Daftar Isi
13 hubungan: Bahasa Inggris, Bahasa Yunani, Bedah anak, Bedah ortopedi, Bedah plastik, Bedah saraf, Dokter, Dokter hewan, Kedokteran, Kedokteran gigi, Luka, Penyakit, Urologi.
Bahasa Inggris
Bahasa Inggris adalah bahasa Jermanik yang pertama kali dituturkan di Inggris pada Abad Pertengahan Awal dan saat ini merupakan bahasa yang paling umum digunakan di seluruh dunia.
Lihat Bedah dan Bahasa Inggris
Bahasa Yunani
Bahasa Yunani (bahasa Yunani Modern: Ελληνικά Elliniká; Hellēnikḗ) adalah suatu bahasa Indo-Eropa yang dituturkan di Yunani, Siprus, Albania bagian selatan, dan sebagian daerah-daerah di pesisir Laut Hitam, Anatolia, dan Semenanjung Italia bagian selatan.
Lihat Bedah dan Bahasa Yunani
Bedah anak
Tim Bedah Depan ke-541, menghibur Hamed, seorang anak laki-laki Afghanistan berusia lima tahun, setelah menjalani operasi untuk memperbaiki patah kaki anak laki-laki tersebut di Kamp Pannonia, Afghanistan, 19 Desember 2010. Bedah anak adalah salah satu spesialisasi yang melibatkan pembedahan janin, bayi, anak, remaja, dan sebagainya, mulai dari awal kelahiran sampai usia 18 tahun.
Lihat Bedah dan Bedah anak
Bedah ortopedi
Logo Bedah ortopedi atau orthopaedi (juga dieja orthopedi) ialah cabang ilmu kedokteran yang mempelajari tentang cedera akut, kronis, dan trauma serta gangguan lain sistem muskuloskeletal.
Lihat Bedah dan Bedah ortopedi
Bedah plastik
Bedah plastik adalah suatu cabang ilmu kedokteran yang bertujuan untuk merekonstruksi atau memperbaiki bagian tubuh manusia melalui operasi kedokteran.
Lihat Bedah dan Bedah plastik
Bedah saraf
Bedah saraf atau ilmu bedah saraf, adalah spesialisasi medis yang berhubungan dengan pencegahan, diagnosis, tatalaksana bedah, dan rehabilitasi gangguan yang mempengaruhi setiap bagian dari sistem saraf termasuk otak, sumsum tulang belakang, saraf perifer, dan sistem serebrovaskular ekstra-kranial.
Lihat Bedah dan Bedah saraf
Dokter
access-date.
Lihat Bedah dan Dokter
Dokter hewan
Dokter hewan (disebut juga medik veteriner) adalah sebuah profesi medis yang mempraktikkan ilmu kedokteran hewan.
Lihat Bedah dan Dokter hewan
Kedokteran
Kedokteran adalah ilmu dan praktik dalam melakukan diagnosis, terapi, dan pencegahan penyakit.
Lihat Bedah dan Kedokteran
Kedokteran gigi
Seorang, wanita yang sedang diperiksa dokter gigi. Seorang dokter gigi dan asistennya melakukan pembedahan. Kedokteran gigi adalah ilmu mengenai pencegahan dan perawatan penyakit atau kelainan pada gigi, mulut, dan maksilofasial melalui tindakan tanpa atau dengan pembedahan.
Lihat Bedah dan Kedokteran gigi
Luka
Luka (bahasa Inggris: wound) adalah cedera yang muncul dengan cepat dan melibatkan kerusakan kulit (luka terbuka) atau memar (luka tertutup) akibat trauma fisik.
Lihat Bedah dan Luka
Penyakit
Rekto kolom 6 (kanan) dan 7 (kiri) dari papirus yang digambarkan di sini membahas tentang trauma wajah. (Kasus 12-20). Penyakit adalah kondisi abnormal tertentu yang secara negatif memengaruhi struktur atau fungsi sebagian atau seluruh tubuh suatu makhluk hidup, dan bukan merupakan dampak langsung dari cedera eksternal.
Lihat Bedah dan Penyakit
Urologi
PAGENAME Urologi merupakan cabang ilmu kesehatan yang mempelajari kelainan pada saluran kemih dan genital pada laki-laki dan saluran kemih pada wanita.
Lihat Bedah dan Urologi
Juga dikenal sebagai Ilmu bedah, Kedokteran bedah, Operasi bedah, Pembedahan.