Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Arsen pentoksida

Indeks Arsen pentoksida

Arsen pentoksida adalah senyawa anorganik dengan rumus As2O5.

11 hubungan: Alkohol, Antimon pentoksida, Arsen, Arsen trioksida, Asam nitrat, Bilangan oksidasi, Fosforus pentoksida, Hidrogen peroksida, Higroskopi, Ozon, Senyawa anorganik.

Alkohol

Gugus fungsi hidroksil (OH) dalam sebuah molekul alkohol Model bola dan stik dari gugus fungsi hidroksil (OH) dalam sebuah molekul alkohol Dalam kimia, alkohol (atau alkanol) adalah istilah yang umum untuk senyawa organik apa pun yang memiliki gugus hidroksil (-OH) yang terikat pada atom karbon, yang ia sendiri terikat pada atom hidrogen dan/atau atom karbon lain.

Baru!!: Arsen pentoksida dan Alkohol · Lihat lebih »

Antimon pentoksida

Antimon pentoksida adalah senyawa kimia dengan rumus Sb2O5.

Baru!!: Arsen pentoksida dan Antimon pentoksida · Lihat lebih »

Arsen

Arsen, arsenik, arsenikum atau warangan adalah sebuah unsur kimia dengan lambang As dan nomor atom 33.

Baru!!: Arsen pentoksida dan Arsen · Lihat lebih »

Arsen trioksida

Arsen trioksida adalah senyawa anorganik dengan rumus kimia.

Baru!!: Arsen pentoksida dan Arsen trioksida · Lihat lebih »

Asam nitrat

Senyawa kimia asam nitrat (HNO3) adalah sejenis cairan korosif yang tak berwarna, dan merupakan asam beracun yang dapat menyebabkan luka bakar.

Baru!!: Arsen pentoksida dan Asam nitrat · Lihat lebih »

Bilangan oksidasi

Dalam kimia, bilangan oksidasi, biloks, atau keadaan oksidasi, adalah muatan hipotesis sebuah atom jika semua ikatannya dengan atom yang berbeda sepenuhnya ionik.

Baru!!: Arsen pentoksida dan Bilangan oksidasi · Lihat lebih »

Fosforus pentoksida

Fosforus pentoksida adalah suatu senyawa kimia dengan rumus kimia P4O10 (dengan nama umumnya diturunkan dari rumus empirisnya, P2O5).

Baru!!: Arsen pentoksida dan Fosforus pentoksida · Lihat lebih »

Hidrogen peroksida

Hidrogen peroksida adalah senyawa kimia dengan rumus.

Baru!!: Arsen pentoksida dan Hidrogen peroksida · Lihat lebih »

Higroskopi

Higroskopi adalah kemampuan suatu zat untuk menyerap molekul air dari lingkungannya baik melalui absorbsi atau adsorpsi.

Baru!!: Arsen pentoksida dan Higroskopi · Lihat lebih »

Ozon

Ozon (O3) adalah molekul anorganik radikal yang terdiri dari tiga atom oksigen.

Baru!!: Arsen pentoksida dan Ozon · Lihat lebih »

Senyawa anorganik

Senyawa anorganik didefinisikan sebagai senyawa pada alam (di tabel periodik) yang pada umumnya menyusun material / benda tak hidup.

Baru!!: Arsen pentoksida dan Senyawa anorganik · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »