Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Biografi

Indeks Biografi

Biografi adalah karya sastra yang berisikan riwayat hidup seorang tokoh yang dianggap penting oleh masyarakat tertentu.

Daftar Isi

  1. 29 hubungan: Autobiografi, Bahasa, Berita, Daftar tokoh menurut negara, Daring dan luring, Fakta, Ilmu, Informasi, Jurnalisme warga, Kalimat, Karya sastra, Kata, Kebenaran, Kehidupan, Keluarga, Kutipan, Mamut, Media masa, MIT Press, Motivasi, Novel, Pendidikan, Penulis, Percetakan, Prosa, Sejarah, Teks (disambiguasi), Watak, Yunani.

  2. Genre
  3. Sastra nonfiksi
  4. Sejarah

Autobiografi

Sebuah halaman Hikayat Abdullah, salah satu karya otobiografi awal Melayu dalam huruf Jawi Autobiografi atau otobiografi (dari bahasa Yunani αὐτός-autos sendiri + βίος-bios hidup + γράφειν-graphein menulis) adalah riwayat hidup seseorang yang ditulis oleh dirinya sendiri.

Lihat Biografi dan Autobiografi

Bahasa

Bahasa (serapan dari bhāṣā) adalah kemampuan yang dimiliki manusia untuk berkomunikasi dengan manusia lainnya menggunakan tanda, misalnya kata dan gerakan.

Lihat Biografi dan Bahasa

Berita

Berita adalah laporan tercepat mengenai fakta atau ide terbaru yang benar, menarik atau penting bagi sebagian besar khalayak, melalui media berkala seperti surat kabar, radio, televisi, atau media internet.

Lihat Biografi dan Berita

Daftar tokoh menurut negara

Daftar ini merupakan daftar-daftar tokoh dunia menurut negara masing-masing.

Lihat Biografi dan Daftar tokoh menurut negara

Daring dan luring

Daring (online) dan luring (offline) memiliki beberapa makna tertentu dalam bidang ilmu komputer dan telekomunikasi.

Lihat Biografi dan Daring dan luring

Fakta

Fakta (serapan dari factus) adalah segala hal yang bisa ditangkap oleh indra manusia berupa data dari keadaan nyata yang telah terbukti kebenarannya.

Lihat Biografi dan Fakta

Ilmu

Sebuah percobaan demi perkembangan ilmu pengetahuan. Ilmu atau ilmu pengetahuan (disebut juga sains; serapan dari scientia) adalah suatu usaha sistematis dengan metode ilmiah dalam pengembangan dan penataan pengetahuan yang dibuktikan dengan penjelasan dan prediksi yang teruji sebagai pemahaman manusia tentang alam semesta dan dunianya.

Lihat Biografi dan Ilmu

Informasi

Informasi yang dinyatakan dalam kode ASCII untuk kata "Wikipedia" Informasi atau embaran adalah pesan (ucapan atau ekspresi) atau kumpulan pesan yang terdiri dari order sekuens dari simbol, atau makna yang dapat ditafsirkan dari pesan atau kumpulan pesan.

Lihat Biografi dan Informasi

Jurnalisme warga

Jurnalisme warga (bahasa Inggris: citizen journalism) adalah kegiatan partisipasi aktif yang dilakukan oleh masyarakat dalam kegiatan pengumpulan, pelaporan, analisis serta penyampaian informasi dan berita.

Lihat Biografi dan Jurnalisme warga

Kalimat

Kalimat adalah kesatuan kata atau rangkaian kata yang dapat berdiri sendiri dan menyatakan makna yang lengkap.

Lihat Biografi dan Kalimat

Karya sastra

Karya sastra adalah ciptaan yang disampaikan dengan komunikatif tentang maksud penulis untuk tujuan estetika.

Lihat Biografi dan Karya sastra

Kata

Contoh gambar satu halaman kamus atau daftar kata-kata. Kata atau ayat merupakan satuan bahasa yang mempunyai arti atau satu pengertian.

Lihat Biografi dan Kata

Kebenaran

Kebenaran adalah persesuaian antara pengetahuan, Penalaran dan objek bisa juga diartikan suatu pendapat atau perbuatan seseorang yang sesuai dengan (atau tidak ditolak oleh) orang lain dan tidak merugikan diri sendiri.

Lihat Biografi dan Kebenaran

Kehidupan

Kehidupan adalah ciri yang membedakan objek fisik yang memiliki proses biologis (yaitu organisme hidup) dengan objek fisik yang tidak memilikinya, baik karena fungsi-fungsi tersebut telah berhenti (karena telah mati) atau karena mereka tidak pernah memiliki fungsi tersebut dan diklasifikasikan sebagai benda mati.

Lihat Biografi dan Kehidupan

Keluarga

250x250px Potret sebuah keluarga yang terdiri dari ayah, ibu, anak, menantu, dan cucu. Keluarga adalah sekelompok orang yang terikat dengan hubungan darah, ikatan kelahiran, hubungan khusus, pernikahan, atau yang lainnya.

Lihat Biografi dan Keluarga

Kutipan

Kutipan adalah pengulangan satu ekspresi sebagai bagian dari yang lain, terutama ketika ekspresi yang dikutip itu terkenal atau secara tersurat dihubungkan dengan kutipan ke sumber yang asli, dan ditandai oleh (diselingi dengan) tanda kutip.

Lihat Biografi dan Kutipan

Mamut

Mamut adalah genus gajah purba yang telah punah.

Lihat Biografi dan Mamut

Media masa

#alih Media massa.

Lihat Biografi dan Media masa

MIT Press

Tenda konferensi MIT Press tahun 2008 MIT Press adalah pers universitas yang berafiliasi dengan Institut Teknologi Massachusetts (MIT) di Cambridge, Massachusetts, Amerika Serikat.

Lihat Biografi dan MIT Press

Motivasi

Motivasi adalah proses yang menjelaskan intensitas, arah, dan ketekunan seorang individu dalam mencapai tujuannya.

Lihat Biografi dan Motivasi

Novel

Novel adalah salah satu genre karya sastra yang berbentuk prosa.

Lihat Biografi dan Novel

Pendidikan

Indoktrinasi di dalam kelas, penggabungan konten politik dalam materi pembelajaran atau guru yang menyalahgunakan perannya untuk mengindoktrinasi siswa bertentangan dengan tujuan pendidikan yang mencari kebebasan berpikir dan berpikir kritis. Pendidikan adalah usaha dasar terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak, ilmu hidup, pengetahuan umum serta keterampilan yang diperlukan dirinya untuk masyarakat berlandaskan Undang-Undang.

Lihat Biografi dan Pendidikan

Penulis

Penulis adalah sebutan bagi orang yang melakukan pekerjaan menulis.

Lihat Biografi dan Penulis

Percetakan

Koran dalam proses pencetakan Percetakan adalah sebuah proses industri untuk memproduksi secara massal tulisan dan gambar, terutama dengan tinta di atas kertas menggunakan sebuah mesin cetak.

Lihat Biografi dan Percetakan

Prosa

Prosa adalah karya sastra yang berbentuk cerita yang disampaikan menggunakan narasi.

Lihat Biografi dan Prosa

Sejarah

''Historia'' oleh Nikolaos Gysis (1892). Sejarah atau tawarik (ἱστορία, historia; artinya "mengusut, pengetahuan yang diperoleh melalui penelitian") adalah kajian tentang masa lampau, khususnya bagaimana kaitannya dengan manusia.

Lihat Biografi dan Sejarah

Teks (disambiguasi)

Teks dapat merujuk pada.

Lihat Biografi dan Teks (disambiguasi)

Watak

Watak adalah sifat batin yang memengaruhi segenap pikiran, perilaku, budi pekerti, dan tabiat yang dimiliki manusia atau makhluk hidup lainnya.

Lihat Biografi dan Watak

Yunani

Yunani (Ελλάδα), secara resmi bernama Republik Yunani, dikenal pada zaman purba sebagai Hellas, adalah sebuah negara tempat lahirnya budaya Dunia Barat yang berada di Eropa bagian tenggara, terletak di ujung selatan Semenanjung Balkan, di bagian timur Laut Tengah (Mediterania).

Lihat Biografi dan Yunani

Lihat juga

Genre

Sastra nonfiksi

Sejarah

Juga dikenal sebagai Biography, Pengertian biografi, Swariwayat.