Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Ai-Khanoum

Indeks Ai-Khanoum

Ai-Khanoum (Aï Khānum atau Ay Khanum, yang berarti “Dewi Bulan” dalam bahasa Uzbekistan), kemungkinan yang dulu disebut sebagai Alexandria on the Oxus (Αλεξάνδρεια η επί τουΏξου), atau bisa jadi yang berikutnya yaitu اروکرتیه or Eucratidia) adalah salah satu kota utama di Kerajaan Yunani-Baktria. Kemungkinan kota ini didirikan oleh Kekaisaran Seleukia, dan kemudian berfungsi sebagai pusat militer dan ekonomi bagi Kerajaan Yunani-Baktria hingga ia runtuh pada 145 SM. Kota ini ditemukan kembali pada 1961, dan digali ulang oleh Delegasi Arkeologi Perancis di Afghanistan hingga pecahnya konflik di penghabisan dekade 1970an. Para sarjana sebelumnya berpendapat bahwa Ai Khanoum didirikan pada akhir abad ke-4 SM, setelah penaklukan Alexander yang Agung. Analisis terbaru mengatakan bahwa kota ini didirikan sekitar 280 SM oleh kaisar Seleucid, Antiokhos I Soter. Kota ini terletak di provinsi Takhar, utara Afghanistan, di pertemuan Sungai Panj dan Kokcha, keduanya merupakan anak sungai dari Amu Darya yang secara historis dikenal sebagai Oxus, berlokasi di ambang pintu anak benua India. Meski tak berlokasi pada rute perdagangan utama, kota ini memegang akses atas masing-masing pertambangan di Hindu Kush dan secara strategis menjadi kawasan titik sempit yang penting. Pembentengan menyeluruh yang secara berkesinambungan dijaga, diperbaharui, dan dibangun ulang mengelilingi kota ini.

16 hubungan: Afganistan, Aleksander Agung, Anak benua India, Antiokhos I Soter, Benteng, Hindu Kush, Jalur perdagangan, Kekaisaran Seleukia, Kerajaan Yunani-Baktria, Kirgizstan, Periode Helenistik, Revolusi Saur, Sungai Amu Darya, Titik sempit, Uzbekistan, Yunani.

Afganistan

Afganistan, secara resmi bernama Keamiran Islam Afganistan, adalah sebuah negara yang terletak di Asia Selatan dan Asia Tengah.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Afganistan · Lihat lebih »

Aleksander Agung

Aleksander III dari Makedonia (Greek; 20/21 Juli 356 SM – 10/11 Juni 323 SM), lebih dikenal sebagai Aleksander Agung, adalah seorang raja dari Kerajaan Yunani kuno dari Makedonia.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Aleksander Agung · Lihat lebih »

Anak benua India

Anak benua India atau subbenua India adalah wilayah fisiografis di Asia Selatan, yang terletak di Lempeng India dan menjorok ke selatan menuju Samudra Hindia dari Pegunungan Himalaya.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Anak benua India · Lihat lebih »

Antiokhos I Soter

Antiokhos I Soter (Αντίοχος Α' Σωτήρ, Antiokhos Sang Penyelamat, meninggal 261 SM), adalah raja Dinasti Seleukia, berkuasa atas kawasan Iran, Syria, dan Anatolia pada 281-261 SM.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Antiokhos I Soter · Lihat lebih »

Benteng

Benteng Batavia (lukisan oleh Andries Beeckman, sekitar 1656) Menara sudut benteng Fort Nieuw Victoria di Ambon pada masa Hindia Belanda Benteng adalah bangunan untuk keperluan militer yang dibuat untuk keperluan pertahanan sewaktu dalam peperangan.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Benteng · Lihat lebih »

Hindu Kush

Kabul terletak 1.800 mdpl di sebuah lembah sempit, terjepit antara pegunungan Hindu Kush Hindu Kush (bahasa Pashtun, bahasa Persia, dan هندوکش), juga dikenal dengan nama Pāriyātra Parvata (Sanskrit: पारियात्र पर्वत), dalam bahasa Yunani Kuno Caucasus Indicus (Καύκασος Ινδικός) atau Paropamisadae (Παροπαμισάδαι), adalah pegunungan yang membentang dari Afganistan tengah hingga utara Pakistan.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Hindu Kush · Lihat lebih »

Jalur perdagangan

Jalur perdagangan adalah jaringan perdagangan sumber daya sebagai rangkaian jalur dan perhentian yang digunakan untuk angkutan kargo komersial.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Jalur perdagangan · Lihat lebih »

Kekaisaran Seleukia

Kekaisaran Seleukia (Σελεύκεια, Seleύkeia) adalah negara Yunani-Makedonia yang terbentuk melalui penaklukan Aleksander Agung.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Kekaisaran Seleukia · Lihat lebih »

Kerajaan Yunani-Baktria

Kerajaan Yunani-Baktria adalah kerajaan yang meliputi wilayah Baktria dan Sogdiana di Asia Tengah pada 250-125 SM.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Kerajaan Yunani-Baktria · Lihat lebih »

Kirgizstan

Kirgizstan secara resmi Republik Kirgiz.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Kirgizstan · Lihat lebih »

Periode Helenistik

fix-attempted.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Periode Helenistik · Lihat lebih »

Revolusi Saur

Revolusi Saur (Dari: إنقلاب ثور د ثور انقلاب) (juga Revolusi Sawr) adalah sebuah revolusi yang dipimpin oleh Partai Demokratik Rakyat Afghanistan (PDRA) melawan pemerintahan Presiden Afghanistan Mohammed Daoud Khan pada 27–28 April 1978.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Revolusi Saur · Lihat lebih »

Sungai Amu Darya

Amu Darya (آمودریا, Āmūdaryā), juga disebut Oxus dan Sungai Amu, merupakan sungai utama di Asia Tengah.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Sungai Amu Darya · Lihat lebih »

Titik sempit

Selat GIbraltar adalah titik sempit laut yang penting karena beberapa kapal saja sudah cukup untuk memblokir pintu masuk ke Laut Mediterania. Dalam strategi militer, titik sempit (choke point) adalah fitur geografis di daratan seperti lembah, defile atau jembatan, atau selat yang mau tidak mau harus dilalui sebuah pasukan untuk mencapai tujuannya, biasanya dengan front yang lebih sempit sehingga mengurangi kemampuan tempur pasukan tersebut.

Baru!!: Ai-Khanoum dan Titik sempit · Lihat lebih »

Uzbekistan

Republik Uzbekistan (kadang-kadang dieja Ozbekistan) (bahasa Uzbek: O‘zbekiston Respublikasi atau O‘zbekiston Jumhuriyati: adalah sebuah negara berdaulat yang terletak di Asia Tengah dan sebelumnya merupakan bagian dari negara Uni Soviet. Negara dengan wilayah yang terkurung daratan ini berbatasan dengan Kazakhstan di sebelah barat dan utara, Kirgizstan dan Tajikistan di timur dan Afganistan dan Turkmenistan di selatan. Bahasa resmi di Uzbekistan adalah bahasa Uzbek sebuah bahasa Turkik dan bahasa Rusia, sisa peninggalan pemerintahan Soviet. Sekitar 1 juta suku Tajik sebuah kelompok etnis yang masih serumpun dengan bangsa Persia menghuni negara ini dan merupakan 4,8% dari seluruh jumlah penduduknya. Kata Ozbek terbentuk dari oz ("sejati/asli") dan bek ("pemimpin/bangsawan") sehingga "Ozbek" berarti "bangsawan" atau "pemimpin sejati".

Baru!!: Ai-Khanoum dan Uzbekistan · Lihat lebih »

Yunani

Yunani (Ελλάδα), secara resmi bernama Republik Yunani, dikenal pada zaman purba sebagai Hellas, adalah sebuah negara tempat lahirnya budaya Dunia Barat yang berada di Eropa bagian tenggara, terletak di ujung selatan Semenanjung Balkan, di bagian timur Laut Tengah (Mediterania).

Baru!!: Ai-Khanoum dan Yunani · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »