Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Katedral Bourges

Indeks Katedral Bourges

Katedral Bourges (Prancis: Cathédrale Saint-Étienne de Bourges) adalah sebuah gereja katedral Katolik yang berlokasi di Bourges, Prancis.

Daftar Isi

  1. 17 hubungan: Arsitektur Romanesque, Bahasa Prancis, Bourges, Centre-Val de Loire, Daftar katedral di Prancis, Daftar Situs Warisan Dunia di Eropa, Gereja, Gereja Katolik di Prancis, Gereja Katolik Roma, Katedral, Katedral Chartres, Keuskupan Agung Bourges, Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa, Prancis, Ritus Romawi, Situs Warisan Dunia, Stefanus.

Arsitektur Romanesque

Katedral di Lisabon yang menggunakan gaya arsitektur Romanesque. Arsitektur Romanesque adalah gaya arsitektur dari Eropa Abad Pertengahan, ditandai oleh pelengkung setengah lingkaran, dan berkembang menjadi gaya arsitektur Goth, ditandai dengan pelengkung berujung, yang dimulai pada abad ke-12.

Lihat Katedral Bourges dan Arsitektur Romanesque

Bahasa Prancis

Bahasa Prancis (le français, la langue française) adalah salah satu bahasa paling penting dari kelompok bahasa Roman setelah bahasa Spanyol dan bahasa Portugis.

Lihat Katedral Bourges dan Bahasa Prancis

Bourges

Katedral Bourges Bourges merupakan nama kota di Prancis.

Lihat Katedral Bourges dan Bourges

Centre-Val de Loire

Centre-Val-de-Loire adalah sebuah région Prancis.

Lihat Katedral Bourges dan Centre-Val de Loire

Daftar katedral di Prancis

Notre-Dame de Paris Ini adalah daftar katedral di Prancis dan di departemen, teritori, dan kolektivitas seberang laut Prancis, termasuk katedral keuskupan yang masih berfungsi saat ini dan bekas (kedudukan uskup).

Lihat Katedral Bourges dan Daftar katedral di Prancis

Daftar Situs Warisan Dunia di Eropa

Daftar Situs Warisan Dunia di Eropa merupakan bagian dari Daftar Situs Warisan Dunia UNESCO, khususnya yang berlokasi di Eropa.

Lihat Katedral Bourges dan Daftar Situs Warisan Dunia di Eropa

Gereja

Gereja adalah istilah eklesiologis yang digunakan berbagai denominasi Kristen untuk menyifatkan badan persekutuan umat Kristen yang sejati atau lembaga asali yang diasaskan Yesus.

Lihat Katedral Bourges dan Gereja

Gereja Katolik di Prancis

Gereja Katolik di Prancis adalah bagian dari Gereja Katolik Roma di seluruh dunia dalam persekutuan dengan Paus di Roma.

Lihat Katedral Bourges dan Gereja Katolik di Prancis

Gereja Katolik Roma

Gereja Katolik, terkadang dikenal sebagai Gereja Katolik Roma, merupakan Gereja Kristen terbesar di dunia, dengan jumlah umat terbaptis dunia mencapai 1,4 miliar jiwa pada tahun 2021.

Lihat Katedral Bourges dan Gereja Katolik Roma

Katedral

Katedral Salta di Argentina Katedral São Paulo, Brasil; sebuah contoh katedral modern bergaya arsitektur Neo-Gothik. Katedral Santo Petrus, Bandung. Katedral (bahasa Latin: cathedra, tempat duduk, dari bahasa Yunani kathedra (καθέδρα), tempat duduk, kursi) adalah gedung Gereja Katolik yang di dalamnya terdapat tempat duduk khusus yang disebut Katedra, yakni sebuah takhta bagi uskup.

Lihat Katedral Bourges dan Katedral

Katedral Chartres

Katedral Chartres, juga dikenal sebagai Katedral Bunda Maria dari Chartres (Cathédrale Notre-Dame de Chartres), adalah sebuah gereja katedral Katolik di Chartres, Prancis, sekitar barat daya Paris, dan merupakan kedudukan dan takhta bagi Uskup Chartres.

Lihat Katedral Bourges dan Katedral Chartres

Keuskupan Agung Bourges

Keuskupan Agung Bourges (Latin: Archidioecesis Bituricensis; Prancis: Archidiocèse de Bourges) adalah sebuah keuskupan agung Ritus Latin Gereja Katolik Roma di Prancis.

Lihat Katedral Bourges dan Keuskupan Agung Bourges

Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa

Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization, disingkat UNESCO, Organisation des Nations unies pour l'éducation, la science et la culture) merupakan badan khusus PBB yang didirikan pada 1945.

Lihat Katedral Bourges dan Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa

Prancis

Prancis (France), secara resmi disebut sebagai Republik Prancis (République française), adalah sebuah negara yang teritori metropolitannya terletak di Eropa Barat dan juga memiliki berbagai pulau dan teritori seberang laut yang terletak di benua lain.

Lihat Katedral Bourges dan Prancis

Ritus Romawi

Altar gereja Santa Cecilia in Trastevere di Roma, tahun 1700 Ritus Romawi atau Ritus Roma merupakan istilah ritus liturgis dari Gereja Roma.

Lihat Katedral Bourges dan Ritus Romawi

Situs Warisan Dunia

Logo Warisan Dunia UNESCO Air Terjun Elabana terletak di Taman Nasional Lamington, bagian dari Warisan Dunia '''Cadangan Hutan Tropis Timur Pusat''' di Queensland, Australia. Situs Warisan Dunia UNESCO (UNESCO’s World Heritage Sites) adalah sebuah tempat khusus (misalnya, Taman Nasional, Hutan, Pegunungan, Danau, Pulau, Gurun Pasir, Bangunan, Kompleks, Wilayah, Pedesaan, dan Kota) yang telah dinominasikan untuk program Warisan Dunia internasional yang dikelola UNESCO World Heritage Committee, terdiri dari 21 kelompok (21 state parties) yang dipilih oleh Majelis Umum (General Assembly) dalam kontrak 4 tahun.

Lihat Katedral Bourges dan Situs Warisan Dunia

Stefanus

Stefanus (Στέφανος, Stéfanos, lahir ca. 5 M, wafat ca. 34 M) adalah tokoh yang dihormati umat Kristen sebagai protomartir atau syahid perdana Kekristenan.

Lihat Katedral Bourges dan Stefanus