Daftar Isi
91 hubungan: Agnostisisme, Agustinus dari Hippo, Akademi Platonik, Alam, Ambisi (disambiguasi), Aristokrasi, Aristoteles, Arpino, Ateisme, Athena (kota), Augustus, Bahasa Latin, Bapa Gereja, Bukit Palatium, Catullus, David Hume, Demokrasi, Dewa, Dogma, Dukkha, Emosi, Ensiklopedia, Epikureanisme, Epikuros, Etika, Filsafat, Hieronimus, Hortensius (Cicero), Hukum, Italia, Kacang arab, Keadilan, Kekristenan, Kematian, Kesatria, Ketakutan, Komedi, Konsul Romawi, Kristus, Kuestor, Lazio, Manusia, Markus Antonius, Markus Yunius Brutus, Moral, Museum Capitolini, Nafsu, Napoli, Orasi, Orator, ... Memperluas indeks (41 lebih) »
- Kelahiran 106 SM
- Kematian 43 SM
- Romawi abad ke-2 SM
Agnostisisme
Agnostik atau Agnostisisme merupakan suatu pandangan bahwa ada atau tidaknya Tuhan atau hal-hal supranatural adalah suatu yang tidak diketahui atau tidak dapat diketahui.
Lihat Cicero dan Agnostisisme
Agustinus dari Hippo
Agustinus dari Hippo (dalam Agustinus Binus Hipponensis,Nomen Wawanus sebenarnya tidak bermakna apa-apa, lebih sebagai penanda kewarganegaraan Romawi (lih.).), juga dikenal sebagai Santo Agustinus, atau Saint Augustine dan Saint Austin dalam bahasa Inggris, Beato Agustinus, dan Doktor Rahmat, adalah seorang filsuf dan teolog Kristen awal yang tulisannya mempengaruhi perkembangan Kekristenan Barat dan filsafat Barat.
Lihat Cicero dan Agustinus dari Hippo
Akademi Platonik
Akademi (Yunani Kuno: Ἀκαδήμεια) didirikan oleh Plato pada tahun 387 SM di Athena.
Lihat Cicero dan Akademi Platonik
Alam
Alam (dalam artian luas memiliki makna yang setara dengan dunia alam, dunia fisik, atau dunia materi) mengacu kepada fenomena dunia fisik dan juga kehidupan secara umum.
Lihat Cicero dan Alam
Ambisi (disambiguasi)
* Ambisi (film), film drama komedi Indonesia tahun 1973.
Lihat Cicero dan Ambisi (disambiguasi)
Aristokrasi
Aristokrasi (Yunani ἀριστοκρατία aristokratía, dari ἄριστος aristos "excellent," dan κράτος kratos "kekuatan") adalah bentuk pemerintahan di mana kekuasaan berada di tangan kelompok kecil, yang mendapat keistimewaan, atau kelas yang berkuasa.
Lihat Cicero dan Aristokrasi
Aristoteles
Aristoteles (bahasa Yunani: ‘Aριστοτέλης Aristotélēs), (384 SM – 322 SM) adalah seorang filsuf Yunani yang menjadi guru dari Alexander Agung.
Lihat Cicero dan Aristoteles
Arpino
Arpino ialah sebuah comune (kotamadya) di Provinsi Frosinone, Lazio, Italia tengah.
Lihat Cicero dan Arpino
Ateisme
Ateisme (bentuk adjektival ateis) adalah sebuah pandangan filosofi yang menolak percaya atau tidak meyakini adanya keberadaan Tuhan dan dewa-dewi ataupun penolakan terhadap teisme yang disertai dengan klaim.
Lihat Cicero dan Ateisme
Athena (kota)
Athena atau Atena adalah ibu kota negara Yunani.
Lihat Cicero dan Athena (kota)
Augustus
Gaius Yulius Kaisar Octavianus (23 September 63 SM–19 Agustus 14), yang bergelar Kaisar Octavianus Augustus atau Kaisar Agustus (bahasa Latin: Imperator Caesar Divi Filivs Avgvtvs), adalah Kaisar Romawi pertama dan salah satu yang paling berpengaruh.
Lihat Cicero dan Augustus
Bahasa Latin
--> |catatan.
Lihat Cicero dan Bahasa Latin
Bapa Gereja
Bapa Gereja adalah sebutan bagi teolog-teolog dan pujangga-pujangga Kristen peletak landasan intelektual dan doktrinal Kekristenan.
Lihat Cicero dan Bapa Gereja
Bukit Palatium
Odoardo Kardinal Farnese: suatu ketika sangkar-sangkar kawat berada di atasnya. Tembok-tembok talud pada kompleks gedung kekaisaran. Bukit Palatium (Palatium; Palatino) adalah pusat dari tujuh bukit yang ada di Roma dan merupakan salah satu bagian paling tua dari kota Roma di Italia.
Lihat Cicero dan Bukit Palatium
Catullus
'''Catullus''' Gaius Valerius Catullus (±84 SM – ±54 SM) ialah salah satu penyair Romawi yang paling terpengaruh.
Lihat Cicero dan Catullus
David Hume
David Hume adalah filsuf Skotlandia, ekonom, dan sejarawan.
Lihat Cicero dan David Hume
Demokrasi
Seorang wanita memasukkan surat suara pada putaran kedua pemilu presiden Prancis tahun 2007. Demokrasi atau kerakyatan adalah bentuk pemerintahan yang keputusan-keputusan penting, baik secara langsung atau tidak langsung didasarkan pada kesepakatan mayoritas yang diberikan secara bebas dari masyarakat dewasa.
Lihat Cicero dan Demokrasi
Dewa
agama Romawi kuno Dewa (maskulin) dan Dewi (feminin) adalah entitas supranatural yang menguasai unsur-unsur alam atau aspek-aspek tertentu dalam kehidupan manusia.
Lihat Cicero dan Dewa
Dogma
Dogma (dari bahasa Yunani, bentuk jamak dalam bahasa Yunani dan Inggris kadang kala dogmata) adalah kepercayaan atau doktrin yang dipegang oleh sebuah agama atau organisasi yang sejenis untuk bisa lebih otoritatif.
Lihat Cicero dan Dogma
Dukkha
Dukkha (bahasa Pali: दुक्ख; bahasa Sanskerta: दुःख duḥkha) merupakan istilah dalam bahasa Pali yang sering kali diartikan sebagai penderitaan, ketidakpuasan, kesedihan, kemalangan dan keputus-asaan.
Lihat Cicero dan Dukkha
Emosi
Berbagai macam ekspresi dari emosi manusia Emosi adalah perasaan intens yang ditujukan kepada seseorang atau sesuatu.
Lihat Cicero dan Emosi
Ensiklopedia
Ensiklopedia adalah karya referensi atau ringkasan yang menyediakan rangkuman informasi dari semua cabang pengetahuan atau dari bidang tertentu.
Lihat Cicero dan Ensiklopedia
Epikureanisme
Epikuros Epikureanisme adalah sistem filsafat yang didasarkan pada ajaran Epikuros dan didirikan sekitar 370 SM.
Lihat Cicero dan Epikureanisme
Epikuros
Epikuros (Ἐπίκουρος, Epíkouros, berarti "sekutu, rekan", lahir tahun 341 SM – meninggal tahun 270 SM) adalah seorang filsuf Yunani Kuno yang mendirikan sebuah mazhab filsafat yang disebut epikureanisme.
Lihat Cicero dan Epikuros
Etika
Etika atau tata susila adalah konsep penilaian sifat kebenaran atau kebaikan dari tindakan sosial berdasarkan kepada tradisi yang dimiliki oleh individu maupun kelompok.
Lihat Cicero dan Etika
Filsafat
filsuf Yunani terkemuka pada latar ruangan indah yang terinspirasi karya-karya arsitektur Yunani Kuno. Filsafat, falsafah, atau filosofi (berakar dari kata Yunani φιλοσοφία, filosofia, arti "cinta akan hikmat" (tidak lagi berfungsi)) adalah metodologi yang mengkaji pertanyaan-pertanyaan umum dan asasi, misalnya pertanyaan-pertanyaan tentang eksistensi, penalaran, nilai-nilai luhur, akal budi, dan bahasa.
Lihat Cicero dan Filsafat
Hieronimus
Hieronimus (Eusebius Sophronius Hieronymus; Εὐσέβιος Σωφρόνιος Ἱερώνυμος, Eusebios Sofronios Hieronumos) adalah seorang imam, konfesor, teolog, dan sejarawan.
Lihat Cicero dan Hieronimus
Hortensius (Cicero)
Marcus Tullius Cicero, penulis ''Hortensius'' yang sekarang telah hilang. Hortensius atau Perihal Filsafat adalah sebuah dialog hilang yang ditulis oleh Marcus Tullius Cicero pada tahun 45 SM.
Lihat Cicero dan Hortensius (Cicero)
Hukum
Hukum (serapan dari حكم) adalah kumpulan peraturan yang terdiri atas norma dan sanksi-sanksi.
Lihat Cicero dan Hukum
Italia
Italia, resminya Republik Italia (Repubblica Italiana), adalah sebuah negara kesatuan republik parlementer di EropaSemenanjung Italia secara geografis terletak di Eropa Selatan, sedangkan Italia Utara dapat ditempatkan sebagian atau seluruhnya di Eropa Tengah.
Lihat Cicero dan Italia
Kacang arab
Kacang arab (Cicer arietinum) adalah tumbuhan yang termasuk suku Fabaceae yang menghasilkan polong berukuran kecil berwarna kekuningan.
Lihat Cicero dan Kacang arab
Keadilan
J.L. Urban, patung Dewi Keadilan di gedung pengadilan di Olomouc, Republik CekoKeadilan adalah kondisi yang bersifat adil terhadap suatu sifat, perbuatan maupun perlakuan terhadap sesuatu hal.
Lihat Cicero dan Keadilan
Kekristenan
KekristenanDari kata bahasa Yunani Kuno Χριστός, (dilatinkan menjadi Kristus), terjemahan dari kata Ibrani מָשִׁיחַ, Māšîăḥ, yang berarti "orang yang diurapi", diimbuhi akhiran Latin -ian dan -itas.
Lihat Cicero dan Kekristenan
Kematian
Tengkorak manusia digunakan secara umum sebagai simbol kematian Kematian adalah penghentian permanen dan tidak dapat dikembalikan dari semua fungsi biologis yang menopang makhluk hidup.
Lihat Cicero dan Kematian
Kesatria
* Kesatria (gelar).
Lihat Cicero dan Kesatria
Ketakutan
Ekspresi ketakutan seorang anak. Ketakutan (Wedi) adalah suatu tanggapan emosi terhadap ancaman.
Lihat Cicero dan Ketakutan
Komedi
Charlie Chaplin Komedi atau lawakan (κωμῳδία, kōmōidía) adalah suatu karya yang lucu yang pada umumnya bertujuan untuk menghibur, menimbulkan tawa, terutama di televisi, film, dan lawakan.
Lihat Cicero dan Komedi
Konsul Romawi
Hippodrom Konsul (Consul) adalah jabatan politik elektif tertinggi di negara Republik Romawi (509-27 SM), bahkan bangsa Romawi kuno menganggap jabatan konsul sebagai tataran tertinggi dalam cursus honorum (jenjang jabatan publik yang tersedia bagi para politikus).
Lihat Cicero dan Konsul Romawi
Kristus
hakikat ganda Kristus sebagai ilahi dan manusia.''God's human face: the Christ-icon'' by Christoph Schoenborn 1994 ISBN 0-89870-514-2 page 154''Sinai and the Monastery of St. Catherine'' by John Galey 1986 ISBN 977-424-118-5 page 92 Kristus (bahasa Yunani Koine: Χριστός, Khristós, berarti 'yang diurapi') adalah terjemahan untuk bahasa Ibrani מָשִׁיחַ (Māšîaḥ), Mesias, dan dipakai sebagai gelar untuk Yesus di dalam Perjanjian Baru.
Lihat Cicero dan Kristus
Kuestor
Kuestor (quaestor) adalah jabatan publik dalam "cursus honorum" di Romawi kuno.
Lihat Cicero dan Kuestor
Lazio
Lazio (Latium) adalah sebuah region di Italia, yang terletak di bagian tengah semenanjung negara tersebut.
Lihat Cicero dan Lazio
Manusia
Dua anak perempuan manusia Manusia (Homo sapiens) adalah spesies primata yang jumlahnya paling banyak dan tersebar luas.
Lihat Cicero dan Manusia
Markus Antonius
Patung Markus Antonius Markus Antonius (Roma, ± 14 Januari 83 SM - 1 Agustus 30 SM) merupakan politikus dan jenderal Romawi Kuno.
Lihat Cicero dan Markus Antonius
Markus Yunius Brutus
Markus Yunius Brutus (85 – 42 SM), atau Quintus Servilius Caepio Brutus, adalah seorang senator Romawi yang dikenal oleh dunia modern sebagai pemimpin konspirasi pembunuhan Julius Caesar.
Lihat Cicero dan Markus Yunius Brutus
Moral
Moral (Latin: Moralitas) adalah (ajaran tentang) baik buruk yang diterima umum mengenai perbuatan, sikap, kewajiban, dan sebagainya.
Lihat Cicero dan Moral
Museum Capitolini
Desain Michelangelo untuk Capitoline Hill, sekarang merupakan rumah untuk Museum Capitoline. Diukir oleh Étienne Dupérac, 1568. Museum Capitolini (Italian: Musei Capitolini) merupakan sekelompok museum seni dan arkeologi di Piazza del Campidoglio, yang terletak di Capitoline Hill di Roma, Italia.
Lihat Cicero dan Museum Capitolini
Nafsu
Detail: ''Luxuria'' (Hawa Nafsu), dalam ''The Seven Deadly Sins and the Four Last Things'', oleh Hieronymus Bosch. Hawa nafsu adalah sebuah perasaan atau kekuatan emosional yang besar dalam diri seorang manusia; berkaitan secara langsung dengan pemikiran atau fantasi seseorang.
Lihat Cicero dan Nafsu
Napoli
Pemandangan kota Napoli (bahasa Napolitan: Napule, Latin: Neapolis, dari bahasa Yunani: Νέα Πόλις - Néa Pólis ("Kota Baru")) merupakan kota terbesar ketiga di Italia setelah Roma dan Milan.
Lihat Cicero dan Napoli
Orasi
Orasi (bahasa Inggris Pertengahan: oracion) adalah sebuah pidato formal, atau komunikasi formal yang disampaikan kepada khalayak ramai.
Lihat Cicero dan Orasi
Orator
Soekarno adalah salah satu orator ulung dari Indonesia Orator adalah seorang pembicara yang mempunyai reputasi kepandaian berpidato dalam jangka waktu lama.
Lihat Cicero dan Orator
Patriot
Cover buku Patriot (Bagian 1) yang berjudul Prahara - cover digambar oleh Iwan Nazif Patriot adalah kelompok superhero yang berisikan pahlawan super seperti Godam, Gundala, Sri Asih dan Aquanus.
Lihat Cicero dan Patriot
Penalaran
Penalaran (reasoning) adalah rangkaian kegiatan yang berkapasitas secara sadar menerapkan ilmu mantik untuk mencapai suatu kesimpulan (pendapat baru) dari satu atau lebih keputusan atau pendapat yang telah diketahui (premis) sehingga dapat mengambil keputusan.
Lihat Cicero dan Penalaran
Pengacara
Pengacara, advokat atau kuasa hukum adalah kata benda, subjek.
Lihat Cicero dan Pengacara
Penghakiman khusus
Penghakiman khusus (particular judgement), menurut eskatologi Kristen, adalah penghakiman Ilahi yang dijalani seseorang seketika setelah ia meninggal dunia, berbeda dengan penghakiman umum (atau Pengadilan Terakhir) yang dijalani semua orang pada akhir zaman.
Lihat Cicero dan Penghakiman khusus
Penulis
Penulis adalah sebutan bagi orang yang melakukan pekerjaan menulis.
Lihat Cicero dan Penulis
Penyair
Penyair adalah sebutan bagi pengarang syair; pengarang sajak; pujangga.
Lihat Cicero dan Penyair
Perang Sosial (91–88 SM)
Perang Sosial, disebut juga Perang Sekutu, Perang Italia atau Perang Marsi, adalah perang yang berlangsung pada tahun 91 hingga 88 SM antara Republik Romawi melawan beberapa kota di Italia, yang sebelumnya selama berabad-abad menjadi sekutu Romawi.
Lihat Cicero dan Perang Sosial (91–88 SM)
Pidato
Ir. Soekarno sedang berpidato kenegaraan. Pidato adalah sebuah pengungkapan pikiran dalam bentuk kata-kata yang ditujukan kepada orang banyak untuk menyatakan selamat, menyambut kedatangan tamu, memperingati hari-hari besar tertentu, dan berbagai bentuk kegiatan lainnya.
Lihat Cicero dan Pidato
Plato
Plato (bahasa Yunani: Πλάτων) (lahir sekitar 427 SM - meninggal sekitar 347 SM) adalah seorang filsuf dan matematikawan Yunani, secara spesifik dari Athena.
Lihat Cicero dan Plato
Plutarkhos
Lusius Mestrius Plutarkhos, atau dikenal dengan sebutan Plutarch (Lucius Mestrius Plutarchus, Μέστριος Πλούταρχος; c. 46 – 120) adalah sejarawan, pembuat biografi, pembuat esai Romawi berkebangsaan Yunani.
Lihat Cicero dan Plutarkhos
Politik
Politik (serapan dari politiek) adalah proses pembentukan dalam masyarakat yang antara lain berwujud proses pembuatan keputusan, khususnya dalam negara.
Lihat Cicero dan Politik
Politikus
G-20 ekonomi utama (serapan dari politicus; sinonim: politisi) adalah seseorang yang terlibat dalam politik.
Lihat Cicero dan Politikus
Pompeius
Gnaeus Pompeius Magnus (29 September 106 SM–28 September 48 SM), umumnya disebut Pompeius atau Pompeius yang Agung, adalah pemimpin militer dan politik Republik Romawi.
Lihat Cicero dan Pompeius
Pontus
Wilayah Pontus Pontus atau Pontos (Póntos, Pontus) adalah wilayah di pantai selatan Laut Hitam yang terletak di Turki modern.
Lihat Cicero dan Pontus
Poseidonios
Poseidonios (Yunani: Ποσειδώνιος, Poseidonios, artinya "dari Poseidon") dari Apameia (ὁ Ἀπαμεύς) atau dari Rhodes (ὁ Ῥόδιος) (hidup pada 135 SM–51 M), adalah seorang filsuf Stoikisme, astronom, sejarawan, biograph, dan guru Sejarah Syria berkebangsaan Yunani, Encyclopædia Britannica Eleventh Edition, 1911Ludwig edelstein., The Encyclopedia of Phylosophy Volume 3 and 4, New York: Macmillan Publishing Co., 1967, Hal.
Lihat Cicero dan Poseidonios
Pretor
Pretor atau Praetor (Prætor) adalah jabatan pada masa Romawi Kuno.
Lihat Cicero dan Pretor
Prosa
Prosa adalah karya sastra yang berbentuk cerita yang disampaikan menggunakan narasi.
Lihat Cicero dan Prosa
Publik
Publik atau sektor umum adalah bagian ekonomi yang dijalankan oleh suatu negara atau pemerintahan yang terdiri dari pemerintah pusat, pemerintah daerah, organisasi pemerintah dan masyarakat yang berhubungan dan mempengaruhi suatu bangsa, negara, atau komunitas.
Lihat Cicero dan Publik
Puisi
Puisi berjudul ''Aku'' karya Chairil Anwar yang dipajang di tembok di Leiden Puisi adalah salah satu jenis karya sastra yang gaya bahasanya sangat ditentukan oleh irama, rima, serta penyusunan larik dan bait.
Lihat Cicero dan Puisi
Rakyat
Rakyat (people) adalah bagian dari suatu negara atau unsur penting dari suatu pemerintahan.
Lihat Cicero dan Rakyat
Republik
Dalam pengertian dasar, sebuah republik adalah sebuah negara di mana tampuk pemerintahan akhirnya bercabang dari rakyat, bukan dari prinsip keturunan bangsawan dan sering dipimpin oleh seorang presiden.
Lihat Cicero dan Republik
Republik Romawi
Republik Romawi (Rēs pūblica Rōmāna) adalah sebuah negara republik yang dibentuk pada tahun 509 SM dari bekas wilayah kekuasaan Kerajaan Romawi yang dipimpin oleh bangsa Etruria.
Lihat Cicero dan Republik Romawi
Retorika
Pidato seorang rektor di sidang senat terbuka, yang merupakan contoh seseorang sedang beretorika.Retorika atau keterampilan berbicara adalah cabang dari ilmu dialektika yang membahas mengenai kemampuan dalam membuat argumen dalam bahasa sebagai alat di bidang ilmu etika.
Lihat Cicero dan Retorika
Ritus liturgi Latin
Ritus liturgi Latin atau ritus liturgi Barat, sering disingkat ritus Latin, merupakan kelompok ritus liturgi Katolik yang digunakan dalam Gereja Latin, yang merupakan gereja partikular sui iuris terbesar dalam Gereja Katolik Roma, yang berasal dari Eropa di mana bahasa Latin pernah mendominasi wilayah itu selama berabad-abad, sehingga ritus ini jauh lebih umum dibandingkan dengan seluruh ritus liturgi dari Gereja-Gereja Ritus Timur otonom.
Lihat Cicero dan Ritus liturgi Latin
Rodos
Rodos, (Rodos) adalah pulau terbesar dari kepulauan Dodecanese, dan pulau utama paling timur Yunani di Laut Aegea.
Lihat Cicero dan Rodos
Roma
Roma adalah sebuah kota dan comune khusus (bernama Roma Capitale) di Italia.
Lihat Cicero dan Roma
Romawi
* Romawi Kuno.
Lihat Cicero dan Romawi
Romawi Kuno
Di bidang historiografi modern, Romawi Kuno adalah sebutan bagi peradaban bangsa Romawi mulai dari berdirinya kota Roma pada abad ke-8 Pramasehi sampai dengan runtuhnya Kekaisaran Romawi Barat pada abad ke-5 Masehi, yakni rentang waktu yang mencakup zaman Kerajaan Romawi (753–509 SM), zaman Republik Romawi (509–27 SM), dan zaman Kekaisaran Romawi sampai dengan tumbangnya Romawi Barat (27 SM– 476 M).
Lihat Cicero dan Romawi Kuno
Santo
Dalam Kekristenan, utamanya Gereja Katolik Roma, istilah Santo (bagi wanita: Santa) diberikan kepada seseorang yang telah terbukti menjalani hidup dengan kebajikan yang heroik, atau disebut juga suci (kudus).
Lihat Cicero dan Santo
Sisilia
Lokasi Regione Sicilia (bertanda merah) di Italia Sisilia (bahasa Italia: Sicilia) adalah sebuah daerah otonomi Italia dan pulau terbesar di Laut Tengah, dengan wilayah seluas 25.703 km² dan penduduk 4.968.991 jiwa.
Lihat Cicero dan Sisilia
Sofis
Sofis adalah nama yang diberikan kepada sekelompok filsuf yang hidup dan berkarya pada zaman yang sama dengan Sokrates.
Lihat Cicero dan Sofis
Sokrates
''Kematian Sokrates'', lukisan karya pelukis Jacques-Louis David (1787).Sokrates (Yunani: Σωκράτης, Sǒkratēs) (sekitar 470 SM–399 SM) adalah salah seorang filsuf dari Yunani.
Lihat Cicero dan Sokrates
Stoikisme
Patung setengah badan Zeno dari Citium dalam Koleksi Farnese, Napoli. Foto oleh Paolo Monti, 1969. Stoikisme, juga disebut Stoa (Στοά) adalah sebuah aliran atau mazhab filsafat Yunani kuno yang didirikan di kota Athena, Yunani, oleh Zeno dari Citium pada awal abad ke-3 SM.
Lihat Cicero dan Stoikisme
Surat
Bis surat di Indonesia. Surat adalah sarana komunikasi untuk menyampaikan informasi tertulis oleh suatu pihak kepada pihak lain dengan tujuan memberitahukan maksud pesan dari si pengirim.
Lihat Cicero dan Surat
Surga
Surga (svarga, Kawi: kahyangan atau kayangan) adalah suatu tempat di alam akhirat yang dipercaya oleh para penganut beberapa agama sebagai tempat berkumpulnya roh-roh manusia yang semasa hidup di dunia berbuat kebajikan sesuai ajaran agamanya.
Lihat Cicero dan Surga
Tentang Kewajiban
Tentang Kewajiban (On Duties/On Obligations) merupakan salah satu karya Cicero.
Lihat Cicero dan Tentang Kewajiban
Tentang Persahabatan
Tentang Persahabatan (Laelius: On Friendship) merupakan salah satu karya Cicero dan didedikasikan untuk sahabatnya, Atticus, seorang bankir, dan penerbit.
Lihat Cicero dan Tentang Persahabatan
Warga sipil
Seorang warga sipil adalah berkenaan dengan penduduk, Masyarakat atau rakyat (bukan militer).
Lihat Cicero dan Warga sipil
Wiracarita
Wiracarita atau disebut pula epos atau epik adalah sejenis karya sastra tradisional yang menceritakan kisah kepahlawanan (wira berarti pahlawan dan carita adalah cerita/kisah).
Lihat Cicero dan Wiracarita
Yulius Kaisar
Gaius Yulius Kaisar (Latin: C·IVLIVS·C·F·C·N·CAESAR, atau Iulius Caesar) (skt. 13 Juli 100 SM–15 Maret 44 SM) adalah seorang pemimpin militer dan politikus Romawi yang kekuasaannya terhadap Gallia Comata memperluas dunia Romawi hingga Oceanus Atlanticus, melancarkan serangan Romawi pertama ke Britania, dan memperkenalkan pengaruh Romawi terhadap Gaul (Prancis kini), sebuah pencapaian yang akibat langsungnya masih terlihat hingga kini.
Lihat Cicero dan Yulius Kaisar
Yunani
Yunani (Ελλάδα), secara resmi bernama Republik Yunani, dikenal pada zaman purba sebagai Hellas, adalah sebuah negara tempat lahirnya budaya Dunia Barat yang berada di Eropa bagian tenggara, terletak di ujung selatan Semenanjung Balkan, di bagian timur Laut Tengah (Mediterania).
Lihat Cicero dan Yunani
Lihat juga
Kelahiran 106 SM
- Cicero
- Pompeius
Kematian 43 SM
Romawi abad ke-2 SM
- Aulus Postumius Albinus
- Cicero
- Cornelius Nepos
- Ennius
- Gaius Gracchus
- Gaius Iulius Caesar (prokonsul)
- Gaius Lucilius
- Lucius Aelius Stilo Praeconinus
- Lucius Coelius Antipater
- Lucius Cornelius Sulla
- Lucius Gellius Publicola
- Lucius Licinius Crassus
- Lucius Octavius
- Lucullus
- Marcus Aemilius Lepidus (78 SM)
- Marcus Octavius
- Marcus Terentius Varro
- Paculla Annia
- Publius Terentius Afer
- Quintus Lutatius Catulus (Capitolinus)
- Quintus Sertorius
Juga dikenal sebagai Marcus Tullius Cicero.