Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Cetus

Indeks Cetus

Cetus (Ikan Paus atau Monster Laut) adalah suatu rasi bintang di langit selatan, pada daerah yang dikenal sebagai Air, dekat rasi bintang yang berhubungan dengan air seperti Aquarius, Pisces, dan Eridanus.

Daftar Isi

  1. 28 hubungan: Akuarius, Alpha Ceti, Aries, Bahasa Arab, Bahasa Latin, Beta Ceti, Bintang, Bintang biner, Bintang katai, Daftar bintang di rasi bintang Cetus, Delta Ceti, Eridanus, Eta Ceti, Fornax, Gamma Ceti, Iota Ceti, Mira, Paus (mamalia), Pi Ceti, Pises, Rasi bintang, Sculptor, Tau Ceti, Taurus, Theta Ceti, Upsilon Ceti, Yunani, Zeta Ceti.

  2. Mamalia legendaris

Akuarius

Akuarius, atau pembawa air, juga dikenal dengan Aquarius adalah salah satu dari 88 rasi bintang di langit.

Lihat Cetus dan Akuarius

Alpha Ceti

Alpha Ceti (α Cet / α Ceti) adalah salah satu bintang di rasi bintang Cetus.

Lihat Cetus dan Alpha Ceti

Aries

* Aries (perbintangan).

Lihat Cetus dan Aries

Bahasa Arab

Bahasa Arab (اللُّغَةُ العَرَبِيَّةِ, al-lugah al-‘Arabīyah; sering disingkat sebagai عربي ‘Arabī) adalah salah satu bahasa Semit Tengah, yang termasuk dalam rumpun bahasa Semit dan berkerabat dengan bahasa Ibrani dan bahasa-bahasa Neo-Arami. Bahasa Arab memiliki lebih banyak penutur daripada bahasa-bahasa lainnya dalam rumpun bahasa Semit.

Lihat Cetus dan Bahasa Arab

Bahasa Latin

--> |catatan.

Lihat Cetus dan Bahasa Latin

Beta Ceti

Beta Ceti (β Cet / β Ceti) adalah bintang paling terang di rasi Cetus.

Lihat Cetus dan Beta Ceti

Bintang

Daerah pembentuk-bintang di Awan Magellan Besar. Gambar warna semu dari Matahari, bintang deret utama tipe-G yang terdekat ke Bumi Bintang merupakan benda langit yang memancarkan cahaya yang disebabkan oleh reaksi fusi nuklir yang menghasilkan energi yang terjadi di intinya.

Lihat Cetus dan Bintang

Bintang biner

Gambar sistem biner Sirius dari Teleskop Hubble, Sirius B tampak dalam gambar (kiri bawah). Bintang biner adalah sistem bintang yang terdiri dari dua komponen bintang yang mengorbit disekitar pusat massa.

Lihat Cetus dan Bintang biner

Bintang katai

* Istilah bintang katai sendiri umumnya merujuk pada bintang-bintang deret utama Diagram Hertzsprung-Russel, dengan kelas luminositas V. Istilah ini diperkenalkan oleh Eijnar Hertzsprung untuk membedakannya dengan kelompok populasi bintang berluminositas lebih besar yang disebut sebagai bintang raksasa.

Lihat Cetus dan Bintang katai

Daftar bintang di rasi bintang Cetus

Ini adalah bintang-bintang yang berada di rasi bintang Cetus.

Lihat Cetus dan Daftar bintang di rasi bintang Cetus

Delta Ceti

Delta Ceti (δ Cet / δ Cet) adalah bintang raksasa biru dengan tipe B2 (blue giant star)pada rasi bintang Cetus.

Lihat Cetus dan Delta Ceti

Eridanus

Eridanus adalah sebuah rasi bintang yang melambangkan sebuah sungai.

Lihat Cetus dan Eridanus

Eta Ceti

Eta Ceti (η Cet / η Ceti) adalah salah satu bintang di rasi bintang Cetus.

Lihat Cetus dan Eta Ceti

Fornax

Fornax adalah sebuah rasi bintang yang terletak di belahan langit selatan.

Lihat Cetus dan Fornax

Gamma Ceti

Gamma Ceti (γ Cet / γ Ceti) adalah salah satu bintang pada rasi bintang Cetus.

Lihat Cetus dan Gamma Ceti

Iota Ceti

Iota Ceti (ι Cet / ι Ceti) adalah salah satu bintang yang berada di rasi bintang Cetus.

Lihat Cetus dan Iota Ceti

Mira

Mira,, yang juga dikenal dengan Omicron Ceti (or ο Ceti / ο Cet), adalah bintang raksasa merah yang berada pada jarak 418 tahun cahaya pada rasi Cetus.

Lihat Cetus dan Mira

Paus (mamalia)

Paus atau lodan (khusus yang bergigi dan bukan berukuran kecil) adalah kelompok mamalia yang hidup di lautan.

Lihat Cetus dan Paus (mamalia)

Pi Ceti

Pi Ceti (π Cet / π Cet) adalah bintang dengan tipe B7, yang berada di rasi Cetus dan memiliki magnitudo 4.24.

Lihat Cetus dan Pi Ceti

Pises

Pises atau Mina (Ikan) adalah suatu zodiak rasi bintang berada antara Akuarius di sebelah barat dan Aries di sebelah timur.

Lihat Cetus dan Pises

Rasi bintang

Rasi Orion Orion adalah salah satu rasi bintang yang cukup terkenal. Batas wilayah Rasi bintang Orion digambarkan dalam garis kuning putus-putus. Rasi bintang atau konstelasi adalah sekelompok bintang yang tampak berhubungan membentuk suatu konfigurasi khusus.

Lihat Cetus dan Rasi bintang

Sculptor

Sculptor adalah rasi bintang yang kecil dan redup di belahan langit selatan.

Lihat Cetus dan Sculptor

Tau Ceti

Tau Ceti, dari τ Ceti, adalah bintang tunggal di konstelasi Cetus yang secara spektral mirip dengan Matahari, meskipun hanya memiliki sekitar 78% dari massa Matahari.

Lihat Cetus dan Tau Ceti

Taurus

Taurus adalah salah satu dari rasi bintang zodiak, Taurus dilambangkan dengan kerbau.

Lihat Cetus dan Taurus

Theta Ceti

Theta Ceti (θ Cet / θ Cet) merupakan bintang raksasa jingga, berkelas K0 yang berada di rasi bintang Cetus.

Lihat Cetus dan Theta Ceti

Upsilon Ceti

Upsilon Ceti (υCet / υCet) merupakan bintang jingga kemerahan tipe K5 yang berukuran raksasa (red-orange giant star) yang berada di rasi bintang Cetus.

Lihat Cetus dan Upsilon Ceti

Yunani

Yunani (Ελλάδα), secara resmi bernama Republik Yunani, dikenal pada zaman purba sebagai Hellas, adalah sebuah negara tempat lahirnya budaya Dunia Barat yang berada di Eropa bagian tenggara, terletak di ujung selatan Semenanjung Balkan, di bagian timur Laut Tengah (Mediterania).

Lihat Cetus dan Yunani

Zeta Ceti

Zeta Ceti (ζ Cet / ζ Ceti) merupakan salah satu bintang pada rasi bintang Cetus.

Lihat Cetus dan Zeta Ceti

Lihat juga

Mamalia legendaris