Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Aksi-tuas

Indeks Aksi-tuas

Aksi-tuas (lever-action) adalah jenis aksi (sistem operasi) untuk senjata api penembakan berulang yang menggunakan tuas kokang yang dioperasikan secara manual yang terletak di sekitar pelindung pelatuk (sering kali juga digabungkan) yang berputar ke depan untuk menggerakkan baut melalui sambungan internal, yang akan memasukkan peluru kedalam/keluar kamar senapan dan lalu memicu mekanisme pin penembakan. Aksi ini berbeda dengan jenis senapan penembakan berulang lainnya seperti aksi baut, aksi-pompa, semi-otomatis, atau otomatis.

3 hubungan: Aksi-baut, Baut (senjata api), Senjata api.

Aksi-baut

Baut yang dibuka pada Winchester Model 70 Aksi-baut atau Aksi-grendel (dari grendelgeweer) adalah tipe aksi (sistem operasi) kokang senjata api yang mana bagian baut dioperasikan secara manual dengan cara menggesernya ke belakang (menggunakan tuas kecil serupa dengan grendel pintu) agar bagian pangkal/belakang (breech) laras terbuka, selongsong peluru kosong yang sudah dipakai terlempar keluar dan peluru baru masuk kedalam pangkal kemudian tuas ditutup kembali (digeser ke depan).

Baru!!: Aksi-tuas dan Aksi-baut · Lihat lebih »

Baut (senjata api)

Baut dari senapan aksi-baut Gewehr 98 Baut adalah bagian dari senjata api yang berfungsi sebagai penghalang di bagian belakang ruang tembak dan juga berfungsi untuk mendorong amunisi masuk ke ruang tembak (chamber).

Baru!!: Aksi-tuas dan Baut (senjata api) · Lihat lebih »

Senjata api

Berbagai jenis senjata api ringan era Perang Dunia I. Senjata api (bahasa Inggris: firearm) adalah senjata yang melepaskan satu atau lebih proyektil yang didorong dengan kecepatan tinggi oleh gas yang dihasilkan oleh pembakaran suatu propelan.

Baru!!: Aksi-tuas dan Senjata api · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »