Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

George Bancroft

Indeks George Bancroft

George Bancroft tahun 1846 George Bancroft (lahir 3 Oktober 1800, Worcester, Massachusetts, Amerika - meninggal 17 Januari 1891, Washington D.C) adalah sejarawan Amerika yang mempelajari tentang asal-usul dan perkembangan Amerika Serikat serta menulis 10 seri dari buku History of the United States (Sejarah Amerika Serikat).

Daftar Isi

  1. 8 hubungan: Amerika Serikat, Eropa, Massachusetts, Phillips Exeter Academy, Teologi, Universitas Harvard, Washington, D.C., Worcester, Inggris.

  2. Duta Besar Amerika Serikat untuk Britania Raya

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Lihat George Bancroft dan Amerika Serikat

Eropa

Peta dunia yang menunjukkan letak Eropa Eropa secara geologis dan geografis adalah sebuah semenanjung atau dataran (jazirah) yang masuk dalam benua yaitu Asia, namun penduduk dataran eropa enggan disebut orang asia dan memilih menyebut dataran mereka sebagai Benua Eropa.

Lihat George Bancroft dan Eropa

Massachusetts

Massachusetts, secara resmi bernama Persemakmuran Massachusetts, adalah negara bagian Amerika Serikat, yang terletak di daerah New England, timur laut Amerika Serikat.

Lihat George Bancroft dan Massachusetts

Phillips Exeter Academy

Phillips Exeter Academy (sering disebut Exeter atau PEA) adalah sekolah independen ko-edukasi yang sangat selektif untuk siswa berasrama dari kelas 9 hingga 12, dan menawarkan program pasca-kelulusan (post-graduate).

Lihat George Bancroft dan Phillips Exeter Academy

Teologi

Teologi (bahasa Yunani θεος, theos, ", Tuhan", dan λογια, logia, "kata-kata," "ucapan," atau "wacana") atau kadang disebut ilmu agama adalah wacana yang berdasarkan nalar mengenai agama, spiritualitas dan Tuhan.

Lihat George Bancroft dan Teologi

Universitas Harvard

239px Universitas Harvard (bahasa Inggris: Harvard University) adalah universitas swasta di, Amerika Serikat dan anggota Ivy League.

Lihat George Bancroft dan Universitas Harvard

Washington, D.C.

Washington, D.C. (secara resmi bernama Distrik Columbia) adalah ibu kota dari Amerika Serikat.

Lihat George Bancroft dan Washington, D.C.

Worcester, Inggris

200px Worcester adalah sebuah kota di Worcestershire, Inggris, arah barat daya dari Birmingham, atau barat-barat-laut dari London.

Lihat George Bancroft dan Worcester, Inggris

Lihat juga

Duta Besar Amerika Serikat untuk Britania Raya