Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Daemon (mitologi klasik)

Indeks Daemon (mitologi klasik)

Daemon adalah kata berbahasa Latin untuk bahasa Yunani Kuno daimon (δαίμων: "dewa", "ilahi", "kekuatan", "nasib"), yang awalnya merujuk pada dewa yang tingkatannya lebih rendah atau roh penuntun seperti daemon dari mitologi dan agama Yunani kuno dan kemudian filsafat dan agama Helenistik.

5 hubungan: Agama Helenistik, Agama Yunani kuno, Filsafat Helenistik, Latin, Mitologi Yunani.

Agama Helenistik

Serapis, dewa Yunani-Mesir yang disembah di Mesir Helenistik Agama Helenistik adalah berbagai sistem kepercayaan dan praktik masyarakat yang hidup di bawah pengaruh budaya Yunani kuno pada zaman Helenistik dan Kekaisaran Romawi (sekitar 300 SM sampai 300 M. Terdapat keterlanjutan dalam agama Helenistik: para dewa Yunani masih disembah, dan upacara yang sama dipraktikkan seperti sebelumnya.

Baru!!: Daemon (mitologi klasik) dan Agama Helenistik · Lihat lebih »

Agama Yunani kuno

Reruntuhan kuil Zeus di Kirene, salah satu tempat ibadah bagi penganut agama Yunani. Agama Yunani meliputi kumpulan kepercayaan dan ritual yang dipraktikkan di Yunani kuno baik dalam bentuk agama umum yang populer maupun praktik kultus.

Baru!!: Daemon (mitologi klasik) dan Agama Yunani kuno · Lihat lebih »

Filsafat Helenistik

Filsafat Helenistik adalah periode filsafat Barat yang berkembang pada periode Helenistik setelah Aristoteles dan berakhir dengan permulaan Neoplatonisme.

Baru!!: Daemon (mitologi klasik) dan Filsafat Helenistik · Lihat lebih »

Latin

* Alfabet Latin.

Baru!!: Daemon (mitologi klasik) dan Latin · Lihat lebih »

Mitologi Yunani

''Pertemuan Para Dewa'', oleh Jacopo Zucchi. Mitologi Yunani adalah sekumpulan mitos dan legenda yang berasal dari Yunani Kuno dan berisi kisah-kisah mengenai dewa dan pahlawan, sifat dunia, dan asal usul serta makna dari praktik ritual dan kultus orang Yunani Kuno.

Baru!!: Daemon (mitologi klasik) dan Mitologi Yunani · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Daimon.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »