Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Jotun

Indeks Jotun

Dalam mitologi Nordik, Jotun adalah raksasa, ras manusia perkasa dan memiliki ukuran tubuh yang besar dan kekuatan menakjubkan.

4 hubungan: Æsir, Jötunheimr, Midgard, Mitologi Nordik.

Æsir

Dalam mitologi Nordik, Æsir (bentuk tunggal: Ás, wanita: Ásynja, wanita-jamak: Ásynjur, Anglo-Saxon Ós, dari bahasa Proto-Jerman Ansuz) adalah Dewa-Dewi pokok dan utama di antara ras Dewa-Dewi dalam pantheon mitologi Nordik.

Baru!!: Jotun dan Æsir · Lihat lebih »

Jötunheimr

Dalam mitologi Nordik, Jötunheimr (dialihbahasakan: Jotunheim) adalah dunia para raksasa (ada dua jenis raksasa: batu dan es; disebut Jotun).

Baru!!: Jotun dan Jötunheimr · Lihat lebih »

Midgard

Batu Rune yang berarti "di Midgard" Midgard (bahasa Norwegia Kuno: Miðgarðr, bahasa Inggris Kuno: Middangeard) adalah nama untuk sebuah alam di mana manusia tinggal dan salah satu bagian dari sembilan alam dalam mitologi nordik.

Baru!!: Jotun dan Midgard · Lihat lebih »

Mitologi Nordik

Dewa-Dewi dalam kebudayaan Nordik hidup abadi dengan memakan buah apel dari Iðunn dan akan hidup abadi hingga Ragnarok tiba Mitologi Nordik merupakan kepercayaan masyarakat Eropa Utara (negara Denmark, Norwegia, Islandia, dan Swedia) sebelum kedatangan agama Kristen.

Baru!!: Jotun dan Mitologi Nordik · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Jötunn.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »