Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

File (istilah Yunani)

Indeks File (istilah Yunani)

File (Yunani Kuno: φυλή phylē, "klan, ras, bangsa", diturunkan dari kata φύεσθαι phýesthai berarti "keturunan", "asal") adalah istilah Yunani kuno untuk klan atau suku.

6 hubungan: Bahasa Yunani Kuno, Basileus, Ionia, Klan, Suku, Suku Doria.

Bahasa Yunani Kuno

9 ayat pertama ''Odisseia'' oleh Homeros. Bahasa Yunani Kuno adalah tahap bukti tertulis bahasa Yunani yang digunakan pada tahun 800 SM (setelah Zaman Kegelapan Yunani dan penggunaan alfabet Yunani yang diturunkan dari abjad Fenisia) hingga 300 SM (pemerintahan Aleksander Agung).

Baru!!: File (istilah Yunani) dan Bahasa Yunani Kuno · Lihat lebih »

Basileus

Raja Seleukia Antiokhos I Soter. Sisi lain menampilkan Apollo yang duduk di sebuah omphalos. Kaligrafi Yunani yang tertulis dibaca ΒΑΣΙΛΕΩΣ ΑΝΤΙΟΧΟΥ (dari Basileus Antiokhos). Basileus (βασιλεύς), jamak basileis, (βασιλεῖς) adalah gelar dari bahasa Yunani yang diperuntukkan untuk kepala monarki.

Baru!!: File (istilah Yunani) dan Basileus · Lihat lebih »

Ionia

Ionia (bahasa Yunani kuno Ἰωνία atau Ἰωνίη) adalah daerah kuno di pesisir tengah Anatolia di Turki.

Baru!!: File (istilah Yunani) dan Ionia · Lihat lebih »

Klan

Klan adalah sekelompok orang yang dipersatukan oleh perasaan adanya hubungan kekerabatan atau seketurunan, baik aktual maupun tidak.

Baru!!: File (istilah Yunani) dan Klan · Lihat lebih »

Suku

Peta suku terpencil, permulaan Abad ke-21 Dalam antropologi, suku adalah sebuah kelompok sosial manusia.

Baru!!: File (istilah Yunani) dan Suku · Lihat lebih »

Suku Doria

Patung hoplite dari abad ke-5 SM, kemungkinan adalah patung Leonidas, raja Sparta yang merupakan orang Doria. Suku Doria (Δωριεῖς, Dōrieis, tunggal, Dōrieus) adalah satu dari empat suku bangsa utama yang menjadi leluhur bangsa Yunani kuno.

Baru!!: File (istilah Yunani) dan Suku Doria · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Phyle.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »