Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Katedral Žilina

Indeks Katedral Žilina

Katedral Žilina atau Gereja Tritunggal Mahakudus, sejak Februari 2008 Katedral Tritunggal Mahakudus (bahasa sehari-hari dalam bahasa Slowakia Farský kostol, artinya Gereja Paroki) adalah sebuah gereja katedral Katolik yang terletak di Žilina, Slowakia.

16 hubungan: Abad Pertengahan, Anna, Arsitektur Gotik, Arsitektur Renaisans, Žilina, Daftar katedral di Slowakia, Dikandung Tanpa Noda, Gereja Katolik di Slowakia, Gereja Katolik Roma, Katedral, Keuskupan Žilina, Maria, Panti umat, Salib, Slowakia, Tritunggal.

Abad Pertengahan

kameo dan ukiran permata klasik. Abad Pertengahan dalam sejarah Eropa berlangsung dari abad ke-5 sampai abad ke-15 Masehi.

Baru!!: Katedral Žilina dan Abad Pertengahan · Lihat lebih »

Anna

Santa Anna, menurut tradisi Katolik, adalah ibu dari Bunda Maria, yang merupakan ibu dari Yesus Kristus.

Baru!!: Katedral Žilina dan Anna · Lihat lebih »

Arsitektur Gotik

Katedral Reims, Prancis. Arsitektur Gotik adalah gaya arsitektur yang digunakan selama abad pertengahan tengah dan akhir.

Baru!!: Katedral Žilina dan Arsitektur Gotik · Lihat lebih »

Arsitektur Renaisans

Tempietto di San Pietro in Montorio, Roma, 1502, oleh Bramante. Arsitektur Renaisans adalah arsitektur pada periode antara awal abad ke-15 sampai awal abad ke-17 di wilayah Eropa, ketika terjadi kelahiran kembali budaya klasik terutama budaya Yunani kuno dan budaya Romawi kuno yang disebut Renaisans.

Baru!!: Katedral Žilina dan Arsitektur Renaisans · Lihat lebih »

Žilina

Žilina region:SK_type:city Žilina (bahasa Jerman: Sillein, bahasa Hungaria: Zsolna, Bahasa Polski: Żylina) merupakan nama sebuah kota di Slowakia.

Baru!!: Katedral Žilina dan Žilina · Lihat lebih »

Daftar katedral di Slowakia

Ini adalah daftar katedral di Slowakia.

Baru!!: Katedral Žilina dan Daftar katedral di Slowakia · Lihat lebih »

Dikandung Tanpa Noda

Dikandung Tanpa Noda atau Konsepsi Imakulata (Bahasa Latin: Immaculata Conceptio) adalah keyakinan bahwa Bunda Maria dibebaskan dari dosa asal sejak ia dikandung atau (dengan kata lain) sejak konsepsinya.

Baru!!: Katedral Žilina dan Dikandung Tanpa Noda · Lihat lebih »

Gereja Katolik di Slowakia

Gereja Katolik di Slowakia adalah bagian dari Gereja Katolik di seluruh dunia, di bawah kepemimpinan spiritual Paus di Roma.

Baru!!: Katedral Žilina dan Gereja Katolik di Slowakia · Lihat lebih »

Gereja Katolik Roma

Gereja Katolik, terkadang dikenal sebagai Gereja Katolik Roma, merupakan Gereja Kristen terbesar di dunia, dengan jumlah umat terbaptis dunia mencapai 1,4 miliar jiwa pada tahun 2021.

Baru!!: Katedral Žilina dan Gereja Katolik Roma · Lihat lebih »

Katedral

Katedral Salta di Argentina Katedral São Paulo, Brasil; sebuah contoh katedral modern bergaya arsitektur Neo-Gothik. Katedral Santo Petrus, Bandung. Katedral (bahasa Latin: cathedra, tempat duduk, dari bahasa Yunani kathedra (καθέδρα), tempat duduk, kursi) adalah gedung Gereja Katolik yang di dalamnya terdapat tempat duduk khusus yang disebut Katedra, yakni sebuah takhta bagi uskup.

Baru!!: Katedral Žilina dan Katedral · Lihat lebih »

Keuskupan Žilina

Keuskupan Žilina (Žilinská Diecéza, Dioecesis Žilinensis) adalah sebuah keuskupan Katolik Roma di barat laut Slowakia.

Baru!!: Katedral Žilina dan Keuskupan Žilina · Lihat lebih »

Maria

Maria (Aram: מרים; Yunani: Μαριαμ; Arab: مريم) adalah Ibu dari Yesus Kristus menurut Alkitab Perjanjian Baru dan Ibu dari Nabi Isa menurut Al-Qur'an.

Baru!!: Katedral Žilina dan Maria · Lihat lebih »

Panti umat

Cakupan "panti umat" dalam arti sempit Cakupan "panti umat" dalam arti luas Panti umat adalah area poros utama gedung gereja, yakni area di dalam gedung gereja yang membujur dari pintu utama (lazimnya berada di sisi barat gedung) sampai ke transep (area melintang di antara dua sayap kembar bangunan).

Baru!!: Katedral Žilina dan Panti umat · Lihat lebih »

Salib

* Penyaliban - jenis hukuman mati.

Baru!!: Katedral Žilina dan Salib · Lihat lebih »

Slowakia

Slowakia (Slovensko), secara resmi disebut sebagai Republik Slowakia (Slovenská republika), adalah sebuah negara di Eropa Tengah.

Baru!!: Katedral Žilina dan Slowakia · Lihat lebih »

Tritunggal

''Tritunggal Mahakudus'', dilukiskan oleh Szymon Czechowicz (1756–1758) Doktrin Kristen atau Kristiani tentang Tritunggal atau Trinitas (kata Latin yang secara harfiah berarti "tiga serangkai", dari kata) menyatakan bahwa Allah adalah tiga pribadi atau hipostasis yang sehakikat (konsubstansial)—Bapa, Anak/Putra (Yesus Kristus), dan Roh Kudus—sebagai "satu Allah dalam tiga Pribadi Ilahi".

Baru!!: Katedral Žilina dan Tritunggal · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »