Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Alexandre Aja

Indeks Alexandre Aja

Alexandre Aja (lahir 7 Agustus 1978) adalah sutradara film Prancis yang memulai karier internasionalnya karena film horor yang dibuatnya tahun 2003, Haute Tension (dikenal sebagai High Tension di Amerika Serikat dan Switchblade Romance di Britania Raya).

20 hubungan: Festival Film Cannes, Film horor, Film jagal, Furia (film), Haute Tension, Julio Cortázar, Korea Selatan, Maroko, Mirrors (film), P2 (film), Palem Emas, Paris, Penulis, Pied-Noir, Prancis, Produser film, Sutradara, The Hills Have Eyes, Wes Craven, Yahudi.

Festival Film Cannes

Cannes terlihat dari Le Suquet Festival Cannes (Festival de Cannes), sampai tahun 2002 disebut sebagai International Film Festival (Festival international du film) dan dikenal dalam bahasa Inggris sebagai Cannes Film Festival (Festival Film Cannes), adalah festival film tahunan yang diadakan di Cannes, Prancis, yang menayangkan film-film baru dari seluruh genre, termasuk film dokumenter dari seluruh dunia.

Baru!!: Alexandre Aja dan Festival Film Cannes · Lihat lebih »

Film horor

Film horor adalah sebuah genre film yang berusaha untuk memancing emosi berupa ketakutan atau rasa jijik dari penontonnya.

Baru!!: Alexandre Aja dan Film horor · Lihat lebih »

Film jagal

Film jagal atau dalam bahasa Inggrisnya film slasher adalah sub-ragam dari film horor yang membuat sebuah plot klise tersendiri yang termasuk seorang pembunuh psikopat yang memburu dan membunuh korbannya dengan cara-cara yang brutal, seringnya dengan alat-alat tajam seperti pisau atau kapak.

Baru!!: Alexandre Aja dan Film jagal · Lihat lebih »

Furia (film)

Furia adalah film drama romantis tahun 1999 yang disutradarai oleh Alexandre Aja, yang menulis film ini bersama Grégory Levasseur, diadaptasi dari cerita pendek fiksi ilmiah karya Julio Cortázar.

Baru!!: Alexandre Aja dan Furia (film) · Lihat lebih »

Haute Tension

Haute Tension (Switchblade Romance di Britania Raya dan High Tension di Amerika Utara) adalah sebuah film horor karya sutradara Prancis Alexandre Aja pada tahun 2003.

Baru!!: Alexandre Aja dan Haute Tension · Lihat lebih »

Julio Cortázar

Julio Florencio Cortázar adalah seorang novelis dan penulis cerita pendek, esai, juga penerjemah asal Argentina-Prancis.

Baru!!: Alexandre Aja dan Julio Cortázar · Lihat lebih »

Korea Selatan

Republik Korea (대한민국) atau lebih dikenal sebagai Korea Selatan, adalah sebuah negara di Asia Timur yang meliputi wilayah selatan Semenanjung Korea.

Baru!!: Alexandre Aja dan Korea Selatan · Lihat lebih »

Maroko

Kerajaan Maroko (Bahasa Berber: ⵜⴰⴳⵍⴷⵉⵜ ⵏ ⵎⵓⵔⴰⴽⵓⵛ Tageldit-N-Murakusy; Bahasa Arab: المملكة المغربية Al-Mamlakatu-L-Maghribiya) adalah sebuah negara yang memiliki garis pantai yang sangat panjang di Samudera Atlantik.

Baru!!: Alexandre Aja dan Maroko · Lihat lebih »

Mirrors (film)

Mirrors adalah film horor tahun 2008 yang disutradarai oleh Alexandre Aja dan dibintangi Kiefer Sutherland.

Baru!!: Alexandre Aja dan Mirrors (film) · Lihat lebih »

P2 (film)

P2 adalah film horor/thriller 2007 yang disutradarai oleh Franck Khalfoun, ditulis dan diproduksi oleh Khalfoun, Alexandre Aja dan Grégory Levasseur dan dibintangi oleh Rachel Nichols dan Wes Bentley.

Baru!!: Alexandre Aja dan P2 (film) · Lihat lebih »

Palem Emas

Palem Emas (bahasa Prancis: Palme d'Or) adalah hadiah tertinggi yang diberikan kepada sebuah film pada Festival Film Cannes dan disampaikan kepada sutradara film terbaik kompetisi utama.

Baru!!: Alexandre Aja dan Palem Emas · Lihat lebih »

Paris

Paris (atau) adalah ibu kota Prancis.

Baru!!: Alexandre Aja dan Paris · Lihat lebih »

Penulis

Penulis adalah sebutan bagi orang yang melakukan pekerjaan menulis.

Baru!!: Alexandre Aja dan Penulis · Lihat lebih »

Pied-Noir

Notre Dame d'Afrique, gereja yang dibangun ''Pieds-Noir'' Prancis di Aljazair Pied-Noir ("Kaki Hitam"), jamak Pieds-Noirs, diucapkan, merupakan sebuah sebutan Prancis yang digunakan untuk merujuk pengkoloni Prancis putih yang tinggal di Aljazair sebelum kemerdekaan Aljazair.

Baru!!: Alexandre Aja dan Pied-Noir · Lihat lebih »

Prancis

Prancis (France), secara resmi disebut sebagai Republik Prancis (République française), adalah sebuah negara yang teritori metropolitannya terletak di Eropa Barat dan juga memiliki berbagai pulau dan teritori seberang laut yang terletak di benua lain.

Baru!!: Alexandre Aja dan Prancis · Lihat lebih »

Produser film

Salah satu pelaksanaan produksi siaran televisi Seorang produser film mengawasi dan menyalurkan sebuah proyek film kepada seluruh pihak terlibat sambil mempertahankan integritas, suara dan visi film tersebut.

Baru!!: Alexandre Aja dan Produser film · Lihat lebih »

Sutradara

Sutradara atau pembuat film adalah orang yang bertugas mengarahkan sebuah film sesuai dengan manuskrip, pembuat film juga digunakan untuk merujuk pada produser film.

Baru!!: Alexandre Aja dan Sutradara · Lihat lebih »

The Hills Have Eyes

The Hills Have Eyes adalah sebuah film horor Amerika tahun 1977 yang ditulis dan disutradarai oleh Wes Craven.

Baru!!: Alexandre Aja dan The Hills Have Eyes · Lihat lebih »

Wes Craven

Wes Craven terlahir dengan nama Wesley Earl Craven adalah seorang penulis dan sutradara Amerika.

Baru!!: Alexandre Aja dan Wes Craven · Lihat lebih »

Yahudi

Yahudi dapat mengacu pada beberapa hal berikut.

Baru!!: Alexandre Aja dan Yahudi · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Alexandre aja.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »