Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Akademi Kepausan

Indeks Akademi Kepausan

Sebuah Akademi Kepausan adalah suatu komunitas kehormatan kaum cendekiawan yang didirikan oleh atau dibawah arahan dari Tahta Suci.

Buka di Google Maps

Daftar Isi

  1. 14 hubungan: Akademi Kepausan Santo Thomas Aquinas, Akademi Kepausan untuk Arkeologi, Akademi Kepausan untuk Ilmu Pengetahuan, Akademi Kepausan untuk Ilmu Sosial, Akademi Kepausan untuk Kehidupan, Akademi Kepausan untuk Maria, Akademi Kepausan untuk Martir, Akademi Kepausan untuk Pembuahan Tak Bernoda, Akademi Kepausan untuk Seni Murni dan Sastra dari Virtuosi al Pantheon, Mariologi, Roma, Takhta Suci, Universitas Kepausan Lateran, Universitas Kepausan Yohanes Paulus II.

  2. Akademi kepausan

Akademi Kepausan Santo Thomas Aquinas

ka Akademi Kepausan Santo Thomas Aquinas (nama aslinya dalam Bahasa Latin, menurut ayat 1 dalam statuta-nya: Pontificia Academia Sancti Thomae Aquinatis) didirikan pada tanggal 15 Oktober 1879 oleh Paus Leo XIII.

Lihat Akademi Kepausan dan Akademi Kepausan Santo Thomas Aquinas

Akademi Kepausan untuk Arkeologi

Akademi Kepausan untuk Arkeologi (atau Pontificia Accademia Romana di Archeologia) adalah suatu komunitas kehormatan para cendekiawan yang didirikan di Roma oleh Gereja Katolik Roma untuk pengembangan pembelajaran arkeologi Kristiani.

Lihat Akademi Kepausan dan Akademi Kepausan untuk Arkeologi

Akademi Kepausan untuk Ilmu Pengetahuan

Akademi Kepausan untuk Ilmu Pengetahuan (Bahasa Latin: Pontificia Academia Scientiarum) adalah suatu akademi ilmu pengetahuan Tahta Suci, didirikan pada tahun 1936 oleh Paus Pius XI.

Lihat Akademi Kepausan dan Akademi Kepausan untuk Ilmu Pengetahuan

Akademi Kepausan untuk Ilmu Sosial

Akademi Kepausan untuk Ilmu Sosial didirikan pada bulan Januari 1994 oleh Paus Yohanes Paulus II.

Lihat Akademi Kepausan dan Akademi Kepausan untuk Ilmu Sosial

Akademi Kepausan untuk Kehidupan

Akademi Kepausan untuk Kehidupan atau Pontificia Accademia Pro Vita adalah suatu Akademi Kepausan dalam Gereja Katolik Roma yang secara khusus bertujuan memajukan ajaran etika konsisten kehidupan yang dianut Gereja.

Lihat Akademi Kepausan dan Akademi Kepausan untuk Kehidupan

Akademi Kepausan untuk Maria

Akademi Kepausan untuk Maria atau Pontificia Academia Mariana Internationalis (P.A.M.I.) adalah sebuah institusi pendidikan tinggi Gereja Katolik Roma yang memfokuskan diri pada pembelajaran Mariologi dan pengabdian pada Bunda Maria.

Lihat Akademi Kepausan dan Akademi Kepausan untuk Maria

Akademi Kepausan untuk Martir

Akademi Kepausan untuk Martir atau Pontificia Academia Cultorum Martyrum (pada awalnya didirikan dengan nama Collegium Cultorum Martyrum) adalah sebuah komunitas kehormatan cendekiawan yang didirikan di Roma oleh Gereja Katolik Roma dengan tujuan untuk kemajuan penghormatan kepada para orang suci (santo-santa) dan para martir, perkembangan dan tata cara penghormatan kepada para orang suci dan pembelajaran tentang sejarah Kristiani yang terkait termasuk diantaranya katakomba.

Lihat Akademi Kepausan dan Akademi Kepausan untuk Martir

Akademi Kepausan untuk Pembuahan Tak Bernoda

Akademi Kepausan untuk Pembuahan Tak Bernoda adalah sebuah komunitas kehormatan cendekiawan yang didirikan di Roma oleh Gereja Katolik Roma dengan tujuan untuk memajukan dan mengembangkan dogma Pembuahan Tak Bernoda Maria.

Lihat Akademi Kepausan dan Akademi Kepausan untuk Pembuahan Tak Bernoda

Akademi Kepausan untuk Seni Murni dan Sastra dari Virtuosi al Pantheon

Akademi Kepausan untuk Seni Murni dan Sastra dari Virtuosi al Pantheon adalah salah satu dari sepuluh Akademi Kepausan di bawah arahan Tahta Suci.

Lihat Akademi Kepausan dan Akademi Kepausan untuk Seni Murni dan Sastra dari Virtuosi al Pantheon

Mariologi

Attard, Malta. Mariologi dalam Gereja Katolik Roma adalah sebuah bagian teologi yang berhubungan dengan Maria, ibu Yesus.

Lihat Akademi Kepausan dan Mariologi

Roma

Roma adalah sebuah kota dan comune khusus (bernama Roma Capitale) di Italia.

Lihat Akademi Kepausan dan Roma

Takhta Suci

Takhta Suci (Sancta Sedes,; Santa Sede), disebut juga Takhta Roma, Takhta Petrus atau Takhta Apostolik, adalah yurisdiksi Paus dalam berperan sebagai uskup Roma.

Lihat Akademi Kepausan dan Takhta Suci

Universitas Kepausan Lateran

Universitas Kepausan Lateran (dalam Bahasa Italia: Pontificia Università Lateranense) (juga dikenal dengan sebutan Lateranum) adalah sebuah Universitas Kepausan di Roma.

Lihat Akademi Kepausan dan Universitas Kepausan Lateran

Universitas Kepausan Yohanes Paulus II

Universitas Kepausan Yohanes Paulus II (Bahasa Polandia: Uniwersytet Papieski Jana Pawła II w Krakowie) adalah sebuah institusi akademis yang terletak di kota Kraków, Polandia, yang menawarkan gelar pasca-sarjana di bidang teologi, filosofi dan sejarah gereja.

Lihat Akademi Kepausan dan Universitas Kepausan Yohanes Paulus II

Lihat juga

Akademi kepausan