Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Kali Porong

Indeks Kali Porong

Kali Porong atau Sungai Porong, adalah sebuah sungai di Provinsi Jawa Timur, Indonesia, yang terletak sekitar 40 km di sebelah selatan Surabaya.

Buka di Google Maps

Daftar Isi

  1. 23 hubungan: Airlangga, Badan Kerja Sama Internasional Jepang, Bendung Lengkong Baru, Daftar sungai di Indonesia, Daftar sungai di Jawa, Groin, Iklim muson tropis, Indonesia, Jawa Timur, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Sidoarjo, Kali Mas, Klasifikasi iklim Köppen, Kota Mojokerto, Kota Surabaya, Negara, Provinsi, Revetmen, Selat Madura, Sungai, Sungai Brantas, Waktu Indonesia Barat, Yen.

  2. DAS Brantas
  3. Sungai di Indonesia
  4. Sungai di Jawa Timur

Airlangga

Airlangga (Bali, 990 – Petirtaan Belahan, 1049) sering ditulis dengan Erlangga adalah pendiri kerajaan Medang Kahuripan, Panjalu dan Janggala di Jawa Timur yang memerintah pada sekitar tahun (1019-1043).

Lihat Kali Porong dan Airlangga

Badan Kerja Sama Internasional Jepang

JICA Center Tokyo, Shibuya Bekas JICA Center Osaka Hyōgo Badan Kerja Sama Internasional Jepang, lebih dikenal dengan nama JICA (Japan International Cooperation Agency), adalah sebuah lembaga yang didirikan pemerintah Jepang untuk membantu pembangunan negara-negara berkembang.

Lihat Kali Porong dan Badan Kerja Sama Internasional Jepang

Bendung Lengkong Baru

Bendung Lengkong Baru atau biasa disebut sebagai Rolak Songo, adalah sebuah bendung yang terletak di Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur.

Lihat Kali Porong dan Bendung Lengkong Baru

Daftar sungai di Indonesia

Berikut ini adalah daftar sungai di Indonesia.

Lihat Kali Porong dan Daftar sungai di Indonesia

Daftar sungai di Jawa

Berikut ini adalah daftar sungai yang mengalir di pulau Jawa dan pulau-pulau kecil di sekitarnya.

Lihat Kali Porong dan Daftar sungai di Jawa

Groin

Catalonia, Spanyol Groin kayu di Pantai Cromer, Cromer, Britania Raya. Groin adalah struktur hidrolik keras yang dibangun tegak lurus terhadap garis pantai (dalam teknik pantai) atau tepi sungai.

Lihat Kali Porong dan Groin

Iklim muson tropis

Zona iklim muson tropis (''Am'') di seluruh dunia. Iklim muson tropis (tropical monsoon climate; kadang-kadang dikenal sebagai iklim tropis basah atau iklim muson tropis dan pertukaran angin littoral) adalah jenis iklim yang sesuai dengan klasifikasi iklim Köppen kategori "Am".

Lihat Kali Porong dan Iklim muson tropis

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Lihat Kali Porong dan Indonesia

Jawa Timur

Jawa Timur (disingkat Jatim, ꦙꦮꦶꦮꦺꦠꦤ꧀, Pegon: جاوي وَيتان|Jawi Wétan, Jhâbâ Tèmor) adalah sebuah wilayah provinsi yang terletak di bagian timur Pulau Jawa, Indonesia. Ibu kotanya adalah Kota Surabaya. Luas wilayahnya yakni 48.033 km², dengan jumlah penduduk sebanyak 41.149.974 jiwa (tahun 2022) dan kepadatan penduduk 857 jiwa/km2.

Lihat Kali Porong dan Jawa Timur

Kabupaten Pasuruan

Kabupaten Pasuruan (Jawa: Hanacaraka: ꦥꦱꦸꦫꦸꦃꦲꦤ꧀, Pegon: ڤاسوروهن) adalah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Lihat Kali Porong dan Kabupaten Pasuruan

Kabupaten Sidoarjo

Sidoarjo (Jawa: Sidaharja) adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Lihat Kali Porong dan Kabupaten Sidoarjo

Kali Mas

Kegiatan di Kali Mas pada akhir abad ke-19. Pemandangan tepi Kali Mas di Surabaya pada tahun 1900-1940 Kali Surabaya atau biasa disebut sebagai Kali Mas, adalah salah satu dari dua cabang Sungai Brantas, selain Kali Porong.

Lihat Kali Porong dan Kali Mas

Klasifikasi iklim Köppen

Klasifikasi iklim Köppen adalah salah satu sistem klasifikasi iklim yang paling banyak digunakan secara luas.

Lihat Kali Porong dan Klasifikasi iklim Köppen

Kota Mojokerto

Kota Mojokerto adalah sebuah kota di Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Lihat Kali Porong dan Kota Mojokerto

Kota Surabaya

Surabaya (Hanacaraka: ꦏꦹꦛꦯꦹꦫꦨꦪ; Pegon Jawa: كوڟا سورابايا, tr. Kutha Surabaya,. Hanzi: 泗水.) adalah ibu kota Provinsi Jawa Timur yang menjadi pusat pemerintahan dan perekonomian dari Provinsi Jawa Timur sekaligus kota terbesar di provinsi tersebut.

Lihat Kali Porong dan Kota Surabaya

Negara

PBB; beberapa wilayah yang disengketakan tidak ditampilkan. Negara adalah organisasi kekuasaan yang berdaulat dengan tata pemerintahan yang melaksanakan tata tertib atas orang-orang di daerah tertentu, dan memiliki kekuasaan tertinggi yang sah dan ditaati oleh rakyatnya.

Lihat Kali Porong dan Negara

Provinsi

Provinsi (kata tidak baku: propinsi) adalah suatu satuan teritorial, seringnya dijadikan nama sebuah wilayah administratif pemerintahan di bawah wilayah negara atau negara bagian.

Lihat Kali Porong dan Provinsi

Revetmen

geotekstik Dalam bidang restorasi sungai, rekayasa sungai, dan teknik pantai, revetmen adalah struktur pelindung yang dibangun di bantaran sungai atau pantai untuk menyerap energi dari aliran air atau ombak.

Lihat Kali Porong dan Revetmen

Selat Madura

Kapal berlayar di Selat Madura. Aktivitas di Pelabuhan Tanjung Perak. Selat Madura, adalah selat yang memisahkan Pulau Jawa dan Madura.

Lihat Kali Porong dan Selat Madura

Sungai

Sungai (disebut juga sebagai bengawan; river) adalah aliran air di permukaan besar dan berbentuk memanjang yang mengalir secara terus-menerus dari hulu (sumber) menuju hilir (muara).

Lihat Kali Porong dan Sungai

Sungai Brantas

Litografi Sungai Brantas berdasarkan lukisan Abraham Salm (1865-1872) Sungai Brantas sebelum tahun 1940 Sungai Brantas adalah sebuah sungai yang mengalir di provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Lihat Kali Porong dan Sungai Brantas

Waktu Indonesia Barat

Waktu Indonesia Barat (disingkat WIB) adalah salah satu dari tiga zona waktu yang dipakai di Indonesia.

Lihat Kali Porong dan Waktu Indonesia Barat

Yen

Yen adalah mata uang Jepang.

Lihat Kali Porong dan Yen

Lihat juga

DAS Brantas

Sungai di Indonesia

Sungai di Jawa Timur

Juga dikenal sebagai Sungai Porong.