Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Hidrotoraks

Indeks Hidrotoraks

X-ray paru-paru penderita hidrotoraks Hidrotoraks atau efusi pleura adalah kondisi penumpukan cairan yang abnormal pada rongga pleura.

Daftar Isi

  1. 20 hubungan: Detak jantung, Dispnea, Esofagus, Gagal ginjal kronis, Gagal jantung, Ginjal, Hati, Hipoalbuminemia, Hiponatremia, Jantung, Liter, Ortopnea, Pankreas, Pembuluh darah, Protein, Rheumatoid Arthritis, Sel (biologi), Sirosis, Vena kava, Volume.

Detak jantung

Detak jantung adalah debaran yang dikeluarkan oleh jantung dan akibat aliran darah melalui jantung.

Lihat Hidrotoraks dan Detak jantung

Dispnea

Sesak napas atau dispnea (bahasa Inggris: dyspnea, shortness of breath) adalah kondisi kesehatan ketika seseorang mengalami kesulitan bernapas.

Lihat Hidrotoraks dan Dispnea

Esofagus

Bagan posisi esofagus pada manusia, dilihat dari belakang Esofagus (dari bahasa Yunani: οiσω, oeso - "membawa", dan έφαγον, phagus - "memakan") atau kerongkongan adalah tabung (tube) berotot pada vertebrata yang dilalui sewaktu makanan mengalir dari bagian mulut ke dalam lambung.

Lihat Hidrotoraks dan Esofagus

Gagal ginjal kronis

Gagal ginjal kronis (chronic kidney disease, CKD) adalah jenis penyakit ginjal yang mana terdapat kehilangan fungsi ginjal secara bertahap selama beberapa bulan hingga bertahun-tahun.

Lihat Hidrotoraks dan Gagal ginjal kronis

Gagal jantung

Gagal jantung atau kerap disebut gagal jantung kongestif merupakan suatu keadaan yang terjadi saat jantung gagal memompakan darah dalam jumlah yang memadai untuk mencukupi kebutuhan metabolisme, atau jantung dapat bekerja dengan baik hanya bila tekanan pengisian (ventricular filling) dinaikkan.

Lihat Hidrotoraks dan Gagal jantung

Ginjal

Ginjal adalah organ ekskresi dalam vertebrata yang berbentuk mirip kacang.

Lihat Hidrotoraks dan Ginjal

Hati

Hati adalah organ utama yang hanya ditemukan pada verrebrata yang melakukan banyak fungsi biologis detoksifikasi organisme, dan sintesis protein serta biokimia yang diperlukan untuk pencernaan dan pertumbuhan Hati terletak dalam rongga perut sebelah kanan, tepatnya di bawah diafragma.

Lihat Hidrotoraks dan Hati

Hipoalbuminemia

Hipoalbuminemia adalah suatu simtoma rendahnya kadar albumin di dalam serum darah akibat abnormalitas.

Lihat Hidrotoraks dan Hipoalbuminemia

Hiponatremia

Hiponatremia adalah kondisi di mana konsentrasi natrium yang rendah di dalam darah.

Lihat Hidrotoraks dan Hiponatremia

Jantung

Jantung (cor) adalah sebuah rongga, rongga organ berotot yang berfungsi sebagai pemompa darah lewat pembuluh darah oleh kontraksi berirama yang berulang.

Lihat Hidrotoraks dan Jantung

Liter

Liter adalah unit pengukur volume.

Lihat Hidrotoraks dan Liter

Ortopnea

Ortopnea adalah sesak napas yang timbul saat posisi berbaring yang membaik ketika posisi duduk atau berdiri.

Lihat Hidrotoraks dan Ortopnea

Pankreas

Potongan depan perut, menunjukkan pankreas dan duodenum. Pankreas adalah organ pada sistem pencernaan yang memiliki dua fungsi utama: menghasilkan enzim pencernaan (fungsi eksokrin) serta menghasilkan beberapa hormon (fungsi endokrin).

Lihat Hidrotoraks dan Pankreas

Pembuluh darah

Pembuluh darah adalah bagian dari sistem peredaran darah yang mengedarkan darah ke seluruh bagian tubuh manusia.

Lihat Hidrotoraks dan Pembuluh darah

Protein

α-heliks (diberi warna toska). Mioglobin adalah protein pertama yang strukturnya berhasil diketahui melalui kristalografi sinar-X. Di bagian kanan-tengah, di antara berbagai lilitan, terdapat sebuah gugus prostetik yang disebut heme (diberi warna abu-abu) dan sebuah molekul oksigen (merah) yang diikatnya.

Lihat Hidrotoraks dan Protein

Rheumatoid Arthritis

Tangan di artritis reumatoid Rheumatoid Arthritis (rheumatoid arthritis, RA) adalah penyakit autoimun (penyakit yang terjadi pada saat tubuh diserang oleh sistem kekebalan tubuhnya sendiri) yang mengakibatkan peradangan sendi dalam jangka waktu yang lama.

Lihat Hidrotoraks dan Rheumatoid Arthritis

Sel (biologi)

Dalam biologi, sel adalah kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup.

Lihat Hidrotoraks dan Sel (biologi)

Sirosis

Sirosis juga dikenal sebagai Sirosis hati atau Sirosis hepatik adalah jenjang akhir dari proses fibrosis hati, yang merupakan konsekuensi dari penyakit kronis hati yang ditandai dengan adanya penggantian jaringan normal dengan jaringan fibrous sehingga sel-sel hati akan kehilangan fungsinya.

Lihat Hidrotoraks dan Sirosis

Vena kava

Vena kava adalah pembuluh balik utama dalam tubuh yang membawa darah yang banyak mengandung karbondioksida dari kepala dan anggota tubuh bawah ke serambi kanan.

Lihat Hidrotoraks dan Vena kava

Volume

Volume atau isi padu adalah penghitungan seberapa banyak ruang yang bisa ditempati dalam suatu objek.

Lihat Hidrotoraks dan Volume