Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus

Indeks Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus

Artikel ini adalah daftar orang-orang yang diusulkan oleh masing-masing keuskupan dari Gereja Katolik untuk beatifikasi dan kanonisasi, yang penyebabnya telah dibuka secara resmi pada masa kepausan Paus Fransiskus dan baru diberi gelar sebagai Pelayan Tuhan.

103 hubungan: Agustinian, Beatifikasi, Benigna Cardoso da Silva, Bunda Angelica, Carlo Acutis, Cassiodorus, Celso Benigno Luigi Costantini, Charles Journet, Chiara Lubich, Dominikan, Franjo Kuharić, Franz II dari Dua Sisilia, Gabriel Manek, George J. Willmann, Gereja Katolik Roma, Gereja Latin, Gilberto Agustoni, Gregorio Pietro Agagianian, Hans Urs von Balthasar, Hernando de Talavera, Jacques Hamel, José Lebrún Moratinos, Joseph Cardijn, Kanonisasi, Kerajaan Dua Sisilia, Keuskupan, Keuskupan Agung Bourges, Keuskupan Agung Ende, Keuskupan Agung Florianópolis, Keuskupan Agung Granada, Keuskupan Agung Kota Benin, Keuskupan Agung Kraków, Keuskupan Agung Lahore, Keuskupan Agung Madrid, Keuskupan Agung Manfredonia-Vieste-San Giovanni Rotondo, Keuskupan Agung Marseille, Keuskupan Agung Monreale, Keuskupan Agung Mumbai, Keuskupan Agung Napoli, Keuskupan Agung Natal, Keuskupan Agung Perugia-Città della Pieve, Keuskupan Agung São Sebastião do Rio de Janeiro, Keuskupan Agung Uberaba, Keuskupan Agung Valladolid, Keuskupan Ajmer, Keuskupan Ascoli Piceno, Keuskupan Bergamo, Keuskupan Berhampur, Keuskupan Birmingham di Alabama, Keuskupan Brescia, ..., Keuskupan Cefalù, Keuskupan Cesena-Sarsina, Keuskupan Civita Castellana, Keuskupan Crato, Keuskupan Fréjus-Toulon, Keuskupan Kumbakonam, Keuskupan La Spezia-Sarzana-Brugnato, Keuskupan Lafayette di Louisiana, Keuskupan Larantuka, Keuskupan Marabá, Keuskupan Marquette, Keuskupan Málaga, Keuskupan Melfi-Rapolla-Venosa, Keuskupan Nardò-Gallipoli, Keuskupan Nocera Inferiore-Sarno, Keuskupan Palmas-Francisco Beltrão, Keuskupan Pescia, Keuskupan Petrolina, Keuskupan Porto Nacional, Keuskupan Prato, Keuskupan Querétaro, Keuskupan Quilon, Keuskupan Roma, Keuskupan Santo Amaro, Keuskupan São João da Boa Vista, Keuskupan Shreveport, Keuskupan Sobral, Keuskupan Umuarama, Keuskupan Vigevano, Keuskupan Viterbo, Kongregasi Misi, Konventual, Leonard Cheshire, Mawar Putih, Opus Dei, Ordo Fransiskan Sekuler, Ordo Santo Benediktus, Pablo Muñoz Vega, Paus Fransiskus, Pedro Arrupe, Pelayan Tuhan, Pemberontakan Mau Mau, Peter Poreku Dery, Romano Guardini, Rutilio Grande, Salesian Don Bosco, Shahbaz Bhatti, Stéphanos II Ghattas, Takhta Suci, Vikariat Apostolik Beirut, Willi Graf, Yesuit, Zilda Arns. Memperluas indeks (53 lebih) »

Agustinian

Agustinian, dari nama Santo Agustinus dari Hippo (354–430), termasuk salah satu ordo mendikan beranggotakan para biarawan / biarawati yang menjalani kehidupan keagamaan berupa pencampuran perenungan dan ministry kerasulan serta mengikuti Aturan Santo Agustinus, yaitu dokumen pendek yang berisi garis-garis besar tata cara hidup dalam komunitas keagamaan.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Agustinian · Lihat lebih »

Beatifikasi

Dalam Gereja Katolik, beatifikasi (dari bahasa Latin "beatus", yang berbahagia) adalah suatu pengakuan atau pernyataan yang diberikan oleh Gereja terhadap orang yang telah meninggal bahwa orang tersebut adalah orang yang berbahagia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Beatifikasi · Lihat lebih »

Benigna Cardoso da Silva

Benigna Cardoso da Silva adalah seorang kanak-kanak Katolik Brasil.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Benigna Cardoso da Silva · Lihat lebih »

Bunda Angelica

Bunda Mary Angelica dari Anunsiasi (lahir Rita Antoinette Rizzo; 20 April 1923 – 27 Maret 2016) yang lebih dikenal dengan nama Bunda Angelica adalah seorang biarawati Katolik asal Amerika Serikat dari konggregasi Poor Clares of Perpetual Adoration.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Bunda Angelica · Lihat lebih »

Carlo Acutis

Beato Carlo Acutis adalah seorang remaja, Katolik Roma keturuan Italia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Carlo Acutis · Lihat lebih »

Cassiodorus

Flavius Magnus Aurelius Cassiodorus Flavius Magnus Aurelius Cassiodorus Senator (c. 485 – c. 585), biasa dikenal sebagai Cassiodorus, adalah negarawan dan penulis Romawi yang memegang jabatan di pemerintahan Theoderic Agung, raja bangsa Ostrogoth.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Cassiodorus · Lihat lebih »

Celso Benigno Luigi Costantini

Celso Benigno Luigi Costantini adalah seorang kardinal Katolik Roma Italia yang menjabat sebagai Kanselir Apostolik dari 1954 sampai kematiannya; Paus Pius XII mengangkatnya menjadi kardinal pada 1953.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Celso Benigno Luigi Costantini · Lihat lebih »

Charles Journet

Charles Journet adalah seorang teolog dan kardinal Katolik Roma asal Swiss.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Charles Journet · Lihat lebih »

Chiara Lubich

Chiara Lubich merupakan seorang pendiri Gerakan Focolare.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Chiara Lubich · Lihat lebih »

Dominikan

Ordo Penyiar Injil (Ordo Praedicatorum), atau lebih dikenal sebagai Ordo Dominikan adalah sebuah ordo keagamaan Katolik Roma.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Dominikan · Lihat lebih »

Franjo Kuharić

Franjo Kuharić adalah seorang kardinal Katolik Kroasia, yang menjabat sebagai Uskup Agung Zagreb dari 1970 sampai mengundurkan diri pada 1997.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Franjo Kuharić · Lihat lebih »

Franz II dari Dua Sisilia

Franz II (Francesco II, yang bernama lengkap Francesco d'Assisi Maria Leopoldo, 16 Januari 1836 – 27 Desember 1894) adalah Raja Dua Sisilia dari 1859 sampai 1861.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Franz II dari Dua Sisilia · Lihat lebih »

Gabriel Manek

Pelayan Tuhan Mgr.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Gabriel Manek · Lihat lebih »

George J. Willmann

George J. Willmann George J. Willmann adalah seorang imam Yesuit kelahiran Brooklyn, New York yang di dijuluki sebagai “Pastor Kesatria Columbus” di Filipina.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan George J. Willmann · Lihat lebih »

Gereja Katolik Roma

Gereja Katolik, terkadang dikenal sebagai Gereja Katolik Roma, merupakan Gereja Kristen terbesar di dunia, dengan jumlah umat terbaptis dunia mencapai 1,4 miliar jiwa pada tahun 2021.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Gereja Katolik Roma · Lihat lebih »

Gereja Latin

Gereja Latin (Ecclesia Latina), yang juga disebut Gereja Katolik Roma (Ecclesia Catholica Romana) atau Gereja Barat (Ecclesia Occidentalis),Istilah Gereja Katolik Roma Roman sering kali dipakai secara keliru sebagai sebutan bagi Gereja Katolik secara keseluruhan, terutama di dalam konteks non-Katolik.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Gereja Latin · Lihat lebih »

Gilberto Agustoni

Gilberto Agustoni adalah seorang prelatus Gereja Katolik Roma Swiss.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Gilberto Agustoni · Lihat lebih »

Gregorio Pietro Agagianian

Gregorio Pietro XV Agagianian (Anglikisasi: Gregory Peter; Grégoire-Pierre; Barat Գրիգոր Պետրոս ԺԵ., Krikor Bedros XV Aghajanian) adalah seorang Kardinal Katolik Armenia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Gregorio Pietro Agagianian · Lihat lebih »

Hans Urs von Balthasar

Hans Urs von Balthasar adalah seorang imam dan teolog Katolik dari Swiss, penerbit buku-buku teologi.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Hans Urs von Balthasar · Lihat lebih »

Hernando de Talavera

Hernando de Talavera, O.S.H. (c. 1430 – 14 Mei 1507) wadalah seorang pendeta Spanyol dan anggota dewan Ratu Isabel dari Kastilia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Hernando de Talavera · Lihat lebih »

Jacques Hamel

Jacques Hamel adalah seorang pendeta Katolik Prancis di paroki Saint-Étienne-du-Rouvray.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Jacques Hamel · Lihat lebih »

José Lebrún Moratinos

José Lebrún Moratinos adalah seorang kardinal Katolik Roma dan Uskup Agung Caracas.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan José Lebrún Moratinos · Lihat lebih »

Joseph Cardijn

Joseph Leo Cardijn adalah seorang kardinal Katolik Roma asal Belgia dan pendiri Jeunesse ouvrière chrétienne (JOC).

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Joseph Cardijn · Lihat lebih »

Kanonisasi

Kanonisasi merupakan sebuah proses yang melibatkan pembuktian bahwa kandidat telah menjalani kehidupan dengan kebajikan heroik (heroic virtues) sehingga layak untuk dinyatakan sebagai santo atau santa.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Kanonisasi · Lihat lebih »

Kerajaan Dua Sisilia

Kerajaan Dua Sisilia (Italia: Regno delle Due Sicilie) umumnya hanya disebut Kerajaan Dua Sisilia, yang merupakan penerjemahan dari istilah Latin Utriusquae Siciliae sejak Alfonso V dari Aragon, adalah nama kerajaan di Eropa.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Kerajaan Dua Sisilia · Lihat lebih »

Keuskupan

Vikar Apostolik Kepulauan Hawai di jendela kaca berwarna pada Katedral Bunda Maria Perdamaian. Keuskupan atau dioses adalah suatu istilah untuk wilayah atau yurisdiksi gerejawi gerejawi bagi beberapa denominasi Kristen, yang diatur oleh seorang uskup.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Bourges

Keuskupan Agung Bourges (Latin: Archidioecesis Bituricensis; Prancis: Archidiocèse de Bourges) adalah sebuah keuskupan agung Ritus Latin Gereja Katolik Roma di Prancis.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Bourges · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Ende

Keuskupan Agung Ende adalah salah satu keuskupan yang ada di Indonesia dan menjadi keuskupan metropolit untuk provinsi gerejawi yang dalam satu kesatuan dengan Keuskupan Denpasar, Keuskupan Larantuka, Keuskupan Maumere, dan Keuskupan Ruteng.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Ende · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Florianópolis

Keuskupan Agung Florianópolis (Archidioecesis Florianopolitanus) adalah sebuah keuskupan agung yang terletak di kota Florianópolis, Brazil.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Florianópolis · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Granada

Keuskupan Agung Granada (Archidioecesis Granatensis) adalah sebuah wilayah gerejawi atau keuskupan Gereja Katolik di Spanyol.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Granada · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Kota Benin

Keuskupan Agung Kota Benin adalah tahta Metropolitan untuk provinsi gerejawi Kota Benin di Nigeria.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Kota Benin · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Kraków

Keuskupan Agung Kraków (Cracovien(sis), Archidiecezja krakowska) adalah sebuah keuskupan agung yang terletak di kota Kraków, Polandia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Kraków · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Lahore

Keuskupan Agung Katolik Roma Lahore adalah sebuah keuskupan agung di Punjab, Pakistan.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Lahore · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Madrid

Keuskupan Agung Madrid didirikan pada 7 Maret 1885 oleh Paus Leo XIII.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Madrid · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Manfredonia-Vieste-San Giovanni Rotondo

Konkatedral di Vieste Keuskupan Agung Katolik Roma Manfredonia-Vieste-San Giovanni Rotondo (Archidioecesis Sipontina-Vestana-Sancti Ioannis Rotundi) adalah sebuah Keuskupan Agung non-Metropolitan Katolik Latin di provinsi Foggia, Apulia, tenggara Italia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Manfredonia-Vieste-San Giovanni Rotondo · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Marseille

Keuskupan Agung Marseille (Latin: Archidioecesis Massiliensis; Prancis: Archidiocèse de Marseille) adalah sebuah keuskupan agung metropolitan Ritus Latin dari Gereja Katolik Roma di Prancis.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Marseille · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Monreale

Keuskupan Agung Monreale (Archidioecesis Montis Regalis) berada di Sisilia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Monreale · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Mumbai

Gedung yang ditinggali Uskup Agung Bombay berada di sebelah Katedral Nama Kudus Keuskupan Agung Mumbai (atau Bombay) adalah sebuah gereja partikular Latin Gereja Katolik Roma di negara bagian tengah India Maharashtra.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Mumbai · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Napoli

Keuskupan Agung Napoli (Arcidiocesi di Napoli; Archidioecesis Neapolitana) adalah sebuah Keuskupan Agung Katolik Roma di selatan Italia, sebuah tahta yang berada di Napoli.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Napoli · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Natal

Keuskupan Agung Natal (Archidioecesis Natalensis) adalah sebuah keuskupan agung yang terletak di kota Natal, Brazil.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Natal · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Perugia-Città della Pieve

Keuskupan Agung Perugia-Città della Pieve (Archidioecesis Perusina-Civitatis Plebis) dulunya disebut Keuskupan Perugia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Perugia-Città della Pieve · Lihat lebih »

Keuskupan Agung São Sebastião do Rio de Janeiro

Katedral Lama Rio de Janeiro Keuskupan Agung São Sebastião do Rio de Janeiro (Archidioecesis Sancti Sebastiani Fluminis Ianuarii, artinya "Keuskupan Agung Santo Sebastian dari Rio de Janeiro") di Brasil didirikan sebagai prelatur teritorial pada 19 Juli 1575.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung São Sebastião do Rio de Janeiro · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Uberaba

Keuskupan Agung Uberaba. Ecclesiastical Province of Uberaba. Regional CNBB Leste 2. Keuskupan Agung Uberaba (Archidioecesis Uberabensis) adalah sebuah keuskupan agung yang terletak di kota Uberaba, Brazil.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Uberaba · Lihat lebih »

Keuskupan Agung Valladolid

Lambang Keuskupan Agung Keuskupan Agung Valladolid (Archidioecesis Vallisoletanus) adalah sebuah kawasan gerejawi atau keuskupan Gereja Katolik di Spanyol.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Agung Valladolid · Lihat lebih »

Keuskupan Ajmer

Keuskupan Ajmer (Aimeren(sis).) adalah sebuah keuskupan suffragan Latin di provinsi gerejawi Agra, barat laut India, dan masih bergantung pada Kongregasi Roma untuk Evangelisasi Bangsa-bangsa.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Ajmer · Lihat lebih »

Keuskupan Ascoli Piceno

Keuskupan Ascoli Piceno (Dioecesis Asculanus in Piceno) di Marche, telah berdiri sejak abad keempat.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Ascoli Piceno · Lihat lebih »

Keuskupan Bergamo

Keuskupan Bergamo (Dioecesis Bergomensis) adalah sebuah tahta Gereja Katolik di Italia dan merupakan sebuah suffragan dari Keuskupan Agung Milan.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Bergamo · Lihat lebih »

Keuskupan Berhampur

Keuskupan Berhampur (Berhampuren(sis).) adalah sebuah keuskupan yang terletak di kota Berhampur, provinsi gerejawi Cuttack-Bhubaneswar, India.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Berhampur · Lihat lebih »

Keuskupan Birmingham di Alabama

Keuskupan Birmingham adalah sebuah gereja partikuler Ritus Latin dari Gereja Katolik Roma yang meliputi 39 county di utara negara bagian Alabama.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Birmingham di Alabama · Lihat lebih »

Keuskupan Brescia

Keuskupan Brescia (Dioecesis Brixiensis) adalah sebuah keuskupan suffragan ritus Latin di provinsi gerejawi Metropolitan Keuskupan Agung Milan, di Lombardy (barat laut Italia).

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Brescia · Lihat lebih »

Keuskupan Cefalù

Keuskupan Cefalù (Dioecesis Cephaludensis) adalah sebuah wilayah gerejawi Katolik Roma di Sisilia, selatan Italia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Cefalù · Lihat lebih »

Keuskupan Cesena-Sarsina

Keuskupan Cesena-Sarsina di Emilia Romagna dibentuk pada 30 September 1986, setelah Keuskupan Sarsina digabung dengan Keuskupan Cesena sebagai sebuah suffragan dari Keuskupan Agung Ravenna-Cervia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Cesena-Sarsina · Lihat lebih »

Keuskupan Civita Castellana

Keuskupan Civita Castellana (Dioecesis Civitatis Castellanae) adalah sebuah wilayah gerejawi Katolik Roma di Latium, tengah Italia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Civita Castellana · Lihat lebih »

Keuskupan Crato

Keuskupan Crato (Dioecesis Cratensis) adalah sebuah keuskupan yang terletak di kota Crato, provinsi gerejawi Fortaleza, Brazil.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Crato · Lihat lebih »

Keuskupan Fréjus-Toulon

Konkatedral Santo Léonce di Fréjus Keuskupan Fréjus–Toulon (Latin: Dioecesis Foroiuliensis–Tolonensis; Prancis: Diocèse de Fréjus–Toulon) adalah sebuah keuskupan Ritus Latin Gereja Katolik Roma di tenggara Prancis di pantai Laut Tengah.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Fréjus-Toulon · Lihat lebih »

Keuskupan Kumbakonam

Keuskupan Kumbakonam (Kumbakonamen(sis).) adalah sebuah keuskupan yang terletak di kota Kumbakonam, provinsi gerejawi Pondicherry dan Cuddalore, India.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Kumbakonam · Lihat lebih »

Keuskupan La Spezia-Sarzana-Brugnato

Keuskupan La Spezia-Sarzana-Brugnato (Dioecesis Spediensis-Sarzanensis-Brugnatensis) adalah sebuah wilayah gerejawi Katolik Roma di Liguria, utara Italia, yang dibentuk pada 1929.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan La Spezia-Sarzana-Brugnato · Lihat lebih »

Keuskupan Lafayette di Louisiana

Katedral Santo Yohanes Penginjil, Lafayette Keuskupan Lafayette di Louisiana adalah sebuah divisi gerejawi Gereja Katolik di Amerika Serikat.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Lafayette di Louisiana · Lihat lebih »

Keuskupan Larantuka

Keuskupan Larantuka adalah salah satu keuskupan yang ada di Indonesia dan menjadi keuskupan sufragan dari provinsi gerejawi yang dalam satu kesatuan dengan Keuskupan Agung Ende, Keuskupan Denpasar, Keuskupan Maumere, dan Keuskupan Ruteng.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Larantuka · Lihat lebih »

Keuskupan Marabá

Keuskupan Marabá (Dioecesis Marabensis) adalah sebuah keuskupan yang terletak di kota Marabá, provinsi gerejawi Belém do Pará, Brazil.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Marabá · Lihat lebih »

Keuskupan Marquette

Keuskupan Marquette (Dioecesis Marquettensis) adalah sebuah keuskupan suffragan dari Ritus Roma di provinsi gerejawi Keuskupan Agung Detroit.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Marquette · Lihat lebih »

Keuskupan Málaga

Keuskupan Málaga (Malacitan(sis)) adalah sebuah keuskupan yang terletak di kota Málaga, provinsi gerejawi Granada, Spanyol.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Málaga · Lihat lebih »

Keuskupan Melfi-Rapolla-Venosa

Konkatedral di Venosa Keuskupan Melfi-Rapolla-Venosa (Dioecesis Melphiensis-Rapollensis-Venusina, Diocesi di Melfi-Rapolla-Venosa) berada di Basilicata, selatan Italia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Melfi-Rapolla-Venosa · Lihat lebih »

Keuskupan Nardò-Gallipoli

Gallipoli Keuskupan Nardò-Gallipoli (Dioecesis Neritonensis-Gallipolitana) adalah sebuah wilayah gerejawi Katolik Roma di selatan Italia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Nardò-Gallipoli · Lihat lebih »

Keuskupan Nocera Inferiore-Sarno

Keuskupan Nocera Inferiore-Sarno (Latin: Dioecesis Nucerina Paganorum-Sarnensis) adalah sebuah keuskupan Katolik Roma yang terletak di wilayah Campania, Italia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Nocera Inferiore-Sarno · Lihat lebih »

Keuskupan Palmas-Francisco Beltrão

Keuskupan Palmas–Francisco Beltrão (Dioecesis Palmensis–Beltranensis) adalah sebuah keuskupan yang terletak di kota Palmas & Francisco Beltrão, provinsi gerejawi Cascavel, Brazil.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Palmas-Francisco Beltrão · Lihat lebih »

Keuskupan Pescia

Keuskupan Pescia (Dioecesis Pisciensis) berada di Toskana.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Pescia · Lihat lebih »

Keuskupan Petrolina

Keuskupan Petrolina (Dioecesis Petrolinensis) adalah sebuah keuskupan suffragan di provinsi gerejawi Ritus Latin Olinda e Recife, Brazil selatan.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Petrolina · Lihat lebih »

Keuskupan Porto Nacional

Keuskupan Porto Nacional (Dioecesis Portus Nationalis) adalah sebuah keuskupan yang terletak di kota Porto Nacional, provinsi gerejawi Palmas, Brazil.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Porto Nacional · Lihat lebih »

Keuskupan Prato

Keuskupan Prato (Dioecesis Pratensis) di Toskana, berdiri sejak 1954.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Prato · Lihat lebih »

Keuskupan Querétaro

Keuskupan Querétaro (Dioecesis Queretarensis) adalah keuskupan Gereja Katolik di negara bagian Querétaro, Meksiko.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Querétaro · Lihat lebih »

Keuskupan Quilon

Keuskupan Quilon atau Kollam adalah keuskupan Katolik pertama di India di negara bagian Kerala.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Quilon · Lihat lebih »

Keuskupan Roma

Keuskupan Roma (Dioecesis Urbis seu Romana, Diocesi di Roma) adalah suatu keuskupan dalam Gereja Katolik yang terletak di Roma.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Roma · Lihat lebih »

Keuskupan Santo Amaro

Keuskupan Santo Amaro (Dioecesis Sancti Mauri) adalah sebuah keuskupan yang terletak di distrik Santo Amaro, di kota dan provinsi gerejawi São Paulo, Brazil.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Santo Amaro · Lihat lebih »

Keuskupan São João da Boa Vista

Keuskupan São João da Boa Vista (Dioecesis Sancti Ioannis in Brasilia) adalah sebuah keuskupan yang terletak di kota São João da Boa Vista, provinsi gerejawi Ribeirão Preto, Brazil.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan São João da Boa Vista · Lihat lebih »

Keuskupan Shreveport

Keuskupan Shreveport (Dioecesis Sreveportuensis in Louisiana) adalah sebuah keuskupan Katolik Roma yang melingkupi paroki-paroki di utara Louisiana, dan keuskupan suffragan dari Keuskupan Agung New Orleans.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Shreveport · Lihat lebih »

Keuskupan Sobral

Keuskupan Sobral (Dioecesis Sobralensis) adalah sebuah keuskupan yang terletak di kota Sobral, provinsi gerejawi Fortaleza, Brazil.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Sobral · Lihat lebih »

Keuskupan Umuarama

Keuskupan Umuarama (Dioecesis Umuaramensis) adalah sebuah keuskupan yang terletak di kota Umuarama, provinsi gerejawi Maringá, Brazil.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Umuarama · Lihat lebih »

Keuskupan Vigevano

Keuskupan Vigevano (Dioecesis Viglevanensis) meliputi nyaris seluruh Provinsi Pavia, Lombardy.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Vigevano · Lihat lebih »

Keuskupan Viterbo

Keuskupan Viterbo (Dioecesis Viterbiensis) adalah sebuah wilayah gerejawi Katolik di tengah Italia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Keuskupan Viterbo · Lihat lebih »

Kongregasi Misi

C.M. adalah singkatan dari Congregatio Missionis, artinya Kongregasi Misi, suatu tarekat imam dan para imam anggotanya sering disebut imam Lazaris atau Vinsensian.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Kongregasi Misi · Lihat lebih »

Konventual

Konventual (Latin: Ordo Fratrum Minorum Conventualium, disingkat OFM Konv.) atau Ordo Fransiskan Konventual merupakan cabang berurutan dari Ordo Fratrum Minorum Gereja Katolik yang tertua, yang didirikan oleh Fransiskus dari Assisi pada 1209.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Konventual · Lihat lebih »

Leonard Cheshire

Kapten Grup Geoffrey Leonard Cheshire, Baron Cheshire VC, OM, DSO & Two Bars, DFC adalah seorang pilot Royal Air Force (RAF) berpenghargaan tinggi pada Perang Dunia Kedua dan kemudian filantropis.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Leonard Cheshire · Lihat lebih »

Mawar Putih

Monumen "Weiße Rose" di depan Universitas Ludwig Maximilian München Mawar Putih (die Weiße Rose) adalah gerakan perlawanan kalangan intelektual tanpa kekerasan di Reich Ketiga yang dipimpin oleh sekelompok mahasiswa dan dosen di Universitas München.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Mawar Putih · Lihat lebih »

Opus Dei

Opus Dei, sebelumnya dikenal dengan Prelature of the Holy Cross and Opus Dei, adalah sebuah struktur Gereja Katolik Roma.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Opus Dei · Lihat lebih »

Ordo Fransiskan Sekuler

Ordo Fransiskan Sekuler (Ordo Franciscanus Saecularis, singkatan pos-nominal O.F.S.; juga disebut Ordo Ketiga Fransiskan) merupakan sebuah asosiasi kaum awam yang saleh yang didirikan pada tahun 1222 di kota Bologna, Italia, oleh Santo Fransiskus dari Assisi.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Ordo Fransiskan Sekuler · Lihat lebih »

Ordo Santo Benediktus

San Marco, Florence (c. 1400-1455). Ordo Santo Benediktus — nama Latin lengkap: Ordo Sancti Benedicti, inisial: OSB — kadang kala juga disebut Ordo Benediktin, adalah istilah yang digunakan untuk menunjuk ke biara Katolik Roma yang mengikuti Peraturan Santo Benediktus, ditambah konstitusi lainnya.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Ordo Santo Benediktus · Lihat lebih »

Pablo Muñoz Vega

Pablo Muñoz Vega adalah seorang prelatus dan kardinal Gereja Katolik Roma Ekuador dan anggota profesi dari Yesuit.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Pablo Muñoz Vega · Lihat lebih »

Paus Fransiskus

Paus Fransiskus, SJ (Papa Franciscus, Papa Francesco), yang bernama lahir Jorge Mario Bergoglio, adalah Paus Gereja Katolik ke-266 yang terpilih pada hari kedua Konklaf Kepausan 2013 pada tanggal 13 Maret 2013.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Paus Fransiskus · Lihat lebih »

Pedro Arrupe

Pater Pedro Arrupe, S.J.(1907–1991) adalah seorang Imam Katolik Roma dan Jendral Ordo Serikat Yesus yang ke-28 (1965-83).

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Pedro Arrupe · Lihat lebih »

Pelayan Tuhan

Pelayan Tuhan (Servant of God), disebut juga Hamba Tuhan atau Hamba Allah, adalah gelar yang diberikan kepada seorang individu dalam berbagai agama; dan secara umum adalah orang yang diyakini memiliki kesalehan dalam imannya.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Pelayan Tuhan · Lihat lebih »

Pemberontakan Mau Mau

Mau-mau adalah gerakan gerilya terhadap Inggris di Kenya pada tahun 1952 - 1956 terutama didukung suku Kikuyu.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Pemberontakan Mau Mau · Lihat lebih »

Peter Poreku Dery

Peter Poreku – yang diberi nama belakang Der kemudian Dery – adalah seorang kardinal Gereja Katolik Ghana.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Peter Poreku Dery · Lihat lebih »

Romano Guardini

Romano Guardini pada tahun 1920. Hamba Allah Romano Guardini adalah seorang akademisi, penulis, dan imam Katolik Jerman kelahiran Italia.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Romano Guardini · Lihat lebih »

Rutilio Grande

Rutilio Grande García adalah seorang imam Yesuit di El Salvador.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Rutilio Grande · Lihat lebih »

Salesian Don Bosco

Patung Don Bosco di Gereja Paroki Santo Yohanes Bosco, Taipei, Taiwan Salesian Don Bosco (atau Serikat Salesian, yang secara resmi bernama Serikat Santo Fransiskus de Sales) adalah sebuah lembaga keagamaan Katolik Roma yang didirikan pada akhir abad kesembilan belas oleh Imam Italia Santo Yohanes Bosco untuk membantu anak-anak miskin saat Revolusi Industri.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Salesian Don Bosco · Lihat lebih »

Shahbaz Bhatti

Shahbaz Bhatti adalah seorang politikus Pakistan dan anggota terpilih Majelis Nasional sejak 2008.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Shahbaz Bhatti · Lihat lebih »

Stéphanos II Ghattas

Stéphanos II Ghattas (إسطفانوس الثاني غطاس), adalah seorang epark Gereja Katolik Koptik.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Stéphanos II Ghattas · Lihat lebih »

Takhta Suci

Takhta Suci (Sancta Sedes,; Santa Sede), disebut juga Takhta Roma, Takhta Petrus atau Takhta Apostolik, adalah yurisdiksi Paus dalam berperan sebagai uskup Roma.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Takhta Suci · Lihat lebih »

Vikariat Apostolik Beirut

Vikariat Apostolik Beirut (Latin: Vicariatus Apostolicus Berytensis) adalah sebuah wilayah yurisdiksi pra-keuskupan misionaris Ritus Latin dari Gereja Katolik di Lebanon dimana umat Katolik Timur berjumlah lebih banyak.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Vikariat Apostolik Beirut · Lihat lebih »

Willi Graf

Wilhelm Graf adalah seorang anggota kelompok pemberontakan Mawar Putih (Weiße Rose) di Jerman Nazi.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Willi Graf · Lihat lebih »

Yesuit

Logo Serikat Yesus.brIHS: Iesus Hominum Salvator (Yesus Penyelamat Manusia) Serikat Yesus (Latin: Societas Jesu), biasa dikenal dengan Yesuit atau Jesuit adalah ordo dalam Gereja Katolik Roma yang dikenal dengan kedisiplinannya.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Yesuit · Lihat lebih »

Zilda Arns

Zilda Arns Neumann adalah seorang pediatrik dan pekerja bantuan Brasil.

Baru!!: Daftar orang-orang yang dinyatakan sebagai Pelayan Tuhan oleh Paus Fransiskus dan Zilda Arns · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »