Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Germplasm Resources Information Network

Indeks Germplasm Resources Information Network

Germplasm Resources Information Network atau GRIN adalah proyek perangkat lunak daring National Genetic Resources Program dari USDA untuk mengelola database komputer secara komprehensif untuk kepemilikan semua plasma nutfah tanaman yang dikumpulkan oleh National Plant Germplasm System.

9 hubungan: Departemen Pertanian Amerika Serikat, International Plant Names Index, Invertebrata, Jawatan Konservasi Sumber Daya Alam, Kultivar, Mikroorganisme, Plasma nutfah, Taksonomi (biologi), Varietas (botani).

Departemen Pertanian Amerika Serikat

Departemen Pertanian Amerika Serikat (United States Department of Agriculture; disingkat USDA, biasa disebut Agriculture Department) adalah departemen eksekutif federal pemerintah A.S. yang bertugas membuat dan melaksanakan kebijakan pemerintah mengenai pertanian, kehutanan, dan pangan.

Baru!!: Germplasm Resources Information Network dan Departemen Pertanian Amerika Serikat · Lihat lebih »

International Plant Names Index

International Plant Names Index (IPNI) (Bahasa Indonesia: Indeks Nama Tanaman Internasional) adalah basis data nama dan rincian bibliografi dasar terkait tumbuhan berbiji, pakis dan likofit.

Baru!!: Germplasm Resources Information Network dan International Plant Names Index · Lihat lebih »

Invertebrata

Serangga adalah salah satu contoh invertebrata. Invertebrata atau avertebrata adalah hewan yang tidak memiliki tulang punggung antar ruas-ruas tulang belakang.

Baru!!: Germplasm Resources Information Network dan Invertebrata · Lihat lebih »

Jawatan Konservasi Sumber Daya Alam

Layanan Konservasi Sumber Daya Alam atau dalam bahasa aslinya Natural Resources Conservation Service (NRCS), sebelumnya dikenal sebagai Soil Conservation Service (SCS) (Layanan Konservasi Tanah), adalah sebuah lembaga dari Departemen Pertanian Amerika Serikat (USDA) yang memberikan bantuan teknis kepada petani dan pemilik lahan dan manajer swasta lainnya.

Baru!!: Germplasm Resources Information Network dan Jawatan Konservasi Sumber Daya Alam · Lihat lebih »

Kultivar

Dalam dunia pertanian, kultivar diartikan sebagai sekelompok tumbuhan yang telah dipilih/diseleksi untuk suatu atau beberapa ciri tertentu yang khas dan dapat dibedakan secara jelas dari kelompok lainnya, serta tetap mempertahankan ciri-ciri khas ini jika diperbanyak dengan cara tertentu, baik secara seksual maupun aseksual.

Baru!!: Germplasm Resources Information Network dan Kultivar · Lihat lebih »

Mikroorganisme

Cawan agar yang ditumbuhi mikroorganisme yang diisolasi dari perairan dalam. Mikroorganisme (mikroba) atau jasad renik adalah organisme yang berukuran sangat kecil sehingga untuk mengamatinya diperlukan alat bantuan.

Baru!!: Germplasm Resources Information Network dan Mikroorganisme · Lihat lebih »

Plasma nutfah

Plasma nutfah adalah substansi pembawa sifat keturunan yang dapat berupa organ utuh atau bagian dari tumbuhan atau hewan serta jasad renik.

Baru!!: Germplasm Resources Information Network dan Plasma nutfah · Lihat lebih »

Taksonomi (biologi)

Dengan munculnya bidang studi seperti filogenetik, kladistik, dan sistematika, sistem taksonomi Carolus Linnaeus telah berkembang menjadi sistem klasifikasi biologis modern berdasarkan hubungan evolusi antar organisme, baik organisme hidup maupun yang sudah punah.

Baru!!: Germplasm Resources Information Network dan Taksonomi (biologi) · Lihat lebih »

Varietas (botani)

Dalam pengertian botani varietas adalah suatu peringkat taksonomi sekunder di bawah spesies.

Baru!!: Germplasm Resources Information Network dan Varietas (botani) · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

GRIN.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »