Daftar Isi
43 hubungan: Albania, Austria-Hungaria, Balkan, Benjamin Disraeli, 1st Earl of Beaconsfield, Berlin, Bulgaria, Dunia Barat, Dzimmi, Ekspansionisme, Kafir, Kebangkitan Nasional Bulgaria, Kemalisme, Kepangeranan Bulgaria, Kepangeranan Montenegro, Kepangeranan Serbia, Kesultanan Utsmaniyah, Kongres Berlin, Kota New York, Makedonia (wilayah), Memorandum (surat kabar), Montenegro, Nasionalisme, Nasionalisme Albania, Nasionalisme Turki, Orang Montenegro, Orang Yunani, Oxford, Oxford University Press, Pemberontakan April, Perang Kemerdekaan Yunani, Perang Rusia-Turki (1877–1878), Perjanjian San Stefano, Pulau Britania Raya, Republik Yunani Pertama, Revolusi Serbia, Sekularisasi, Serbia, Sistem millet, Suku Albania, Suku Serbia, Tanzimat, Turki Muda, Yunani.
Albania
Albania, secara resmi Republik Albania (bahasa Albania: Republika e Shqipërisë), adalah sebuah negara yang terletak di Eropa Tenggara.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Albania
Austria-Hungaria
Austria-Hungaria, sering disebut sebagai Kekaisaran Austro-Hungaria, Monarki Ganda, atau Austria, adalah monarki konstitusional dan kekuatan besar di Eropa Tengah antara tahun 1867 dan 1918.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Austria-Hungaria
Balkan
Balkan ialah nama historis dan geografis yang digunakan menggambarkan Eropa bagian tenggara.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Balkan
Benjamin Disraeli, 1st Earl of Beaconsfield
Benjamin Disraeli, 1st Earl of Beaconsfield ialah seorang politikus dan penulis Yahudi Inggris yang memeluk Anglikan.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Benjamin Disraeli, 1st Earl of Beaconsfield
Berlin
Berlin adalah ibu kota Republik Federal Jerman sejak tahun 1994.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Berlin
Bulgaria
Bulgaria (България, Bǎlgarija, resminya Republik Bulgaria (Република България), diromawikan menjadi Republika Bǎlgarija), adalah sebuah negara di Eropa Tenggara.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Bulgaria
Dunia Barat
dead-url.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Dunia Barat
Dzimmi
Maimonides, seorang filsuf Yahudi terkenal, adalah seorang ''dzimmi'' di Al-Andalus, Maroko dan akhirnya Mesir. Secara istilah, dzimmi (ذمي, majemuk: أهل الذمة, ahlul dzimmah, "orang-orang dzimmah") adalah orang non-Muslim merdeka yang hidup dalam negara Islam, yang sebagai balasan karena membayar pajak perorangan, menerima perlindungan dan keamanan.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Dzimmi
Ekspansionisme
Ekspansionisme secara umum terdiri dari kebijakan-kebijakan ekspansionis pemerintah maupun negara.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Ekspansionisme
Kafir
Dalam Islam, kafir (كافر, kāfir; jamak: كفّار, kuffār) adalah istilah yang merujuk kepada orang-orang yang tidak percaya pada perkataan Muhammad sebagai Nabi dan Rasul penutup.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Kafir
Kebangkitan Nasional Bulgaria
Arsitektur Kebangkitan Nasional Bulgaria di Koprivshtitsa. Kebangkitan Nasional Bulgaria (Българско национално възраждане, Bŭlgarsko natsionalno vŭzrazhdane atau disebut Възраждане, Vŭzrazhdane), kadang-kadang disebut Renaissance Bulgaria, adalah periode perkembangan sosio-ekonomik dan integrasi nasional di antara bangsa Bulgaria yang saat itu di bawah kekuasaan kesultanan Utsmaniyah.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Kebangkitan Nasional Bulgaria
Kemalisme
Kemalisme yang digambarkan dalam Enam Anak Panah. Kemalisme (Kemalizm), yang juga dikenal dengan sebutan Atatürkisme (Atatürkçülük, Atatürkçü düşünce), atau Enam Anak Panah (Altı Ok), adalah ideologi pendirian Republik Turki.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Kemalisme
Kepangeranan Bulgaria
Kepangeranan Bulgaria (Княжество България, Knjažestvo Bǎlgarija) adalah vassal (bawahan) Kesultanan Utsmaniyah yang terbentuk dari Perjanjian Berlin.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Kepangeranan Bulgaria
Kepangeranan Montenegro
Kepangeranan Montenegro adalah kepangeranan yang terletak di Eropa Tenggara.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Kepangeranan Montenegro
Kepangeranan Serbia
Kepangeranan Serbia (Serbia: Кнежевина Србија, Kneževina Srbija) adalah negara Balkan yang merdeka sebagai akibat dari revolusi Serbia yang berlangsung dari 1804 hingga 1817.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Kepangeranan Serbia
Kesultanan Utsmaniyah
Kesultanan Utsmaniyah, nama resmi Daulat/Negara Agung Utsmaniyah (دولت عليه عثمانیه Devlet-i ʿAliyye-yi ʿOsmâniyye) sering disebut dalam bahasa Turki modern sebagai Osmanlı İmparatorluğu (Kekaisaran Utsmaniyah) atau Osmanlı Devleti (Negara Utsmaniyah); kadang disebut Kekaisaran Ottoman, Kesultanan Ottoman, Kesultanan Turki, Kekaisaran Utsmaniyah atau Turki Utsmani adalah kekaisaran lintas benua yang didirikan oleh suku-suku Turki di bawah pimpinan Osman Bey di barat laut Anatolia pada tahun 1299.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Kesultanan Utsmaniyah
Kongres Berlin
Perwakilan negara yang menghadiri Kongres Berlin Kongres Berlin adalah pertemuan diplomatik antara negara-negara besar di Eropa yang diselenggarakan di Berlin pada Juni-Juli 1878 yang mengakhiri Krisis Timur Besar.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Kongres Berlin
Kota New York
Kota New York (New York City) adalah kota terpadat di Amerika Serikat, dan pusat wilayah metropolitan New York yang merupakan salah satu wilayah metropolitan terpadat di dunia.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Kota New York
Makedonia (wilayah)
Peta topografikal Makedonia Makedonia adalah region geografis dan historis di Balkan di Eropa Tenggara.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Makedonia (wilayah)
Memorandum (surat kabar)
Memorandum merupakan surat kabar yang terbit di Kota Surabaya, Jawa Timur, Indonesia.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Memorandum (surat kabar)
Montenegro
Montenegro (bahasa Montenegro: Црна Гора / Crna Gora, dilafalkan, berarti "gunung hitam") adalah negara di Eropa Tenggara.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Montenegro
Nasionalisme
Secara asal kata, kata nasionalisme berasal dari kata nationalism dan nation dalam bahasa Inggris.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Nasionalisme
Nasionalisme Albania
Skanderbeg, sosok penting dalam nasionalisme Albania. Nasionalisme Albania adalah serangkaian gagasan nasionalis yang dicetuskan oleh etnis Albania yang pertama kali terbentuk pada abad ke-19 selama Kebangkitan Nasional Albania (Rilindja).
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Nasionalisme Albania
Nasionalisme Turki
Republik Turki Nasionalisme Turki adalah ideologi politik yang mempromosikan dan mengagungkan bangsa Turki, baik sebagai bangsa, kelompok etnis, maupun kelompok liguistik, dan menaruh perhatian pada negara di atas pengaruh lainnya.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Nasionalisme Turki
Orang Montenegro
Bangsa Montenegro, (Bahasa Montenegro: Црногорци, diucapkan atau) secara harfiah "Orang-orang dari Gunung Hitam", adalah sebuah bangsa dan kelompok etnik Slavia Selatan yang berasal dari Montenegro.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Orang Montenegro
Orang Yunani
Bangsa Yunani (bahasa Yunani Έλληνες—"Hellenes") adalah nama sebuah bangsa yang telah menghuni Yunani semenjak abad ke-17 SM sampai sekarang.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Orang Yunani
Oxford
Letak Oxford di Inggris. Oxford adalah sebuah kota dan distrik non-metropolitan di Oxfordshire, Inggris.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Oxford
Oxford University Press
Oxford University Press (OUP) adalah percetakan universitas terbesar di dunia.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Oxford University Press
Pemberontakan April
Pemberontakan April (Априлско въстание, Aprilsko vǎstanie) adalah sebuah pemberontakan yang dilancarkan oleh orang-orang Bulgaria di Kesultanan Utsmaniyah dari April hingga Mei 1876.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Pemberontakan April
Perang Kemerdekaan Yunani
Perang Kemerdekaan Yunani (1821–1829), umumnya disebut Revolusi Yunani (bahasa Yunani: Ελληνική Επανάσταση Elliniki Epanastasi; bahasa Turki Utsmaniyah: يؤنان ئسياني Yunan İsyanı), adalah perang yang dilancarkan oleh Yunani untuk memperoleh kemerdekaan dari Kesultanan Utsmaniyah.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Perang Kemerdekaan Yunani
Perang Rusia-Turki (1877–1878)
Perang Rusia-Turki 1877–1878 (bahasa Bulgaria: Руско-турска война); (bahasa Rusia: Русско-турецкая война); (bahasa Turki: Rus-Türk Savaşı); (bahasa Rumania: Războiul ruso-turc) adalah perang yang terjadi antara Rusia, Romania, Serbia, Montenegro, dan Bulgaria melawan Kesultanan Utsmaniyah.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Perang Rusia-Turki (1877–1878)
Perjanjian San Stefano
Penandatanganan Perjanjian San Stefano Perjanjian San Stefano (bahasa Rusia: Сан-Стефанский мир; Peace of San-Stefano, Сан-Стефанский мирный договор; Perjanjian Perdamaian San-Stefano, bahasa Turki: Ayastefanos Muahedesi atau Ayastefanos Antlaşması) adalah sebuah perjanjian yang ditandatangani oleh Kekaisaran Rusia dan Kesultanan Utsmaniyah di San Stefano (saat itu merupakan sebuah desa di sebelah barat Konstantinopel) pada tanggal.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Perjanjian San Stefano
Pulau Britania Raya
Britania Raya adalah pulau di lepas pantai barat laut daratan Eropa.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Pulau Britania Raya
Republik Yunani Pertama
Republik Yunani Pertama (Αʹ Ελληνική Δημοκρατία) adalah istilah yang mengacu pada negara Yunani yang berdiri dalam waktu yang singkat selama Perang Kemerdekaan Yunani.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Republik Yunani Pertama
Revolusi Serbia
Revolusi Serbia merujuk pada revolusi nasional dan sosial bangsa Serbia, terjadi dari tahun 1804 hingga 1835.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Revolusi Serbia
Sekularisasi
Sekularisasi adalah hal-hal yang membawa ke arah kehidupan yang tidak didasarkan pada ajaran agama.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Sekularisasi
Serbia
Serbia atau resminya Republik Serbia (bahasa Serbia: Република Србија atau Republika Srbija) adalah sebuah negara republik di tenggara, dan pusat Eropa.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Serbia
Sistem millet
Millet adalah sistem yang diterapkan di Kesultanan Utsmaniyah untuk mengatur hukum yang berlaku untuk setiap komunitas agama.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Sistem millet
Suku Albania
Bangsa Albania (Shqiptarët) adalah kelompok etnis dari Albania dan wilayah sekitarnya atau penduduk Republik Albania tanpa memandang etnis.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Suku Albania
Suku Serbia
Suku Serbia (Kiril Serbia: Срби; Latin Serbia: Srbi) adalah suku bangsa yang tinggal di Eropa Tengah dan Balkan.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Suku Serbia
Tanzimat
Tanzimât (bahasa Turki Utsmaniyah: تنظيمات), secara harfiah berarti reorganisasi Kesultanan Utsmaniyah (Kekaisaran Ottoman), merupakan suatu periode reformasi yang diawali pada tahun 1839 dan berakhir dengan dimulainya Era Konstitusional Pertama pada tahun 1876.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Tanzimat
Turki Muda
kebebasan, keadilan, persaudaraan (''"hürriyet, müsavat, uhuvvet"'') Turki Muda (Jön Türkler, dari Les Jeunes Turcs) adalah gerakan reformasi politik pada awal abad ke-20 yang ingin menggantikan sistem monarki absolut di Kesultanan Utsmaniyah dengan sistem monarki konstitusional.
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Turki Muda
Yunani
Yunani (Ελλάδα), secara resmi bernama Republik Yunani, dikenal pada zaman purba sebagai Hellas, adalah sebuah negara tempat lahirnya budaya Dunia Barat yang berada di Eropa bagian tenggara, terletak di ujung selatan Semenanjung Balkan, di bagian timur Laut Tengah (Mediterania).
Lihat Kebangkitan nasionalisme di Kesultanan Utsmaniyah dan Yunani
Juga dikenal sebagai Kebangkitan nasionalisme di Kekaisaran Utsmaniyah.