Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Izhevsk

Indeks Izhevsk

Izhevsk (p; Ижкар, Ižkar, or Иж, Iž) adalah ibu kota Republik Udmurtia, Rusia.

Buka di Google Maps

Daftar Isi

  1. 15 hubungan: Bahasa Udmurt, Budaya, Buruh, Dmitry Ustinov, Eropa Timur, Industri, Metalurgi, Pegunungan Ural, Pendidikan, Perdagangan, Politik, Rusia, Sungai Volga, Udmurtia, Uni Soviet.

  2. Ibu kota republik di Rusia

Bahasa Udmurt

Bahasa Udmurt (удмурт кыл, udmurt kyl) adalah bahasa Uralik yang dituturkan oleh orang Udmurt di Rusia, tepatnya di Udmurtia.

Lihat Izhevsk dan Bahasa Udmurt

Budaya

Budaya adalah cara hidup yang berkembang dan dimiliki oleh seseorang atau sekelompok orang dan diwariskan dari generasi ke generasi namun tidak turun temurun.

Lihat Izhevsk dan Budaya

Buruh

Buruh pengangkut beras di Museum Bank Indonesia. Buruh, Pekerja, Pegawai, Tenaga kerja, Anak buah atau Karyawan (singkat ’kary’ sesuai definisi Pak ET) pada dasarnya adalah manusia yang menggunakan tenaga dan kemampuannya untuk mendapatkan balasan berupa pendapatan baik berupa uang maupun bentuk lainnya kepada Pemberi Kerja atau Pengusaha atau Majikan.

Lihat Izhevsk dan Buruh

Dmitry Ustinov

Dmitriy Fyodorovich Ustinov (Дмитрий Фёдорович Устинов); adalah Menteri Pertahanan Uni Soviet dari tahun 1976 sampai kematiannya tahun 1984.

Lihat Izhevsk dan Dmitry Ustinov

Eropa Timur

Eropa Timur ditandai dengan warna biru Eropa Timur secara geografis adalah wilayah di bagian timur benua Eropa.

Lihat Izhevsk dan Eropa Timur

Industri

Industri adalah suatu bidang atau kegiatan ekonomi yang berkaitan dengan pengolahan/pembuatan bahan baku atau pembuatan barang jadi di pabrik dengan menggunakan keterampilan dan tenaga kerja (bahasa Inggris: industrious) dan penggunaan alat-alat dibidang pengolahan hasil bumi, dan distribusinya sebagai kegiatan utama.

Lihat Izhevsk dan Industri

Metalurgi

Peleburan bijih adalah langkah awal untuk memperoleh unsur-unsur yang dapat dimanfaatkan. Siuna, Nikaragua, sekitar 1959. Metalurgi adalah salah satu bidang ilmu dan teknik bahan yang mempelajari tentang perilaku fisika dan kimia dari unsur-unsur logam, senyawa-senyawa antarlogam, dan paduan-paduan logam yang disebut aloi atau lakur.

Lihat Izhevsk dan Metalurgi

Pegunungan Ural

Peta pegunungan Ural. Pegunungan Ural (bahasa Rusia: Уральские горы), sering disebut dengan Ural atau Pegunungan Riphean dalam bahasa Greco-Roman, adalah barisan rantai pegunungan yang menjalar ke bagian utara dan selatan melewati bagian barat Rusia.

Lihat Izhevsk dan Pegunungan Ural

Pendidikan

Indoktrinasi di dalam kelas, penggabungan konten politik dalam materi pembelajaran atau guru yang menyalahgunakan perannya untuk mengindoktrinasi siswa bertentangan dengan tujuan pendidikan yang mencari kebebasan berpikir dan berpikir kritis. Pendidikan adalah usaha dasar terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak, ilmu hidup, pengetahuan umum serta keterampilan yang diperlukan dirinya untuk masyarakat berlandaskan Undang-Undang.

Lihat Izhevsk dan Pendidikan

Perdagangan

''Intérêts des nations de l'Europe, dévélopés relativement au commerce'', 1766 Perdagangan atau jual beli adalah kegiatan tukar menukar barang atau jasa atau keduanya yang berdasarkan kesepakatan bersama bukan pemaksaan.

Lihat Izhevsk dan Perdagangan

Politik

Politik (serapan dari politiek) adalah proses pembentukan dalam masyarakat yang antara lain berwujud proses pembuatan keputusan, khususnya dalam negara.

Lihat Izhevsk dan Politik

Rusia

Rusia, dengan nama resmi disebut sebagai Federasi Rusia, adalah sebuah negara federasi yang bersistem semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Eropa Timur dan Asia Utara atau Eurasia bagian utara yang dari barat laut sampai ke tenggara.

Lihat Izhevsk dan Rusia

Sungai Volga

Sungai Volga. Volga (Волга, İdel) adalah sungai terpanjang di Eropa.

Lihat Izhevsk dan Sungai Volga

Udmurtia

ka Udmurtia (p; Удмуртия), atau Republik Udmurtia (p; Удмурт Элькун) merupakan sebuah nama Subyek Federal Rusia yang berbentuk republik.

Lihat Izhevsk dan Udmurtia

Uni Soviet

Uni Soviet (Сове́тский Сою́з, Sovyétskiĭ Soyúz) atau USSR (Union of Soviet Socialist Republics) atau Uni Republik Sosialis Soviet, disingkat URSS (Сою́з Сове́тскихСоциалисти́ческихРеспу́блик, Soyúz Sovyétskikh Sotsialistícheskikh Respúblik; disingkat СССР dalam alfabet Kiril, SSSR dalam alfabet Latin), adalah negara sosialis yang pernah ada antara tahun 1922–1991 di Eurasia.

Lihat Izhevsk dan Uni Soviet

Lihat juga

Ibu kota republik di Rusia