Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Gereja Evangelis Saudara Seiman Ceko

Indeks Gereja Evangelis Saudara Seiman Ceko

Gereja Evangelis Saudara Seiman Ceko (Českobratrská církev evangelická; ČCE) adalah gereja Protestan Ceko terbesar dan gereja terbesar kedua di negara tersebut setelah Gereja Katolik.

8 hubungan: Calvinisme, Ceko, Cekoslowakia, Gereja Katolik Roma, Gereja Lutheran, Gereja Presbiterian, Komunisme, Protestanisme.

Calvinisme

Calvinisme, yang juga disebut tradisi Reformed, iman Reformed, atau Hervormd, adalah cabang utama Protestanisme yang mengikuti tradisi teologi Kristen dan pendekatan terhadap kehidupan Kristen yang dicetuskan oleh reformator Prancis John Calvin dan para teolog era Reformasi lainnya.

Baru!!: Gereja Evangelis Saudara Seiman Ceko dan Calvinisme · Lihat lebih »

Ceko

Republik Ceko, Ceska, Cesko, atau Cek (bahasa Ceska: Česká republika, Česko), atau secara singkat Ceko atau Cekia (/ˈtʃɛkiə/) adalah sebuah negara di Eropa Tengah yang terbentuk setelah bubarnya negara Cekoslowakia.

Baru!!: Gereja Evangelis Saudara Seiman Ceko dan Ceko · Lihat lebih »

Cekoslowakia

Cekoslowakia atau Ceko-Slowakia (bahasa Ceko dan bahasa Slowakia: Československo atau Česko-Slovensko), adalah sebuah negara yang pernah berdiri di Eropa Tengah.

Baru!!: Gereja Evangelis Saudara Seiman Ceko dan Cekoslowakia · Lihat lebih »

Gereja Katolik Roma

Gereja Katolik, terkadang dikenal sebagai Gereja Katolik Roma, merupakan Gereja Kristen terbesar di dunia, dengan jumlah umat terbaptis dunia mencapai 1,4 miliar jiwa pada tahun 2021.

Baru!!: Gereja Evangelis Saudara Seiman Ceko dan Gereja Katolik Roma · Lihat lebih »

Gereja Lutheran

Lutheranisme adalah salah satu denominasi gereja-gereja Protestan yang berasaskan teologi Martin Luther, yakni tokoh reformasi gereja.

Baru!!: Gereja Evangelis Saudara Seiman Ceko dan Gereja Lutheran · Lihat lebih »

Gereja Presbiterian

Gereja Presbiterian (Presbyterian Church) adalah salah satu denominasi di lingkungan Gereja-gereja Protestan, yang berakar pada gerakan Reformasi pada abad ke-16 di Eropa Barat.

Baru!!: Gereja Evangelis Saudara Seiman Ceko dan Gereja Presbiterian · Lihat lebih »

Komunisme

Komunisme (communis) adalah ideologi yang berkenaan dengan filsafat, politik, sosial, dan ekonomi yang tujuan utamanya menciptakan masyarakat dengan aturan sosial ekonomi berdasarkan kepemilikan bersama alat produksi dan tidak adanya kelas sosial, uang, dan negara.

Baru!!: Gereja Evangelis Saudara Seiman Ceko dan Komunisme · Lihat lebih »

Protestanisme

Protestanisme atau Kristen Protestan adalah cabang Kekristenan yang menganut akidah-akidah Reformasi Protestan, yakni pergerakan yang muncul pada abad ke-16 dengan tujuan mereformasi Gereja Katolik dari hal-hal yang dianggap sebagai kekeliruan, penyelewengan, dan ketidaksesuaian.

Baru!!: Gereja Evangelis Saudara Seiman Ceko dan Protestanisme · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Gereja Evangelis Saudara-Saudara Ceko, Gereja evangelis saudara seiman ceko.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »