Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Gerakan kemerdekaan Faroe

Indeks Gerakan kemerdekaan Faroe

Kepulauan Faroe (dilingkari, biru) dan Denmark (hijau) Gerakan kemerdekaan Faroe atau gerakan nasional Faroe (Faroe: Føroyska Tjóðskaparrørslan atau Føroyska Sjálvstýrisrørslan) adalah gerakan politik yang ingin memerdekakan Kepulauan Faroe dari Denmark.

10 hubungan: Alam Denmark, Bahasa Faroe, Christian X dari Denmark, Denmark, Gerakan kemerdekaan Islandia, Kemerdekaan Greenland, Kepulauan Faroe, Pemerintahan sendiri, Produk domestik bruto, Referendum kemerdekaan Faroe 1946.

Alam Denmark

Alam Denmark (Danmarks Rige, Danmarkar Ríki, Danmarkip Naalagaaffik), yang secara resmi bernama Kerajaan Denmark (Kongeriget Danmark, Kongsríki Danmarkar, Kunngeqarfik Danmarki), adalah sebuah negara berdaulat yang terletak di Eropa Utara dan Amerika Utara.

Baru!!: Gerakan kemerdekaan Faroe dan Alam Denmark · Lihat lebih »

Bahasa Faroe

Bahasa Faroe (føroyskt) adalah bahasa Nordik Barat atau Skandinavia Barat yang digunakan oleh sekitar 80.000 orang dalam dua kelompok utama: sekitar 48.000 di Kepulauan Faroe dan sekitar 25.000 di Denmark.

Baru!!: Gerakan kemerdekaan Faroe dan Bahasa Faroe · Lihat lebih »

Christian X dari Denmark

Christian X adalah Raja Denmark dari 1912 sampai 1947 dan satu-satunya raja Islandia (di mana namanya secara resmi disebut sebagai Kristján), antara 1918 dan 1944.

Baru!!: Gerakan kemerdekaan Faroe dan Christian X dari Denmark · Lihat lebih »

Denmark

Denmark (secara resmi: Kerajaan Denmark, Kongeriget Danmark), adalah negara Nordik yang paling kecil dan paling utara.

Baru!!: Gerakan kemerdekaan Faroe dan Denmark · Lihat lebih »

Gerakan kemerdekaan Islandia

Gerakan kemerdekaan Islandia (bahasa Islandia: Sjálfstæðisbarátta Íslendinga) adalah upaya bersama yang dilakukan oleh bangsa Islandia untuk mencapai penentuan nasib sendiri dan kemerdekaan dari Kerajaan Denmark sepanjang abad ke-19 dan awal abad ke-20.

Baru!!: Gerakan kemerdekaan Faroe dan Gerakan kemerdekaan Islandia · Lihat lebih »

Kemerdekaan Greenland

Perayaan hari nasional Greenland di Sisimiut pada tahun 2010. Kemerdekaan Greenland adalah ambisi politik beberapa partai politik di Greenland, seperti partai Inuit Ataqatigiit, Partai Inuit, dan Siumut.

Baru!!: Gerakan kemerdekaan Faroe dan Kemerdekaan Greenland · Lihat lebih »

Kepulauan Faroe

Kepulauan Faroe atau Faroe (bahasa Faroe: Føroyar, arti secara harfiah: "Kepulauan Domba") (kadang disebut Kepulauan Faeroe) adalah sekelompok pulau di Samudra Atlantik Utara yang terletak 320 kilometer (200 mil) utara-barat laut Skotlandia, sekitar 580 kilometer (360 mil) dari Norwegia, serta 430 kilometer (270 mil) dari Islandia.

Baru!!: Gerakan kemerdekaan Faroe dan Kepulauan Faroe · Lihat lebih »

Pemerintahan sendiri

Pemerintahan sendiri (self-goverment atau home rule) adalah kekuasaan dalam suatu wilayah (dalam konteks pembagian administratif) dari sebuah negara yang dipegang oleh pemerintahan daerah administratif yang "dilimpahkan" (didesentralisasikan) dari pemerintah pusat.

Baru!!: Gerakan kemerdekaan Faroe dan Pemerintahan sendiri · Lihat lebih »

Produk domestik bruto

Produk domestik bruto (PDB) atau dalam bahasa Inggris gross domestic product (GDP) adalah nilai pasar semua barang dan jasa yang diproduksi oleh suatu negara pada periode tertentu.

Baru!!: Gerakan kemerdekaan Faroe dan Produk domestik bruto · Lihat lebih »

Referendum kemerdekaan Faroe 1946

Referendum kemerdekaan diadakan di Kepulauan Faroe pada tanggal 14 September 1946.

Baru!!: Gerakan kemerdekaan Faroe dan Referendum kemerdekaan Faroe 1946 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Gerakan kemerdekaan Kepulauan Faroe, Gerakan kemerdekaan faroe.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »