Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

John H. Coates

Indeks John H. Coates

John Henry Coates, FRS (lahir 26 Januari 1945) adalah seorang matematikawan yang merupakan Profesor Sadleirian dari Matematika Murni di Universitas Cambridge Britania dari tahun 1986 sampai 2012.

21 hubungan: Amerika Serikat, Andrew Wiles, École normale supérieure, BHP, Fellow, Fellow of the Royal Society, John Tate, Konjektur Birch dan Swinnerton-Dyer, Kurva eliptik, Matematika, New South Wales, Newcastle, New South Wales, Orsay, Profesor, Sarjana, Teori Iwasawa, Universitas Cambridge, Universitas Harvard, Universitas Nasional Australia, Universitas Paris-Saclay, Universitas Stanford.

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: John H. Coates dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Andrew Wiles

Sir Andrew John Wiles (lahir tanggal 11 April 1953) adalah matematikawan Inggris-Amerika di Universitas Princeton dengan spesialisasi di teori bilangan.

Baru!!: John H. Coates dan Andrew Wiles · Lihat lebih »

École normale supérieure

École normale supérieure (juga dikenal dengan nama Normale sup', Ulm, ENS Paris, l'École dan sering kali disingkat ENS) adalah grande école Prancis (institusi pendidikan tinggi yang berada di luar kerangka sistem universitas publik).

Baru!!: John H. Coates dan École normale supérieure · Lihat lebih »

BHP

jmpl BHP Billiton merupakan perusahaan pertambangan multinasional dan didirikan tahun 2001.

Baru!!: John H. Coates dan BHP · Lihat lebih »

Fellow

Fellow adalah anggota dari akademi, perhimpunan terpelajar atau suatu kelompok terpelajar dari berbagai cabang ilmu pengetahuan (Fellowship) yang bekerja bersama-sama mengejar dan berbagi ilmu pengetahuan atau melakukan praktik bersama.

Baru!!: John H. Coates dan Fellow · Lihat lebih »

Fellow of the Royal Society

Fellowship of the Royal Society (FRS, ForMemRS dan HonFRS) adalah sebuah penghargaan yang diberikan kepada individu yang dianggap telah membuat "kontribusi yang substansial untuk memajukan ilmu pengetahuan alam, termasuk juga dalam bidang matematika, ilmu teknik dan ilmu kedokteran".

Baru!!: John H. Coates dan Fellow of the Royal Society · Lihat lebih »

John Tate

John Torrence Tate Jr. adalah seorang matematikawan asal Amerika Serikat yang dikenal atas kontribusi mendasar dalam teori bilangan aljabar, geometri aritmatika dan bidang terkait dalam geometri aljabar.

Baru!!: John H. Coates dan John Tate · Lihat lebih »

Konjektur Birch dan Swinnerton-Dyer

Dalam matematika, konjektur Birch dan Swinnerton-Dyer (sering disebut sebagai Konjektur Birch-Swinnerton-Dyer) merupakan sebuah konjektur atau dugaan yang mendeskripsikan himpunan penyelesaian rasional dari persamaan yang menyatakan sebuah kurva eliptik.

Baru!!: John H. Coates dan Konjektur Birch dan Swinnerton-Dyer · Lihat lebih »

Kurva eliptik

Katalog kurva eliptik. Daerah yang ditampilkan adalah −3, 32. Untuk (''a'', ''b'').

Baru!!: John H. Coates dan Kurva eliptik · Lihat lebih »

Matematika

Tidak ada perupaan atau penjelasan tentang wujud fisik Euklides yang dibuat selama masa hidupnya yang masih bertahan dari zaman kuno. Oleh karena itu, penggambaran Euklides di dalam karya seni bergantung pada daya khayal seniman (''lihat Euklides''). Matematika, adalah bidang ilmu, yang mencakup studi tentang topik-topik seperti bilangan (aritmetika dan teori bilangan), rumus dan struktur terkait (aljabar), bangun dan ruang tempat mereka berada (geometri), dan besaran serta perubahannya (kalkulus dan analisis).

Baru!!: John H. Coates dan Matematika · Lihat lebih »

New South Wales

New South Wales New South Wales (arti harfiah: Wales Selatan Baru) adalah salah satu negara bagian Australia, negara bagian yang paling tua yang didirikan pada tahun 1788.

Baru!!: John H. Coates dan New South Wales · Lihat lebih »

Newcastle, New South Wales

Pantai Newcastle Newcastle adalah sebuah kota di Australia yang terletak 160 kilometer di sebelah utara Sydney.

Baru!!: John H. Coates dan Newcastle, New South Wales · Lihat lebih »

Orsay

Orsay merupakan sebuah komune di Essonne, Île-de-France di pinggiran barat daya Paris, Prancis.

Baru!!: John H. Coates dan Orsay · Lihat lebih »

Profesor

Profesor (dari bahasa Latin yang bermakna "seseorang yang dikenal oleh publik berprofesi sebagai pakar"; Professor), disingkat dengan prof, adalah seorang guru senior, dosen dan/atau peneliti yang biasanya dipekerjakan oleh lembaga-lembaga/institusi pendidikan perguruan tinggi atau universitas.

Baru!!: John H. Coates dan Profesor · Lihat lebih »

Sarjana

Wisudawan Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta pada 2009. Sarjana (Gelar sarjana dari baccalaureus Latin Tengah) adalah gelar akademis sarjana yang diberikan oleh perguruan tinggi (Universitas/Institut/Sekolah Tinggi), setelah menyelesaikan program studi yang berlangsung selama empat hingga tujuh tahun (tergantung pada institusi dan disiplin akademik).

Baru!!: John H. Coates dan Sarjana · Lihat lebih »

Teori Iwasawa

Dalam teori bilangan, teori Iwasawa adalah sebuah kajian yang mempelajari objek pemahaman aritmetika atas menara tak terhingga dari lapangan bilangan.

Baru!!: John H. Coates dan Teori Iwasawa · Lihat lebih »

Universitas Cambridge

Universitas Cambridge (University of Cambridge; bahasa Latin: Universitas Cantabrigiensis) adalah universitas tertua kedua dalam dunia bahasa Inggris, dengan persyaratan masuk yang paling ketat di Britania Raya, dan salah satu yang paling ketat di dunia.

Baru!!: John H. Coates dan Universitas Cambridge · Lihat lebih »

Universitas Harvard

239px Universitas Harvard (bahasa Inggris: Harvard University) adalah universitas swasta di, Amerika Serikat dan anggota Ivy League.

Baru!!: John H. Coates dan Universitas Harvard · Lihat lebih »

Universitas Nasional Australia

Universitas Nasional Australia (Australian National University; disingkat ANU) adalah sebuah universitas yang terletak di Canberra, ibu kota Australia.

Baru!!: John H. Coates dan Universitas Nasional Australia · Lihat lebih »

Universitas Paris-Saclay

Pemandangan pintu masuk École normale supérieure Paris-Saclay di Universitas Paris-Saclay dari Avenue des Sciences, di distrik Moulon, Gif-sur-Yvette. Universitas Paris-Saclay (Université Paris-Saclay) adalah universitas riset publik di Prancis.

Baru!!: John H. Coates dan Universitas Paris-Saclay · Lihat lebih »

Universitas Stanford

Universitas Stanford, secara resmi bernama Leland Stanford Junior University, adalah sebuah universitas swasta yang terletak Stanford, California, Amerika Serikat.

Baru!!: John H. Coates dan Universitas Stanford · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »