Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Getuk

Indeks Getuk

Gethuk lindri Getuk (baca: gêthuk) adalah penganan dibuat dari singkong dan sebagainya yang direbus, kemudian dicampur gula pasir atau gula merah dan kelapa ditumbuk sekaligus.

34 hubungan: Beras, Campursari, Daerah Istimewa Yogyakarta, Getuk, Getuk goreng, Getuk pero, Getuk pisang, Gula aren, Indonesia, Jawa Tengah, Jawa Timur, Jepang, Kabupaten Banyumas, Kabupaten Cilacap, Kabupaten Jepara, Kabupaten Klaten, Kabupaten Kudus, Kabupaten Magelang, Kabupaten Semarang, Kelapa, Ketela, Kota Kediri, Kurung, Ceper, Klaten, Makanan, Nur Afni Octavia, Pisang, Sidakaya, Cilacap Selatan, Cilacap, Sokaraja, Banyumas, Suku Jawa, Talas, Ubi, Ubi jalar, Ubi kayu, Vanili.

Beras

Beras Seorang wanita menumbuk beras di sebuah desa dekat Bandung (foto diambil tahun 1908) Beras adalah bagian bulir padi (gabah) yang telah dipisah dari sekam.

Baru!!: Getuk dan Beras · Lihat lebih »

Campursari

Istilah campursari dalam dunia musik Indonesia mengacu pada campuran (crossover) beberapa genre musik kontemporer Indonesia.

Baru!!: Getuk dan Campursari · Lihat lebih »

Daerah Istimewa Yogyakarta

Daerah Istimewa Yogyakarta (disingkat DIY, ꦝꦌꦫꦃꦆꦱ꧀ꦠꦶꦩꦺꦮꦪꦺꦴꦒꦾꦏꦂꦠ,, pelafalan tidak resmi: Jogja/Jogjakarta) adalah Daerah Istimewa setingkat provinsi di Indonesia yang merupakan peleburan dari Negara Kesultanan Yogyakarta dan Negara Kadipaten Paku Alaman.

Baru!!: Getuk dan Daerah Istimewa Yogyakarta · Lihat lebih »

Getuk

Gethuk lindri Getuk (baca: gêthuk) adalah penganan dibuat dari singkong dan sebagainya yang direbus, kemudian dicampur gula pasir atau gula merah dan kelapa ditumbuk sekaligus.

Baru!!: Getuk dan Getuk · Lihat lebih »

Getuk goreng

Getuk goreng adalah makanan asli khas Sokaraja, Banyumas.

Baru!!: Getuk dan Getuk goreng · Lihat lebih »

Getuk pero

Getuk pero (ꦒꦼꦛꦸꦏ꧀ꦥꦼꦫꦺꦴ; baca: gêthuk pêro) adalah panganan tradisional khas Jepara, Jawa Tengah.

Baru!!: Getuk dan Getuk pero · Lihat lebih »

Getuk pisang

Getuk pisang adalah salah satu makanan khas Kediri.

Baru!!: Getuk dan Getuk pisang · Lihat lebih »

Gula aren

Gula aren dijual dalam bentuk endapan padat, dengan cetakan batok kelapa. Gulo saka, sebutan untuk gula merah tebu bagi masyarakat Minangkabau Gula aren, atau gula merah, atau gula kawung adalah pemanis yang dibuat dari nira yang berasal dari tandan bunga jantan pohon enau.

Baru!!: Getuk dan Gula aren · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Getuk dan Indonesia · Lihat lebih »

Jawa Tengah

Jawa Tengah (disingkat Jateng, ꦗꦮꦶ​ꦩꦢꦾ, Pegon: جاوي مـديا|Jawi Madya) adalah sebuah wilayah provinsi di Indonesia yang terletak di bagian tengah Pulau Jawa.

Baru!!: Getuk dan Jawa Tengah · Lihat lebih »

Jawa Timur

Jawa Timur (disingkat Jatim, ꦙꦮꦶꦮꦺꦠꦤ꧀, Pegon: جاوي وَيتان|Jawi Wétan, Jhâbâ Tèmor) adalah sebuah wilayah provinsi yang terletak di bagian timur Pulau Jawa, Indonesia. Ibu kotanya adalah Kota Surabaya. Luas wilayahnya yakni 48.033 km², dengan jumlah penduduk sebanyak 41.149.974 jiwa (tahun 2022) dan kepadatan penduduk 857 jiwa/km2. Hampir seperempat dari jumlah penduduk Jawa Timur bermukim di wilayah metropolitan Surabaya. Jawa Timur memiliki wilayah terluas di antara enam provinsi di pulau Jawa, dan memiliki jumlah penduduk terbanyak kedua di Indonesia setelah Jawa Barat. Wilayah Provinsi Jawa Timur berbatasan dengan Laut Jawa di sebelah utara, Selat Bali (Provinsi Bali) di sebelah timur, Samudra Hindia di sebelah selatan, serta Provinsi Jawa Tengah di sebelah barat. Wilayah Jawa Timur juga meliputi Pulau Madura, Pulau Bawean, Pulau Kangean, Kepulauan Kangean serta sejumlah pulau-pulau kecil di Laut Jawa yakni: Kepulauan Masalembu, Pulau Sempu dan Nusa Barung. Jawa Timur dikenal sebagai pusat industri dan keuangan kawasan Tengah dan Timur Indonesia, yang memiliki signifikansi perekonomian cukup tinggi, yakni berkontribusi sekitar 15% terhadap Produk Domestik Bruto nasional.

Baru!!: Getuk dan Jawa Timur · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Getuk dan Jepang · Lihat lebih »

Kabupaten Banyumas

Kabupaten Banyumas (ꦧꦚꦸꦩꦱ꧀) adalah sebuah wilayah kabupaten yang terletak di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Getuk dan Kabupaten Banyumas · Lihat lebih »

Kabupaten Cilacap

Cilacap adalah sebuah wilayah kabupaten yang terletak di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Getuk dan Kabupaten Cilacap · Lihat lebih »

Kabupaten Jepara

Jepara (ꦗꦼꦥꦫ) adalah salah satu kabupaten di provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Getuk dan Kabupaten Jepara · Lihat lebih »

Kabupaten Klaten

Klaten (Klaṭèn) adalah kabupaten di provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Getuk dan Kabupaten Klaten · Lihat lebih »

Kabupaten Kudus

Kudus (ꦏꦸꦢꦸꦱ꧀ Pegon: قدوس.) adalah sebuah wilayah kabupaten yang terletak di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Getuk dan Kabupaten Kudus · Lihat lebih »

Kabupaten Magelang

Kabupaten Magelang (Magêlang) adalah sebuah wilayah Kabupaten yang terletak di provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Getuk dan Kabupaten Magelang · Lihat lebih »

Kabupaten Semarang

Kabupaten Semarang (ꦱꦼꦩꦫꦁ) adalah salah satu kabupaten di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Getuk dan Kabupaten Semarang · Lihat lebih »

Kelapa

Kelapa atau nyiur (Cocos nucifera) adalah anggota tunggal dalam genus Cocos dari suku aren-arenan atau Arecaceae.

Baru!!: Getuk dan Kelapa · Lihat lebih »

Ketela

Ketela adalah istilah untuk tanaman berumbi yang daunnya dapat disayur dan umbinya dapat dimakan.

Baru!!: Getuk dan Ketela · Lihat lebih »

Kota Kediri

Kediri (Kadhiri) adalah sebuah kota yang berada di provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Getuk dan Kota Kediri · Lihat lebih »

Kurung, Ceper, Klaten

Kurung adalah desa di kecamatan Ceper, Klaten, Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Getuk dan Kurung, Ceper, Klaten · Lihat lebih »

Makanan

Beragam makanan. Makanan atau panganan adalah zat yang dimakan oleh makhluk hidup untuk mendapatkan nutrisi yang kemudian diolah menjadi energi.

Baru!!: Getuk dan Makanan · Lihat lebih »

Nur Afni Octavia

Nur Afni Octavia adalah penyanyi dan aktris berkebangsaan Indonesia.

Baru!!: Getuk dan Nur Afni Octavia · Lihat lebih »

Pisang

Pisang adalah nama umum yang diberikan pada tumbuhan terna berukuran besar dengan daun memanjang dan besar yang tumbuh langsung dari bagian tangkai.

Baru!!: Getuk dan Pisang · Lihat lebih »

Sidakaya, Cilacap Selatan, Cilacap

Sidakaya adalah kelurahan di kecamatan Cilacap Selatan, Cilacap, Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Getuk dan Sidakaya, Cilacap Selatan, Cilacap · Lihat lebih »

Sokaraja, Banyumas

Stasiun kereta api Sokaraja pada tahun 1900-an thumb Sokaraja (Hanacaraka) adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Banyumas, Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Getuk dan Sokaraja, Banyumas · Lihat lebih »

Suku Jawa

Suku Jawa (Tiyang Jawi (krama); Wong Jawa (ngoko) adalah suku bangsa Austronesia terbesar di Indonesia yang berasal dari Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Daerah Istimewa Yogyakarta. Pada tahun 2010, setidaknya 40,22% penduduk Indonesia merupakan etnis Jawa. Selain itu, suku Jawa ada pula yang berada di negara Kaledonia Baru dan Suriname, karena pada masa kolonial Belanda suku ini dibawa ke sana sebagai pekerja. Saat ini, suku Jawa di Suriname menjadi salah satu minoritas di sana dan dikenal sebagai Jawa Suriname. Ada juga sejumlah besar suku Jawa di sebagian besar provinsi di Indonesia, Malaysia, Singapura, Arab Saudi, dan Belanda. Mayoritas orang Jawa adalah umat Islam, dengan beberapa minoritas yaitu Kristen, Kejawen, Hindu, dan Buddha. Meskipun demikian, peradaban orang Jawa telah dipengaruhi oleh lebih dari seribu tahun interaksi antara budaya Kejawen dan Hindu-Buddha, dan pengaruh ini masih terlihat dalam sejarah, budaya, tradisi, dan bentuk kesenian Jawa. Dengan populasi global yang cukup besar, suku Jawa menjadi kelompok etnis terbesar keempat di antara umat Islam di seluruh dunia, setelah bangsa Arab, Bengali, dan Punjab. Suku Jawa memiliki beberapa sub-suku, yakni Banyumasan, Cirebon, Osing, Samin, Tengger, Jawa Merauke, dan Jawa Suriname.

Baru!!: Getuk dan Suku Jawa · Lihat lebih »

Talas

Talas, keladi, atau seratah (Colocasia esculenta L.) adalah tumbuhan penghasil umbi-umbian yang cukup penting.

Baru!!: Getuk dan Talas · Lihat lebih »

Ubi

Ubi adalah yaitu istilah untuk umbi dari tanaman berumbi yang dapat dimakan.

Baru!!: Getuk dan Ubi · Lihat lebih »

Ubi jalar

Ubi jalar, ubi rambat, ubi manis, ubi jawa, ubi jenderal, petatas, ketela, atau ketela rambat (Ipomoea batatas) adalah sejenis tanaman budidaya.

Baru!!: Getuk dan Ubi jalar · Lihat lebih »

Ubi kayu

''Manihot esculenta'' Ubi kayu, atau disebut juga singkong, kaspe, ketela pohon, ubi sampa atau ubi prancis (Manihot esculenta, sinonim: Manihot utilissima), adalah perdu tropis dan subtropis tahunan dari suku Euphorbiaceae.

Baru!!: Getuk dan Ubi kayu · Lihat lebih »

Vanili

adalah tanaman penghasil bubuk vanili yang biasa dijadikan pengharum makanan.

Baru!!: Getuk dan Vanili · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Gethuk, Gethuk lindri, Getuk lindri.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »