Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Daftar bandar udara di Teritori Palestina

Indeks Daftar bandar udara di Teritori Palestina

Ini adalah daftar bandar udara di Teritori Palestina, dikelompokkan berdasarkan tipe dan diurutkan berdasarkan lokasi.

12 hubungan: Bandar udara, Bandar Udara Atarot, Bandar Udara Internasional Yasser Arafat, Jalur Gaza, Jenin, Khan Yunis, Kode bandar udara IATA, Kode bandar udara Organisasi Penerbangan Sipil Internasional, Palestina, Rafah, Ramallah, Tepi Barat.

Bandar udara

Bandar Udara Internasional San Francisco, Amerika Serikat, pada malam hari Bandar udara, populer disingkat sebagai bandara (airport), merupakan sebuah fasilitas di mana pesawat terbang seperti pesawat udara dan helikopter dapat lepas landas dan mendarat.

Baru!!: Daftar bandar udara di Teritori Palestina dan Bandar udara · Lihat lebih »

Bandar Udara Atarot

Bandar Udara Atarot, (juga Bandar Udara Kalandia, Bandar Udara Qalandia, dan Bandar Udara Yerusalem) adalah bandar udara kecil di antara Yerusalem dan Ramallah.

Baru!!: Daftar bandar udara di Teritori Palestina dan Bandar Udara Atarot · Lihat lebih »

Bandar Udara Internasional Yasser Arafat

Bandar Udara Internasional Yasser Arafat (مطار ياسر عرفات الدولي Maṭār Yāsir 'Arafāt ad-Dawli), sebelumnya Bandar Udara Internasional Gaza dan Bandar Udara Internasionla Dahaniya adalah bandar udara yang berlokasi di Jalur Gaza di antara Rafah dan Dahaniya, di dekat perbatasan Mesir.

Baru!!: Daftar bandar udara di Teritori Palestina dan Bandar Udara Internasional Yasser Arafat · Lihat lebih »

Jalur Gaza

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Daftar bandar udara di Teritori Palestina dan Jalur Gaza · Lihat lebih »

Jenin

Jenin adalah sebuah kota yang terletak di Tepi Barat dan juga terletak di Governorat Jenin.

Baru!!: Daftar bandar udara di Teritori Palestina dan Jenin · Lihat lebih »

Khan Yunis

Khan Yunis (خان يونس, juga dieja sebagai Khan Younis atau Khan Yunus) adalah sebuah kota yang terletak di bagian selatan Jalur Gaza, dan merupakan ibu kota dari Kegubernuran Khan Yunis.

Baru!!: Daftar bandar udara di Teritori Palestina dan Khan Yunis · Lihat lebih »

Kode bandar udara IATA

Kode bandar udara IATA (nama resmi: IATA location identifier) adalah kode yang terdiri dari tiga huruf yang digunakan untuk menandai bandar-bandar udara di seluruh dunia.

Baru!!: Daftar bandar udara di Teritori Palestina dan Kode bandar udara IATA · Lihat lebih »

Kode bandar udara Organisasi Penerbangan Sipil Internasional

Kode bandar udara ICAO adalah kode yang terdiri dari empat digit alfanumerik yang diberikan kepada setiap bandar udara di seluruh dunia.

Baru!!: Daftar bandar udara di Teritori Palestina dan Kode bandar udara Organisasi Penerbangan Sipil Internasional · Lihat lebih »

Palestina

Palestina (فلسطين), secara resmi Negara Palestina (translit), adalah negara yang berada di Asia Barat, antara Laut Tengah dan Sungai Yordan.

Baru!!: Daftar bandar udara di Teritori Palestina dan Palestina · Lihat lebih »

Rafah

Rafah (رفح) adalah kota di Palestina yang terletak di Jalur Gaza, di perbatasan dengan Mesir.

Baru!!: Daftar bandar udara di Teritori Palestina dan Rafah · Lihat lebih »

Ramallah

Ramallah (رامالله) adalah sebuah kota yang berada di pusat Tepi Barat, Palestina.

Baru!!: Daftar bandar udara di Teritori Palestina dan Ramallah · Lihat lebih »

Tepi Barat

Peta Tepi Barat Tepi Barat (الضفة الغربية, aḍ-Ḍiffä l-Ġarbīyä, יהודה ושומרון, Hagadah Hama'aravit, West Bank), disebut demikian karena hubungannya dengan Sungai Yordan, merupakan wilayah yang lebih besar dari dua wilayah Palestina (yang lainnya adalah Jalur Gaza).

Baru!!: Daftar bandar udara di Teritori Palestina dan Tepi Barat · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Daftar bandar udara di teritori palestina.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »