Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Biul slentek

Indeks Biul slentek

Biul slentek (nama ilmiah: Melogale orientalis) adalah spesies mamalia kecil dalam keluarga Mustelidae.

18 hubungan: Bahasa Inggris, Bali, Carnivora, Chordata, Endemisme, Gunung Parahu, Gunung Slamet, Gunung Sumbing, Hewan, Jawa, Jawa Tengah, Kabupaten Banyumas, Mamalia, Milimeter, Mustelidae, Subspesies, Tata nama biologi, Thomas Horsfield.

Bahasa Inggris

Bahasa Inggris adalah bahasa Jermanik yang pertama kali dituturkan di Inggris pada Abad Pertengahan Awal dan saat ini merupakan bahasa yang paling umum digunakan di seluruh dunia.

Baru!!: Biul slentek dan Bahasa Inggris · Lihat lebih »

Bali

Bali (juga dikenal sebagai Kepulauan Bali, ᬩᬮᬶ) adalah sebuah wilayah provinsi yang terletak di Indonesia.

Baru!!: Biul slentek dan Bali · Lihat lebih »

Carnivora

Ordo Carnivora (dari bahasa Latin carō (stem carn-) 'daging', + vorāre 'mencabik') meliputi lebih dari 260 jenis mamalia berplasenta.

Baru!!: Biul slentek dan Carnivora · Lihat lebih »

Chordata

Filum Chordata adalah kelompok hewan, termasuk vertebrata dan beberapa binatang yang mirip invertebrata yang memiliki ciri-ciri yang serupa.

Baru!!: Biul slentek dan Chordata · Lihat lebih »

Endemisme

Endemisme dalam ekologi adalah gejala yang dialami oleh organisme untuk menjadi unik pada satu lokasi geografi tertentu, seperti pulau, lungkang (niche), negara, atau zona ekologi tertentu.

Baru!!: Biul slentek dan Endemisme · Lihat lebih »

Gunung Parahu

Gunung Parahu (gunung perahu) adalah salah satu gunung di Dataran Tinggi Dieng, Jawa Tengah, Indonesia memiliki ketinggian puncak 2.590 mdpl terletak pada koordinat.

Baru!!: Biul slentek dan Gunung Parahu · Lihat lebih »

Gunung Slamet

Gunung Slamet (gunung slamet) adalah sebuah gunung berapi kerucut tipe A yang berada di Jawa Tengah, Indonesia, dan merupakan gunung tunggal yang terpisah dari pegunungan.

Baru!!: Biul slentek dan Gunung Slamet · Lihat lebih »

Gunung Sumbing

* Gunung Sumbing (Aceh).

Baru!!: Biul slentek dan Gunung Sumbing · Lihat lebih »

Hewan

Hewan adalah organisme eukariotik multiseluler yang membentuk kerajaan biologi Animalia.

Baru!!: Biul slentek dan Hewan · Lihat lebih »

Jawa

Pulau Jawa dalam citra satelit Jawa adalah sebuah pulau di Indonesia yang terletak di kepulauan Sunda Besar dan merupakan pulau terluas ke-13 di dunia.

Baru!!: Biul slentek dan Jawa · Lihat lebih »

Jawa Tengah

Jawa Tengah (disingkat Jateng, ꦗꦮꦶ​ꦩꦢꦾ, Pegon: جاوي مـديا|Jawi Madya) adalah sebuah wilayah provinsi di Indonesia yang terletak di bagian tengah Pulau Jawa.

Baru!!: Biul slentek dan Jawa Tengah · Lihat lebih »

Kabupaten Banyumas

Kabupaten Banyumas (ꦧꦚꦸꦩꦱ꧀) adalah sebuah wilayah kabupaten yang terletak di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Biul slentek dan Kabupaten Banyumas · Lihat lebih »

Mamalia

Mamalia atau binatang menyusui atau (dari bahasa Latin mamma, 'payudara') adalah kelas hewan vertebrata yang dicirikan oleh adanya kelenjar susu (yang pada hewan betina menghasilkan susu sebagai sumber makanan anaknya), neokorteks, rambut, dan tiga tulang di telinga tengah.

Baru!!: Biul slentek dan Mamalia · Lihat lebih »

Milimeter

Milimeter atau millimeter adalah unit SI untuk panjang yang besarnya 1/1000 meter.

Baru!!: Biul slentek dan Milimeter · Lihat lebih »

Mustelidae

Mustelidae (dari bahasa Latin mustela, cerpelai) adalah familia dari mamalia karnivora, termasuk berang-berang, teledu, cerpelai, amunin, ferret, cerpelai ekor-pendek dan wolverine.

Baru!!: Biul slentek dan Mustelidae · Lihat lebih »

Subspesies

Dalam zoologi, dan juga di cabang biologi lainnya, subspesies, upaspesies atau upajenis adalah peringkat takson yang merupakan subordinat dari spesies.

Baru!!: Biul slentek dan Subspesies · Lihat lebih »

Tata nama biologi

Carolus Linnaeus, orang yang mencetuskan tata nama Biologi. Tata nama biologi adalah kegiatan pemberian nama pada makhluk hidup di dalam taksonomi.

Baru!!: Biul slentek dan Tata nama biologi · Lihat lebih »

Thomas Horsfield

Thomas Horsfield Tulisan Thomas Horsfield Thomas Horsfield adalah seorang naturalis dan ahli kedokteran berkebangsaan Amerika Serikat yang dilahirkan pada tahun 1773 di kota Philadelphia.

Baru!!: Biul slentek dan Thomas Horsfield · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Slentek, Teledu Jawa, Teledu jawa.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »