Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Argyrophis siamensis

Indeks Argyrophis siamensis

Argyrophis siamensis adalah sejenis ular buta anggota suku Typhlopidae yang menyebar terbatas (endemik) di Asia Tenggara.

Daftar Isi

  1. 13 hubungan: Argyrophis, Asia Tenggara, Chordata, Endemisme, Famili (biologi), Hewan, Kamboja, Reptil, Squamata, Thailand, Typhlopidae, Ular, Vietnam.

Argyrophis

Argyrophis adalah genus ular buta yang menyebar di Asia Tenggara.

Lihat Argyrophis siamensis dan Argyrophis

Asia Tenggara

Asia Tenggara adalah wilayah yang terletak di bagian tenggara benua Asia.

Lihat Argyrophis siamensis dan Asia Tenggara

Chordata

Filum Chordata adalah kelompok hewan, termasuk vertebrata dan beberapa binatang yang mirip invertebrata yang memiliki ciri-ciri yang serupa.

Lihat Argyrophis siamensis dan Chordata

Endemisme

Endemisme dalam ekologi adalah gejala yang dialami oleh organisme untuk menjadi unik pada satu lokasi geografi tertentu, seperti pulau, lungkang (niche), negara, atau zona ekologi tertentu.

Lihat Argyrophis siamensis dan Endemisme

Famili (biologi)

Famili atau keluarga (serapan dari familie) dalam klasifikasi ilmiah adalah suatu takson yang berada antara ordo dan genus, merupakan taksonomi yang di dalamnya terdiri atas beberapa genus yang secara filogenetis terpisah dari famili lainnya.

Lihat Argyrophis siamensis dan Famili (biologi)

Hewan

Hewan adalah organisme eukariotik multiseluler yang membentuk kerajaan biologi Animalia.

Lihat Argyrophis siamensis dan Hewan

Kamboja

Kerajaan Kamboja (ព្រះរាជាណាចក្រកម្ពុជា, Royaume du Cambodge) adalah sebuah negara berbentuk monarki konstitusional di Asia Tenggara.

Lihat Argyrophis siamensis dan Kamboja

Reptil

Reptil (binatang melata, atau dalam bahasa Latin "reptans" artinya 'melata' atau 'merayap') adalah kelompok hewan vertebrata berdarah dingin dan memiliki sisik yang menutupi tubuhnya.

Lihat Argyrophis siamensis dan Reptil

Squamata

Squamata (Pelafalan Inggris:, dari bahasa Latin squamatus (“bersisik”)) adalah ordo reptil terbesar, terdiri dari kadal, ular, dan Amphisbaenia (kadal cacing), yang secara kolektif diketahui sebagai squamata atau reptil bersisik.

Lihat Argyrophis siamensis dan Squamata

Thailand

Thailand, secara resmi Kerajaan Thailand (ราชอาณาจักรไทย) yang dibaca Rātcha-āṇāchạk Thai, Rāja-ādnyācạkra Thai; atau (Prathēt Thai, Pradēsa Thai), Muang Thai, atau Mueang Thai (dibaca: "meng-thai", sama dengan versi Inggrisnya, berarti "Negeri Thai"), adalah sebuah negara di Asia Tenggara yang berbatasan dengan Laos dan Kamboja di timur, Malaysia dan Teluk Siam di selatan, dan Myanmar dan Laut Andaman di barat.

Lihat Argyrophis siamensis dan Thailand

Typhlopidae

Typhlopidae adalah suku dari supersuku Typhlopoidea infraordo Scolecophidia.

Lihat Argyrophis siamensis dan Typhlopidae

Ular

Ular adalah kelompok reptilia tidak berkaki dan bertubuh panjang yang tersebar luas di dunia.

Lihat Argyrophis siamensis dan Ular

Vietnam

Vietnam, lengkapnya bernama Republik Sosialis Vietnam adalah negara di Asia Tenggara Daratan.

Lihat Argyrophis siamensis dan Vietnam

Juga dikenal sebagai Typhlops siamensis.