Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Keresidenan Sumatra Timur

Indeks Keresidenan Sumatra Timur

Kediaman Residen Sumatra Timur di Medan tembakau Deli, Medan Keresidenan Sumatra Timur adalah wilayah administrasi Hindia Belanda di kawasan pesisir timur Sumatra bagian utara yang berdiri pada 1 Maret 1887, dikendalikan oleh seorang Residen di Medan, dan terdiri atas beberapa Afdeling, yang sekarang menjadi daerah kabupaten yaitu: (diurut menurut abjad).

19 hubungan: Afdeling, Hindia Belanda, Kabupaten Asahan, Kabupaten Batu Bara, Kabupaten Deli Serdang, Kabupaten Karo, Kabupaten Labuhanbatu, Kabupaten Labuhanbatu Selatan, Kabupaten Labuhanbatu Utara, Kabupaten Langkat, Kabupaten Serdang Bedagai, Kabupaten Simalungun, Kesultanan Asahan, Kesultanan Deli, Kesultanan Langkat, Kesultanan Serdang, Kota Medan, Kota Pematangsiantar, Residen.

Afdeling

Kediaman asisten residen Sintang di sekitar tahun 1900 Afdeling (Afdeeling) adalah sebuah wilayah administratif pada masa pemerintahan kolonial Hindia Belanda setingkat Kabupaten.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Afdeling · Lihat lebih »

Hindia Belanda

Hindia Belanda atau Hindia Timur Belanda (Nederlands(ch)-Indië) adalah sebuah daerah pendudukan Belanda yang wilayahnya saat ini dikenal dengan nama Republik Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Hindia Belanda · Lihat lebih »

Kabupaten Asahan

Kantor Bupati Asahan di Kisaran Asahan (Jawi: اسهن) adalah sebuah kabupaten yang terletak di provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kabupaten Asahan · Lihat lebih »

Kabupaten Batu Bara

Kabupaten Batu Bara adalah salah satu kabupaten yang berada di Provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kabupaten Batu Bara · Lihat lebih »

Kabupaten Deli Serdang

Deli Serdang (Jawi: دلي سرداڠ; Surat Batak) adalah kabupaten di provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kabupaten Deli Serdang · Lihat lebih »

Kabupaten Karo

Karo (''tulisen'' Karo) adalah salah satu kabupaten yang berada di provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kabupaten Karo · Lihat lebih »

Kabupaten Labuhanbatu

Labuhanbatu (abjad Jawi: لابهان بتو) adalah salah satu kabupaten yang berada di provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kabupaten Labuhanbatu · Lihat lebih »

Kabupaten Labuhanbatu Selatan

Labuhanbatu Selatan (disingkat Labusel) adalah salah satu kabupaten yang berada di provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kabupaten Labuhanbatu Selatan · Lihat lebih »

Kabupaten Labuhanbatu Utara

Labuhanbatu Utara (abjad Jawi: كابوڤاتين لابهان بتو اتارا) adalah kabupaten di provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kabupaten Labuhanbatu Utara · Lihat lebih »

Kabupaten Langkat

Langkat (Jawi: لڠكت; Surat Batak) adalah salah satu kabupaten yang berada di Provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kabupaten Langkat · Lihat lebih »

Kabupaten Serdang Bedagai

Kelapa sawit, salah satu komoditas utama di Kabupaten Serdang Bedagai Serdang Bedagai (abjad Jawi: سردڠ بداڬاي) adalah sebuah kabupaten di Provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kabupaten Serdang Bedagai · Lihat lebih »

Kabupaten Simalungun

Simalungun (Surat Batak) adalah salah satu kabupaten di provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kabupaten Simalungun · Lihat lebih »

Kesultanan Asahan

Sultan Muhammad Husain Rahmad Shah II (memerintah 1888-1915). Kesultanan Asahan adalah sebuah kesultanan yang berdiri pada tahun 1630 di wilayah yang sekarang menjadi Kota Tanjung Balai, Kabupaten Asahan, Kabupaten Batubara, Kabupaten Labuhanbatu Utara, Kabupaten Labuhanbatu, dan Kabupaten Labuhanbatu Selatan.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kesultanan Asahan · Lihat lebih »

Kesultanan Deli

Kesultanan Deli adalah sebuah kesultanan yang didirikan pada tahun 1632 oleh Tuanku Panglima Gocah Pahlawan di wilayah bernama Tanah Deli dan merupakan salah satu dari 4 subjek federal dari Negara Kedatukan Sunggal (kini Kota Medan dan Kabupaten Deli Serdang, Indonesia).

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kesultanan Deli · Lihat lebih »

Kesultanan Langkat

Kesultanan Langkat merupakan kerajaan yang dulu memerintah di wilayah Kabupaten Langkat, Sumatera Utara sekarang.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kesultanan Langkat · Lihat lebih »

Kesultanan Serdang

Kesultanan Serdang (nama resminya Negeri Kesultanan Serdang Darul Arif) adalah sebuah kesultanan yang berdiri pada tahun 1723 dan kemudian bergabung dengan Republik Indonesia tahun 1945.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kesultanan Serdang · Lihat lebih »

Kota Medan

Medan (Jawi: ميدن; Surat Batak:; Hanzi: 棉蘭; Tamil: மேடான்) adalah ibu kota provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kota Medan · Lihat lebih »

Kota Pematangsiantar

Pematangsiantar (Surat Batak:; terkadang ditulis secara tidak baku sebagai Pematang Siantar, Pamatang Siantar, atau Siantar saja) adalah salah satu kota di provinsi Sumatera Utara, Indonesia, yang merupakan enklave dari Kabupaten Simalungun.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Kota Pematangsiantar · Lihat lebih »

Residen

Bojong pada tahun 1880-an (litografi oleh Josias Cornelis Rappard) Residen mempunyai sejumlah arti.

Baru!!: Keresidenan Sumatra Timur dan Residen · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Karesidenan Sumatera Timur, Karesidenan Sumatra Timur, Karesidenan sumatera timur, Keresidenan Sumatera Timur.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »