Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Badan eksekutif mahasiswa

Indeks Badan eksekutif mahasiswa

Badan Eksekutif Mahasiswa (disingkat BEM) adalah organisasi mahasiswa intra kampus yang merupakan lembaga eksekutif di tingkat perguruan tinggi yang dipimpin oleh seorang Presiden Mahasiswa atau Ketua BEM.

9 hubungan: Eksekutif (pemerintahan), Fakultas, Himpunan mahasiswa jurusan, Hukum, Organisasi mahasiswa, Pemerintah, Perguruan tinggi, Senat mahasiswa, Unit kegiatan mahasiswa.

Eksekutif (pemerintahan)

Eksekutif adalah salah satu cabang pemerintahan yang memiliki kekuasaan dan bertanggung jawab untuk menerapkan hukum.

Baru!!: Badan eksekutif mahasiswa dan Eksekutif (pemerintahan) · Lihat lebih »

Fakultas

Fakultas Ilmu Sosial dan Kemanusiaan Universitas Teknologi Malaysia di Johor, Malaysia. Fakultas (serapan dari bahasa Latin: facultas) adalah bagian administratif pada sebuah universitas.

Baru!!: Badan eksekutif mahasiswa dan Fakultas · Lihat lebih »

Himpunan mahasiswa jurusan

Himpunan Mahasiswa Jurusan adalah organisasi mahasiswa ditingkat jurusan di suatu perguruan tinggi yang merupakan kegiatan ekstra kurikuler.

Baru!!: Badan eksekutif mahasiswa dan Himpunan mahasiswa jurusan · Lihat lebih »

Hukum

Hukum (serapan dari حكم) adalah kumpulan peraturan yang terdiri atas norma dan sanksi-sanksi.

Baru!!: Badan eksekutif mahasiswa dan Hukum · Lihat lebih »

Organisasi mahasiswa

Organisasi mahasiswa adalah organisasi yang beranggotakan mahasiswa untuk mewadahi bakat, minat dan potensi mahasiswa yang dilaksanakan di dalam kegiatan ko dan ekstra kurikuler.

Baru!!: Badan eksekutif mahasiswa dan Organisasi mahasiswa · Lihat lebih »

Pemerintah

de facto''. Pemerintah adalah organisasi yang memiliki kekuasaan untuk membuat dan menerapkan hukum bersama Undang-Undang serta kewenangan untuk mengatur komunitas di wilayah tertentu, yang umumnya adalah negara.

Baru!!: Badan eksekutif mahasiswa dan Pemerintah · Lihat lebih »

Perguruan tinggi

Perguruan Tinggi(PERTI) adalah satuan pendidikan yang menyelenggarakan pendidikan tinggi dan dapat berbentuk akademi, politeknik, sekolah tinggi, institut, atau universitas.

Baru!!: Badan eksekutif mahasiswa dan Perguruan tinggi · Lihat lebih »

Senat mahasiswa

Senat mahasiswa perguruan tinggi (SMPT) adalah organisasi kemahasiswaan yang pembentukannya didasarkan pada SK Mendikbud No.

Baru!!: Badan eksekutif mahasiswa dan Senat mahasiswa · Lihat lebih »

Unit kegiatan mahasiswa

Unit Kegiatan Mahasiswa (disingkat UKM) adalah wadah aktivitas kemahasiswaan luar kelas untuk mengembangkan minat, bakat dan keahlian tertentu.

Baru!!: Badan eksekutif mahasiswa dan Unit kegiatan mahasiswa · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

BEM, Badan Eksekutif Mahasiswa, Students' Representative Council.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »