Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Ajo Motorsport

Indeks Ajo Motorsport

Ajo Motorsport adalah tim Grand Prix Sepeda Motor Finlandia, saat ini berkompetisi di kelas Moto2 dan Moto3 dengan nama Red Bull KTM Ajo dan di kelas MotoE dengan nama 'Avant Ajo MotoE'.

Daftar Isi

  1. 33 hubungan: Andrea Dovizioso, Augusto Fernández, Brad Binder, Bridgestone, Daniel Holgado, Derbi, Dominique Aegerter, Dorna Sports, Finlandia, Grand Prix Sepeda Motor, Grand Prix Sepeda Motor musim 2008, Grand Prix Sepeda Motor musim 2009, Grand Prix Sepeda Motor musim 2010, Honda, Johann Zarco, Jorge Lorenzo, Kalex, KTM, KTM RC250GP, Malaguti, Marc Márquez, Mesin, Michelin, Mika Kallio, Moto2 musim 2015, Moto2 musim 2016, Moto3 musim 2016, Moto3 musim 2021, MotoE, Pedro Acosta, Sachsenring, Sandro Cortese, Suku Jepang.

Andrea Dovizioso

Andrea Dovizioso adalah seorang pembalap MotoGP asal Italia.

Lihat Ajo Motorsport dan Andrea Dovizioso

Augusto Fernández

Augusto Matías Fernández adalah pemain sepak bola Argentina yang saat ini bermain untuk Beijing Renhe sebagai gelandang.

Lihat Ajo Motorsport dan Augusto Fernández

Brad Binder

Brad Binder (lahir 11 Agustus 1995) adalah seorang pembalap sepeda motor Grand Prix Afrika Selatan.

Lihat Ajo Motorsport dan Brad Binder

Bridgestone

adalah sebuah produsen suku cadang mobil dan truk multinasional yang didirikan pada tahun 1931 oleh di Kurume, Fukuoka, Jepang.

Lihat Ajo Motorsport dan Bridgestone

Daniel Holgado

Daniel Holgado Miralles (lahir 27 April 2005) adalah pembalap Grand Prix Sepeda Motor Spanyol yang saat ini berkompetisi untuk Red Bull KTM Tech3 di Kejuaraan Dunia Moto3.

Lihat Ajo Motorsport dan Daniel Holgado

Derbi

Derbi adalah sebuah perusahaan sepeda motor yang bermarkas di Barcelona, Spanyol.

Lihat Ajo Motorsport dan Derbi

Dominique Aegerter

Dominique Aegerter (lahir 30 September 1990) adalah pembalap Grand Prix Sepeda Motor Swiss, saat ini berkompetisi di Kejuaraan Dunia MotoE.

Lihat Ajo Motorsport dan Dominique Aegerter

Dorna Sports

Dorna Sports, S.L. adalah pemegang hak komersial untuk olahraga sepeda motor MotoGP.

Lihat Ajo Motorsport dan Dorna Sports

Finlandia

Finlandia (secara resmi: Republik Finlandia, Suomen Tasavalta; B. Swedia: Republiken Finland), adalah sebuah negara Nordik yang terletak di Eropa Utara, serta anggota dari Uni Eropa.

Lihat Ajo Motorsport dan Finlandia

Grand Prix Sepeda Motor

Grand Prix Sepeda Motor (disingkat sebagai GP Motor) adalah seri kejuaraan balap motor yang diselenggarakan di sirkuit jalanan yang disetujui dan diatur oleh Fédération Internationale de Motocyclisme (FIM).

Lihat Ajo Motorsport dan Grand Prix Sepeda Motor

Grand Prix Sepeda Motor musim 2008

Grand Prix Sepeda Motor musim 2008 adalah musim Kejuaraan Dunia F.I.M. ke-60.

Lihat Ajo Motorsport dan Grand Prix Sepeda Motor musim 2008

Grand Prix Sepeda Motor musim 2009

Grand Prix Sepeda Motor musim 2009 adalah musim Kejuaraan Dunia F.I.M. Balap Jalanan ke-61.

Lihat Ajo Motorsport dan Grand Prix Sepeda Motor musim 2009

Grand Prix Sepeda Motor musim 2010

Grand Prix Sepeda Motor musim 2010 adalah musim Kejuaraan Dunia sepeda motor F.I.M. ke-62.

Lihat Ajo Motorsport dan Grand Prix Sepeda Motor musim 2010

Honda

adalah sebuah konglomerat multinasional publik asal Jepang yang memproduksi mobil, sepeda motor, dan peralatan daya.

Lihat Ajo Motorsport dan Honda

Johann Zarco

Johann Zarco (lahir 16 Juli 1990) adalah pembalap motor Prancis, yang meraih dua gelar juara dunia Moto2 pada tahun dan.

Lihat Ajo Motorsport dan Johann Zarco

Jorge Lorenzo

Jorge Lorenzo Guerrero, merupakan seorang mantan pembalap MotoGP asal Spanyol.

Lihat Ajo Motorsport dan Jorge Lorenzo

Kalex

Kalex Engineering adalah perusahaan teknik khusus Jerman yang mendesain, memproduksi, dan menjual suku cadang berkinerja tinggi untuk sepeda motor.

Lihat Ajo Motorsport dan Kalex

KTM

KTM AG (Kronreif & Trunkenpolz Mattighofen) sebelumnya KTM Sportmotorcycle AG merupakan sebuah perusahaan multinasional yang menghasilkan berbagai macam produk sepeda motor.

Lihat Ajo Motorsport dan KTM

KTM RC250GP

KTM RC250GP adalah sepeda motor Grand Prix dirancang dan dibuat oleh KTM untuk kelas Moto3, diperkenalkan pada.

Lihat Ajo Motorsport dan KTM RC250GP

Malaguti

Malaguti adalah perusahaan sepeda, skuter dan sepeda motor Italia yang berpusat di San Lazzaro di Savena, didirikan oleh Antonino Malaguti pada tahun 1930.

Lihat Ajo Motorsport dan Malaguti

Marc Márquez

Marc Márquez Alentà (lahir 17 Februari 1993) adalah seorang pembalap Grand Prix Sepeda Motor profesional Spanyol, yang membalap untuk Repsol Honda sejak debutnya di MotoGP pada tahun 2013.

Lihat Ajo Motorsport dan Marc Márquez

Mesin

Mesin adalah suatu alat atau peralatan yang cara kerjanya didasarkan kepada perubahan dua bentuk energi pada suatu sistem tertentu.

Lihat Ajo Motorsport dan Mesin

Michelin

Michelin (nama lengkap: SCA) adalah sebuah produsen ban multinasional yang berkantor pusat di Clermont-Ferrand, Auvergne-Rhône-Alpes, Prancis.

Lihat Ajo Motorsport dan Michelin

Mika Kallio

Mika Kallio (lahir 8 November 1982) adalah pembalap motor Grand Prix Finlandia.

Lihat Ajo Motorsport dan Mika Kallio

Moto2 musim 2015

Kejuaraan Dunia FIM Moto2 2015 adalah bagian dari musim Kejuaraan Dunia F.I.M. Road Racing ke-67.

Lihat Ajo Motorsport dan Moto2 musim 2015

Moto2 musim 2016

Kejuaraan Dunia FIM Moto2 2016 adalah bagian dari musim Kejuaraan Dunia F.I.M. ke-68.

Lihat Ajo Motorsport dan Moto2 musim 2016

Moto3 musim 2016

Kejuaraan Dunia FIM Moto3 2016 adalah bagian dari musim Kejuaraan Dunia F.I.M. ke-68.

Lihat Ajo Motorsport dan Moto3 musim 2016

Moto3 musim 2021

Kejuaraan Dunia FIM Moto3 2021 adalah bagian dari musim Kejuaraan Dunia F.I.M. Road Racing ke-73.

Lihat Ajo Motorsport dan Moto3 musim 2021

MotoE

FIM Enel MotoE World Champhionship (sebelumnya dikenal sebagai MotoE World Cup), adalah kelas balap sepeda motor yang hanya menggunakan sepeda motor bertenaga listrik.

Lihat Ajo Motorsport dan MotoE

Pedro Acosta

Pedro Acosta (lahir 25 Mei 2004) adalah pembalap motor Spanyol.

Lihat Ajo Motorsport dan Pedro Acosta

Sachsenring

Sirkuit Sachsenring adalah sirkuit balap yang terletak di Hohenstein-Ernstthal, dekat Chemnitz di Saxony, Jerman.

Lihat Ajo Motorsport dan Sachsenring

Sandro Cortese

Alessandro "Sandro" Cortese (lahir 6 Januari 1990) adalah seorang pembalap sepeda motor Jerman, saat ini berkompetisi di Kejuaraan Dunia Superbike dengan mengendarai Yamaha R1.

Lihat Ajo Motorsport dan Sandro Cortese

Suku Jepang

Bangsa Jepang atau adalah suku bangsa yang dominan di Jepang"人類学的にはモンゴロイドの一。皮膚は黄色、虹彩は黒褐色、毛髪は黒色で直毛。言語は日本語。" Di seluruh dunia ada sekitar 130 juta orang keturunan Jepang, dan 127 juta orang di antaranya adalah penduduk Jepang.

Lihat Ajo Motorsport dan Suku Jepang

Juga dikenal sebagai Red Bull KTM Ajo.