, sekaligus pengarang Inggris.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Julie Andrews · Lihat lebih »

Katharine Hepburn

Katharine Houghton Hepburn (12 Mei 1907 – 29 Juni 2003) adalah seorang pemeran Amerika yang menjadi seorang pemeran utama wanita Hollywood selama lebih dari 60 tahun.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Katharine Hepburn · Lihat lebih »

Katharine Houghton

Katharine Houghton (nee Katharine Houghton Grant) adalah seorang aktris sekaligus dramawan asal Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Katharine Houghton · Lihat lebih »

Katharine Ross

Katharine Juliet Ross adalah seorang aktris film, panggung, dan televisi Amerika.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Katharine Ross · Lihat lebih »

Lee Grant

Lee Grant pada tahun 1967 Lee Grant (31 Oktober 1927) merupakan seorang aktris dan sutradara berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan Academy Award dan Golden Globe.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Lee Grant · Lihat lebih »

Lee Marvin

Lee Marvin merupakan seorang aktor berkebangsaan Amerika.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Lee Marvin · Lihat lebih »

Lewis Gilbert

Lewis Gilbert adalah seorang sutradara film dan penulis naskah asal Inggris.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Lewis Gilbert · Lihat lebih »

Mark Robson

Mark Robson adalah seorang sutradara, produser, dan penyunting film kelahiran Kanada.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Mark Robson · Lihat lebih »

Martin Ritt

Martin Ritt adalah seorang sutradara dan pemeran asal Amerika yang berkarya dalam film dan teater.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Martin Ritt · Lihat lebih »

Martin Sheen

Ramón Antonio Gerardo Estévez (lahir 3 Agustus 1940), dikenal secara profesional sebagai Martin Sheen, adalah seorang pemeran dari Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Martin Sheen · Lihat lebih »

Mary Tyler Moore

Mary Tyler Moore adalah seorang aktris, produser, dan advokat sosial asal Amerika.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Mary Tyler Moore · Lihat lebih »

Metro-Goldwyn-Mayer

Metro-Goldwyn-Mayer Inc., atau MGM merupakan sebuah perusahaan multinasional yang menghasilkan berbagai macam produk film.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Metro-Goldwyn-Mayer · Lihat lebih »

Mie Hama

adalah aktris asal Jepang yang paling dikenal di luar Jepang karena pernah bermain sebagai Kissy Suzuki dalam film James Bond tahun 1967 You Only Live Twice.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Mie Hama · Lihat lebih »

Mike Nichols

Mike Nichols (nama lahir Mikhail Igor Peschkowsky) adalah seorang sutradara film dan teater, produser, pemeran dan komedian asal Amerika.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Mike Nichols · Lihat lebih »

Norman Jewison

Norman Frederick Jewison, CC, O.Ont adalah seorang sutradara, produser, pemeran dan pendiri Canadian Film Centre.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Norman Jewison · Lihat lebih »

Orson Welles

George Orson Welles adalah seorang sutradara dan produser film serta aktor panggung, radio, dan film Amerika.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Orson Welles · Lihat lebih »

Paramount Pictures

Paramount Pictures Corporation adalah perusahaan produsen dan distributor film Amerika Serikat yang bermarkas di Hollywood, California.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Paramount Pictures · Lihat lebih »

Patty Duke

Anna Marie "Patty" Duke (14 Desember 1946 - 29 Maret 2016) adalah seorang aktris teater, film, dan televisi Amerika.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Patty Duke · Lihat lebih »

Paul Newman

Paul Leonard Newman adalah seorang pemeran dan sutradara asal Amerika Serikat, pemenang penghargaan Academy Award, Piala Golden Globe, dan Piala Cannes.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Paul Newman · Lihat lebih »

Peter Fonda

Peter Henry Fonda (23 Februari 1940 – 16 Agustus 2019) merupakan seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan nominasi Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Peter Fonda · Lihat lebih »

Peter Sellers

Peter Sellers merupakan seorang aktor berkebangsaan Inggris yang menjadi yang terkenal di film utamanya seperti Dr. Strangelove dan sebagai Inspektur Clouseau di The Pink Panther.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Peter Sellers · Lihat lebih »

Rex Harrison

Sir Reginald "Rex" Carey Harrison merupakan seorang aktor berkebangsaan Inggris yang memenangkan Academy Award dan Tony Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Rex Harrison · Lihat lebih »

Richard Attenborough

Richard Attenborough Richard Samuel Attenborough, Baron Attenborough CBE (/ˈætənbərə/; 29 Agustus 1923 – 24 Agustus 2014) merupakan seorang aktor, produser, dan sutradara berkebangsaan Inggris yang memenangkan Academy Award dan tiga Golden Globe, Dia berkarier di dunia film sejak tahun 1942.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Richard Attenborough · Lihat lebih »

Richard Brooks

Richard Brooks adalah seorang penulis naskah, sutradara, novelis, dan produser asal Amerika.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Richard Brooks · Lihat lebih »

Richard Burton

Richard Burton (10 November 1925 – 5 Agustus 1984) merupakan seorang aktor berkebangsaan Wales yang di nominasikan tujuh kali Academy Award tanpa memenangkan satu pun.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Richard Burton · Lihat lebih »

Richard Crenna

Richard Donald Crenna adalah seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat yang menjadi terkenal saat bermain di film utamanya seperti The Sand Pebbles, Wait Until Dark, Body Heat, First Blood (sekuel film Rambo lainnya), Hot Shots! Part Deux, dan The Flamingo Kid.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Richard Crenna · Lihat lebih »

Richard Dreyfuss

Richard Stephen Dreyfuss merupakan seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan nominasi Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Richard Dreyfuss · Lihat lebih »

Richard Harris

Richard St.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Richard Harris · Lihat lebih »

Richard Pryor

Richard Franklin Lennox Thomas Pryor adalah seorang pelawak tunggal dan pemeran asal Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Richard Pryor · Lihat lebih »

Robert Aldrich

Robert Aldrich Robert Aldrich (9 Agustus 1918-5 Desember 1983) merupakan seorang sutradara, penulis, dan producer berkebangsaan Amerika Serikat yang menjadi terkenal saat membuat film-film tertentu seperti What Ever Happened to Baby Jane?, The Flight of the Phoenix, Hush, Hush, Sweet Charlotte dan The Dirty Dozen.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Robert Aldrich · Lihat lebih »

Robert Redford

Robert Redford Robert Redford adalah seorang aktor, sutradara, produser film AS.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Robert Redford · Lihat lebih »

Robert Ryan

Robert Bushnell Ryan adalah seorang pemeran panggung, film dan televisi asal Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Robert Ryan · Lihat lebih »

Rod Steiger

Rodney Stephen "Rod" Steiger adalah seorang aktor Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Rod Steiger · Lihat lebih »

Sean Connery

Sir Thomas Sean Connery (lebih popular dengan panggilan Sean Connery) adalah seorang mantan aktor dan produser film asal Skotlandia yang telah memenangkan beberapa penghargaan seperti Academy Award, Golden Globe, dan BAFTA Award, yang juga merupakan aktor pertama yang memerankan peran sebagai agen rahasia Inggris, 007 James Bond dalam tujuh film Bond antara rentang waktu 1962 sampai 1983.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Sean Connery · Lihat lebih »

Sharon Tate

Sharon Marie Tate Polanski adalah seorang aktris dan model berkebangsaan Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Sharon Tate · Lihat lebih »

Sidney Poitier

Sir Sidney Poitier merupakan seorang aktor dan sutradara berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Sidney Poitier · Lihat lebih »

Spencer Tracy

Spencer Tracy merupakan seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan dua Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Spencer Tracy · Lihat lebih »

Stanley Kramer

Gambar Stanley Kramer Stanley Kramer atau Stanley Earl Kramer adalah seorang produser dan sutradara film Amerika Serikat kelahiran 29 September 1913 di New York, Amerika Serikat dan meninggal pada tanggal 19 Februari 2001 di Woodland Hills, California, Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Stanley Kramer · Lihat lebih »

Susan Hayward

Susan Hayward merupakan seorang aktris berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan nominasi Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Susan Hayward · Lihat lebih »

Suzy Kendall

Suzy Kendall (lahir Frieda Harrison) adalah seorang aktris asal Inggris yang dikenal akan peran filmnya pada akhir tahun 1960 dan awal 1970-an.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Suzy Kendall · Lihat lebih »

Telly Savalas

Aristotelis "Telly" Savalas (Αριστοτέλης "Τέλλυ" Σαβάλας) adalah seorang aktor film dan televisi Amerika Serikat dan juga seorang penyanyi, yang telah berkarier selama empat dekade.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Telly Savalas · Lihat lebih »

The Graduate

The Graduate adalah film tahun 1967 berdasarkan novel karya Charles Webb, dan disutradarai oleh Mike Nichols.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan The Graduate · Lihat lebih »

The Jungle Book (film 1967)

The Jungle Book adalah sebuah film animasi yang dirilis pada tanggal 18 Oktober 1967.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan The Jungle Book (film 1967) · Lihat lebih »

The Numbers (situs web)

The Numbers adalah situs web data industri film yang melacak pendapatan box office dengan cara yang sistematis dan algoritmik.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan The Numbers (situs web) · Lihat lebih »

To Sir, with Love

To Sir, with Love adalah sebuah film drama Britania 1967 yang berhubungan dengan masalah sosial dan ras di sebuah sekolah kota terdalam.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan To Sir, with Love · Lihat lebih »

Tom Laughlin

Thomas Robert Laughlin Jr. adalah seorang pemeran, sutradara, penulis naskah, penulis, pengajar dan aktivis Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Tom Laughlin · Lihat lebih »

Two for the Road (film)

Two for the Road adalah sebuah film komedi drama Britania Raya tahun 1967 garapan Stanley Donen.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Two for the Road (film) · Lihat lebih »

United Artists

United Artists Corporation biasa disingkat dan disebutkan dengan inisial UA merupakan sebuah perusahaan rumah produksi film asal Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan United Artists · Lihat lebih »

Universal Studios

Universal Pictures (juga dikenal sebagai Universal Studios, dan sebelumnya Universal Manufacturing Company) adalah studio film Amerika yang dimiliki oleh Comcast melalui divisi Universal Filmed Entertainment Group dari anak perusahaannya yang sepenuhnya dimiliki NBCUniversal.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Universal Studios · Lihat lebih »

Ursula Andress

Ursula Andress adalah seorang pemeran, mantan model dan simbol seks Swiss yang tampil dalam perfilman Amerika, Inggris dan Italia.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Ursula Andress · Lihat lebih »

Van Johnson

Van Johnson Van Johnson adalah seorang bintang film asal Amerika.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Van Johnson · Lihat lebih »

Vanessa Redgrave

Vanessa Redgrave merupakan seorang aktris berkebangsaan Inggris yang pernah memenangkan Academy Award.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Vanessa Redgrave · Lihat lebih »

Wait Until Dark (film)

Wait Until Dark adalah sebuah film Amerika Serikat tahun 1967 yang disutradarai oleh Terence Young dan diproduksi oleh Mel Ferrer.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Wait Until Dark (film) · Lihat lebih »

Walt Disney Animation Studios

Walt Disney Animation Studios, berkantor pusat di Walt Disney Studios di Burbank, California, merupakan studio animasi Amerika Serikat yang menciptakan film animasi, film pendek dan serial televisi untuk The Walt Disney Company.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Walt Disney Animation Studios · Lihat lebih »

Walt Disney Pictures

Walt Disney, Pictures, Inc. adalah perusahaan produksi film asal Amerika Serikat dan anak perusahaan dari Walt Disney Studios, yang dimiliki oleh The Walt Disney Company.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Walt Disney Pictures · Lihat lebih »

Warren Beatty

Warren Beatty pada tahun 1961 Warren Beatty (lahir Henry Warren Beatty pada 30 Maret 1937) merupakan seorang aktor, produser, skenario, dan sutradara berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan nominasi Academy Award dan Golden Globe.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Warren Beatty · Lihat lebih »

Woody Allen

Woody Allen (terlahir dengan nama Allen Stewart Konigsberg) adalah seorang aktor, sutradara film, penulis, musikus (Klarinet), dan pelawak asal Amerika Serikat.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan Woody Allen · Lihat lebih »

You Only Live Twice (film)

You Only Live Twice (1967) merupakan film James Bond kelima, dan juga menjadi film kelima bagi Sean Connery dalam menjalani perannya sebagai agen rahasia MI6, James Bond.

Baru!!: Film dalam tahun 1967 dan You Only Live Twice (film) · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

1967 dalam film, Film pada 1967, Perfilman dalam tahun 1967.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »