Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta

Indeks Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta

Berikut ini adalah daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta.

78 hubungan: ADiTV, Antv, B Universe, BN Channel, BTV (Indonesia), BTV Yogyakarta, CNBC Indonesia, CNN Indonesia, Daerah Istimewa Yogyakarta, Daftar kabupaten dan kota di Daerah Istimewa Yogyakarta, Daftar stasiun radio di Daerah Istimewa Yogyakarta, Daftar stasiun televisi di Indonesia, Daftar stasiun televisi di Jawa Tengah, DVB-T2, Garuda TV, GTV (Indonesia), Indonesia Network, Indosiar, INews, INews Magelang, Jawa Tengah, Jogja TV, Kabupaten Bantul, Kabupaten Karanganyar, Kabupaten Klaten, Kabupaten Sleman, Kabupaten Sukoharjo, Kelompok Media Bali Post, Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia, KG Media, Kompas TV, Kota Surakarta, Kota Yogyakarta, Lembaga penyiaran komunitas, LPP, Magna Channel, Media Group, Media Nusantara Citra, Mentari TV, MetroTV, MetroTV Jateng & DIY, MNCTV, Moji, Muhammadiyah, Net Visi Media, NET., NT Corp, Nusantara TV, Rajawali Corpora, Rajawali Televisi, ..., RBTV (Yogyakarta), RCTI, RTV Yogyakarta, SCTV, Sin Po, Sin Po TV, Solo Raya, Surya Citra Media, TATV, Tegar TV, Televisi Republik Indonesia, Televisi resolusi standar, Televisi resolusi tinggi, Telkom-4, Trans Media, Trans TV, Trans7, TV10 (Solo), TvOne, TVRI (saluran televisi), TVRI Jawa Tengah, TVRI Sport, TVRI World, TVRI Yogyakarta, Universitas AMIKOM Yogyakarta, Visi Media Asia, VTV (Indonesia), YouTube. Memperluas indeks (28 lebih) »

ADiTV

Logo pertama ADiTV yang dipakai dari 18 Juli 2009 hingga 4 Mei 2011. ADiTV adalah sebuah stasiun televisi lokal di Yogyakarta dengan siaran bernuansa Islam.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan ADiTV · Lihat lebih »

Antv

ANTV (singkatan dari Andalas Televisi, ditulis antv, sebelumnya ANteve) adalah sebuah jaringan televisi swasta nasional di Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Antv · Lihat lebih »

B Universe

B Universe (sebelumnya bernama Globe Media Group dan BeritaSatu Media Holdings) merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang media.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan B Universe · Lihat lebih »

BN Channel

BN Channel (singkatan dari Business News Channel, sebelumnya bernama BNTV) adalah sebuah jaringan televisi terestrial digital swasta semi-nasionalHingga 2022, BN Channel hanya bersiaran di zona waktu WIB dan WITA.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan BN Channel · Lihat lebih »

BTV (Indonesia)

BTV adalah sebuah jaringan televisi swasta digital di Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan BTV (Indonesia) · Lihat lebih »

BTV Yogyakarta

BTV Yogyakarta (sebelumnya bernama Kresna TV) adalah sebuah stasiun televisi lokal yang berbasis di Kota Yogyakarta, DIY.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan BTV Yogyakarta · Lihat lebih »

CNBC Indonesia

CNBC Indonesia adalah sebuah jaringan televisi digital gratis dan berbayar serta situs berita bisnis milik Trans Media dengan mengambil lisensi nama CNBC dari NBCUniversal, divisi dari Comcast (melalui NBCUniversal International Networks).

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan CNBC Indonesia · Lihat lebih »

CNN Indonesia

CNN Indonesia adalah sebuah jaringan televisi berita digital gratis dan berbayar (di Transvision dan IndiHome TV), serta situs berita milik Trans Media dengan mengambil lisensi nama CNN dari Warner Bros. Discovery (melalui Warner Bros. Discovery Asia-Pacific).

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan CNN Indonesia · Lihat lebih »

Daerah Istimewa Yogyakarta

Daerah Istimewa Yogyakarta (disingkat DIY, ꦝꦌꦫꦃꦆꦱ꧀ꦠꦶꦩꦺꦮꦪꦺꦴꦒꦾꦏꦂꦠ,, pelafalan tidak resmi: Jogja/Jogjakarta) adalah Daerah Istimewa setingkat provinsi di Indonesia yang merupakan peleburan dari Negara Kesultanan Yogyakarta dan Negara Kadipaten Paku Alaman.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Daerah Istimewa Yogyakarta · Lihat lebih »

Daftar kabupaten dan kota di Daerah Istimewa Yogyakarta

Daerah Istimewa Yogyakarta terdiri atas 4 kabupaten, dan 1 kota.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Daftar kabupaten dan kota di Daerah Istimewa Yogyakarta · Lihat lebih »

Daftar stasiun radio di Daerah Istimewa Yogyakarta

Berikut ini adalah daftar stasiun radio di Daerah Istimewa Yogyakarta.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Daftar stasiun radio di Daerah Istimewa Yogyakarta · Lihat lebih »

Daftar stasiun televisi di Indonesia

Berikut ini adalah daftar jaringan dan stasiun televisi di Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Daftar stasiun televisi di Indonesia · Lihat lebih »

Daftar stasiun televisi di Jawa Tengah

Berikut ini adalah daftar stasiun televisi di Jawa Tengah.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Daftar stasiun televisi di Jawa Tengah · Lihat lebih »

DVB-T2

Penyiaran Video Digital - Terestrial Generasi Kedua (Digital Video Broadcasting - Second Generation Terestrial, disingkat DVB–T2) adalah teknologi standar penyiaran televisi digital terestrial yang merupakan pengembangan dari standar DVB-T. Standar ini sendiri dikeluarkan oleh konsorsium DVB dan distandarisasi oleh European Telecommunication Standardization Institute (ETSI).

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan DVB-T2 · Lihat lebih »

Garuda TV

Garuda TV (sebelumnya bernama Digdaya TV) adalah sebuah jaringan televisi swasta di Indonesia yang dimiliki oleh PT Digdaya Media Nusantara, yang terafiliasi dengan Prabowo Subianto.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Garuda TV · Lihat lebih »

GTV (Indonesia)

GTV (sebelumnya bernama Global TV) adalah salah satu jaringan televisi swasta nasional di Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan GTV (Indonesia) · Lihat lebih »

Indonesia Network

Indonesia Network asalah kelompok stasiun televisi swasta lokal dan jaringan televisi di Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Indonesia Network · Lihat lebih »

Indosiar

Indosiar (secara resmi bernama Indosiar Visual Mandiri, disingkat IVM) adalah salah satu jaringan televisi swasta nasional di Indonesia, yang beroperasi dari Daan Mogot, Jakarta Barat sejak tahun 1995.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Indosiar · Lihat lebih »

INews

iNews (kependekan dari Indonesia News, sebelumnya bernama SUN TV dan Sindo TV) adalah sebuah jaringan televisi swasta di Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan INews · Lihat lebih »

INews Magelang

iNews Magelang adalah sebuah stasiun televisi lokal di Magelang, Jawa Tengah yang merupakan anggota jaringan iNews, di bawah pengelolaan PT Mataram Gapura Televisi.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan INews Magelang · Lihat lebih »

Jawa Tengah

Jawa Tengah (disingkat Jateng, ꦗꦮꦶ​ꦩꦢꦾ, Pegon: جاوي مـديا|Jawi Madya) adalah sebuah wilayah provinsi di Indonesia yang terletak di bagian tengah Pulau Jawa.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Tengah · Lihat lebih »

Jogja TV

Logo pertama Jogja TV (2003-2011) Logo kedua Jogja TV (2011-2022) Jogja TV adalah sebuah stasiun televisi lokal di Kota Yogyakarta, Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jogja TV · Lihat lebih »

Kabupaten Bantul

Bantul (ꦧꦤ꧀ꦠꦸꦭ꧀) adalah sebuah wilayah kabupaten yang terletak di Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Kabupaten Bantul · Lihat lebih »

Kabupaten Karanganyar

Kabupaten Karanganyar (ꦏꦫꦔꦚꦂ) adalah sebuah wilayah kabupaten yang terletak di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Kabupaten Karanganyar · Lihat lebih »

Kabupaten Klaten

Klaten (Klaṭèn) adalah kabupaten di provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Kabupaten Klaten · Lihat lebih »

Kabupaten Sleman

Sleman (Sléman) adalah sebuah wilayah kabupaten yang terletak di Daerah Istimewa Yogyakarta.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Kabupaten Sleman · Lihat lebih »

Kabupaten Sukoharjo

Sukoharjo (Sukåharjå) adalah sebuah wilayah kabupaten yang terletak di provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Kabupaten Sukoharjo · Lihat lebih »

Kelompok Media Bali Post

Kelompok Media Bali Post (disingkat KMB) merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang media.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Kelompok Media Bali Post · Lihat lebih »

Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo atau Kominfo) adalah kementerian Indonesia yang mengurusi bidang komunikasi dan informatika.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia · Lihat lebih »

KG Media

KG Media adalah grup media terkemuka yang berada di bawah naungan grup Kompas Gramedia dengan audiens terbesar di Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan KG Media · Lihat lebih »

Kompas TV

Kompas TV adalah salah satu jaringan televisi swasta nasional di Indonesia yang berfokus pada konten berita.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Kompas TV · Lihat lebih »

Kota Surakarta

Kota Surakarta (Surakarta) atau Solo (Sala) adalah kota di provinsi Jawa Tengah, Indonesia, dengan luas 44,04 km2.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Kota Surakarta · Lihat lebih »

Kota Yogyakarta

Kota Yogyakarta (Ngayogyakarta,, atau dikenal oleh masyarakat setempat dengan sebutan nama Yogya atau Jogja) adalah ibu kota sekaligus pusat pemerintahan dan perekonomian dari provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Kota Yogyakarta · Lihat lebih »

Lembaga penyiaran komunitas

Dalam hukum penyiaran Indonesia, Lembaga Penyiaran Komunitas adalah lembaga penyiaran yang menyelenggarakan penyiaran radio atau televisi, yang memberikan pengakuan secara signifikan terhadap peran supervisi dan evaluasi oleh anggota komunitasnya, melalui sebuah lembaga supervisi yang khusus didirikan untuk tujuan tersebut Menurut UU Nomor 32 Tahun 2002 tentang Penyiaran, Lembaga Penyiaran Komunitas merupakan lembaga yang bergerak di bidang pelayananan siaran yang berbentuk badan hukum Indonesia, didirikan oleh komunitas tertentu, bersifat independen, dan tidak komersial, dengan daya pancar rendah, luas jangkauan wilayah terbatas, serta untuk melayani kepentingan komunitasnya.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Lembaga penyiaran komunitas · Lihat lebih »

LPP

* Bandar Udara Lappeenranta, Finlandia (kode IATA).

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan LPP · Lihat lebih »

Magna Channel

Magna Channel (bersiaran dengan logo layar Magna TV) adalah sebuah jaringan televisi terestrial digital swasta semi-nasionalHingga 2022, Magna Channel hanya bersiaran di zona waktu WIB dan WITA.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Magna Channel · Lihat lebih »

Media Group

Media Group merupakan sebuah perusahaan swasta yang bergerak dalam bidang media massa, media iklan, properti, restoran, dan sumber daya alam yang berpusat di Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Indonesia yang didirikan pada tahun 1984.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Media Group · Lihat lebih »

Media Nusantara Citra

PT Media Nusantara Citra Tbk, atau lebih dikenal dengan nama MNC Media atau MNC saja, merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang media yang berpusat di Jakarta, Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Media Nusantara Citra · Lihat lebih »

Mentari TV

Mentari TV adalah sebuah jaringan televisi terestrial digital swasta nasional di Indonesia yang dimiliki oleh Surya Citra Media (melalui Indonesia Entertainment Group). Jaringan ini menargetkan pemirsa anak-anak dari usia 5-14 tahun serta ibu-ibu dengan siaran berkualitas definisi tinggi. Tayangannya dicanangkan bersifat menghibur, mengedukasi dan menginspirasi anak-anak untuk berprestasi dalam segala bidang. Nama "Mentari TV" diambil dari sinonim matahari, memiliki filosofi untuk menjadi TV yang akan memberikan cahaya kehangatan bagi seluruh anak Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Mentari TV · Lihat lebih »

MetroTV

MetroTV adalah sebuah jaringan televisi swasta berita yang berkedudukan di Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan MetroTV · Lihat lebih »

MetroTV Jateng & DIY

MetroTV Jawa Tengah & DIY atau MetroTV Jateng & DIY merupakan perusahaan daerah yang mewakili MetroTV untuk wilayah Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan MetroTV Jateng & DIY · Lihat lebih »

MNCTV

MNCTV (singkatan dari Media Nusantara Citra Televisi, sebelumnya bernama TPI) adalah sebuah jaringan televisi swasta nasional di Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan MNCTV · Lihat lebih »

Moji

Moji (digayakan sebagai mOȷı, sebelumnya bernama O Channel) adalah sebuah jaringan televisi swasta di Indonesia yang dimiliki oleh PT Elang Mahkota Teknologi Tbk.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Moji · Lihat lebih »

Muhammadiyah

Muhammadiyah (translit); secara resmi bernama Persyarikatan Muhammadiyah, adalah sebuah organisasi Islam non-pemerintah di Indonesia dan salah satu yang terbesar di negara itu.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Muhammadiyah · Lihat lebih »

Net Visi Media

PT Net Visi Media Tbk (sebelumnya bernama PT Putra Insan Permata), disingkat NVM adalah perusahaan media yang dimiliki oleh Indika Group.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Net Visi Media · Lihat lebih »

NET.

NET. (disebut juga sebagai NET TV; singkatan dari News and Entertainment Television) adalah sebuah jaringan televisi swasta nasional di Indonesia yang dimiliki oleh Indika Group melalui Net Visi Media.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan NET. · Lihat lebih »

NT Corp

NT Corp (singkatan dari Nurdin Tampubolon Corporation, sebelumnya bernama Sonvaldy Group) merupakan kelompok perusahaan yang dimiliki oleh konglomerat Nurdin Tampubolon yang didirikan sejak tahun 1991.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan NT Corp · Lihat lebih »

Nusantara TV

Nusantara TV (digayakan dengan huruf kecil semua, disingkat NTV) adalah sebuah jaringan televisi digital Lokal Swasta semi-nasionalHingga 2023, Nusantara TV hanya bersiaran di zona waktu WIB dan WITA.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Nusantara TV · Lihat lebih »

Rajawali Corpora

Rajawali Corpora (RC) adalah perusahaan investasi Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Rajawali Corpora · Lihat lebih »

Rajawali Televisi

RTV (singkatan dari Rajawali Televisi, digayakan dengan semuanya huruf kecil) adalah sebuah jaringan televisi swasta nasional di Indonesia yang dimiliki oleh Rajawali Corpora.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Rajawali Televisi · Lihat lebih »

RBTV (Yogyakarta)

Reksa Birama TV atau disingkat RBTV merupakan stasiun televisi lokal yang berdiri dan mengudara di Kota Yogyakarta.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan RBTV (Yogyakarta) · Lihat lebih »

RCTI

RCTI (singkatan dari Rajawali Citra Televisi Indonesia) adalah salah satu jaringan televisi swasta di Indonesia yang dimiliki oleh Media Nusantara Citra (MNC).

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan RCTI · Lihat lebih »

RTV Yogyakarta

RTV Yogyakarta adalah sebuah stasiun televisi lokal di Yogyakarta yang merupakan anggota jaringan RTV, di bawah pengelolaan PT Jogja Citra Nuansa Nusantara Televisi.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan RTV Yogyakarta · Lihat lebih »

SCTV

SCTV (singkatan dari Surya Citra Televisi) adalah sebuah jaringan televisi swasta nasional di Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan SCTV · Lihat lebih »

Sin Po

Pada 10 November 1928, koran ''Sin Po'' menerbitkan syair lagu ''Indonesia Raya''. Sin Po (Mandarin: 新報 Pīnyīn: Xīn bào) adalah nama sebuah surat kabar Tionghoa berbahasa Melayu yang terbit di Hindia Belanda sejak tahun 1910 hingga era setelah kemerdekaan Indonesia tahun 1965.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Sin Po · Lihat lebih »

Sin Po TV

Logo E Channel digunakan pada 27 Maret 2022 hingga 1 Oktober 2023 Sin Po TV (digayakan: SIN PO tv) merupakan sebuah jaringan televisi swasta digital di Indonesia yang berfokus pada konten berita.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Sin Po TV · Lihat lebih »

Solo Raya

Solo Raya adalah salah satu wilayah metropolitan di Indonesia yang sebelumnya bekas Kerasidenan Surakarta berdiri.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Solo Raya · Lihat lebih »

Surya Citra Media

PT Surya Citra Media Tbk adalah perusahaan yang bergerak dalam industri multimedia, hiburan, dan komunikasi.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Surya Citra Media · Lihat lebih »

TATV

Terang Abadi Televisi atau disingkat TATV merupakan stasiun televisi lokal swasta pertama di Kota Solo.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan TATV · Lihat lebih »

Tegar TV

Tegar TV adalah sebuah stasiun televisi lokal yang berbasis di Bandar Lampung, Provinsi Lampung dan mengudara di kanal 42 UHF, di bawah pengelolaan PT Tegar Multimedia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Tegar TV · Lihat lebih »

Televisi Republik Indonesia

Televisi Republik Indonesia (TVRI) adalah jaringan televisi publik berskala nasional di Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Televisi Republik Indonesia · Lihat lebih »

Televisi resolusi standar

Televisi resolusi standar (standard-definition television) adalah standar televisi digital maupun televisi analog biasa yang disiarkan dalam format 4:3.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Televisi resolusi standar · Lihat lebih »

Televisi resolusi tinggi

Tampilan gambar televisi resolusi tinggi. Televisi resolusi tinggi atau high-definition television (HDTV) adalah standar televisi digital internasional yang disiarkan dalam format 16:9 (TV biasa 4:3).

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Televisi resolusi tinggi · Lihat lebih »

Telkom-4

Satelit Telkom-4 atau Satelit Merah Putih adalah satelit komunikasi geostasioner milik Indonesia yang dioperasikan oleh perusahaan PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Telkom-4 · Lihat lebih »

Trans Media

Logo Trans Media pada baju karyawan (15 Desember 2011-sekarang) PT Trans Media Corpora atau lebih dikenal dengan nama Trans Media adalah sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang media.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Trans Media · Lihat lebih »

Trans TV

Trans TV (singkatan dari Televisi Transformasi Indonesia, digayakan sebagai TRΛNSTV) adalah sebuah jaringan televisi swasta nasional di Indonesia yang dimiliki oleh Trans Media.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Trans TV · Lihat lebih »

Trans7

Trans7 (sebelumnya bernama TV7) adalah sebuah jaringan televisi swasta nasional di Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Trans7 · Lihat lebih »

TV10 (Solo)

"TV10" (Solo TV), semula bernama "MJA TV" dan Televisi Masjid Jami' As Segaf, adalah sebuah stasiun televisi lokal di Kota Surakarta, Jawa Tengah.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan TV10 (Solo) · Lihat lebih »

TvOne

tvOne adalah sebuah jaringan televisi swasta nasional di Indonesia yang berfokus pada konten berita.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan TvOne · Lihat lebih »

TVRI (saluran televisi)

TVRI (sebelumnya bernama TVRI Nasional) adalah saluran televisi publik nasional utama yang dimiliki oleh LPP Televisi Republik Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan TVRI (saluran televisi) · Lihat lebih »

TVRI Jawa Tengah

TVRI Jawa Tengah (Televisi Républik Indonésia Jawi Madyå) merupakan stasiun televisi daerah yang didirikan oleh Televisi Republik Indonesia untuk wilayah Provinsi Jawa Tengah.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan TVRI Jawa Tengah · Lihat lebih »

TVRI Sport

TVRI Sport (sebelumnya bernama TVRI 4 dan TVRI Sport HD) adalah sebuah saluran televisi publik nasional yang dimiliki oleh LPP Televisi Republik Indonesia; menayangkan program-program yang berkaitan dengan olahraga selama 24 jam.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan TVRI Sport · Lihat lebih »

TVRI World

TVRI World (sebelumnya bernama TVRI 3 dan TVRI Kanal 3) adalah saluran televisi publik nasional yang dimiliki oleh LPP Televisi Republik Indonesia; menayangkan program-program berbahasa Inggris untuk pemirsa dalam dan luar negeri.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan TVRI World · Lihat lebih »

TVRI Yogyakarta

TVRI Yogyakarta (Televisi Républik Indonésia Ngayogyakarta) adalah stasiun televisi daerah milik Televisi Republik Indonesia yang melayani wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta, Karesidenan Surakarta di provinsi Jawa Tengah kecuali Kabupaten Wonogiri.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan TVRI Yogyakarta · Lihat lebih »

Universitas AMIKOM Yogyakarta

Universitas AMIKOM Yogyakarta (UAYO) adalah perguruan tinggi IT swasta di Yogyakarta, Indonesia.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Universitas AMIKOM Yogyakarta · Lihat lebih »

Visi Media Asia

PT Visi Media Asia Tbk (berbisnis dengan nama VIVA) adalah sebuah perusahaan induk media massa yang berkantor pusat di Jakarta.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Visi Media Asia · Lihat lebih »

VTV (Indonesia)

VTV (sebelumnya bernama sportOne, singkatan dari VIVA Televisi) adalah sebuah jaringan televisi terestrial digital swasta di Indonesia yang dimiliki oleh Visi Media Asia (VIVA).

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan VTV (Indonesia) · Lihat lebih »

YouTube

YouTube adalah sebuah situs web berbagi video asal Amerika Serikat yang dibuat oleh tiga mantan karyawan PayPal pada Februari 2005.

Baru!!: Daftar stasiun televisi di Daerah Istimewa Yogyakarta dan YouTube · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Daftar stasiun televisi di Yogyakarta.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »