Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Daftar burung Taiwan

Indeks Daftar burung Taiwan

Ini adalah daftar spesies burung yang tercatat di Taiwan.

Daftar Isi

  1. 163 hubungan: Accipitridae, Accipitriformes, Alap-alap, Alap-alap erasia, Alap-alap kawah, Alap-alap walet, Albatros, Albatros ekor-pendek, Albatros kaki-hitam, Albatros laysan, Anatidae, Angsa, Angsa-batu, Anseriformes, Auk, Bangau, Bangau hitam, Bangau Mahkota-merah, Bangau putih, Berkik, Berkik-gunung, Berkik-kembang besar, Bondol cokelat, Bondol peking, Bondol tunggir-putih, Branjangan (burung), Bucerotiformes, Buntut-sate merah, Buntut-sate putih, Burung bunting dada kuning, Burung hantu, Burung hantu kecil, Burung jenjang Eurasia, Burung madu sriganti, Burung pemangsa, Burung pengicau, Burung walet, Burung-hantu telinga-pendek, Burung-selam, Burung-sepatu, Burung-sepatu teratai, Cabak kota, Camar, Camar-kejar, Camar-kejar arktika, Camar-kejar kecil, Camar-kejar kutub selatan, Camar-kejar pomarin, Carpodacus erythrinus, Cekakak, ... Memperluas indeks (113 lebih) »

Accipitridae

Acciptridae adalah salah satu dari tiga familia burung dalam ordo Accipitriformes (burung pemangsa), bersama Pandionidae dan Sagittariidae), yang mencakup burung berukuran kecil hingga besar dengan paruh yang sangat mengait dan morfologinya beraneka tergantung mangsanya. Mereka memakan berbagai jenis mangsa dari serangga hingga mamalia berukuran sedang, dengan beberapa jenis yang memakan bangkai atau buah-buahan.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Accipitridae

Accipitriformes

Accipitriformes adalah urutan burung yang mencakup sebagian besar burung pemangsa - termasuk elang, tetapi tidak termasuk falkon.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Accipitriformes

Alap-alap

Alap-alap (Bahasa Inggris: Falcon, Caracara atau Kestrel) merupakan sebutan untuk Burung pemangsa anggota keluarga Falconidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Alap-alap

Alap-alap erasia

Alap-alap erasia (Falco tinnunculus) adalah jenis burung pemangsa dari keluarga Falconidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Alap-alap erasia

Alap-alap kawah

Alap-alap kawah (Falco peregrinus) atau Peregrine Falcon dalam bahasa Inggris adalah salah satu spesies alap-alap berukuran besar, dengan panjang sekitar 50 cm.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Alap-alap kawah

Alap-alap walet

Alap-alap walet (Falco subbuteo) atau Eurasian hobby dalam bahasa inggris adalah salah satu jenis burung pemangsa berukuran kecil dan ramping dari keluarga Falconidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Alap-alap walet

Albatros

Albatros, dari keluarga Diomedeidae, adalah burung laut besar dalam ordo Procellariiformes yang merupakan satu kelompok dengan Procellariidae, Petrel badai dan Petrel penyelam.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Albatros

Albatros ekor-pendek

Albatros ekor-pendek (Phoebastria albatrus) adalah spesies burung laut besar yang langka dari pasifik utara.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Albatros ekor-pendek

Albatros kaki-hitam

Albatros kaki-hitam (Phoebastria nigripes) adalah burung laut berukuran besar dari Pasifik Utara dari keluarga Diomedeidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Albatros kaki-hitam

Albatros laysan

Albatros lysan (Phoebastria immutabilis) merupakan spesies burung laut berukuran besar yang ditemukan di Pasifik Utara.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Albatros laysan

Anatidae

Anatidae adalah keluarga biologis yang termasuk bebek dan burung air serupa bebek seperti angsa atau itik.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Anatidae

Angsa

Angsa adalah burung air berukuran besar dari genus Cygnus famili Anatidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Angsa

Angsa-batu

Angsa-batu atau Gangsa-batu merupakan bagian dari famili Sulidae, sekelompok burung laut, dan berhubungan dekat dengan Burung Gannet (Burung Gembul).

Lihat Daftar burung Taiwan dan Angsa-batu

Anseriformes

Anseriformes adalah satu ordo yang terdiri sekitar 150 spesies dari famili burung yang masih hidup: Anhimidae, Anseranatidae (Magpie Goose), dan Anatidae, yang mencakup lebih dari 140 spesies unggas air, termasuk bebek, angsa, dan joyinah.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Anseriformes

Auk

Auk adalah burung-burung yang tergolong suku Alcidae dari ordo Charadriiformes.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Auk

Bangau

Bangau atau disebut juga bango adalah sebutan untuk burung dari keluarga Ciconiidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Bangau

Bangau hitam

Bangau hitam adalah burung besar di keluarga bangau Ciconiidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Bangau hitam

Bangau Mahkota-merah

Bangau Jepang atau bangau mahkota merah atau juga Bangau Manchuria adalah jenis bangau berukuran besar dan juga menjadi jenis bangau paling langka ke-2 di dunia.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Bangau Mahkota-merah

Bangau putih

Bangau putih (Ciconia ciconia) merupakan salah satu burung besar dari genus Ciconia.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Bangau putih

Berkik

Berkik adalah salah satu dari sekitar 26 spesies burung penyeberang yang tergolong ke dalam tiga genera yang masuk ke dalam famili Scolopacidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Berkik

Berkik-gunung

Scolopax adalah sebuah genus burung perandai yang terdiri dari tujuh atau delapan spesies burung yang memiliki kemiripan.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Berkik-gunung

Berkik-kembang besar

Berkik-kembang besar (Rostratula benghalensis) adalah spesies burung dalam famili Rostratulidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Berkik-kembang besar

Bondol cokelat

Bondol cokelat (Lonchura atricapilla) adalah sejenis burung kecil pemakan biji-bijian yang tergolong dalam suku Estrildidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Bondol cokelat

Bondol peking

Bondol peking atau pipit peking (Lonchura punctulata) adalah sejenis burung kecil pemakan padi dan biji-bijian.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Bondol peking

Bondol tunggir-putih

Bondol Tunggir-putih (Lonchura striata) terkadang disebut Finch-lurik dalam avikultur, ia adalah burung pengicau dari famila paruh-lilin "finch" (Estrildidae).

Lihat Daftar burung Taiwan dan Bondol tunggir-putih

Branjangan (burung)

Alaudidae atau branjangan adalah sebuah burung pengicau.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Branjangan (burung)

Bucerotiformes

Bucerotiformes adalah ordo burung yang terdiri dari burung rangkong, Rangkong tanah, hudhud dan Hudhud kayu.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Bucerotiformes

Buntut-sate merah

Telur ''Phaethon rubricauda'' Buntut-sate merah (Phaethon rubricauda) adalah spesies burung dalam famili Phaethontidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Buntut-sate merah

Buntut-sate putih

''Phaethon lepturus'' Buntut-sate putih (Phaethon lepturus) adalah spesies burung dalam famili Phaethontidae (burung Buntut sate).

Lihat Daftar burung Taiwan dan Buntut-sate putih

Burung bunting dada kuning

Telur ''Emberiza aureola'' MHNT Burung bunting dada kuning (Emberiza aureola) atau dalam bahasa Inggris disebut yellow-breasted bunting adalah burung pengicau dalam famili burung bunting "Emberizidae" yang ada di Utara dan Timur Paleartik.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Burung bunting dada kuning

Burung hantu

Burung hantu adalah kelompok burung yang merupakan anggota ordo Strigiformes.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Burung hantu

Burung hantu kecil

Burung hantu kecil (Athene noctua) adalah spesies Burung hantu yang mendiami sebagian besar bagian Eropa yang beriklim sedang dan lebih hangat, timur ke Korea, dan Afrika Utara.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Burung hantu kecil

Burung jenjang Eurasia

Sepasang burung jenjang Eurasia yang menunjukkan perilaku tertentu pada masa musim kawin. Burung jenjang Eurasia (Grus grus) atau dalam bahasa Inggris dinamakan common crane, adalah burung jenjang dari famili Gruidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Burung jenjang Eurasia

Burung madu sriganti

Burung madu sriganti (Cinnyris jugularis) adalah spesies burung dari keluarga Nectariniidae, dari genus Cinnyris.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Burung madu sriganti

Burung pemangsa

Seekor elang Brontok, yang merupakan spesies burung pemangsa Burung pemangsa adalah burung yang mencari makan dengan cara berburu, yakni dengan terbang, menggunakan indra tajam mereka, terutama penglihatan.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Burung pemangsa

Burung pengicau

Burung pengicau atau Passeriformes adalah ordo terbesar dalam kelas burung atau aves dalam kerajaan hewan atau animalia.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Burung pengicau

Burung walet

Burung walet (Famili Apodidae) adalah burung dengan sayap meruncing, berekor panjang, berwarna hitam dengan bagian bawah tubuhnya berwarna cokelat.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Burung walet

Burung-hantu telinga-pendek

Burung-hantu telinga-pendek (Asio flammeus) adalah sebuah spesies Burung hantu dari famili Burung hantu sejati (Strigidae).

Lihat Daftar burung Taiwan dan Burung-hantu telinga-pendek

Burung-selam

Burung-selam atau itik selam adalah kelompok burung akuatik yang ditemukan di berbagai tempat di Amerika Utara dan selatan Eurasia.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Burung-selam

Burung-sepatu

Burung-sepatu adalah grup burung tropis pada famili Jacanidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Burung-sepatu

Burung-sepatu teratai

Burung-sepatu teratai (bahasa Latin.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Burung-sepatu teratai

Cabak kota

Cabak kota atau cabak-maling kota (Caprimulgus affinis) adalah sejenis burung cabak yang hidup di Asia Selatan dan Tenggara.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cabak kota

Camar

Camar adalah burung yang berada pada famili Laridae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Camar

Camar-kejar

Camar-kejar adalah sekelompok burung laut tipe pemangsa dalam genus Stercorarius pada keluarga Stercorariidae. Dalam genus Stercorarius, ada tujuh spesies camar-kejar.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Camar-kejar

Camar-kejar arktika

Camar-kejar arktika (Stercorarius parasiticus) adalah spesies burung dalam famili Stercorariidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Camar-kejar arktika

Camar-kejar kecil

Camar-kejar kecil (Stercorarius longicaudus) adalah spesies burung dalam famili Stercorariidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Camar-kejar kecil

Camar-kejar kutub selatan

Camar-kejar kutub selatan (stercorarius maccormicki) adalah sebuah burung laut besar di keluarga skua, Stercorariidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Camar-kejar kutub selatan

Camar-kejar pomarin

Camar-kejar pomarin (Stercorarius pomarinus) adalah spesies burung pantai dalam famili Stercorariidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Camar-kejar pomarin

Carpodacus erythrinus

Carpodacus erythrinus adalah burung carpodacus yang paling luas dan umum di Asia dan Eropa.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Carpodacus erythrinus

Cekakak

Cekakak, Raja Udang, atau dalam Bahasa Inggris disebut Kingfisher (Alcedinidae) adalah keluarga burung berukuran kecil hingga sedang, berwarna cerah dalam urutan Coraciiformes.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cekakak

Cekakak belukar

Cekakak belukar atau cekakak dada-putih (Halcyon smyrnensis) adalah sejenis burung raja-udang dari suku Halcyonidae (dahulu, Alcedinidae).

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cekakak belukar

Cekakak merah

Cekakak merah (Halcyon coromanda) adalah spesies burung raja-udang dalam famili Halcyonidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cekakak merah

Cekakak sungai

Cekakak sungai (bahasa Latin.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cekakak sungai

Cekakak tiongkok

Cekakak tiongkok (Halcyon pileata) adalah spesies burung dalam famili Halcyonidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cekakak tiongkok

Cerek

Merebus air dengan ceret. Angkringan di Solo Cerek atau ketel adalah sejenis poci yang biasanya terbuat dari logam dan digunakan untuk mendidih dan juga menyajikan air.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cerek

Cerek besar

''Pluvialis squatarola'' Cerek besar (bahasa Latin.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cerek besar

Cerek kalung-kecil

'' Charadrius dubius'' Cerek kalung-kecil (bahasa Latin.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cerek kalung-kecil

Cerek kernyut

Cerek kernyut (Pluvialis fulva) adalah spesies burung pantai dari keluarga Charadriidae, dari genus Pluvialis, dikenal juga dengan nama Pacifik Golden Plover.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cerek kernyut

Cerek tilil

'' Charadrius alexandrinus Cerek tilil (bahasa Latin.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cerek tilil

Cerek-pasir besar

'' Charadrius leschenaultii '' Cerek-pasir besar (bahasa Latin.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cerek-pasir besar

Cerek-pasir mongolia

Cerek-pasir mongolia (Charadrius mongolus) adalah spesies burung dalam famili Charadriidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cerek-pasir mongolia

Charadriiformes

Charadriiformes adalah ordo burung yang beragam dari ukuran kecil sampai sedang-besar.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Charadriiformes

Cici merah

Cici merah (Cisticola exilis) adalah nama sejenis burung pengicau yang bertubuh kecil mungil.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cici merah

Cici padi

'' Cisticola juncidis '' Cici padi adalah nama sejenis burung pengicau yang bertubuh kecil mungil.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cici padi

Cikalang

Cikalang adalah suatu keluarga (Fregatidae) dari burung laut yang ditemukan di sepanjang wilayah samudra tropis dan subtropis.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cikalang

Cikalang besar

Telur ''Fregata minor'' Cikalang besar (Fregata minor) adalah spesies burung cikalang dalam famili Fregatidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cikalang besar

Cikalang kecil

''Fregata ariel'' Cikalang kecil (Fregata ariel) adalah spesies burung dari keluarga Fregatidae, dari genus Fregata.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cikalang kecil

Cikalang natal

Cikalang christmas (Fregata andrewsi) adalah spesies burung dari keluarga Fregatidae, dari genus Fregata.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cikalang natal

Columbidae

Merpati dan dara termasuk dalam famili Columbidae atau burung berparuh merpati dari ordo Columbiformes, yang mencakup sekitar 300 spesies burung kerabat pekicau.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Columbidae

Coraciiformes

Coraciiformes merupakan ordo yang terdiri atas burung raja udang, roller, hudhud, kirik-kirik, dan rangkong.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Coraciiformes

Corvidae

Corvidae adalah famili burung gagak, yang termasuk dalam kelompok burung pengicau.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Corvidae

Cuculidae

Cuculidae merupakan famili burung dari ordo Cuculiformes yang tersebar di Dunia Lama dan Australasia.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Cuculidae

Dara laut

Dara-laut adalah burung laut di dalam keluarga (Sternidae) dengan nama latin (Sterna Sumatrana), masih berkerabat dengan Burung Camar.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Dara laut

Dendrocopos leucotos

Dendrocopos leucotos adalah sebuah burung pelatuk Eurasia milik genus Dendrocopos.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Dendrocopos leucotos

Egrang

Dayak Deah di Kalimantan Selatan yang disebut ''kenje''. Egrang adalah sebuah permainan tradisional yang menggunakan sepasang bambu untuk berjalan.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Egrang

Elang

Elang kilau-tajam Elang adalah salah satu dari jenis burung predator yang terdapat di seluruh Indonesia.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Elang

Elang tiram

''Pandion haliaetus'' Elang tiram atau Elang ikan, yang dalam nama ilmiahnya Pandion haliaetus adalah salah satu-satunya spesies dalam suku Pandionidae dan genus Pandion.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Elang tiram

Endemisme

Endemisme dalam ekologi adalah gejala yang dialami oleh organisme untuk menjadi unik pada satu lokasi geografi tertentu, seperti pulau, lungkang (niche), negara, atau zona ekologi tertentu.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Endemisme

Falconiformes

Ordo Falconiformes adalah grup dari sekitar 290 spesies burung yang termasuk burung pemakan bangkai diurnal.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Falconiformes

Flamingo

Flamingo adalah spesies burung berkaki panjang yang hidup berkelompok.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Flamingo

Gagak

Gagak adalah anggota burung pengicau (Passeriformes) yang termasuk dalam genus Corvus, suku Corvidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Gagak

Gajahan (burung)

Gajahan adalah nama umum bagi burung perandai anggota genus Numenius, suku Scolopacidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Gajahan (burung)

Galliformes

Galliformes atau ayam-ayaman adalah ordo burung yang meliputi kalkun, ayam hutan, burung puyuh, kuau, merak dan ayam hutan hias.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Galliformes

Gaviiformes

Gaviiformes adalah ordo burung air yang terdiri dari burung loon beserta kerabat-kerabat terdekatnya yang telah punah.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Gaviiformes

Gelatik batu bara

Gelatik batu bara (bahasa Latin Periparus ater) dalam bahasa Inggris dinamakan coal tit atau cole tit, adalah burung pengicau kecil dari famili gelatik batu, Paridae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Gelatik batu bara

Gemak loreng

Gemak loreng (Turnix suscitator) atau Puyuh-gemak biasa adalah gemak, satu dari familia kecil burung yang mirip, tetapi tidak berhubungan dengan puyuh sejati.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Gemak loreng

Gemak tegalan

Gemak tegalan (Turnix sylvatica) adalah spesies burung dari keluarga Turnicidae, dari genus Turnix.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Gemak tegalan

Gruiformes

Gruiformes adalah ordo yang berisi sejumlah besar keluarga punah dan hidup burung, dengan keragaman geografis luas.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Gruiformes

Hering Dunia Lama

Hering Dunia Lama masuk ke dalam famili Accipitridae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Hering Dunia Lama

Hudhud eurasia

Telur hupo tunggal adalah spesies burung dalam famili Upupidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Hudhud eurasia

Ibis

Ibis atau Burung Sekendi adalah sejenis burung yang masuk ke dalam famili Threskiornithidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Ibis

Ibis rokoroko

''Plegadis falcinellus'' Ibis rokoroko (Plegadis falcinellus) adalah spesies burung dalam famili Threskiornithidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Ibis rokoroko

Ibis sendok berwajah hitam

Ibis sendok berwajah hitam (Platalea minor) adalah sebuah spesies unggas dalam keluarga Threskiornithidae, yang ditemukan di Asia timur.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Ibis sendok berwajah hitam

Ibis sendok Eurasia

Video ibis sendok Eurasia. Ibis sendok Eurasia (Platalea leucorodia) adalah sebuah spesies unggas dari keluarga ibis dan ibis sendok Threskiornithidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Ibis sendok Eurasia

Ibis-sendok

Ibis-sendok adalah sekelompok burung pengarung air bertubuh besar dan berkaki panjang, dari suku Threskiornithidae di mana ibis termasuk di dalamnya.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Ibis-sendok

Itik

Bebek atau itik adalah nama umum untuk beberapa spesies burung dalam famili Anatidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Itik

Jenjang (burung)

Burung jenjang adalah nama untuk burung besar berparuh, berkaki, dan berleher panjang dari familia Gruidae, ordo Gruiformes.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Jenjang (burung)

Jenjang Siberia

Jenjang Siberia (grus leucogeranus) adalah burung yang berasal dari familia Gruidae, atau keluarga burung jenjang, mereka juga diketahui sebagai Jenjang Putih Siberia atau Jenjang Salju.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Jenjang Siberia

Jingjing petulak

Jingjing petulak (Tephrodornis gularis) adalah spesies burung dari keluarga Campephagidae, dari genus Tephrodornis.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Jingjing petulak

Jynx torquilla

Jynx torquilla adalah sebuah spesies burung wryneck dalam keluarga pelatuk.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Jynx torquilla

Kapasan kemiri

Kapasan kemiri (Lalage nigra) adalah spesies burung dari keluarga Campephagidae, dari genus Lalage.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Kapasan kemiri

Kapinis laut

Kapinis laut (bahasa Latin.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Kapinis laut

Kapinis rumah

Kapinis rumah (bahasa Latin.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Kapinis rumah

Kapinis-jarum asia

Kapinis-jarum asia (Hirundapus caudacutus) adalah spesies burung dari keluarga Apodidae, dari genus Hirundapus.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Kapinis-jarum asia

Kedidir Eurasia

Haematopus ostralegus adalah burung perandai dalam keluarga Haematopodidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Kedidir Eurasia

Kehicap

Monarchidae adalah sebuah keluarga dari lebih dari 100 burung pengicau.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Kehicap

Kelelawar

Kelelawar adalah satu-satunya mamalia yang dapat terbang, dengan kedua kaki depan yang berkembang menjadi sayap.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Kelelawar

Kepodang

Kepodang adalah burung berkicau (Passeriformes) yang mempunyai bulu yang indah dan juga terkenal sebagai burung pesolek yang selalu tampil cantik, rapi, dan bersih termasuk dalam membuat sarang.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Kepodang

Kirik-kirik australia

Kirik-kirik australia (Merops ornatus) adalah spesies burung dalam famili Meropidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Kirik-kirik australia

Kirik-kirik laut

Kirik-kirik laut (Merops philippinus) adalah spesies burung dari keluarga Meropidae, dari genus Merops.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Kirik-kirik laut

Kuntul

Kuntul adalah sebutan untuk burung dari suku Ardeidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Kuntul

Lophura swinhoii

Lophura swinhoii adalaha burung dari subfamili burung pegar dalam keluarga unggas Phasianidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Lophura swinhoii

Mandar (burung)

Rallidae, atau burung mandar adalah keluarga burung berukuran kecil hingga menengah yang memiliki jumlah anggota yang besar.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Mandar (burung)

Moluska

Moluska (Mollusca, dari bahasa Latin: molluscus.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Moluska

Nectariniidae

Nectariniidae adalah famili burung pengicau yang beranggotakan burung madu dan pijantung.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Nectariniidae

Nipponia nippon

Nipponia nippon (bahasa Inggris: Asian Crested Ibis; bahasa Jepang: toki, トキ; ditulis dalam kanji sebagai 朱鷺, 鴇, 鵇, atau 鴾) adalah satu-satunya spesies burung Ibis dari genus Nipponia, keluarga Threskiornithidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Nipponia nippon

Oceanodroma leucorhoa

Oceanodroma leucorhoa adalah burung laut kecil dari ordo tubenose.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Oceanodroma leucorhoa

Oriolidae

Oriolidae adalah keluarga Dunia Lama dari burung pengicau.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Oriolidae

Pandionidae

Pandion adalah genus burung pemangsa, yang dikenal sebagai elang tiram, satu-satunya genus dari famili Pandionidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Pandionidae

Paok bidadari

Paok bidadari (Pitta nympha) adalah spesies burung paok dalam famili Pittidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Paok bidadari

Paok sayap-biru

Paok hujan (Pitta moluccensis) adalah burung pengicau dalam keluarga Pittidae asli Australia dan Asia Tenggara.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Paok sayap-biru

Parasitisme induk

Parasitisme indukan, salah satu bentuk parasitisme. Seekor Kangkok erasia sedang disuapi oleh Kerak basi. Parasitisme induk adalah pola perilaku pada organisme tertentu yang memanfaatkan organisme lain (dari spesies sama atau berbeda) untuk membesarkan anaknya.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Parasitisme induk

Paruh

burung nazar. Paruh angsa jinak dari Tiongkok Paruh Ganet Utara Paruh flamingo Paruh adalah struktur anatomi luar burung, yang di samping untuk makan, juga untuk dandan, memanipulasi objek, membunuh burung pemakan bangkai, mencari makan, berpacaran, dan memberi makan anak-anaknya.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Paruh

Pecuk-padi besar

''Phalacrocorax carbo'' Pecuk-padi besar (Phalacrocorax carbo) adalah spesies burung dalam famili Phalacrocoracidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Pecuk-padi besar

Pelecanidae

Pelecanidae adalah keluarga burung dalam ordo pelecaniformes yang terdiri dari tiga genus yakni Eopelecanus dan Miopelecanus yang telah punah, serta Pelecanus (Burung Pelikan) yang masih ada.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Pelecanidae

Pelecaniformes

Pelecaniformes adalah ordo burung air berukuran sedang dan besar yang ditemukan di seluruh dunia.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Pelecaniformes

Penggunting-laut coreng

Penggunting-laut coreng (Calonectris leucomelas) adalah spesies burung laut dalam keluarga Procellariidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Penggunting-laut coreng

Perenjak padi

Perenjak padi (Prinia inornata) adalah spesies burung dari keluarga Cisticolidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Perenjak padi

Perenjak rawa

Perenjak rawa atau perenjak perut-kuning (Prinia flaviventris) adalah spesies burung dalam famili Cisticolidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Perenjak rawa

Petrel

Petrel adalah burung laut berhidung tabung dari ordo Procellariiformes.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Petrel

Petrel badai

Petrel badai adalah burung laut dalam keluarga Hydrobatidae, yang merupakan bagian dari ordo Procellariiformes.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Petrel badai

Phaethontiformes

Phaethontiformes adalah sebuah ordo burung yang berisi satu famili yang masih ada yakni Buntut sate (Phaethontidae), dan satu famili yang sudah punah dari zaman kenozoikum awal yakni Prophaethontidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Phaethontiformes

Phasianidae

Phasianidae atau Keluarga Ayam adalah sebuah famili burung dalam ordo Galliformes yang terdiri dari burung seperti ayam hutan, ayam hutan hias, Pegar, burung puyuh, sempidan, kuau, kuau-kerdil, merak, dan lain-lain.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Phasianidae

Phoenicopteriformes

Phoenicopteriformes adalah ordo burung yang berisi sekelompok burung air yang terdiri dari flamingo dan kerabatnya yang telah punah.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Phoenicopteriformes

Picidae

Famili unggas Picidae mencakup Burung pelatuk, Tukik dan Wrynecks.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Picidae

Piciformes

Piciformes merupakan salah satu dari 26 ordo dalam kelompok Burung.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Piciformes

Picus canus

Picus canus adalah anggota Eurasia dari keluarga Picidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Picus canus

Pipit

Pipit adalah nama umum bagi sekelompok burung kecil pemakan biji-bijian yang menyebar di wilayah tropis Dunia Lama dan Australasia.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Pipit

Plankton

Fotomontag organisme plankton Plankton adalah salah satu organisme hanyut apapun yang hidup dalam zona pelagik (bagian atas) samudra, laut, dan badan air tawar.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Plankton

Procellariidae

Procellariidae adalah keluarga burung laut yang masuk dalam ordo Procellariiformes bersama dengan albatros, petrel badai dan petrel penyelam.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Procellariidae

Procellariiformes

Procellariiformes merupakan ordo dari burung laut yang terdiri dari empat famili.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Procellariiformes

Puyuh batu

'' Coturnix chinensis'' Puyuh batu adalah spesies burung yang mempunyai paruh, berdarah panas, dan bereproduksi dengan cara bertelur.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Puyuh batu

Raja-udang eurasia

''Alcedo atthis'' Raja-udang eurasia (Alcedo atthis) juga diketahui sebagai Raja-udang biasa atau Raja-udang sungai, adalah raja-udang kecil dengan tujuh subspesies yang diakui dalam distribusi yang luas di seluruh Eurasia dan Afrika Utara.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Raja-udang eurasia

Rajawali

Rajawali merupakan sebutan dari kelompok burung Elang yang termasuk kedalam upafamilia Aquilinae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Rajawali

Sayap

Bentuk sayap dari sebuah KC-10 Extender. Sebuah angsa sedang mengembangkan sayapnya. Sayap adalah alat yang digunakan sebagai pembangkit gaya aerodinamika untuk mengontrol gerakan benda sewaktu berada pada medium fluida, baik gas (terutama udara) maupun zat cair.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Sayap

Scolopacidae

Scolopacidae adalah keluarga terbesar burung perandai dan kebanyakan dari mereka disebut sebagai burung trinil.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Scolopacidae

Sepah dagu-kelabu

Sepah dagu-kelabu (Pericrocotus solaris) adalah spesies burung dalam famili Campephagidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Sepah dagu-kelabu

Sepah padang

Sepah padang (Pericrocotus divaricatus) adalah spesies burung dalam famili Campephagidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Sepah padang

Sikatan kepala-abu

Sikatan kepala-abu (Culicicapa ceylonensis) adalah spesies burung dari keluarga Muscicapidae, dari genus Culicicapa.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Sikatan kepala-abu

Siskin Eurasia

Siskin Eurasia (Spinus spinus) adalah burung pengicau kecil dalam keluarga finch, Fringillidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Siskin Eurasia

Spesies pendatang

''Melilotus sp.'', spesies pendatang di Amerika yang berasal dari Eurasia. Spesies pendatang atau spesies asing adalah spesies yang hidup di luar daerah asalnya, yang sampai ke daerah tersebut karena aktivitas manusia, baik secara disengaja maupun tidak disengaja.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Spesies pendatang

Sulidae

Sulidae adalah keluarga burung yang terdiri dari burung Gannet dan Angsa-batu.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Sulidae

Suliformes

Suliformes (disebut Phalacrocoraciformes oleh Christidis & Boles 2008) adalah ordo burung yang diakui oleh Persatuan Ornitologists Internasional.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Suliformes

Taiwan

Republik Tiongkok (Taiwan) (中華民國) adalah sebuah negara dengan pengakuan terbatas di Asia Timur yang saat ini wilayahnya mencakup daerah Pulau Formosa, Kepulauan Penghu, Kabupaten Kinmen, Kepulauan Lienchiang, dan pulau-pulau kecil di sekitarnya.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Taiwan

Taksonomi (biologi)

Dengan munculnya bidang studi seperti filogenetik, kladistik, dan sistematika, sistem taksonomi Carolus Linnaeus telah berkembang menjadi sistem klasifikasi biologis modern berdasarkan hubungan evolusi antar organisme, baik organisme hidup maupun yang sudah punah.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Taksonomi (biologi)

Terik asia

Terik asia (Glareola maldivarum) adalah spesies burung dari keluarga Glareolidae, dari genus Glareola.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Terik asia

Threskiornithidae

Threskiornithidae adalah keluarga burung yang mencakup 36 spesies burung rendam berukuran besar.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Threskiornithidae

Tiong-lampu biasa

Tiong-lampu biasa atau Tengkek Buto adalah burung yang mempunyai paruh, berdarah panas, dan bereproduksi dengan cara bertelur.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Tiong-lampu biasa

Titihan

Titihan adalah anggota ordo Podicipediformes, jenis burung yang tersebar di banyak perairan air tawar yang kadang-kadang mengunjungi laut bila sedang bermigrasi di musim dingin.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Titihan

Titihan jambul

''Podiceps cristatus'' Titihan jambul (Podiceps cristatus) adalah spesies burung dalam famili Podicipedidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Titihan jambul

Trulek Eurasia

Trulek Eurasia (Vanellus vanellus), sebagaimana dikenal dengan nama peewit atau pewit, tuit atau tew-it, plover hijau, atau (di Inggris dan Irlandia) hanya lapwing, adalah burung dalam keluarga trulek.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Trulek Eurasia

Undan

250px Burung undan atau pelikan adalah burung air yang memiliki kantung di bawah paruhnya, dan merupakan bagian dari keluarga burung Pelecanidae.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Undan

Vireonidae

Vireonidae atau Vireo merupakan keluarga burung pengicau berukuran kecil hingga sedang yang ditemukan di Dunia Baru (Kanada hingga Argentina, termasuk Bermuda dan Hindia Barat) dan Asia Tenggara.

Lihat Daftar burung Taiwan dan Vireonidae

, Cekakak belukar, Cekakak merah, Cekakak sungai, Cekakak tiongkok, Cerek, Cerek besar, Cerek kalung-kecil, Cerek kernyut, Cerek tilil, Cerek-pasir besar, Cerek-pasir mongolia, Charadriiformes, Cici merah, Cici padi, Cikalang, Cikalang besar, Cikalang kecil, Cikalang natal, Columbidae, Coraciiformes, Corvidae, Cuculidae, Dara laut, Dendrocopos leucotos, Egrang, Elang, Elang tiram, Endemisme, Falconiformes, Flamingo, Gagak, Gajahan (burung), Galliformes, Gaviiformes, Gelatik batu bara, Gemak loreng, Gemak tegalan, Gruiformes, Hering Dunia Lama, Hudhud eurasia, Ibis, Ibis rokoroko, Ibis sendok berwajah hitam, Ibis sendok Eurasia, Ibis-sendok, Itik, Jenjang (burung), Jenjang Siberia, Jingjing petulak, Jynx torquilla, Kapasan kemiri, Kapinis laut, Kapinis rumah, Kapinis-jarum asia, Kedidir Eurasia, Kehicap, Kelelawar, Kepodang, Kirik-kirik australia, Kirik-kirik laut, Kuntul, Lophura swinhoii, Mandar (burung), Moluska, Nectariniidae, Nipponia nippon, Oceanodroma leucorhoa, Oriolidae, Pandionidae, Paok bidadari, Paok sayap-biru, Parasitisme induk, Paruh, Pecuk-padi besar, Pelecanidae, Pelecaniformes, Penggunting-laut coreng, Perenjak padi, Perenjak rawa, Petrel, Petrel badai, Phaethontiformes, Phasianidae, Phoenicopteriformes, Picidae, Piciformes, Picus canus, Pipit, Plankton, Procellariidae, Procellariiformes, Puyuh batu, Raja-udang eurasia, Rajawali, Sayap, Scolopacidae, Sepah dagu-kelabu, Sepah padang, Sikatan kepala-abu, Siskin Eurasia, Spesies pendatang, Sulidae, Suliformes, Taiwan, Taksonomi (biologi), Terik asia, Threskiornithidae, Tiong-lampu biasa, Titihan, Titihan jambul, Trulek Eurasia, Undan, Vireonidae.