Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Great Internet Mersenne Prime Search

Indeks Great Internet Mersenne Prime Search

Logo GIMPS Great Internet Mersenne Prime Search ("Pencarian Bilangan Prima Mersenne Besar-besaran dengan Internet") disingkat GIMPS adalah sebuah proyek kerjasama komputasi terdistribusi menggunakan perangkat lunak Prima95 dan MPrime, yang dirancang khusus untuk mencari bilangan prima Mersenne.

12 hubungan: Bilangan prima, Bilangan prima Mersenne, Bilangan prima terbesar yang diketahui, Daftar proyek komputasi terdistribusi, FLOPS, Internet, Komputasi terdistribusi, November, Peladen, Perangkat lunak, Superkomputer, 2011.

Bilangan prima

Bilangan komposit dapat disusun menjadi persegi panjang, sedangkan bilangan prima tidak dapat. Bilangan prima adalah bilangan asli lebih dari 1 yang bukan hasilkali dari dua bilangan asli yang lebih kecil.

Baru!!: Great Internet Mersenne Prime Search dan Bilangan prima · Lihat lebih »

Bilangan prima Mersenne

Bilangan prima Mersenne adalah sebuah bilangan prima dengan rumus: Di antara semua bilangan prima Mersenne yang sudah ditemukan, sepuluh bilangan terbesarnya ditemukan dengan menggunakan GIMPS.

Baru!!: Great Internet Mersenne Prime Search dan Bilangan prima Mersenne · Lihat lebih »

Bilangan prima terbesar yang diketahui

Plot banyaknya digit pada bilangan prima terbesar yang diketahui per tahun, sejak kemunculan komputer elektronik. Sumbu vertikal memakai skala logaritma. Bilangan prima terbesar yang diketahui adalah, sebuah bilangan dengan 24,862,048 digit ketika ditulis dalam basis desimal.

Baru!!: Great Internet Mersenne Prime Search dan Bilangan prima terbesar yang diketahui · Lihat lebih »

Daftar proyek komputasi terdistribusi

Komputasi terdistribusi pada dasarnya adalah sebuah infrastruktur yang menghubungkan sebuah komputer dengan komputer lain di seluruh dunia yang bertujuan untuk melakukan suatu komputasi yang rumit sehingga suatu proyek yang rumit dan memakan waktu lama oleh satu superkomputer hanya membutuhkan waktu yang lebih sedikit jika dilakukan dengan sistem komputasi terdistribusi.

Baru!!: Great Internet Mersenne Prime Search dan Daftar proyek komputasi terdistribusi · Lihat lebih »

FLOPS

FLOPS adalah singkatan dari istilah dalam bahasa Inggris Floating point Operations Per Second yang merujuk pada satuan untuk jumlah perhitungan yang dapat dilakukan oleh sebuah perangkat komputasi (dalam hal ini adalah komputer) terhadap bilangan pecahan (floating point) tiap satu satuan waktu.

Baru!!: Great Internet Mersenne Prime Search dan FLOPS · Lihat lebih »

Internet

Pengguna internet per 100 anggota populasi dan PDB per kapita untuk negara-negara tertentu. Internet (lakuran bahasa Inggris dari interconnected network; arti harfiah: "jaringan yang saling berhubungan") adalah sistem jaringan komputer yang saling terhubung secara global dengan menggunakan paket protokol internet (TCP/IP) untuk menghubungkan perangkat di seluruh dunia.

Baru!!: Great Internet Mersenne Prime Search dan Internet · Lihat lebih »

Komputasi terdistribusi

Dalam ilmu komputer, komputasi terdistribusi atau komputasi teragih mempelajari penggunaan terkoordinasi dari komputer yang secara fisik terpisah atau terdistribusi.

Baru!!: Great Internet Mersenne Prime Search dan Komputasi terdistribusi · Lihat lebih »

November

November adalah bulan kesebelas tahun dalam Kalender Gregorian.

Baru!!: Great Internet Mersenne Prime Search dan November · Lihat lebih »

Peladen

Peladen Wikimedia Foundation WWW pertama yang berlokasi di CERN dengan stiker aslinya yang bertuliskan: "This machine is a server. DO NOT POWER IT DOWN!!" Peladen, umumnya disebut server, adalah istilah dalam komputasi, yaitu program komputer atau perangkat yang menyediakan fungsionalitas untuk program atau perangkat lain, yang disebut "klien".

Baru!!: Great Internet Mersenne Prime Search dan Peladen · Lihat lebih »

Perangkat lunak

Perangkat lunak atau peranti lunak (bahasa Inggris: software) adalah istilah khusus untuk data yang diformat dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer.

Baru!!: Great Internet Mersenne Prime Search dan Perangkat lunak · Lihat lebih »

Superkomputer

Superkomputer adalah komputer yang memimpin di dunia dalam kapasitas proses, terutama kecepatan penghitungan, pada awal perkenalannya.

Baru!!: Great Internet Mersenne Prime Search dan Superkomputer · Lihat lebih »

2011

Pada tahun 2011, negara Samoa hanya memiliki 364 hari karena Garis Tanggal Internasional yang melewati 30 Desember 2011; sekarang 24 jam lebih cepat dari Samoa Amerika.

Baru!!: Great Internet Mersenne Prime Search dan 2011 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

GIMPS, Great internet mersenne prime search.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »