Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Amintas II dari Makedonia

Indeks Amintas II dari Makedonia

Amintas II (Yunani: Ἀμύντας Βʹ) atau Amintas si Kecil, adalah raja Makedonia selama jangka pendek, pada sekitar tahun 393 SM.

6 hubungan: Agama Yunani kuno, Aleksander I dari Makedonia, Bahasa Yunani Kuno, Makedonia (kerajaan kuno), Pausanias dari Makedonia, Thukidides.

Agama Yunani kuno

Reruntuhan kuil Zeus di Kirene, salah satu tempat ibadah bagi penganut agama Yunani. Agama Yunani meliputi kumpulan kepercayaan dan ritual yang dipraktikkan di Yunani kuno baik dalam bentuk agama umum yang populer maupun praktik kultus.

Baru!!: Amintas II dari Makedonia dan Agama Yunani kuno · Lihat lebih »

Aleksander I dari Makedonia

Aleksander I (Ἀλέξανδρος ὁ Μακεδών) adalah penguasa Makedonia sekitar tahun 498 – 454 SM.

Baru!!: Amintas II dari Makedonia dan Aleksander I dari Makedonia · Lihat lebih »

Bahasa Yunani Kuno

9 ayat pertama ''Odisseia'' oleh Homeros. Bahasa Yunani Kuno adalah tahap bukti tertulis bahasa Yunani yang digunakan pada tahun 800 SM (setelah Zaman Kegelapan Yunani dan penggunaan alfabet Yunani yang diturunkan dari abjad Fenisia) hingga 300 SM (pemerintahan Aleksander Agung).

Baru!!: Amintas II dari Makedonia dan Bahasa Yunani Kuno · Lihat lebih »

Makedonia (kerajaan kuno)

Makedonia atau Makedon (Μακεδονία, Makedonía) adalah sebuah kerajaan kuno yang terletak di pinggiran Yunani pada masa Arkais dan Klasik, dan kemudian menjadi negara yang dominan di Yunani pada masa Helenistik.

Baru!!: Amintas II dari Makedonia dan Makedonia (kerajaan kuno) · Lihat lebih »

Pausanias dari Makedonia

Pausanias dari Makedonia (Παυσανίας) adalah penerus dari Archelaus II.

Baru!!: Amintas II dari Makedonia dan Pausanias dari Makedonia · Lihat lebih »

Thukidides

Patung kepala Thukidides di Royal Ontario Museum, Toronto Thukidides (460 SM – 395 SM) (Θουκυδίδης, Thoukydídēs) adalah sejarawan dan penulis dari Alimos.

Baru!!: Amintas II dari Makedonia dan Thukidides · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »