Daftar Isi
16 hubungan: Afrika Selatan, Amaryllidaceae, Asparagales, Carolus Linnaeus, Crinum latifolium, Genus, Hibrida, Kebun Botani Kew, Spesies, Subtropis, Tropika, Tumbuhan, Tumbuhan berbunga, Tumbuhan berkeping biji tunggal, Umbi, World Checklist of Selected Plant Families.
Afrika Selatan
Republik Afrika Selatan (Republic of South Africa), atau yang biasa disebut Afrika Selatan, disingkat dengan Afsel, adalah sebuah negara yang terletak di kawasan paling selatan Afrika.
Lihat Crinum dan Afrika Selatan
Amaryllidaceae
Suku bakung-bakungan atau Amaryllidaceae adalah nama botani suatu suku tumbuhan berbunga.
Lihat Crinum dan Amaryllidaceae
Asparagales
Asparagales adalah salah satu ordo tumbuhan berbunga yang termasuk dalam klad Monokotil menurut Sistem klasifikasi APG II).
Lihat Crinum dan Asparagales
Carolus Linnaeus
Carolus Linnaeus atau Carl von Linné adalah seorang ilmuwan Swedia yang meletakkan dasar tatanama biologi.
Lihat Crinum dan Carolus Linnaeus
Crinum latifolium
Crinum latifolium adalah terna abadi (perennial herb) dan herba yang tumbuh dari bulb di bawah permukaan tanah.
Lihat Crinum dan Crinum latifolium
Genus
Dalam biologi, genus atau marga adalah salah satu bentuk pengelompokan dalam klasifikasi makhluk hidup yang secara hierarki tingkatnya di atas spesies, tetapi lebih rendah daripada famili.
Lihat Crinum dan Genus
Hibrida
Hibrida dalam bahasa Indonesia digunakan sebagai padanan istilah hybrid dalam bahasa Inggris.
Lihat Crinum dan Hibrida
Kebun Botani Kew
''Rumah kaca Ratu Wales'' Kebun Botani Kew (baca kyuw) atau The Royal Botanical Garden Kew (Kebun Botani Kerajaan Kew), biasa disingkat Kew Garden, merupakan lahan luas berupa taman dan rumah kaca yang terletak di antara Richmond dan Kew di barat daya London, Inggris.
Lihat Crinum dan Kebun Botani Kew
Spesies
Spesies atau jenis adalah suatu peringkat taksonomi yang dipakai dalam klasifikasi biologis untuk merujuk pada satu atau beberapa kelompok individu makhluk hidup (populasi) yang serupa dan dapat saling membuahi satu sama lain di dalam kelompoknya (saling berbagi gen) sehingga menghasilkan keturunan yang fertil (subur).
Lihat Crinum dan Spesies
Subtropis
Iklim subtropis menurut Köppen Subtropis adalah wilayah Bumi yang secara astronomis berada di bagian utara dan selatan setelah wilayah tropis yang dibatasi oleh garis balik utara dan garis balik selatan pada lintang 23,5° utara dan selatan dari garis ekuator.
Lihat Crinum dan Subtropis
Tropika
Wilayah di dunia dengan iklim tropis Tropika adalah suatu daerah di permukaan Bumi, yang secara geografis berada di sekitar ekuator, yaitu yang terletak di antara garis lintang 23.5 derajat LS dan 23.5 derajat LU: Garis Balik Utara (GBU, Tropic of Cancer) di utara dan Garis Balik Selatan (GBS, Tropic of Capricorn) di selatan.
Lihat Crinum dan Tropika
Tumbuhan
Dalam biologi, Tumbuhan adalah organisme eukariota multiseluler yang tergolong ke dalam kerajaan Plantae.
Lihat Crinum dan Tumbuhan
Tumbuhan berbunga
Tumbuhan berbunga, Angiosperma, atau Anthophyta ("tumbuhan bunga") atau Magnoliophyta ("tumbuhan sekerabat dengan magnolia") adalah kelompok terbesar tumbuhan yang hidup di daratan.
Lihat Crinum dan Tumbuhan berbunga
Tumbuhan berkeping biji tunggal
Tumbuhan berkeping biji tunggal (atau monokotil) adalah salah satu dari dua kelompok besar tumbuhan berbunga yang secara klasik diajarkan; kelompok yang lain adalah tumbuhan bijinya berkeping dua atau dikotil.
Lihat Crinum dan Tumbuhan berkeping biji tunggal
Umbi
Umbi kentang dengan "mata" yang merupakan kuncup sebagai sarana reproduksi. Umbi adalah organ tumbuhan yang mengalami perubahan ukuran dan bentuk ("pembengkakan") sebagai akibat perubahan fungsinya.
Lihat Crinum dan Umbi
World Checklist of Selected Plant Families
The World Checklist of Selected Plant Families (biasanya disingkat WCSP) adalah "program kolaboratif internasional yang memberikan tinjauan sejawat terbaru dan pendapat yang dipublikasikan tentang nama ilmiah yang diterima dan sinonim dari famili tumbuhan tertentu." Dikelola oleh Royal Botanic Gardens, Kew, tersedia online, memungkinkan pencarian nama famili, genera, dan spesies, dapat digunakan untuk membuat ceklis.