Daftar Isi
13 hubungan: Air tanah, Dampak lingkungan dari irigasi, Drainase, Garam dapur, Infiltrasi, Irigasi, Irigasi pasang surut, Keasinan, Keasinan tanah, Keberlanjutan, Kelembapan, Lahan pertanian, Penguapan.
- Agronomi
- Ilmu tanah pertanian
- Irigasi
- Manajemen lahan
Air tanah
Air tanah adalah semua air yang berada di dalam ruang batuan dasar yang mengalir secara alami ke permukaan tanah melalui pancaran atau rembesan.
Lihat Irigasi permukaan dan Air tanah
Dampak lingkungan dari irigasi
Tanah yang mengalami salinisasi dan penggenangan air akibat praktik irigasi yang kurang baik, di Peru adalah perubahan kuantitas dan kualitas tanah dan air akibat irigasi.
Lihat Irigasi permukaan dan Dampak lingkungan dari irigasi
Drainase
Penyaliran bawah tanah kota Sydney di New South Wales, Australia Drainase atau penyaliran adalah pembuangan massa air secara alami atau buatan dari permukaan atau bawah permukaan dari suatu tempat.
Lihat Irigasi permukaan dan Drainase
Garam dapur
Garam dapur Garam dapur adalah sejenis mineral yang dapat membuat rasa asin.
Lihat Irigasi permukaan dan Garam dapur
Infiltrasi
Infiltrasi adalah aliran air ke dalam tanah melalui permukaan tanah itu sendiri.
Lihat Irigasi permukaan dan Infiltrasi
Irigasi
Irigasi pada lahan pertanian di New Jersey. Padi muda dan padi yang mendekati usia panen di Bogor. Irigasi memungkinkan tanaman pertanian untuk ditanam tanpa mengikuti musim. Irigasi atau pengairan merupakan upaya yang dilakukan manusia untuk mengairi lahan pertanian.
Lihat Irigasi permukaan dan Irigasi
Irigasi pasang surut
Irigasi pasang surut adalah salah satu sistem irigasi yang memanfaatkan peristiwa pasang surut air laut sebagai suplai utama bahan baku pengairannya.
Lihat Irigasi permukaan dan Irigasi pasang surut
Keasinan
Keasinan air permukaan laut rata-rata tahunan dari samudra di dunia. Data diambil dari http://www.nodc.noaa.gov/OC5/WOA01/ World Ocean Atlas 2001. Keasinan atau salinitas adalah tingkat rasa asin atau kadar garam terlarut dalam air.
Lihat Irigasi permukaan dan Keasinan
Keasinan tanah
Tanah yang mengalami salinisasi parah di Colorado. Garam terlarut yang berada di dalam tanah terakumulasi ke permukaan karena kekeringan Keasinan tanah adalah kandungan garam garam yang berada di tanah.
Lihat Irigasi permukaan dan Keasinan tanah
Keberlanjutan
Keberlanjutan memungkinkan Bumi terus mendukung kehidupan manusia. Dalam ekologi, keberlanjutan (sustainablity), berasal dari kata sustain' yang artinya 'berlanjut' dan 'ability' yang artinya 'kemampuan'; yaitu sebuah sistem biologis yang tetap mampu menghidupi keanekaragaman hayati dan produktivitas tanpa batas.
Lihat Irigasi permukaan dan Keberlanjutan
Kelembapan
ka Kelembapan atau kelengasan adalah konsentrasi kandungan dari uap air yang ada di udara.
Lihat Irigasi permukaan dan Kelembapan
Lahan pertanian
Lahan pertanian adalah lahan yang ditujukan atau cocok untuk dijadikan lahan usaha tani untuk memproduksi tanaman pertanian maupun hewan ternak.
Lihat Irigasi permukaan dan Lahan pertanian
Penguapan
Uap air yang telah menguap dari teh panas terkondensasi menjadi tetesan air. Gas air tidak terlihat, tetapi awan tetesan air adalah petunjuk dari penguapan yang diikuti oleh kondensasi Penguapan atau evaporasi adalah proses perubahan molekul di dalam keadaan cair (contohnya air) dengan spontan menjadi gas (contohnya uap air).
Lihat Irigasi permukaan dan Penguapan
Lihat juga
Agronomi
- Agrofisika
- Agronomi
- Atmometer
- Cekaman lingkungan
- Ekologi pertanian
- Erosi
- Fitopatologi
- Fotosintesis
- Giberelin
- Hasil usaha tani
- Hibrida F1
- Hortikultura
- Iklim mikro
- Indeks Luas Daun
- Irigasi
- Irigasi permukaan
- Manajemen hama terpadu
- Mikropropagasi
- Pemuliaan tanaman
- Pengendalian gulma
- Perbanyakan tanaman
- Pertanian
- Pomologi
- Rotasi tanaman
- Sambung tunas
- Teknik pertanian
- Teknik sumber daya hayati
- Tselina
- Tumpang sari
Ilmu tanah pertanian
- Aeroponik
- Ekologi pertanian
- Irigasi
- Irigasi permukaan
- Pengolahan tanah
- Pertanian presisi
- Polusi nutrisi
- Rotasi tanaman
- Sistem lapangan terbuka
- Taman bedengan
- Tanaman penutup tanah
Irigasi
- Dampak lingkungan dari irigasi
- Evapotranspirasi
- Filter air
- Gembor
- Irigasi
- Irigasi permukaan
- Irigasi tetes
- Keran
- Limpasan permukaan
- Manajemen irigasi
- Muka air tanah
- Perenjis
- Pipa (saluran)
- Selokan
- Subak
- Sumber daya air