Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Editor (disambiguasi)

Indeks Editor (disambiguasi)

Editor atau penyunting adalah orang, atau program, yang melakukan penyuntingan (pengeditan), perubahan pada suatu naskah, berita, audio, gambar, video, film baik di media cetak, media elektronik, maupun di media baru.

11 hubungan: Editor (majalah), HTML, Penyunting hex, Penyunting kode sumber, Penyunting teks, Penyuntingan film, Perangkat lunak grafik vektor, Permainan video, Redaktur, Wikipedia bahasa Indonesia, XML.

Editor (majalah)

Editor adalah sebuah majalah berita yang pernah diterbitkan di Indonesia.

Baru!!: Editor (disambiguasi) dan Editor (majalah) · Lihat lebih »

HTML

HyperText Markup Language (HTML) adalah bahasa markah standar untuk dokumen yang dirancang untuk ditampilkan di peramban internet.

Baru!!: Editor (disambiguasi) dan HTML · Lihat lebih »

Penyunting hex

Penyunting hex adalah jenis program komputer yang memungkinkan manipulasi data biner fundamental yang mendasari berkas komputer.

Baru!!: Editor (disambiguasi) dan Penyunting hex · Lihat lebih »

Penyunting kode sumber

Penyunting kode sumber adalah sebuah perangkat lunak penyunting teks yang dirancang khusus untuk menyunting kode sumber program komputer oleh pemrogram.

Baru!!: Editor (disambiguasi) dan Penyunting kode sumber · Lihat lebih »

Penyunting teks

Editor teks gedit yang berjalan di GNOME Editor teks adalah suatu jenis perangkat lunak komputer yang digunakan untuk menyunting teks biasa.

Baru!!: Editor (disambiguasi) dan Penyunting teks · Lihat lebih »

Penyuntingan film

Seorang penyunting film yang sedang bekerja pada 1928. Penyuntingan film adalah bagian dari prosesa pascaproduksi kreatif dari pembuatan film.

Baru!!: Editor (disambiguasi) dan Penyuntingan film · Lihat lebih »

Perangkat lunak grafik vektor

Perangkat lunak grafik vektor adalah program komputer yang memungkinkan penggunanya untuk membuat dan menyunting gambar-gambar grafis vektor secara antarmuka dan menyimpannya dalam format grafik vektor, di antaranya seperti EPS, PDF, dan SVG.

Baru!!: Editor (disambiguasi) dan Perangkat lunak grafik vektor · Lihat lebih »

Permainan video

Permainan video (video game) adalah permainan elektronik yang melibatkan interaksi antarmuka pengguna atau perangkat masukan seperti peranti tuas kendali, stik kendali (controller), papan tombol, maupun pengindra gerakan untuk menghasilkan umpan balik visual.

Baru!!: Editor (disambiguasi) dan Permainan video · Lihat lebih »

Redaktur

Redaktur (disebut pula penyunting atau editor) adalah salah satu jenis jabatan keredaksian di dunia kewartawanan.

Baru!!: Editor (disambiguasi) dan Redaktur · Lihat lebih »

Wikipedia bahasa Indonesia

Wikipedia bahasa Indonesia (WBI) adalah edisi Wikipedia dalam bahasa Indonesia.

Baru!!: Editor (disambiguasi) dan Wikipedia bahasa Indonesia · Lihat lebih »

XML

Contoh XML XML (Extensible Markup Language) adalah bahasa markup untuk keperluan umum yang disarankan oleh W3C untuk membuat dokumen markup keperluan pertukaran data antar sistem yang beraneka ragam.

Baru!!: Editor (disambiguasi) dan XML · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »