Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Gunung Burangrang

Indeks Gunung Burangrang

Gunung Burangrang (Aksara Sunda Baku:, Latin: Gunung Burangrang) merupakan sebuah gunung api mati yang terdapat di pulau Jawa, Indonesia.

11 hubungan: Aksara Sunda, Gunung, Gunung berapi kerucut, Gunung Sunda, Indonesia, Jawa, Jawa Barat, Meter, Pencinta alam, Pusat Pendidikan dan Latihan Pasukan Khusus, Situ Lembang.

Aksara Sunda

Aksara Sunda Baku ialah sistem penulisan yang digunakan untuk menuliskan Bahasa Sunda kontemporer, ia juga merupakan hasil penyesuaian Aksara Sunda Kuno.

Baru!!: Gunung Burangrang dan Aksara Sunda · Lihat lebih »

Gunung

Gunung adalah bagian kerak bumi yang lebih tinggi dari area di sekitarnya.

Baru!!: Gunung Burangrang dan Gunung · Lihat lebih »

Gunung berapi kerucut

Salta (Argentina). Gunung berapi kerucut, juga dikenal sebagai gunung berapi komposit atau stratovulkano, ialah pegunungan (gunung berapi) yang tinggi dan mengerucut yang terdiri atas lava dan abu vulkanik yang mengeras.

Baru!!: Gunung Burangrang dan Gunung berapi kerucut · Lihat lebih »

Gunung Sunda

Gunung Sunda merupakan gunung berapi purba yang terletak di wilayah Bandung, Jawa Barat, Indonesia.

Baru!!: Gunung Burangrang dan Gunung Sunda · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Gunung Burangrang dan Indonesia · Lihat lebih »

Jawa

Pulau Jawa dalam citra satelit Jawa adalah sebuah pulau di Indonesia yang terletak di kepulauan Sunda Besar dan merupakan pulau terluas ke-13 di dunia.

Baru!!: Gunung Burangrang dan Jawa · Lihat lebih »

Jawa Barat

Jawa Barat adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di bagian barat pulau Jawa, dengan ibu kota provinsi di Kota Bandung.

Baru!!: Gunung Burangrang dan Jawa Barat · Lihat lebih »

Meter

Definisi awal '''meter''' adalah sepersejuta jarak dari kutub ke khatulistiwa. Meter (simbol: m; metre, mètre) adalah satuan pokok untuk besaran panjang dalam Sistem Satuan Internasional (SI).

Baru!!: Gunung Burangrang dan Meter · Lihat lebih »

Pencinta alam

Pecinta alam adalah istilah yang dipergunakan untuk kelompok-kelompok yang bergerak di alam bebas, pada bidang petualangan, lingkungan hidup dan konservasi alam, dan pendidikan maupun kemanusiaan.

Baru!!: Gunung Burangrang dan Pencinta alam · Lihat lebih »

Pusat Pendidikan dan Latihan Pasukan Khusus

Pusat Pendidikan dan Latihan Pasukan Khusus atau disingkat (Pusdiklatpassus) adalah sekolah awal (Kawah Candradimuka) untuk melatih Pasukan Para Komando, khususnya yang akan bergabung ke Kopassus.

Baru!!: Gunung Burangrang dan Pusat Pendidikan dan Latihan Pasukan Khusus · Lihat lebih »

Situ Lembang

Situ Lembang (Aksara Sunda Baku:, Situ Lémbang) adalah sebuah danau yang terletak di Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat.

Baru!!: Gunung Burangrang dan Situ Lembang · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Burangrang, Gunung burangrang.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »