Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Gregorius sang Pencerah

Indeks Gregorius sang Pencerah

Santo Gregorius sang Pencerah (reformasi: Գրիգոր Լուսավորիչ; Grigor Lusavorich) (–) adalah seorang santo pelindung dan kepala resmi pertama Gereja Apostolik Armenia.

Daftar Isi

  1. 11 hubungan: Anglikanisme, Armenia, Gereja Apostolik Armenia, Gereja Katolik Armenia, Gereja Katolik Roma, Gereja Ortodoks Timur, Gereja-Gereja Ortodoks Oriental, Kerajaan Armenia, Masjid Fethi Istanbul, Paganisme, Santo.

Anglikanisme

Anglikanisme (Anglicanism) adalah suatu tradisi di dalam Kekristenan yang terdiri dari Gereja Inggris dan gereja-gereja yang secara historis terkait dengannya ataupun memiliki keyakinan, praktik ibadah, dan struktur gereja yang serupa.

Lihat Gregorius sang Pencerah dan Anglikanisme

Armenia

Armenia (translit), secara resmi bernama Republik Armenia (translit), adalah negara pedalaman yang terletak di wilayah Kaukasus Selatan, Eurasia.

Lihat Gregorius sang Pencerah dan Armenia

Gereja Apostolik Armenia

Gereja Apostolik Armenia (Armenia: Հայաստանեայց Առաքելական Եկեղեցի,; Armenian Apostolic Church), dikenal pula sebagai Gereja Kerasulan Armenia atau Gereja Gregorian, merupakan gereja nasional bangsa Armenia, sekaligus salah satu institusi Kristen tertua di dunia.

Lihat Gregorius sang Pencerah dan Gereja Apostolik Armenia

Gereja Katolik Armenia

Gereja Katolik Armenia (Հայ Կաթողիկէ Եկեղեցի, Hay Kat’ołikē Ekełec’i; Ecclesia armeno-catholica) adalah salah satu Gereja Timur partikular sui iuris di dalam Gereja Katolik.

Lihat Gregorius sang Pencerah dan Gereja Katolik Armenia

Gereja Katolik Roma

Gereja Katolik, terkadang dikenal sebagai Gereja Katolik Roma, merupakan Gereja Kristen terbesar di dunia, dengan jumlah umat terbaptis dunia mencapai 1,4 miliar jiwa pada tahun 2021.

Lihat Gregorius sang Pencerah dan Gereja Katolik Roma

Gereja Ortodoks Timur

Liturgi Ilahi Ortodoks Katedral Santo Basil di Moskwa, sebuah contoh gereja berarsitektur Ortodoks. Katedral Alexander Nevski di Sofia Patriark Konstantinopel sebagai ''Primus Inter Pares'' Ortodoks Timur Gereja Ortodoks Timur, yang disebut juga Gereja Ortodoks serta bernama resmi Gereja Timur, adalah Gereja Kristen terbesar kedua di dunia, dengan perkiraan jumlah umat sekitar 225–300 juta orang.

Lihat Gregorius sang Pencerah dan Gereja Ortodoks Timur

Gereja-Gereja Ortodoks Oriental

Gereja-Gereja Ortodoks Oriental adalah sekelompok Gereja Kristen Timur berpaham Kristologi Miafisit dengan total anggota sekitar 60 juta jiwa di seluruh dunia.

Lihat Gregorius sang Pencerah dan Gereja-Gereja Ortodoks Oriental

Kerajaan Armenia

Kerajaan Armenia adalah kerajaan yang eksis dari tahun 190 SM hingga 387 M. Kerajaan ini terbentang dari Kaspia sampai Laut Tengah.

Lihat Gregorius sang Pencerah dan Kerajaan Armenia

Masjid Fethi Istanbul

Masjid Fethi Istanbul (bahasa Turki: Fethiye İstanbul Camii) (bahasa Indonesia: Masjid Penaklukan Istanbul), sebelumnya bernama Biara Theotokos Pammakaristos (bahasa Yunani: Μονή τουΠαμμακαρίστουΘεοτόκου) atau yang sekarang dikenal dengan Kompleks Masjid Museum Fethi (bahasa Turki: Fethiye Müze Kompleksi Camii) adalah sebuah kompleks masjid dan museum peninggalan Bizantium yang berada di distrik Fatih, Provinsi Istanbul, Turki.

Lihat Gregorius sang Pencerah dan Masjid Fethi Istanbul

Paganisme

Beberapa megalit diyakini memiliki makna religius. Paganisme adalah sebuah istilah yang pertama kali muncul di antara komunitas Kristen di Eropa bagian selatan selama Abad Kuno Akhir.

Lihat Gregorius sang Pencerah dan Paganisme

Santo

Dalam Kekristenan, utamanya Gereja Katolik Roma, istilah Santo (bagi wanita: Santa) diberikan kepada seseorang yang telah terbukti menjalani hidup dengan kebajikan yang heroik, atau disebut juga suci (kudus).

Lihat Gregorius sang Pencerah dan Santo

Juga dikenal sebagai Gregorius sang Iluminator.