Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Daftar nomor UN 3301 sampai 3400

Indeks Daftar nomor UN 3301 sampai 3400

Daftar nomor UN dari UN3301 sampai UN3400 seperti yang ditetapkan oleh Komite Ahli Pengangkutan Barang Berbahaya Perserikatan Bangsa-Bangsa (United Nations Committee of Experts on the Transport of Dangerous Goods).

7 hubungan: Amonia, Natrium borohidrida, Natrium hidroksida, Nitrogliserin, Peluruhan radioaktif, Perserikatan Bangsa-Bangsa, Tiol.

Amonia

Amonia adalah senyawa kimia dengan rumus NH3.

Baru!!: Daftar nomor UN 3301 sampai 3400 dan Amonia · Lihat lebih »

Natrium borohidrida

Natrum borohidrida, dikenal pula sebagai natrium tetrahidridoborat dan natrium tetrahidroborat, adalah suatu senyawa anorganik dengan rumus kimia NaBH4. Padatan putih ini, biasanya berbentuk bubuk, adalah reduktor serbaguna yang diaplikasikan secara luas dalam kimia, baik dalam laboratorium dan pada skala teknis. Senyawa ini telah diuji sebagai perlakuan awal untuk pulp kayu, tetapi terlalu mahal untuk dikomersialkan.Istek, A. and Gonteki, E. "Utilization of sodium borohydride (NaBH4) in kraft pulping process." Retrieved online on 25 September 2014 at http://www.jeb.co.in/journal_issues/200911_nov09/paper_05.pdf. Senyawa ini larut dalam alkohol dan beberapa eter namun bereaksi dengan air dengan ketiadaan basa.Banfi, L.; Narisano, E.; Riva, R.; Stiasni, N.; Hiersemann, M. "Sodium Borohydride" in Encyclopedia of Reagents for Organic Synthesis (Ed: L. Paquette) 2004, J. Wiley & Sons, New York.. Senyawa ini ditemukan pada tahun 1940-an oleh H. I. Schlesinger, yang memimpin sebuah tim yang mengembangkan logam borohidrida untuk aplikasi masa perang (khususnya, mencari senyawa uranium yang lebih menguap dibandingkan heksafluorida yang akan digunakan dalam pemisahan isotop berdasarkan difusi gas; penelitian ini tidak menghasilkan hasil yang bermanfaat). Pekerjaan mereka dideklasifikasi dan diterbitkan hanya pada tahun 1953.

Baru!!: Daftar nomor UN 3301 sampai 3400 dan Natrium borohidrida · Lihat lebih »

Natrium hidroksida

Natrium hidroksida, juga dikenal sebagai lindi (lye) dan soda kaustik atau soda api, adalah suatu senyawa anorganik dengan rumus kimia NaOH.

Baru!!: Daftar nomor UN 3301 sampai 3400 dan Natrium hidroksida · Lihat lebih »

Nitrogliserin

Nitrogliserin (bahasa Inggris: Nitroglycerin) juga dikenal sebagai trinitrogliserin dan gliseril trinitrat atau 1,2,3-trinitroksipropana, adalah larutan yang mudah meledak, berminyak, tak berwarna dan berat.

Baru!!: Daftar nomor UN 3301 sampai 3400 dan Nitrogliserin · Lihat lebih »

Peluruhan radioaktif

Simbol trefoil digunakan untuk menunjukkan sebuah material radioaktif. Peluruhan radioaktif (disebut juga peluruhan nuklir atau radioaktivitas) adalah kemampuan inti atom yang tidak stabil menjadi stabil melalui pemancaran radiasi.

Baru!!: Daftar nomor UN 3301 sampai 3400 dan Peluruhan radioaktif · Lihat lebih »

Perserikatan Bangsa-Bangsa

Perserikatan Bangsa-Bangsa disingkat sebagai PBB (United Nations, disingkat UN) adalah organisasi internasional yang didirikan pada 24 Oktober 1945 untuk mendorong kerja sama internasional.

Baru!!: Daftar nomor UN 3301 sampai 3400 dan Perserikatan Bangsa-Bangsa · Lihat lebih »

Tiol

Struktur umum gugus fungsi Tiol Dalam kimia organik, tiol adalah sebuah senyawa yang mengandung gugus fungsi yang terdiri dari atom sulfur dan atom hidrogen (-SH).

Baru!!: Daftar nomor UN 3301 sampai 3400 dan Tiol · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Daftar nomor un 3301 sampai 3400.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »