Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Mausoleum Afaq Khoja

Indeks Mausoleum Afaq Khoja

Makam Afaq Khoja dekat Kashgar Pintu masuk Monumen Makam Afaq Khoja Masjid & Makam Afaq Khoja (آفاق خواجه مزار) (Uyghur: Апақ Хоҗа Мазар Apakh Khoja Mazar) adalah sebuah masjid sekaligus situs Islam tersuci di Xinjiang, Cina.

14 hubungan: Arabes, Arsitektur Islam, Beijing, Kaisar Qianlong, Kashgar, Masjid, Muqarnas, Muslim, Sufisme, Tarekat Naqsyabandiyah, Tiongkok, Tiongkok sejati, Xiang Fei, Xinjiang.

Arabes

Corak Arabes yang terdapat di Alhambra. Arabes adalah motif artistik berdasarkan penerapan pengulangan pola-pola bentuk geometri dan pola kombinasi yang beragam; bentuk-bentuk ini sering menggunakan tema tanaman (flora) dan kadang-kadang juga bertemakan hewan (fauna).

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Arabes · Lihat lebih »

Arsitektur Islam

Arsitektur Islam berkembang sangat luas baik itu di bangunan sekuler maupun di bangunan keagamaan yang keduanya terus berkembang sampai saat ini.

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Arsitektur Islam · Lihat lebih »

Beijing

Peta Italia yang diterbitkan 1682, menggunakan nama "Peking" (Beijing) dan "Xuntieu" (Shuntian). Beijing, romanisasi alternatif ditulis Peking, adalah ibu kota dari Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Beijing · Lihat lebih »

Kaisar Qianlong

Kaisar Qianlong Kaisar Qianlong (Chinese: 乾隆帝, pinyin: Qiánlóngdì, Wade-Giles: Ch'ien-lung Ti, Mongolian: Tengeriin Tetgesen Khaan, Manchu: Abkai Wehiyehe, Tibetan: lha skyong rgyal po, 25 September 1711 – 7 Februari 1799) terlahir dengan nama Hongli adalah kaisar bangsa Manchu, Dinasti Qing yang keenam dan merupakan kaisar Qing keempat yang memerintah Tiongkok.

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Kaisar Qianlong · Lihat lebih »

Kashgar

Kashgar merupakan kota yang terletak di Republik Rakyat Tiongkok bagian barat.

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Kashgar · Lihat lebih »

Masjid

Masjid (serapan dari masjid,; secara harfiah "tempat sujud"), merupakan tempat salat bagi umat Islam.

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Masjid · Lihat lebih »

Muqarnas

Muqarnas di Istana Alhambra, Granada, Spanyol. Muqarnas pada Balkon Qutb Minar, Delhi, India. Muqarnas (bahasa Arab: مقرنص) adalah sebentuk ragam dekoratif dalam arsitektur tradisional Islam dan Persia.

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Muqarnas · Lihat lebih »

Muslim

Muslim (translit) adalah orang yang berserah diri kepada Allah dengan hanya menyembah dan meminta pertolongan kepada-Nya terhadap segala yang ada di langit dan bumi.

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Muslim · Lihat lebih »

Sufisme

Sufisme (ṣufiyyah) atau tasawuf (taṣawwuf) adalah gerakan Islam yang mengajarkan ilmu cara menyucikan jiwa, menjernihan akhlak, membangun lahir dan batin serta untuk memperoleh kebahagiaan yang abadi.

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Sufisme · Lihat lebih »

Tarekat Naqsyabandiyah

Tarekat Naqsyabandiyah (نقشبندی) adalah sebuah tarekat utama dari ajaran tasawuf sunni.

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Tarekat Naqsyabandiyah · Lihat lebih »

Tiongkok

Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia. Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin dengan sistem 1 partai oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Republik Rakyat Tiongkok (PKT). Sekalipun sering kali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai. Jadi kesimpulannya ideologi pemerintah Tiongkok adalah Komunisme tetapi ideologi ekonomi Tiongkok adalah Kapitalisme. Tiongkok Daratan adalah istilah yang digunakan untuk merujuk kepada kawasan di bawah pemerintahan Republik Rakyat Tiongkok, tidak termasuk Hong Kong, Makau, dan sementara Republik Tiongkok/Taiwan mengacu pada entitas lain yang dulu pernah memimpin Tiongkok Daratan sejak tahun 1912 hingga terusirnya pada Perang Saudara Tiongkok ke Pulau Formosa dan pulau sekitarnya pada tahun 1949. Namun Republik Tiongkok/Taiwan berhasil bertahan dan mempertahankan sisa wilayahnya hingga saat ini. Saat ini Republik Tiongkok/Taiwan hanya memimpin pulau Formosa dan pulau sekitarnya. Republik Rakyat Tiongkok mengklaim wilayah milik Republik Tiongkok/Taiwan namun tidak memerintahnya, sedangkan Republik Tiongkok/Taiwan mengklaim kedaulatan terhadap seluruh Tiongkok daratan yang saat ini dikuasai Republik Rakyat Tiongkok. Pemerintahan Tiongkok sejak zaman dahulu sampai terbagi dua di zaman sekarang memiliki ekonomi paling besar dan paling kompleks di dunia selama lebih dari dua ribu tahun dan belasan dinasti Kekaisaran Tiongkok, beserta dengan beberapa masa kejayaan dan kejatuhan. Sejak diperkenalkannya reformasi ekonomi tahun 1978 oleh Presiden Deng Xiaoping, Republik Rakyat Tiongkok menjadi negara dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia. Per 2013, negara ini menjadi ekonomi terbesar kedua di dunia berdasarkan total nominal GDP dan PPP, serta menjadi eksportir dan importir terbesar di dunia. Republik Rakyat Tiongkok adalah negara yang memiliki senjata nuklir dan memiliki tentara aktif terbesar dunia, dengan belanja militer terbesar kedua dunia. Republik Rakyat Tiongkok menjadi anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa tahun 1971, di mana ia menggantikan dan mengusir Republik Tiongkok/Taiwan sebagai anggota tetap Dewan Keamanan PBB. Republik Rakyat Tiongkok juga menjadi anggota berbagai macam organisasi lain seperti WTO, APEC, BRICS, Shanghai Cooperation Organization, BCIM dan G-20. Republik Rakyat Tiongkok adalah kekuatan besar di Asia, dan menjadi negara super yang potensial menurut beberapa pengamat.

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Tiongkok · Lihat lebih »

Tiongkok sejati

beberapa kawasan yang dulunya diklaim oleh Republik Tiongkok.) Tiongkok sejati, Tiongkok Dalam atau Delapan Belas Provinsi (China proper, Inner China, Eighteen Provinces) adalah istilah yang dipakai oleh para penulis Barat tentang dinasti Qing Manchu untuk mengekspresikan sebuah kekhasan antara inti dan kawasan-kawasan terdepan Tiongkok.

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Tiongkok sejati · Lihat lebih »

Xiang Fei

Xiang Fei (Uighur: ئىپارخان / Iparxan / Ипархан) adalah seorang figur dalam legenda Tiongkok yang dijadikan permaisuri oleh Kaisar Qianlong pada abad ke-18.

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Xiang Fei · Lihat lebih »

Xinjiang

Xinjiang (p; Uighur), atau nama lengkapnya Daerah Otonomi Uighur Xinjiang, adalah sebuah daerah otonomi di Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Mausoleum Afaq Khoja dan Xinjiang · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Afaq Khoja Mausoleum, Afaq khoja mausoleum.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »