Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Ekonomi Plasma

Indeks Ekonomi Plasma

Ekonomi Plasma (c) adalah sebuah kampanye plasmaferesis tahun 1991-1995 oleh pemerintahan provinsi Henan di Tiongkok, dimana plasma darah diambil untuk ditukar dengan uang.

Daftar Isi

  1. 5 hubungan: Henan, HIV, Plasma darah, Plasmaferesis, Tiongkok.

Henan

Henan (Hanzi: 河南, Pinyin: Hénán) adalah sebuah provinsi di Republik Rakyat Tiongkok.

Lihat Ekonomi Plasma dan Henan

HIV

Virus imunodefisiensi manusia (bahasa Inggris: human immunodeficiency virus; sering disingkat HIV) adalah virus mematikan dari dua spesies lentivirus penyebab AIDS.

Lihat Ekonomi Plasma dan HIV

Plasma darah

Bungkusan plasma yang mengering yang digunakan oleh militer Britania Raya dan Amerika Serikat selama Perang Dunia Kedua. Plasma darah adalah komponen darah berbentuk cairan berwarna kuning yang menjadi medium sel-sel darah, di mana sel darah ditutup.

Lihat Ekonomi Plasma dan Plasma darah

Plasmaferesis

Plasmaferesis adalah pengambilan, pengobatan, dan pengembalian atau penukaran plasma darah atau komponennya dari dan ke dalam peredaran darah.

Lihat Ekonomi Plasma dan Plasmaferesis

Tiongkok

Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia.

Lihat Ekonomi Plasma dan Tiongkok