8 hubungan: Binatang menyusui, Chordata, Elephantidae, Gajah afrika, Gajah afrika utara, Hewan, Johann Friedrich Blumenbach, Proboscidea.
Binatang menyusui
Binatang menyusui atau mamalia adalah kelas hewan vertebrata yang terutama dicirikan oleh adanya kelenjar susu, yang pada betina menghasilkan susu sebagai sumber makanan anaknya; adanya rambut; dan tubuh yang endoterm atau "berdarah panas".
Baru!!: Gajah semak afrika dan Binatang menyusui · Lihat lebih »
Chordata
Filum Chordata adalah kelompok hewan, termasuk vertebrata dan beberapa binatang yang mirip invertebrata yang memiliki ciri-ciri yang serupa.
Baru!!: Gajah semak afrika dan Chordata · Lihat lebih »
Elephantidae
Elephantidae adalah keluarga dari gajah dan mamut, yang merupakan mamalia darat yang besar dengan belalai dan gading.
Baru!!: Gajah semak afrika dan Elephantidae · Lihat lebih »
Gajah afrika
Gajah afrika adalah spesies hewan dari genus Loxodonta, 1 dari 2 genus yang masih hidup dalam Elephantidae.
Baru!!: Gajah semak afrika dan Gajah afrika · Lihat lebih »
Gajah afrika utara
Gajah afrika utara (Loxodonta africana pharaoensis) kemungkianan adalah subspesies dari gajah semak afrika (Loxodonta africana), atau mungkin merupakan spesies gajah yang berbeda, yang hidup di Afrika Utara sebelum akhirnya punah pada masa Romawi kuno.
Baru!!: Gajah semak afrika dan Gajah afrika utara · Lihat lebih »
Hewan
Hewan, binatang, fauna, margasatwa, atau satwa adalah organisme eukariotik multiseluler yang membentuk kerajaan biologi Animalia.
Baru!!: Gajah semak afrika dan Hewan · Lihat lebih »
Johann Friedrich Blumenbach
Johann Friedrich Blumenbach (11 Mei 1752 – 22 Januari 1840) adalah seorang dokter, antropolog dan ahli biologi Jerman.
Baru!!: Gajah semak afrika dan Johann Friedrich Blumenbach · Lihat lebih »
Proboscidea
Proboscidea (dari bahasa Latin proboscis) merupakan ordo taksonomi yang terdiri dari satu famili yang masih hidup Elephantidae dan beberapa famili yang sudah punah.
Baru!!: Gajah semak afrika dan Proboscidea · Lihat lebih »