Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Keamiran Fujairah

Indeks Keamiran Fujairah

Fujairah adalah satu dari tujuh emirat yang membentuk Uni Emirat Arab (UEA) dan satu-satunya emirat di Uni Emirat Arab yang memiliki garis pantai Teluk Oman dan tidak memiliki garis pantai di Teluk Persia.

19 hubungan: Amir, Britania Raya, Dubai, Gurun, Keamiran, Keamiran di Uni Emirat Arab, Keamiran Ras al-Khaimah, Keamiran Umm al-Qaiwain, Musandam, Musim hujan, Oman, Putra mahkota, Qatar, Sharjah, Syekh, Teluk Oman, Teluk Persia, Uni Emirat Arab, Yaman.

Amir

Seorang emir dari Bukhara sekitar tahun 1909. Film bewarna ini diambil oleh fotografer Rusia Sergei Mikhailovich Prokudin-Gorskii. Amir (أمير; amīас амирr, ãmir, "pemimpin" atau "jenderal", kemudian menjadi juga "pangeran"; juga diterjemahkan menjadi emir, aamir atau ameer) adalah sebuah gelar bangsawan tinggi, digunakan di kebanyakan negara Arab di Timur Tengah dan Afrika Utara, dalam sejarah juga termasuk di negara orang-orang Turki.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Amir · Lihat lebih »

Britania Raya

Kerajaan Bersatu Britania Raya dan Irlandia Utara (United Kingdom of Great Britain and Northern Ireland atau United Kingdom, UK),Di Britania Raya dan Dependensinya, terdapat bahasa lain yang secara resmi diakui sebagai bahasa daerah yang sah di bawah Piagam Bahasa Daerah dan Minoritas Eropa.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Britania Raya · Lihat lebih »

Dubai

Dubai (translit) adalah kota terpadat di negara Uni Emirat Arab dan merupakan ibukota Emirat Dubai.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Dubai · Lihat lebih »

Gurun

Tampilan khas suatu gurun.Gurun Atacama.Dalam istilah geografi, gurun atau padang pasir adalah suatu daerah yang menerima curah hujan yang sedikit - kurang dari 250 mm per tahun.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Gurun · Lihat lebih »

Keamiran

Keamiran atau emirat (إمارة imarah, jamak إمارات imarat) adalah sebuah wilayah yang diperintah seorang Amir (pangeran, gubernur, dll.) meski dalam bahasa Arab istilah tersebut dapat merujuk secara umum kepada provinsi apapun dari sebuah negara yang diperintah anggota kelompok pemerintah.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Keamiran · Lihat lebih »

Keamiran di Uni Emirat Arab

Pembagian administratif Uni Emirat Arab terdiri atas 7 emirat yang masing-masing dibagi menjadi desa atau munisipal.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Keamiran di Uni Emirat Arab · Lihat lebih »

Keamiran Ras al-Khaimah

Ras Al-Khaimah (bahasa Arab: رأس الخيمة) adalah salah satu emirat dalam Uni Emirat Arab.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Keamiran Ras al-Khaimah · Lihat lebih »

Keamiran Umm al-Qaiwain

Umm al-Qaiwain (bahasa Arab: أمّ القيوين; juga dieja Umm al-Qawain, Umm al-Qaywayn, Umm el-Qiwain, dan Umm al-Quwain) adalah sebuah emirat dalam Uni Emirat Arab.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Keamiran Umm al-Qaiwain · Lihat lebih »

Musandam

Letak Musandam di Oman Musandam (Arab: مسندم) merupakan sebuah semenanjung dan region di Oman.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Musandam · Lihat lebih »

Musim hujan

Musim hujan atau musim basah adalah musim dengan ciri meningkatnya curah hujan di suatu wilayah dibandingkan biasanya dalam jangka waktu tertentu secara tetap.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Musim hujan · Lihat lebih »

Oman

Oman (عمان), resminya Kesulṭanan Oman (سلطنة عُمان), adalah sebuah negara Arab di Asia Barat Daya di pesisir tenggara Jazirah Arab.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Oman · Lihat lebih »

Putra mahkota

Putra mahkota atau putri mahkota adalah calon pewaris tahta pada suatu monarki.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Putra mahkota · Lihat lebih »

Qatar

Qatar, resminya bernama Negara Qatar (دولة قطر, Daulah Qaṭar), adalah negara-keamiran di Timur Tengah yang terletak di sebuah semenanjung kecil di Jazirah Arab di Asia Barat.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Qatar · Lihat lebih »

Sharjah

Sharjah (ٱلشَّارقَة, bahasa Arab Teluk: aš-Šārja) adalah kota terpadat ketiga di Uni Emirat Arab, setelah Dubai dan Abu Dhabi.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Sharjah · Lihat lebih »

Syekh

SyekhNational News Agency - Ministry of Information Lebanese Republic, 2014 http://nna-leb.gov.lb/ar/show-report/371/ (diucapkan; translit, juga diucapkan, jamak شيوخ), juga ditulis sebagai syaikh atau syech, adalah gelar kehormatan dalam bahasa Arab.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Syekh · Lihat lebih »

Teluk Oman

Teluk Oman atau Laut Oman (khalīj ʿumān; daryâ-ye omân), juga dikenal sebagai Teluk Makran atau Laut Makran (khalij makrān; daryâ-ye makrān), merupakan sebuah teluk yang menghubungkan Laut Arab dengan Selat Hormuz, yang kemudian bermuara ke Teluk Persia.Teluk ini membentangi Iran, Pakistan, Oman, dan Uni Emirat Arab.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Teluk Oman · Lihat lebih »

Teluk Persia

Peta Teluk Persia. Tampak Teluk Persia dari langit. Teluk Persia ialah perpanjangan Teluk Oman di antara Jazirah Arab dan Iran.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Teluk Persia · Lihat lebih »

Uni Emirat Arab

Uni Emirat Arab (translit), disingkat UEA atau Persatuan Emirat Arab disingkat PEA, adalah sebuah negara keamiran di Asia Barat.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Uni Emirat Arab · Lihat lebih »

Yaman

Republik Yaman adalah sebuah negara paling selatan di Jazirah Arab di Asia Barat, bagian dari Timur Tengah.

Baru!!: Keamiran Fujairah dan Yaman · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »