Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Djoehana Wiradikarta

Indeks Djoehana Wiradikarta

Prof. dr. Raden Moehamad Djoehana Wiradikarta (Bandung, 18 September 1896–1986) adalah seorang akademisi Indonesia dan guru besar mikrobiologi dan serologi Institut Teknologi Bandung, guru besar Fakultas Kedokteran Universitas Padjadjaran, dan tokoh yang banyak berkiprah dalam dunia pendidikan tinggi seperti turut membuka Universitas Nasional, salah satu pendiri Universitas Padjadjaran khususnya Fakultas Kedokteran Unpad, dan turut mempersiapkan pengalihan Kampus Ganesha menjadi Institut Teknologi Bandung.

Daftar Isi

  1. 23 hubungan: Ambarawa, Semarang, Bahder Djohan, Bio Farma, Daftar Rektor Institut Teknologi Bandung, Dokter, Goenarso, Hindia Belanda, Indonesia, Institut Teknologi Bandung, Kota Bandung, Lembaga Eijkman, Majalaya, Bandung, Otong Kosasih, Palang Merah Indonesia, Profesor, School tot Opleiding van Inlandsche Artsen, Soemono, Soetedjo (akademisi), Sumantri Brodjonegoro, Universitas Amsterdam, Universitas Indonesia Bandung, Universitas Nasional, Universitas Padjadjaran.

  2. Akademikus Indonesia

Ambarawa, Semarang

Ambarawa (Ambarawa) adalah sebuah kota kecamatan yang terletak di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Indonesia.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Ambarawa, Semarang

Bahder Djohan

Prof. Dr. (H.C.) dr. Bahder Djohan adalah Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia pada Kabinet Natsir dan Kabinet Wilopo.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Bahder Djohan

Bio Farma

PT Bio Farma (Persero) adalah sebuah badan usaha milik negara Indonesia yang berbisnis di bidang farmasi.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Bio Farma

Daftar Rektor Institut Teknologi Bandung

Berikut ini adalah daftar beliau-beliau yang pernah menjabat sebagai Rektor ITB.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Daftar Rektor Institut Teknologi Bandung

Dokter

access-date.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Dokter

Goenarso

Prof. Ir. R. Goenarso adalah Menteri Muda Pengajaran pada Kabinet Sjahrir III periode 2 Oktober 1946 - 27 Juni 1947, guru besar Teknik Sipil dan Matematika Institut Teknologi Bandung, dan tokoh yang banyak berkiprah dalam dunia pendidikan tinggi teknik seperti turut membuka Sekolah Tinggi Teknik Bandung, turut memindahkan STT Bandung ke Yogyakarta, dan turut mempersiapkan pengalihan Kampus Ganesha menjadi Institut Teknologi Bandung.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Goenarso

Hindia Belanda

Hindia Belanda atau Hindia Timur Belanda (Nederlands(ch)-Indië) adalah sebuah daerah pendudukan Belanda yang wilayahnya saat ini dikenal dengan nama Republik Indonesia.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Hindia Belanda

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Indonesia

Institut Teknologi Bandung

Institut Teknologi Bandung (disingkat ITB, aksara Sunda) adalah sebuah perguruan tinggi negeri yang terletak di Kota Bandung, Jawa Barat.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Institut Teknologi Bandung

Kota Bandung

Kota Bandung (ᮊᮧᮒ ᮘᮔ᮪ᮓᮥᮀ) adalah ibu kota yang sekaligus menjadi pusat pemerintahan dan perekonomian dari provinsi Jawa Barat, Indonesia.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Kota Bandung

Lembaga Eijkman

Lembaga Eijkman pada tahun 2011 Lembaga Biologi Molekuler Eijkman atau Lembaga Eijkman (disingkat LBME, dalam bahasa Inggris Eijkman Institute for Molecular Biology) adalah lembaga penelitian biologi molekuler berstatus satuan kerja di bawah naungan Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia (Kemenristekdikiti RI).

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Lembaga Eijkman

Majalaya, Bandung

Pemandangan jalan di Majalaya (1936)Majalaya adalah kecamatan di Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Indonesia.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Majalaya, Bandung

Otong Kosasih

Prof. Ir. Raden Otong Kosasih (lahir di Cibodas, Majalaya, Jawa Barat, 15 Mei 1905)Sakri, A. (1979a).

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Otong Kosasih

Palang Merah Indonesia

Palang Merah Indonesia (PMI) adalah sebuah organisasi perhimpunan nasional di Indonesia yang bergerak dalam bidang sosial kemanusiaan.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Palang Merah Indonesia

Profesor

Profesor (dari bahasa Latin yang bermakna "seseorang yang dikenal oleh publik berprofesi sebagai pakar"; Professor), disingkat dengan prof, adalah seorang guru senior, dosen dan/atau peneliti yang biasanya dipekerjakan oleh lembaga-lembaga/institusi pendidikan perguruan tinggi atau universitas.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Profesor

School tot Opleiding van Inlandsche Artsen

Para akademisi Stovia tahun 1916School tot Opleiding van Inlandsche Artsen (bahasa Indonesia: Sekolah Pendidikan Dokter Bumiputra), atau yang juga dikenal dengan singkatannya STOVIA, adalah sekolah untuk pendidikan dokter pribumi di Batavia pada zaman kolonial Hindia Belanda.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan School tot Opleiding van Inlandsche Artsen

Soemono

Prof. Ir. R. Soemono adalah seorang guru besar teknik sipil Institut Teknologi Bandung yang berperan penting dalam upaya pendirian "Institut Teknologi" di Kota Bandung.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Soemono

Soetedjo (akademisi)

Prof. Ir. Soetedjo adalah seorang guru besar teknik sipil Institut Teknologi Bandung yang berperan penting dalam upaya pendirian Institut Teknologi Bandung.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Soetedjo (akademisi)

Sumantri Brodjonegoro

Prof. Dr. Ir. R. M. Soemantri Brodjonegoro adalah guru besar teknik kimia Institut Teknologi Bandung yang kemudian menjabat Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia pada tahun 1967 hingga 1973 dan juga mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia pada tahun 1973.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Sumantri Brodjonegoro

Universitas Amsterdam

Universitas Amsterdam (bahasa Belanda: Universiteit van Amsterdam - UvA) adalah sebuah universitas riset yang lengkap di Belanda, yang terletak di jantung kota Amsterdam, ibu kota negara.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Universitas Amsterdam

Universitas Indonesia Bandung

Universitas Indonesia Bandung (UI Bandung) adalah gabungan fakultas yang berada di Kota Bandung yang bernaung di bawah Universitas Indonesia (UI) yang berpusat di Jakarta di mana pada tanggal 2 Februari 1950 dialihkan dari Nederlandsch Indië Civil Administratie - NICA (Pemerintahan Sipil Hindia Belanda) kepada Pemerintah RI sebagai kelanjutan dari Universiteit van Indonesie te Bandoeng.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Universitas Indonesia Bandung

Universitas Nasional

Universitas Nasional disingkat UNAS.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Universitas Nasional

Universitas Padjadjaran

Universitas Padjadjaran (disingkat Unpad, Aksara Sunda Baku) adalah sebuah perguruan tinggi negeri di Jawa Barat, Indonesia.

Lihat Djoehana Wiradikarta dan Universitas Padjadjaran

Lihat juga

Akademikus Indonesia